Teknik Dokumentasi

7
Pendahuluan Perkembangan teknologi dan sumber informasi melalu berbagai media, khususnya media internet, saat ini semakin digemari oleh masyarakat atau pelaku bisnis. Internet sebagai media teknologi informasi memiliki fungsi menyediakan berbagai informasi yang dibutuhkan oleh user. Informasi yang diperoleh melalui internet selain cepat dan akurat, juga dapat diakses dimana saja. Untuk dapat tersambung dengan internet, beberapa perangkat dapat digunakan seperti telepon rumah, handphone, atau melalui jaringan server atau warnet. Dengan perkembangan teknologi informasi yang sangat pesat dan penggunaan internet semakin meluas dengan meningkatnya kesadaran masyarakat akan pentingnya internet dan kemudahan yang ditawarkan. Media promosipun mulai berganti melalui dunia digital dan salah satunya menggunakan sarana website. Pemasaran produk menggunakan website sangatlah efektif karena melalui internet, pengguna dapat melakukan transaksi jual beli dengan mudah dan cepat. Selain itu pelaku bisnis juga dapat mempromosikan barang dagangannya keseluruh penjuru dunia dengan biaya yang murah. Kami (Nama software house kita) adalah sebuah penyedia jasa layanan media online dan media informasi lainnya. Kami merupakan penyedia jasa pembuatan website yang dapat membantu bagi perusahaan atau instansi yang bergerak dibidang bisnis atau komersial. Bukan hanya pelayanan, tapi kualitas dan harga, menjadi hal terbaik untuk promosi perusahaan atau udaha bisnis dijaringan internet. Mengapa Website?? Website memberikan solusi bagi dunia usaha guna menjangkau konsumen sebanyak-banyaknya dimana saja dan kapan saja, tidak terbatas wilayah geografi dan waktu. Website adalah Media Promosi Online berbentuk page atau halaman di media internet, yang khusus menyediakan kapasitas yang sangat besar bagi perusahaan untuk menginformasikan data perusahaan seperti : company profile, produk, jasa, dan masih banyak lainnya.

description

Teknik Dokumentasi

Transcript of Teknik Dokumentasi

PendahuluanPerkembangan teknologi dan sumber informasi melalu berbagai media, khususnya media internet, saat ini semakin digemari oleh masyarakat atau pelaku bisnis. Internet sebagai media teknologi informasi memiliki fungsi menyediakan berbagai informasi yang dibutuhkan oleh user. Informasi yang diperoleh melalui internet selain cepat dan akurat, juga dapat diakses dimana saja. Untuk dapat tersambung dengan internet, beberapa perangkat dapat digunakan seperti telepon rumah, handphone, atau melalui jaringan server atau warnet.Dengan perkembangan teknologi informasi yang sangat pesat dan penggunaan internet semakin meluas dengan meningkatnya kesadaran masyarakat akan pentingnya internet dan kemudahan yang ditawarkan. Media promosipun mulai berganti melalui dunia digital dan salah satunya menggunakan sarana website. Pemasaran produk menggunakan website sangatlah efektif karena melalui internet, pengguna dapat melakukan transaksi jual beli dengan mudah dan cepat. Selain itu pelaku bisnis juga dapat mempromosikan barang dagangannya keseluruh penjuru dunia dengan biaya yang murah.Kami (Nama software house kita) adalah sebuah penyedia jasa layanan media online dan media informasi lainnya. Kami merupakan penyedia jasa pembuatan website yang dapat membantu bagi perusahaan atau instansi yang bergerak dibidang bisnis atau komersial. Bukan hanya pelayanan, tapi kualitas dan harga, menjadi hal terbaik untuk promosi perusahaan atau udaha bisnis dijaringan internet.Mengapa Website??Website memberikan solusi bagi dunia usaha guna menjangkau konsumen sebanyak-banyaknya dimana saja dan kapan saja, tidak terbatas wilayah geografi dan waktu. Website adalah Media Promosi Online berbentuk page atau halaman di media internet, yang khusus menyediakan kapasitas yang sangat besar bagi perusahaan untuk menginformasikan data perusahaan seperti : company profile, produk, jasa, dan masih banyak lainnya.Hal ini sangat menguntungkan perusahaan dan konsumen karena perusahaan dapat menjelaskan produk atau jasa andalan secara terperinci dan konsumen dapat mendapatkan keterangan yang sangat detail secara cepat, tepat kapan saja dan dimana saja.Manfaat dan Keuntungan WebsiteAda banyak manfaat dan keuntungan yang diperoleh dalam membangun website untuk online shop antara lain : Mempromosikan keberadaan nama instansi atau perusahaan kepada masyarakat dunia umumnya serta masyarakat Indonesia khususnya. Kurang lebih 50 juta orang di Indonesia mengakses internet. Dapat menyediakan informasi yang lengkap tentang profil online shop, visi dan misi, fasilitas fasilitas yang disediakan, informasi mengenai layanan (service) yang diberikan, sampai dengan membangun sebuah komunitas di dunia maya. Mempermudah untuk dapat mengumpulkan tanggapan kritik dan saran dari masyarakat dunia terhadap mutu produk online shop. Membangun citra online shop dimata masyarakat luas, dimana hal tersebut di representasikan pada tampilan website. Mempermuda customer untuk mendapatkan segala informasi mengenai data data online shop ataupun pelayanan yang diberi. Membangun sebuah komunitas para loyal customer dimana diharapkan website tersebut menjadi bagian dari proses Customer Relationship Program.

Gambaran Sistem

Gambar 1

Gambar 1. Menjelaskan bahwa pelanggan memperoleh informasi mengenai barang terbaru dan terlaris ketika pertama kali membuka website toko online, kemudian saat pelanggan tidak menemukan barang yang di cari dalam website toko online ini sudah di lengkapi fitur pencarian yang dapat mempermudah pelanggan mencari barang yang di cari, data pencarian tersebut nantinya dapat digunakan sebagai pencarian data barang yang terdapat di catalog dan barang hasil suggestion. Setelah selesai memesan barang maka pelanggan di harapkan mendaftar atau login pada website toko online ini agar pelanggan dapat melakukan pembayaran, hal ini di lakukan agar transaksi berlangsung secara privacy dan aman sehingga tidak semua orang bisa melakukan transaksi penjualan, hal itu bisa dilihat lebih jelas dari tabel berikut.

PenggunaAksiFungsi

PelangganMelihat barang- barang terbaru dan fitur cross sellingSistem menyediakan fitur lihat barang terbaru berdasarkan tanggal input barang, dan mengani pembutan fitur cross selling barang.

Melakukan pencarian barangSistem dapat melakukan pencarian barang di database, dengan filter kolom kolom yang di inputkan.

Melakukan pembelian secara onlineSistem menyediakan fitur penjualan secara terotomtomatisasi dengan database.

Melakukan pendaftaran identitas diriSistem menyediakan fitur pendaftaran dan menangani jenis inputan yang tidak lazim.

OwnerMenginputkan data barang dan stok barangSistem Menyediakan input data barang untuk menambah dan mengupdate data barang.

Meminta laporan penjualan Sistem dapat menyediakan pembuatan laporan yang terkomputerisasi.

Work Breakdown Structure

Alokasi Waktu Pengerjaan

Garansi perawatan dan pendampinganUntuk menjamin kelancaran dan kepastian bahwa produk website penjualan online dapat digunakan secara sempurna, bebas dari error dan kesalahan kesalahan system, maka garansi diberikan selama 3 bulan penuh. Garansi selama 3 bulan ini bebas dari biaya tambahan. Garansi yang diberikan :1. Pembaharuan data2. Memelihara keamanan situsBuku PetunjukGuna kelancaran pemanfaatan website oleh semua pengguna, maka kami memberikan buku petunjuk penggunaan (manual book). Sehingga dapat membantu dan memudahkan penggunaan jika mengalami kesulitan dalam penggunaan website. Buku petunjuk di berikan dalam bentuk softcopy.Training dan PelatihanSetelah serah terima produk website, maka kami akan memberikan penawaran training pelatihan bagaimana cara penggunaan website (update isi web, upload foto, update harga dan lain lain) kepada customer, sehingga jika terjadi kebingungan maka akan dipandu secara langsung oleh tim trainer. PenutupDemikian proposal penawaran Sistem Penjualan berbasis Website. Untuk selanjutnya kami membuka diskusi terbuka via sms, email, chatting ataupun bertatap muka secara langsung pada alamat yang tercantum pada proposal ini. Semoga kerja sama ini dapat berhasil dengan baik dan bermanfaat bagi Anda.

Contact Person(nama Software house kita)Office :Perum Bumi Permata Jingga BLOK F-2 LowokwaruMalang, 61728Telp: 0341 875901Hp: 087641848001Email: [email protected]

Pendaftaran Pelanggan

Data Pribadi

Member

Transaksi Penjualan

Data barang

Invoice dan Laporan Penjualan

Data Akun Pelanggan

Data barang & stok barang

Member

Display Barang Terbaru & Barang Terlaris

Pencarian Barang

Katalog

Invoice

Data Barang dibeli

Data barang terbaru dan terlaris

Data barang Cross Selling

Pembuatan fitur Cross Selling

Penjualan

Trans Penjualan

pembuatan Laporan dan Informasi Penjualan

Owner

Informasi Pelanggan Potensial

Informasi Barang Terlaris

Data Barang