TATALAKSANA AWAL

1
TATALAKSANA AWAL Pasien pucat Lakukan pemeriksaan Hb pasien, jika didapatkan Hb <7 lakukan transfusi darah. Pasien dicurigai terkena infeksi parasit cacing Lakukan pemeriksaan tinja mikroskopis dan swap perianal untuk menentukan pasien terinfeksi cacing yg mana, banyaknya cacing yang menginfeksi pasien tersebut yang nantinya akan berhubungan dengan terapi yang akan diberikan kepada pasien. Bisa dilakukan pemeriksaan foto polos (thoraks maupun abdomen) jika dari pemeriksaan diatas tidak ditemukan apapun untuk menemukan cacing. Pemeriksaan mikroskopis darah untuk menemukan adanya larva maupun peningkatan jumlah eosinofil.

description

al;dsjfaisdhfaohfaw

Transcript of TATALAKSANA AWAL

Page 1: TATALAKSANA AWAL

TATALAKSANA AWAL

• Pasien pucat

– Lakukan pemeriksaan Hb pasien, jika didapatkan Hb <7 lakukan transfusi darah.

• Pasien dicurigai terkena infeksi parasit cacing

– Lakukan pemeriksaan tinja mikroskopis dan swap perianal untuk menentukan pasien terinfeksi cacing yg mana, banyaknya cacing yang menginfeksi pasien tersebut yang nantinya akan berhubungan dengan terapi yang akan diberikan kepada pasien.

– Bisa dilakukan pemeriksaan foto polos (thoraks maupun abdomen) jika dari pemeriksaan diatas tidak ditemukan apapun untuk menemukan cacing.

– Pemeriksaan mikroskopis darah untuk menemukan adanya larva maupun peningkatan jumlah eosinofil.