TAN.SY02.001.01

4
Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia Sektor Pertanian Sub Sektor Tanaman Sayuran KODE UNIT : TAN.SY02.001.01 JUDUL UNIT : Mengolah Tanah dan Pemberian Pupuk Dasar DESKRIPSI UNIT : Unit ini menguraikan tugas-tugas pada kegiatan pengolahan tanah. Pekerjaan ini dilakukan dibawah pengawasan langsung dengan pemeriksaan teratur. Kompetensi ini termasuk penggunaan pengetahuan dan keterampilan pada lingkup tugas pengolahan tanah. . ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA 01 . Menggemburkan tanah 1.1 Kegemburan tanah diidentifikasi sesuai dengan persyaratan tanaman 1.2 Ukuran petak lahan dibuat sesuai dengan persyaratan tanaman 02 . Membuat petakan atau bedengan tanah 2.1 Arah, ukuran dan bentuk petakan/bedengan dibuat dengan mempertimbangkan jenis tanaman, musim tanam dan kondisi lahan 2.2 Permukaan bedengan diratakan sesuai ketentuan perusahaan 03 . Membuat lubang tanam 3.1 Peralatan pembuatan lubang tanam disiapkan sesuai ketentuan perusahaan 3.2 Ukuran dan jarak lubang tanam ditentukan sesuai dengan jenis tanaman 04 . Memberi pupuk dasar 4.1 Jenis pupuk dasar yang digunakan ditentukan berdasarkan fungsi dan ketersediaannya 4.2 Dosis pupuk dasar ditentukan berdasarkan kebutuhan perlubang tanam atau kebutuhan per tanaman 4.3 Pupuk dasar diberikan sesuai petunjuk penanggung-jawab lapangan dan ketentuan di perusahaan. Mengolah tanah dan pemberian pupuk dasar 47

description

SKKNI PERTANIAN TANAMAN SAYURAN

Transcript of TAN.SY02.001.01

KODE UNIT

Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia Sektor Pertanian Sub Sektor Tanaman Sayuran

KODE UNIT

:TAN.SY02.001.01JUDUL UNIT

:Mengolah Tanah dan Pemberian Pupuk Dasar

DESKRIPSI UNIT:Unit ini menguraikan tugas-tugas pada kegiatan pengolahan tanah. Pekerjaan ini dilakukan dibawah pengawasan langsung dengan pemeriksaan teratur. Kompetensi ini termasuk penggunaan pengetahuan dan keterampilan pada lingkup tugas pengolahan tanah.

.

ELEMEN KOMPETENSIKRITERIA UNJUK KERJA

01.Menggemburkan tanah1.1Kegemburan tanah diidentifikasi sesuai dengan persyaratan tanaman

1.2Ukuran petak lahan dibuat sesuai dengan persyaratan tanaman

02.Membuat petakan atau bedengan tanah2.1Arah, ukuran dan bentuk petakan/bedengan dibuat dengan mempertimbangkan jenis tanaman, musim tanam dan kondisi lahan

2.2Permukaan bedengan diratakan sesuai ketentuan perusahaan

03.Membuat lubang tanam3.1Peralatan pembuatan lubang tanam disiapkan sesuai ketentuan perusahaan

3.2Ukuran dan jarak lubang tanam ditentukan sesuai dengan jenis tanaman

04.Memberi pupuk dasar4.1Jenis pupuk dasar yang digunakan ditentukan berdasarkan fungsi dan ketersediaannya

4.2Dosis pupuk dasar ditentukan berdasarkan kebutuhan perlubang tanam atau kebutuhan per tanaman

4.3Pupuk dasar diberikan sesuai petunjuk penanggung-jawab lapangan dan ketentuan di perusahaan.

BATASAN VARIABEL

Unit ini berlaku untuk :

1.Bahan tanam meliputi: bibit dan benih tanaman sayuran.

2.Perlakuan bahan tanam meliputi: perlakuan fisik dan kimia.

3.Bahan perlakuan meliputi zat pengatur tumbuh dan pestisida.

4.Metoda penanaman meliputi: penanaman dengan tangan, penanaman dengan alat tanam.

5.Persiapan penanaman meliputi: memotong, mencuci, mencelup bahan tanam.

6.Tempat menanam yaitu lubang tanam yang sudah disiapkan.

7.Menanam bahan tanam berlaku untuk di pesemaian dan di lahan penanaman.

8. Ketentuan perusahaan berkaitan dengan pekerjaan penanaman bahan tanam.

PANDUAN PENILAIAN

1. Pengetahuan dan Keterampilan Penunjang

Untuk mendemonstrasikan kompetensi, diperlukan bukti pengetahuan dan keterampilan di bidang berikut ini :1.1 Teknik penanganan benih dan material vegetatif.

1.2 Teknik dasar penyiapan media.

1.3 Teknik dasar penanaman bahan tanam.

1.4 Menyiapkan media tumbuh.

1.5 Memilih bahan tanam untuk ditanam.

1.6 Menyiapkan bahan tanam untuk penanaman.

1.7 Memasukkan bahan tanam ke dalam areal penanaman.

2. Konteks Penilaian

Unit ini dapat dinilai di dalam atau di luar tempat kerja. Penilaian harus mencakup peragaan praktik di tempat kerja ataupun simulasi dengan memperhatikan aspek Keselamatan dan Kesehatan Kerja. Unit ini harus didukung oleh serangkaian metoda untuk menilai pengetahuan dan keterampilan penunjang.

3. Aspek Penting Penilaian

Aspek yang perlu diperhatikan :

3.1 Kemampuan untuk menunjukkan bahan tanam yang memiliki vigor yang baik sesuai jenis tanaman.

3.2 Kemampuan untuk menempatkan, mengatur kedalaman dan teknik penanaman sesuai persyaratan jenis tanaman.

3.3 Ketepatan penggunaan waktu dan teknik penanaman serta meminimalkan kerusakan tanaman dan media pertumbuhannya.

4. Kaitan dengan Unit-unit lain

4.1 TAN.SY02.006.01 Menyiapkan Lokasi Pesemaian

4.2 TAN.SY02.008.01 Melakukan Supervisi Pekerjaan Penanaman

Kompetensi Kunci

NO.KOMPETENSI KUNCI DALAM UNIT INITINGKAT

1Mengumpulkan, mengorganisir dan menganalisa informasi1

2Mengkomunikasikan ide-ide dan informasi1

3Merencanakan dan mengorganisir aktifitas-aktifitas1

4Bekerjasama dengan orang lain dan kelompok1

5Menggunakan ide-ide dan teknik matematika1

6Memecahkan masalah1

7Menggunakan teknologi1

PAGE 48Mengolah tanah dan pemberian pupuk dasar