Tambang Batubara PT Bukit Asam

download Tambang Batubara PT Bukit Asam

of 1

Transcript of Tambang Batubara PT Bukit Asam

  • 8/10/2019 Tambang Batubara PT Bukit Asam

    1/1

    Tambang batubara PT Bukit Asam

    Kegiatan pertambangan adalah kegitan yang vital dalam perekonomian bangsa indonesia. Selain

    sebagai sumber energi, hasil dari pertambangan juga bisa dijual dan meningkatkan pendapatanmasyarakat dan negara. Salah satu perusahaan pertambangan Nasional yang berlabel BUMN

    adalah PT Bukit Asam.

    Tambang batubara di PT. Bukit Asamdi muara enim palembang terbagi atas :

    1. Tambang air layayang pertama kali dibuka pada tahun 1919 dengan metode open pit. Alatyang digunakan pada tambang air laya adalah BWE (bucket wheel excavator ). Sehingga metode

    penambangan pada Tambang air laya adalah Continous Mining, dengan produksi kira-kira 4 Juta

    ton pertahun.

    2. Tambang Muara Tiga besar u tarametode open pit menggunakan alat konvensional seperti

    shovel dan dumptruck, rencana kedepan juga memakai BWE ( bucket wheel excavator )

    3.Tambang Muara Tiga besar selatanmenggunakan metode open pit, tapi cadangannya relatiflebih sedikit dibanding yang lainnya. Menggunakan alat alat yang konvensional seperti shovel,

    backhoe dan dumptruck.

    4.Tambang banko Barat

    metode penambangan adalah open pit dengan cara konvensional. Rencanaya akan memakai

    Auger mining untuk mendapatkan lapisan batubara yang tipis dan kadar recovery yang tinggisecara keseluruhan, karena jumlah batubara yang tinggal sedikit.

    Dengan ini dapat kita lihat bahwa metode penambangan pada tambang-tambang PT. Bukit Asam

    sebagian besar menggunakan metode konvensional dan akan kami jelaskan lebih jelas nya dalampresentasi ini.