Syukur dan sabar

15

Click here to load reader

description

Makna Sabar dan Syukur dalam kehidupan

Transcript of Syukur dan sabar

Page 1: Syukur dan sabar

SYUKUR DAN SABARAbdul Mughni Rozy

Dosen FK UNDIP Semarang

Page 2: Syukur dan sabar

�ه! #ت ص#اب# أ (ن! إ ، !م�ؤ!م(ن( (ل ل 2 (ال إ #ح#د4 أل ذ#ل(ك# !س# #ي و#ل !ر< ي خ# #ه� ل 2ه� �ل ك ه� م!ر#

# أ إن2 !م�ؤ!م(ن( ال #م!ر( Dا أل ب ع#ج##ه� ل D !را ي خ# #ان# ف#ك #ر# ص#ب اء� ض#ر2 !ه� #ت ص#اب

# أ (ن! و#إ #ه�، ل ا Dر! ي خ# #ان# ف#ك #ر# ك ش# اء� ر2 س# “Sungguh menakjubkan urusan seorang mukmin, semua

urusannya adalah baik baginya. Hal ini tidak didapatkan kecuali pada diri seorang mukmin. Apabila mendapatkan kesenangan, dia bersyukur, maka yang demikian itu merupakan kebaikan baginya. Sebaliknya apabila tertimpa kesusahan, dia pun bersabar, maka yang demikian itu merupakan kebaikan baginya.” (Hadits shohih. Diriwayatkan oleh Muslim, no. 2999 dari Abu Yahya Shuhaib bin Sinan radhiyallahu ‘anhu).

Dari artikel 'Memahami Syukur — Muslim.Or.Id'

Cara Menghadapi Masalah

Page 3: Syukur dan sabar

1. Meyakini nikmat itu dari Allah 2. Mengucapkan Alhamdulillah 3. Menggunakan Nikmat Allah itu di Jalan

Allah

BENTUK SYUKUR

Page 4: Syukur dan sabar

Allah Ta’ala berfirman: “Dan apa saja nikmat yang ada pada kamu, maka dari Allah-lah (datangnya)…” (QS. An-Nahl: 53).

NIKMAT ITU DARI ALLAH

Page 5: Syukur dan sabar

Surat Ibrohim (QS:14:7.) “ Dan (ingatlah juga), tatkala Tuhanmu

memaklumkan: "Sesungguhnya jika kamu bersyukur, pasti Kami akan menambah (nikmat) kepadamu, dan jika kamu mengingkari (nikmat-Ku), maka sesungguhnya azab-Ku sangat pedih".

SYUKUR ATAU MENGINGKARI

Page 6: Syukur dan sabar

�ر� ك #ش! ي 2م#ا (ن ف#إ #ر# ك ش# و#م#ن! !ف�ر� #ك أ #م! أ �ر� ك #ش! #أ أ (ي! �و#ن !ل #ب (ي ل xي! ب ر# ف#ض!ل( م(ن! ه#ذ#ا!م< ) #ر(ي ك (ي� غ#ن xي! ب ر# (ن2 ف#إ #ف#ر# ك و#م#ن! ه( #ف!س( (ن (40ل

“Ini termasuk karunia dari Rabb-ku untuk mengujiku, apakah aku bersyukur ataukah mengingkari (nikmat-Nya). Dan barangsiapa yang bersyukur maka sesungguhnya dia bersyukur untuk (kebaikan) dirinya sendiri. Dan barangsiapa yang ingkar, maka sesungguhnya Rabb-ku Maha Kaya lagi Maha Mulia.” (QS. An-Naml: 40).

Dari artikel 'Memahami Syukur — Muslim.Or.Id'

UJIAN

Page 7: Syukur dan sabar

surat An-Nahl ayat 78 yang artinya: “Dan Allah mengeluarkan kamu dari perut ibumu dalam keadaan tidak mengetahui sesuatupun, dan dia memberi kamu pendengaran, penglihatan dan hati, agar kamu bersyukur.”

SERING LUPA NIKMAT ALLAH

Page 8: Syukur dan sabar

Al Baqoroh (QS. 2: ayat 52). “Kemudian sesudah itu Kami maafkan

kesalahanmu, agar kamu bersyukur.”

SERING SALAH LUPA SYUKUR

Page 9: Syukur dan sabar

 Al Baqoroh (QS:2:152). “Karena itu, ingatlah kamu kepada-Ku niscaya Aku ingat (pula) kepadamu, dan bersyukurlah kepada-Ku, dan janganlah kamu mengingkari (nikmat)-Ku.”

MENGINGKARI NIKMAT

Page 10: Syukur dan sabar

Al A’Rof (QS:7:10.) “ Sesungguhnya Kami telah menempatkan kamu sekalian di muka bumi dan Kami adakan bagimu di muka bumi itu (sumber) penghidupan. Amat sedikitlah kamu bersyukur.”

SEDIKIT YANG SYUKUR

Page 11: Syukur dan sabar

SABAR

Page 12: Syukur dan sabar

م�ن� ن�ق�ص� و� �و�ع ال�ج! و� �و�ف ال�خ� م�ن� ء� ي� ب�ش� ن-ك!م� ل�ن�ب�ل!و� و�اب�ر�ي�ن� الص- �ر ب�ش� و� �ات الث-م�ر� و� �ن�ف!س األ� و� �و�ال �م� األ�

QS Al Baqoroh(155) Dan sesungguhnya akan Kami beri kamu percobaan dengan se suatu dari ketakutan dan kelaparan dan kekurangan dari harta benda dan jiwa-jiwa dan buah buahan; dan berilah khabar yang menyukakan kepada orang yang sabar.

SABAR MENGHADAPI COBAAN

Page 13: Syukur dan sabar

إ�ن- �ال�ة الص- و� �ب�ر ب�الص- ا ت�ع�ي�ن!و� اس� ن!وا آم� ال-ذ�ي�ن� ا �يGه� أ ي�ااب�ر�ي�ن الص- م�ع� الله�

(QS Al Baqoroh153)  )Wahai orang-orang yang beriman! Mohonlah pertolongan dengan sabar dan shalat; sesung-guhnya Allah adalah beserta  orang-orang yang sabar.

SABAR DAN SHALAT

Page 14: Syukur dan sabar

Ali-`Imraan:120 

! وا (ر� #ص!ب ت (ن و#إ (ه#ا ب ! ح�وا #ف!ر# ي #ة< xئ ي س# �م! !ك �ص(ب ت (ن و#إ ؤ!ه�م! #س� ت #ة< ن ح#س# �م! ك #م!س#س! ت (ن إم�ح(يط< #ع!م#ل�ون# ي (م#ا ب �ه# الل (ن2 إ D !ئا ي ش# !د�ه�م! #ي ك �م! ك #ض�ر� ي # ال ! 2ق�وا #ت و#ت

Jika kamu memperoleh kebaikan, niscaya mereka bersedih hati, tetapi Jika kamu mendapat bencana, mereka bergembira karenanya. Jika kamu bersabar dan bertakwa, niscaya tipu daya mereka sedikitpun tidak mendatangkan kemudharatan kepadamu. Sesungguhnya Allah mengetahui segala apa yang mereka kerjakan.

SABAR DAN TAQWA

Page 15: Syukur dan sabar

S U R A T I B R A H I M 

(QS: 14:5.) Dan sesungguhnya Kami telah mengutus Musa dengan membawa ayat-ayat Kami, (dan Kami perintahkan kepadanya): "Keluarkanlah kaummu dari gelap gulita kepada cahaya terang benderang dan ingatkanlah mereka kepada hari-hari Allah". Sesungguhnya pada yang demikian itu terdapat tanda-tanda (kekuasaan Allah) bagi setiap orang penyabar dan banyak bersyukur.

TANDA-TANDA SYUKUR DAN SABAR