Surat Resign

2
MALANG, 18 APRIL 2012 Kepada Yth, Pimpinan PT. Nayaka Era Husada Jl. Ciliwung Malang Assalammu’alaikum Wr. Wb. Bersama surat ini saya dr. Dewi Karita bermaksud untuk mengundurkan diri dari PT. Nayaka Era Husada Malang sebagai Dokter Jaga Balai Pengobatan Nayaka 01 terhitung sejak 19 April 2012. Saya ucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya atas kesempatan yang telah diberikan PT. Nayaka Era Husada Malang kepada saya untuk bekerja di PT. Nayaka Era Husada Malang sebagai Dokter Jaga Balai Pengobatan Nayaka 01 selama kurang lebih 1 tahun ini. Tak lupa saya mohon maaf kepada jajaran manajemen PT. Nayaka Era Husada Malang apabila terdapat hal-hal yang tidak baik yang telah saya lakukan selama bekerja di PT. Nayaka Era Husada Malang. Saya berharap PT. Nayaka Era Husada Malang menjadi perusahaan yang terus maju dan sukses selalu.

description

contoh surat resign

Transcript of Surat Resign

MALANG, 18 APRIL 2012Kepada Yth,

Pimpinan PT. Nayaka Era Husada

Jl. Ciliwung Malang

Assalammualaikum Wr. Wb.

Bersama surat ini saya dr. Dewi Karita bermaksud untuk mengundurkan diri dari PT. Nayaka Era Husada Malang sebagai Dokter Jaga Balai Pengobatan Nayaka 01 terhitung sejak 19 April 2012.

Saya ucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya atas kesempatan yang telah diberikan PT. Nayaka Era Husada Malang kepada saya untuk bekerja di PT. Nayaka Era Husada Malang sebagai Dokter Jaga Balai Pengobatan Nayaka 01 selama kurang lebih 1 tahun ini.Tak lupa saya mohon maaf kepada jajaran manajemen PT. Nayaka Era Husada Malang apabila terdapat hal-hal yang tidak baik yang telah saya lakukan selama bekerja di PT. Nayaka Era Husada Malang. Saya berharap PT. Nayaka Era Husada Malang menjadi perusahaan yang terus maju dan sukses selalu.

Wassallamualaikum Wr. Wb.

Hormat Saya,

dr. Dewi Karita