Surat Permohonan Pengajuan Proposal

2
Inderalaya, 10 Juni 2014 Nomor : Hal : Surat Permohonan Pengajuan Proposal Kepada Yth. Pimpinan PT. PUPUK SRIWIDJAJA Jalan Mayor Zen 30118 Palembang Dengan hormat, Dalam rangka memenuhi tugas mata kuliah semester VII (tujuh), kami selaku mahasiswa Jurusan Teknik Kimia Universitas Sriwijaya yakni : No . Nama NIM Jurusan 1. Nessa Selviany 03111003014 Teknik Kimia 2. Limanto 031110030 Teknik Kimia dengan dosen pembimbing Kerja Praktek Jurusan Teknik Kimia Universitas Sriwijaya : Nama : Ir. Pamilia Coniwanti, M.T. NIP : 195512151985032001 ingin mengajukan permohonan pengajuan proposal kerja praktek di PT. Pupuk Sriwidjaja. Adapun rencana Kerja Praktek dilaksanakan dari tanggal 13 Oktober 2014 sampai 13 Desember 2014. Demikianlah permohonan pengajuan proposal ini kami sampaikan, besar harapan kami kiranya Bapak dapat menyetujuinya. Atas perhatian dan izin Bapak, kami ucapkan terima kasih. Inderalaya, 10 Juni 2014 Pelaksana,

description

surat

Transcript of Surat Permohonan Pengajuan Proposal

Inderalaya, 10 Juni 2014

Nomor:

Hal:Surat Permohonan Pengajuan ProposalKepada Yth.

Pimpinan PT. PUPUK SRIWIDJAJAJalan Mayor Zen 30118 PalembangDengan hormat,

Dalam rangka memenuhi tugas mata kuliah semester VII (tujuh), kami selaku mahasiswa Jurusan Teknik Kimia Universitas Sriwijaya yakni : No.NamaNIMJurusan

1.Nessa Selviany03111003014Teknik Kimia

2.Limanto031110030Teknik Kimia

dengan dosen pembimbing Kerja Praktek Jurusan Teknik Kimia Universitas Sriwijaya :

Nama: Ir. Pamilia Coniwanti, M.T.NIP: 195512151985032001ingin mengajukan permohonan pengajuan proposal kerja praktek di PT. Pupuk Sriwidjaja. Adapun rencana Kerja Praktek dilaksanakan dari tanggal 13 Oktober 2014 sampai 13 Desember 2014.

Demikianlah permohonan pengajuan proposal ini kami sampaikan, besar harapan kami kiranya Bapak dapat menyetujuinya. Atas perhatian dan izin Bapak, kami ucapkan terima kasih.Inderalaya, 10 Juni 2014Pelaksana,Nessa SelvianyNIM. 03111003014LimantoNIM. 031110030

Mengetahui:

Dosen Pembimbing Kerja Praktek,

Ir. Pamilia Coniwanti, M.T.

NIP. 195512151985032001