Surat Keputusan Bai 2009-2011

2
KEPUTUSAN KEPALA DINAS PENGELOLAAN SUMBER DAYA AIR PROVINSI JAWA TENGAH Nomor : T E N T A N G PENGANGKATAN PENGURUS BADAN AMALAN ISLAM / TA’MIR MASJID BAITUSSALAM DINAS PSDA PROVINSI JAWA TENGAH KEPALA DINAS PENGELOLAAN SUMBER DAYA AIR PROVINSI JAWA TENGAH Menimbang : a. bahwa dengan adanya alih tugas /purna tugas dari sejumlah Pengurus BAI/Ta’mir Masjid Baitussalam Dinas PSDA Provinsi Jawa Tengah, perlu penggantian/penetapan pengurus yang baru. b. bahwa untuk kelancaran dan kesinambungan program kerja dan pelaksanaan kegiatan, maka perlu dibentuk Pengurus BAI/Ta’mir Masjid Baitussalam| Dinas PSDA Provinsi Jawa Tengah. c. bahwa untuk maksud tersebut diatas, perlu ditetapkan dengan Keputusan Kepala Dinas PSDA Provinsi Jawa Tengah. Mengingat : 1. Surat Keputusan Kepala Dinas PSDA Provinsi Jawa Tengah Nomor 451.1.0/2 tentang Penunjukan Pengurus Badan Amalan Islam/ Ta’mir Masjid Baitussalam Dinas PSDA Provinsi Jawa Tengah. 2. Hasil Kesepakatan rapat Pengurus Badan Amalan Islam/ Ta’mir Masjid Baitussalam Dinas PSDA Provinsi Jawa Tengah pada tanggal 14 Pebruari 2009. M E M U T U S K A N PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH DINAS PENGELOLAAN SUMBER DAYA AIR Jl. Madukoro Blok AA-BB. TELP. (024) 7608201, 7608342, 7608621FAX.7612334 SEMARANG – KODE POS 50144

description

Surat Keputusan Bai 2009-2011

Transcript of Surat Keputusan Bai 2009-2011

Page 1: Surat Keputusan Bai 2009-2011

KEPUTUSAN KEPALA DINAS PENGELOLAAN SUMBER DAYA AIRPROVINSI JAWA TENGAH

Nomor :

T E N T A N G

PENGANGKATAN PENGURUS BADAN AMALAN ISLAM /TA’MIR MASJID BAITUSSALAM DINAS PSDA

PROVINSI JAWA TENGAH

KEPALA DINAS PENGELOLAAN SUMBER DAYA AIRPROVINSI JAWA TENGAH

Menimbang : a. bahwa dengan adanya alih tugas /purna tugas dari sejumlah Pengurus BAI/Ta’mir Masjid Baitussalam Dinas PSDA Provinsi Jawa Tengah, perlu penggantian/penetapan pengurus yang baru.

b. bahwa untuk kelancaran dan kesinambungan program kerja dan pelaksanaan kegiatan, maka perlu dibentuk Pengurus BAI/Ta’mir Masjid Baitussalam| Dinas PSDA Provinsi Jawa Tengah.

c. bahwa untuk maksud tersebut diatas, perlu ditetapkan dengan Keputusan Kepala Dinas PSDA Provinsi Jawa Tengah.

Mengingat : 1. Surat Keputusan Kepala Dinas PSDA Provinsi Jawa Tengah Nomor 451.1.0/2 tentang Penunjukan Pengurus Badan Amalan Islam/ Ta’mir Masjid Baitussalam Dinas PSDA Provinsi Jawa Tengah.

2. Hasil Kesepakatan rapat Pengurus Badan Amalan Islam/ Ta’mir Masjid Baitussalam Dinas PSDA Provinsi Jawa Tengah pada tanggal 14 Pebruari 2009.

M E M U T U S K A N

Menetapkan :

Pertama : Menunjuk dan menetapkan Pengurus BAI/Ta’mir Masjid Baitussalam Dinas PSDA Provinsi Jawa Tengah dengan masa bakti 3 (tiga) tahun, mulai tahun 2009 sampai dengan tahun 2011, dengan susunan pengurus sebagaimana Lampiran 1.

Kedua : Tugas Pokok Pengurus : membina, mengatur dan mengkoordinir kegiatan peribadatan serta da’wah agama Islam yang meliputi pendidikan, sosial, publikasi dan pembinaan Jama’ah dilingkungan Dinas PSDA Provinsi Jawa Tengah.

Ketiga : Dalam melaksanakan tugasnya Pengurus BAI/Ta’mir Masjid Baitussalam Dinas PSDA Provinsi Jawa Tengah berpedoman pada Uraian Tugas Pengurus,sebagaimana Lampiran 2.

Ketiga : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diperbaiki dan dibetulkan sebagaimana mestinya.

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH

DINAS PENGELOLAAN SUMBER DAYA AIRJl. Madukoro Blok AA-BB. TELP. (024) 7608201, 7608342,

7608621FAX.7612334SEMARANG – KODE POS 50144

Website : www.psda.jawatengah.go.id

Page 2: Surat Keputusan Bai 2009-2011

Ditetapkan di : SemarangPada tanggal : 17 Pebruari 2009

Kepala Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air Provinsi Jawa Tengah,

Ir. SURYONO SURIPNO, SIP, MT Pembina Utama Muda NIP. 110 023 688

Tembusan :1. Kepala Sekretaris Dinas PSDA Provinsi Jawa Tengah;2. Yang bersangkutan;3. Pertinggal.