Suku Bunga Dasar Kredit - Bca

5
1. SUKU BUNGA DASAR KREDIT (PRIME LENDING RATE) PT. BANK CENTRAL ASIA, Tbk. Tanggal 31 Mei 2015 (efektif % per tahun) Suku Bunga Dasar Kredit Rupiah (Prime Lending Rate) Berdasarkan Segmen Kredit Kredit Korporasi Kredit Retail Kredit Mikro Kredit Konsumsi KPR Non KPR Suku Bunga Dasar Kredit (SBDK) 10,25 11,50 N/A 10,25 8,63 Keterangan: a) Suku Bunga Dasar Kredit (SBDK) digunakan sebagai dasar penetapan suku bunga kredit yang akan dikenakan oleh Bank kepada nasabah. SBDK belum memperhitungkan komponen estimasi premi risiko yang besarnya tergantung dari penilaian Bank terhadap risiko masing-masing debitur atau kelompok debitur. Dengan demikian, besarnya suku bunga kredit yang dikenakan kepada debitur belum tentu sama dengan SBDK. b) Dalam Kredit Konsumsi non KPR tidak termasuk penyaluran dana melalui kartu kredit dan kredit tanpa agunan (KTA). c) SBDK Kredit Konsumsi non KPR merupakan SBDK untuk Kredit Kendaraan Bermotor (KKB) yang diberikan kepada nasabah melalui skema Join Financing dengan PT. BCA Finance. d) SBDK untuk segmen Kredit Konsumsi KPR merupakan suku bunga variable (floating).

description

Berikut adalah data suku bunga kredit bca yang diperoleh dari website ojk.

Transcript of Suku Bunga Dasar Kredit - Bca

Page 1: Suku Bunga Dasar Kredit - Bca

1. SUKU BUNGA DASAR KREDIT (PRIME LENDING RATE) PT. BANK CENTRAL ASIA, Tbk. Tanggal 31 Mei 2015

(efektif % per tahun)

 

Suku Bunga Dasar Kredit Rupiah (Prime Lending Rate)Berdasarkan Segmen Kredit

Kredit Korporasi

Kredit Retail Kredit MikroKredit KonsumsiKPR Non KPR

Suku Bunga Dasar Kredit

(SBDK)10,25 11,50 N/A 10,25 8,63

Keterangan:

a) Suku Bunga Dasar Kredit (SBDK) digunakan sebagai dasar penetapan suku bunga kredit

yang akan dikenakan oleh Bank kepada nasabah. SBDK belum memperhitungkan

komponen estimasi premi risiko yang besarnya tergantung dari penilaian Bank terhadap

risiko masing-masing debitur atau kelompok debitur. Dengan demikian, besarnya suku

bunga kredit yang dikenakan kepada debitur belum tentu sama dengan SBDK.

b) Dalam Kredit Konsumsi non KPR tidak termasuk penyaluran dana melalui kartu kredit dan

kredit tanpa agunan (KTA).

c) SBDK Kredit Konsumsi non KPR merupakan SBDK untuk Kredit Kendaraan Bermotor

(KKB) yang diberikan kepada nasabah melalui skema Join Financing dengan PT. BCA

Finance.

d) SBDK untuk segmen Kredit Konsumsi KPR merupakan suku bunga variable (floating).

2. Suku Bunga Dasar Kredit (Prime Lending Rate) bank BJB Tanggal 30 Juni 2015 (% / Tahun)

Page 2: Suku Bunga Dasar Kredit - Bca

  Suku Bunga Dasar Kredit(Prime Lending Rate)

Berdasarkan Segmen Bisnis

Kredit Korporasi

Kredit Retail

Kredit Mikro

Kredit KonsumsiKPR Non

KPRSuku Bunga Dasar Kredit(Prime Lending Rate):

11.11% * 12.37% * 21.10% * 11.17% * 10.65% *

Nilai yang tercantum merupakan nilai indikasi dan sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu.

Keterangan:

a) Suku Bunga Dasar Kredit (SBDK) ini belum memperhitungkan komponen premi risiko

yang besarnya tergantung dari penilaian Bank terhadap risiko masing-masing debitur.

Dengan demikian, besarnya suku bunga kredit yang dikenakan kepada debitur belum tentu

sama dengan SBDK.

b) Dalam Kredit konsumsi non KPR tidak termasuk penyediaan dana melalui kartu kredit

dan kredit tanpa agunan.

c) Informasi SBDK yang berlaku setiap saat dapat dilihat pada publikasi di setiap kantor

bank bjb dan/atau website bank BJB (www.bankbjb.co.id).

d) Tingkat suku bunga yang disajikan adalah efektif p.a.

Page 3: Suku Bunga Dasar Kredit - Bca

BPR Arthaguna Mandiri

Cabang GarutJl. Raya Cimanuk No. 14A Kp. Pedes

Kec.Tarogong Kidul Kab.GarutTelp. (0262) 236675Fax. (0262) 236797

Tabungan TAMARA ( Tabungan Masyarakat Sejahtera )Cara Aman untuk menyongsong hari esok, proses lebih mudah dengan bunga yang menariktabungan perorangan dan lembaga.

TABUNGAN PAKET MANDIRIProgram tabungan yang dapat membantu anda untuk mempersiapkan kebutuhan :

Biaya Anak Sekolah Biaya Haji/Umroh Biaya Hajatan

Hanya dengan tabungan mulai Rp. 50.000,- / bulan, serta pembayaran yang sangat mudah,anda memiliki tabungan dengan bunga yang menarik.

TABUNGAN UMUM ( HARIAN )Manfaatkan Fasilitas layanan kami, dengan berbagai kemudahan yang kami tawarkan.Tabungan Dijamin LPS.

TABUNGAN SIMPAJAR (Simpanan Masa Depan Pelajar)– Tabungan diperuntukan para siswa – siswi mulai dari tk sampai dengan perguruan tinggi– Setoran Awal KP Rp. 10.000– Tidak kena biaya administrasi– Suku bunga menarik (3.5) PA– Dapat dijadikan jaminan pinajaman– Dengan ketentuan bisa disesuaikan– Dengan syarat mudah, Fotocopy KTP orang tua, dan Fotocopy Akte kelahiran– Simpanan dijamin LPS.

Page 4: Suku Bunga Dasar Kredit - Bca

TABUNGAN AGM ATAU TABUNGAN ARISAN GABUNGAN MANDIRI Adalah tabungan dari nasabah yang diikutsertakan dalam proses pengundian secara arisan (bergilir) diaman setiap kali pembukaan arisan yang menang mendapatkan sejumlah uang berikut jumlah setorannya yang masuk.– Pembukaan arisan setiap tanggal 15 dengan ketentuan setoran paling lambat tanggal 10– Jumlah hadiah yang disediakan setiap bulan sebesar Rp. 1.000.000,- untuk 1 orang pemenang undian arisan– Hadiah grandprice diundi setiap 6 (enam) bulan sekali dengan memperebutkan hadiah satu unit sepeda motor matic dan atau sejumlah uang sebesar Rp. 10.000.000,-

Jangka Waktu Suku Bunga

1 Bulan 6,75% / Tahun

3 Bulan 8,75% / Tahun

6 Bulan 9,75% / Tahun

12-24 Bulan 10,25% / Tahun

---------- ----------

Taka 6% / Tahun

Tabungan 3.5% / Tahun