STRATEGI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS DI SMP NEGERI 1 ...eprints.ums.ac.id/71724/12/HALAMAN DEPAN...

17
STRATEGI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS DI SMP NEGERI 1 SAMBI BOYOLALI TAHUN PELAJARAN 2018/2019 SKRIPSI Diajukan kepada Program Studi Pendidikan Agama Islam (PAI) Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Surakarta Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam (S. Pd) Oleh: Ayunia Dekasari NIM: G000 150 074 NIRM: 15/X/02.2.1/0898 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2019

Transcript of STRATEGI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS DI SMP NEGERI 1 ...eprints.ums.ac.id/71724/12/HALAMAN DEPAN...

Page 1: STRATEGI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS DI SMP NEGERI 1 ...eprints.ums.ac.id/71724/12/HALAMAN DEPAN OK-1.pdf · TAHUN PELAJARAN 2018/2019 Ayunia Dekasari, G000150074, 15/X/02.2.1/0898,

STRATEGI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS

DI SMP NEGERI 1 SAMBI BOYOLALI

TAHUN PELAJARAN 2018/2019

SKRIPSI

Diajukan kepada Program Studi Pendidikan Agama Islam (PAI)

Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Surakarta

Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana

Pendidikan Islam (S. Pd)

Oleh:

Ayunia Dekasari

NIM: G000 150 074

NIRM: 15/X/02.2.1/0898

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

FAKULTAS AGAMA ISLAM

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2019

Page 2: STRATEGI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS DI SMP NEGERI 1 ...eprints.ums.ac.id/71724/12/HALAMAN DEPAN OK-1.pdf · TAHUN PELAJARAN 2018/2019 Ayunia Dekasari, G000150074, 15/X/02.2.1/0898,

ii

Page 3: STRATEGI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS DI SMP NEGERI 1 ...eprints.ums.ac.id/71724/12/HALAMAN DEPAN OK-1.pdf · TAHUN PELAJARAN 2018/2019 Ayunia Dekasari, G000150074, 15/X/02.2.1/0898,

iii

Page 4: STRATEGI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS DI SMP NEGERI 1 ...eprints.ums.ac.id/71724/12/HALAMAN DEPAN OK-1.pdf · TAHUN PELAJARAN 2018/2019 Ayunia Dekasari, G000150074, 15/X/02.2.1/0898,

iv

Page 5: STRATEGI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS DI SMP NEGERI 1 ...eprints.ums.ac.id/71724/12/HALAMAN DEPAN OK-1.pdf · TAHUN PELAJARAN 2018/2019 Ayunia Dekasari, G000150074, 15/X/02.2.1/0898,

v

MOTTO

Artinya: Hai Anakku, dirikanlah shalat dan serulah (manusia) mengerjakan yang

baik dan cegahlah (mereka) dari perbuatan yang mungkar dan bersabarlah

terhadap apa yang menimpa kamu. Sesungguhnya yang demikian itu termasuk

hal-hal yang diwajibkan (oleh Allah).1

1 Terjemah dan Tafsir Per Kata Ringkasan Tafsir Ibnu Katsir, Ringkasan Asbabun Nuzul

Jalaluddin As-Suyuthi, Ringkasan Hadis Bukhari Muslim, (Bandung: Jabal), hlm. 412.

Page 6: STRATEGI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS DI SMP NEGERI 1 ...eprints.ums.ac.id/71724/12/HALAMAN DEPAN OK-1.pdf · TAHUN PELAJARAN 2018/2019 Ayunia Dekasari, G000150074, 15/X/02.2.1/0898,

vi

PERSEMBAHAN

Dengan segala rasa syukur atas nikmat Allah SWT yang berikan, penulis bisa

menjalani kehidupan dengan penuh kenikmatan, melalui karya sederhana ini maka

penulis persembahkan kepada:

1. Ayahku Subani dan Ibuku Sumarni yang selalu memberi nasehat dan

motivasi dalam bimbingan serta do’anya kepada semua anak-anaknya.

Dengan semangat pantang menyerah dan tanpa lelah beliau dedikasikan

untuk kami semua.

2. Kakakku Reno Juarno, Oni Merliana dan adikku Nur Yahya Adi Nugraha

yang telah banyak memberikan motivasi, do’a, semangat, dan bimbingan.

3. Keluarga besar Mbah Toro yang selama ini telah banyak membantu dan

membimbing baik materil dan non materil.

4. SMP Negeri 1 Sambi Boyolali, terima kasih atas dukungan yang telah

diberikan kepada saya sehingga saya bisa mendapatkan gelar sarjana ini.

5. Almamaterku FAI UMS, tempat penulis menimba ilmu di Solo.

6. Kawan-kawan organisasi di HMP PAI 2016, BEM FAI 2017 dan 2018, serta

Racana Ki/Nyi Ahmad Dahlan, terima kasih atas kebersamaan dan

pengalaman selama studi di UMS.

7. Sahabat-sahabat seperjuangan PAI FAI UMS angkatan 2015, terima kasih

atas kebersamaan, dan kekompakkannya.

8. Dan seluruh pihak yang sudah membantu penulis hingga sekarang ini, yang

tidak dapat saya sebutkan satu persatu.

Page 7: STRATEGI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS DI SMP NEGERI 1 ...eprints.ums.ac.id/71724/12/HALAMAN DEPAN OK-1.pdf · TAHUN PELAJARAN 2018/2019 Ayunia Dekasari, G000150074, 15/X/02.2.1/0898,

vii

PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB-LATIN

Berdasarkan Surat Keputusan Bersama Menteri Agama RI dan Menteri

Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor 158/1987 dan 0543b/U/1987, tanggal

22 Januari 1988.

1. Konsonan Tunggal

Huruf

Arab Nama Huruf Latin Keterangan

Alif اTidak

dilambangkan Tidak dilambangkan

ba’ B Be ب

ta’ T Te ت

sa’ ṡ Es (dengan titik di atas) ث

Jim J Je ج

ḥa’ ḥ Ha (dengan titik di bawah) ح

kha’ Kh Ka dan Ha خ

Dal D De د

Żal Ż Zet (dengan titik di atas) ذ

ra’ R Er ر

Zai Z Zet ز

Sin S Es س

Syin Sy Es dan Ye ش

ṣād ṣ Es (dengan titik di bawah) ص

ḍaḍ ḍ De (dengan titik di bawah) ض

ṭa’ ṭ Te (dengan titik di bawah) ط

ẓa’ ẓ Zet (dengan titik di bawah) ظ

ain ‘ Koma terbalik ke atas‘ ع

Gain G Ge غ

fa’ F Ef ف

Qāf Q Qi ق

Kāf K Ka ك

Lam L El ل

Mim M Em م

’Nun N En ن

ha’ H Ha ه

Hamzah ` Apostrof ء

ya’ Y Ye ي

2. Konsonan Rangkap karena Syaddah ditulis Rangkap

Ditulis ‘iddah عدة

Page 8: STRATEGI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS DI SMP NEGERI 1 ...eprints.ums.ac.id/71724/12/HALAMAN DEPAN OK-1.pdf · TAHUN PELAJARAN 2018/2019 Ayunia Dekasari, G000150074, 15/X/02.2.1/0898,

viii

3. Ta’ marbūṭah

a. Bila dimatikan ditulis h

Ditulis hibah هبة

Ditulis jizyah جزية

(ketentuan ini tidak diberlakukan terhadap kata-kata Arab yang sudah

terserap ke dalam bahasa Indonesia, seperti shalat, zakat, dan

sebagainya, kecuali bila dikehendaki lafal aslinya). Bila diikuti dengan

kata sandang “al” serta bacaan kedua itu terpisah, maka ditulis dengan

“h”.

’Ditulis karāmah al-auliyā كرامة الآولياء

b. Bila ta’ marbūtah hidup atau dengan harakat fathah, kasrah, dan

dammah ditulis “ṭ”

Ditulis zakātul fiṭri زكاة الفطر

4. Vokal Pendek

Kasrah Ditulis i

fatḥah Ditulis a

ḍammah Ditulis u

5. Vokal Panjang

fatḥah + alif → contoh: جاهلية Ditulis ā → jāhiliyah

fatḥah + alif layyinah → contoh: يسعى Ditulis ā → yas‘ā

kasrah + ya’ mati → كريم Ditulis ī → karīm

ḍammah + wāwu mati → فروض Ditulis ū → furūḍ

Page 9: STRATEGI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS DI SMP NEGERI 1 ...eprints.ums.ac.id/71724/12/HALAMAN DEPAN OK-1.pdf · TAHUN PELAJARAN 2018/2019 Ayunia Dekasari, G000150074, 15/X/02.2.1/0898,

ix

1. Vokal Rangkap

fatḥah + ya’ mati → contoh: بينكم Ditulis ai → bainakum

fatḥah + wāwu mati → contoh: قول Ditulis Au → qaulun

2. Huruf Sandang “ال ”

Kata sandang “ال ” ditransliterasikan dengan “al” diikuti dengan

tanda penghubung “-“, baik ketika bertemu dengan huruf qamariyyah

maupun huruf syamsiyyah; contoh :

Ditulis al-qalamu القلم

Ditulis al-syamsu الشمس

3. Huruf Kapital

Meskipun tulisan Arab tidak mengenal huruf kapital, tetapi dalam

transliterasi huruf kapital digunakan untuk awal kalimat, nama diri, dan

sebagainya seperti ketentuan EYD. Awal kata sandang pada nama diri

tidak ditulis dengan huruf kapital; comtoh:

Ditulis Wa mā Muḥammadun illā rasūl و ما محمد الا رسول

Page 10: STRATEGI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS DI SMP NEGERI 1 ...eprints.ums.ac.id/71724/12/HALAMAN DEPAN OK-1.pdf · TAHUN PELAJARAN 2018/2019 Ayunia Dekasari, G000150074, 15/X/02.2.1/0898,

x

STRATEGI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS

DI SMP NEGERI 1 SAMBI BOYOLALI

TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Ayunia Dekasari, G000150074, 15/X/02.2.1/0898,

Fakultas Agama Islam

ABSTRAK

Pendidikan merupakan kebutuhan dasar utama. Seiring dengan kemajuan

teknologi dan dekadensi moral yang semakin merajalela, sekolah berperan sebagai

tempat ladangnya menimba ilmu dalam mendidik siswa menuju pribadi yang baik.

Melalui pendidikan karakter, hal yang paling penting dibenahi adalah agama,

sebab agama merupakan kunci dari keimanan seseorang yang lebih utama

ditanamkan kedalam diri manusia. Salah satu upaya menanamkan nilai-nilai

religius pada karakter siswa diperlukan kondisi yang tepat, efisien, dan efektif

guna memudahkan agar pendidikan karakter ini mudah diterapkan dan diterima

dengan baik. Dengan demikian, maka memerlukan Strategi yang cocok.

Permasalahan yang dikaji dalam penelitian ini adalah apa saja strategi

pendidikan karakter religius yang digunakan oleh SMP Negeri 1 Sambi Boyololali

dan apa saja kendala dalam pendidikan karakter religius serta solusi untuk

mengatasi kendala tersebut di SMP Negeri 1 Sambi Boyolali.

Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk menjelaskan strategi pendidikan

karakter religius di SMP Negeri 1 Sambi Boyolali dan mengidentifikasi

faktor-faktor yang menjadi kendala dalam melakukan pendidikan karakter religius

dan solusi untuk mengatasi kendala tersebut. Penelitian ini merupakan penelitian

lapangan dengan menggunakan jenis penelitian kualitatif. Metode yang digunakan

wawancara, observasi, dan dokumentasi.

Hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa strategi pendidikan karakter

religius dapat menggunakan beberapa strategi diantaranya kegiatan pembelajaran

di kelas, kegiatan keseharian dalam bentuk budaya sekolah, kegiatan kokurikuler

atau ekstra kurikuler, kegiatan di rumah dan masyarakat, moral knowing, moral

loving, moral doing, keteladanan, penanaman kedisiplinan, pembiasaan,

menciptakan suasana yang kondusif, dan integrasi dan internalisasi. Adapun

Nilai-nilai religius yang dikembangkan di SMP Negeri 1 Sambi Boyolali yaitu

meliputi nilai-nilai kejujuran, toleransi, ketaqwaan, sopan santun, disiplin,

tanggung jawab, dan kesetaraan/persamaan. Adapun kendala diantaranya: a)

faktor keluarga, b) faktor lingkungan, c) faktor internet. Solusi yang diberikan

diantaranya: a) Melakukan kerjasama dengan orangtua b) Menciptakan suasana

yang nyaman dan program kegiatan keagamaan, c) Sekolah bekerjasama dengan

walikelas dan guru BP, d) Melalui ekstrakurikuler agama yang dapat

membimbing karakter anak, dan e) Mengadakan perlombaan yang dapat

mengembangkan minat dan bakat siswa.

Kata Kunci: Pendidikan Karakter, Strategi, Karakter Religius

Page 11: STRATEGI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS DI SMP NEGERI 1 ...eprints.ums.ac.id/71724/12/HALAMAN DEPAN OK-1.pdf · TAHUN PELAJARAN 2018/2019 Ayunia Dekasari, G000150074, 15/X/02.2.1/0898,

xi

RELIGION CHARACTER EDUCATION STRATEGY

IN STATE 1ST SMP SAMBI BOYOLALI

LESSON YEAR 2018/2019

Ayunia Dekasari, G000150074, 15 / X / 02.2.1 / 0898,

Faculty of Islam

ABSTRACT

Education is essentially the main basic need. Along with technological

progress and moral decadence that are increasingly rampant, the school has a role

as a place to gain knowledge in educating students towards a good person.

Through character education, the most important thing to be addressed is religion,

because religion is the key to one's faith which is primarily instilled in human

beings. One effort to inculcate religious values on the character of students is

needed the right conditions, efficient, and effective in order to make it easier for

this character education to be easily applied and well received. Thus, a suitable

strategy is needed.

The problems examined in this study are what are the religious character

education strategies used by Sambi Boyololali 1 Public Middle School and what

are the obstacles in religious character education and solutions to overcome these

obstacles in Sambi Boyolali 1 Public Middle School.

The purpose of this study is to explain the strategy of religious character

education in Sambi Boyolali 1 Public Middle School and identify the factors that

are obstacles in conducting religious character education and solutions to

overcome these obstacles. This research is a field research using a type of

qualitative research. The method used is interviews, observation, and

documentation.

The results of this study can be concluded that religious character education

strategies can use several strategies including classroom learning activities, daily

activities in the form of school culture, extra curricular or curricular activities,

home and community activities, moral knowing, moral loving, moral doing,

exemplary, planting discipline, habituation, creating a conducive atmosphere, and

integration and internalization. The religious values developed in Sambi Boyolali

1 Public Middle School include the values of honesty, tolerance, devotion,

courtesy, discipline, responsibility, and equality. The constraints include: a)

family factors, b) environmental factors, c) internet factors. Solutions provided

include: a) Collaborating with parents b) Creating a comfortable atmosphere and

religious activity program, c) Schools collaborating with Walikelas and BP

teachers, d) Through religious extracurricular activities that can guide children's

character, and e) Hold competitions that can develop student interests and talents.

Keywords: Character Education, Strategy, Religious Character

Page 12: STRATEGI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS DI SMP NEGERI 1 ...eprints.ums.ac.id/71724/12/HALAMAN DEPAN OK-1.pdf · TAHUN PELAJARAN 2018/2019 Ayunia Dekasari, G000150074, 15/X/02.2.1/0898,

xii

KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan رب العالمين dengan karunia yang telah diberikan ,الحمد لله

sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Salāwāt serta salam semoga

Allah limpahkan kepada Nabi Muhammad Saw, keluarga, sahabat, serta

pengikutnya hingga hari akhir nanti.

Dalam penulisan skripsi ini, penulis telah berusaha semaksimal mungkin,

akan tetapi penulisan skripsi ini masih banyak kekurangannya. Oleh karena itu,

saran dan masukan yang bersifat membangun dan bermanfaat sangat penulis

harapkan dan penulis hargai.

Suatu kebahagiaan dan kebanggaan tersendiri bagi penulis melalui kisah

perjalanan panjang, penulis bisa menyelesaikan skripsi ini. Namun, penulis

menyadari bahwa penulisan ini tidak lepas dari bimbingan dan arahan serta kritik

dari berbagai pihak.

Maka dari itu, pada kesempatan ini penulis sampaikan ucapan terimakasih

kepada yang terhormat:

1. Dr. Syamsul Hidayat, M.Ag, selaku Dekan Fakultas Agama Islam

Universitas Muhammadiyah Surakarta.

2. Dr. Mohamad Ali,S.Ag.,M.Pd selaku Ketua Program Studi Pendidikan

Agama Islam (PAI) Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah

Surakarta.

3. Dr. Mohamad Ali,S.Ag.,M.Pd selaku pembimbing yang dengan sangat

sabar dan ikhlas memberikan bimbingan, sumbangan pikiran, dorongan

dan semangat kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini.

Page 13: STRATEGI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS DI SMP NEGERI 1 ...eprints.ums.ac.id/71724/12/HALAMAN DEPAN OK-1.pdf · TAHUN PELAJARAN 2018/2019 Ayunia Dekasari, G000150074, 15/X/02.2.1/0898,

xiii

4. Seluruh Dosen Fakultas Agama Islam yang telah memberikan ilmunya

kepada penulis selama menempuh studi di Universitas Muhammadiyah

Surakarta.

Serta semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu, semoga Allah

menerima jasa-jasanya sebagai amal saleh dan mendapat pahala yang berlipat

ganda. Akhirnya skripsi yang sederhana ini, dapat bermanfaat bagi penulis

khususnya, serta bagi pembaca pada umumnya.

Surakarta, 12 Februari 2019

Penulis

(Ayunia Dekasari)

Page 14: STRATEGI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS DI SMP NEGERI 1 ...eprints.ums.ac.id/71724/12/HALAMAN DEPAN OK-1.pdf · TAHUN PELAJARAN 2018/2019 Ayunia Dekasari, G000150074, 15/X/02.2.1/0898,

xiv

DAFTAR ISI

HALAMAN DEPAN. ...................................................................................... i

NOTA DINAS PEMBIMBING ....................................................................... ii

PENGESAHAN ............................................................................................... iii

PERNYATAAN KEASLIAN .......................................................................... iv

MOTTO ........................................................................................................... v

PERSEMBAHAN ............................................................................................ vi

PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB-LATIN ............................................. vii

ABSTRAK ....................................................................................................... x

ABSTRACT ....................................................................................................... xi

KATA PENGANTAR ..................................................................................... xii

DAFTAR ISI .................................................................................................... xiv

DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................... xvii

BAB I : PENDAHULUAN .............................................................................. 1

A. Latar Belakang ................................................................................ 1

B. Rumusan Masalah ........................................................................... 5

C. Tujuan Penelitian ............................................................................. 5

D. Manfaat Penelitian........................................................................... 6

E. Metode Penelitian ............................................................................ 6

1. Jenis dan Penelitian ...................................................................... 6

2. Tempat dan Penentuan Subjek Penelitian ................................... 7

3. Metode Pengumpulan Data .......................................................... 9

4. Metode Analisis Data .................................................................. 11

BAB II: LANDASAN TEORI ......................................................................... 13

A.Tinjauan Pustaka ............................................................................. 13

B. Tinjauan Teoritik.............................................................................. 16

1. Konsep Pendidikan Karakter ..................................................... 16

a. Pengertian Pendidikan Karakter............................................. 16

b. Tujuan Pendidikan Karakter di Sekolah ................................ 20

c. Nilai-nilai Pendidikan Karakter ............................................. 22

Page 15: STRATEGI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS DI SMP NEGERI 1 ...eprints.ums.ac.id/71724/12/HALAMAN DEPAN OK-1.pdf · TAHUN PELAJARAN 2018/2019 Ayunia Dekasari, G000150074, 15/X/02.2.1/0898,

xv

d. Prinsip Dasar Pendidikan Karakter ........................................ 22

2. Strategi Pendidikan Karakter Religius ....................................... 23

a. Pengertian Strategi ................................................................. 23

b. Pengertian Karakter Religius ................................................ 24

c. Dimensi-dimensi Religiusitas ................................................ 27

d. Proses Pelaksanaan Pendidikan Karakter Religius ................ 28

e. Tahapan Pelaksanaan Pendidikan Karakter Religius ............. 31

f. Pendekatan Pendidikan Karakter Religius ............................ 33

3. Kendala dan Solusi Pendidikan Karakter Religius .................... 35

a. Kendala .................................................................................. 35

b. Solusi ..................................................................................... 37

BAB III: DESKRIPSI DATA .......................................................................... 39

A. Gambaran Umum SMP Negeri 1 Sambi Boyolali .......................... 39

1. Sejarah Singkat Berdirinya SMP Negeri 1 Sambi Boyolali ...... 39

2. Gambaran Lokasi SMP Negeri 1 Sambi Boyolali ..................... 40

3. Visi, Misi, dan Tujuan SMP Negeri 1 Sambi Boyolali ............. 40

4. Identitas Sekolah ........................................................................ 44

5. Struktur Organisasi .................................................................... 44

6. Kondisi Sarana dan Prasarana ................................................... 45

7. Kondisi Siswa ............................................................................ 46

8. Kegiatan Ekstrakurikuler Keagamaan ....................................... 46

B. Strategi Pendidikan Karakter Religius ............................................ 47

1. Proses Pelaksanaan Karakter Religius ....................................... 48

2. Integrasi Nilai-nilai Religius dengan Berbagai Bidang Keilmuan 60

3. Pengawasan Secara Berkelanjutan ............................................ 61

4. Nilai-nilai Religius yang dikembangkan ................................... 62

C. Kendala dan Solusi Pendidikan Karakter Religius .......................... 65

1. Kendala ...................................................................................... 65

2. Solusi ......................................................................................... 66

BAB V ANALISIS DATA .............................................................................. 69

A. Strategi Pendidikan Karakter Religius ............................................ 69

Page 16: STRATEGI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS DI SMP NEGERI 1 ...eprints.ums.ac.id/71724/12/HALAMAN DEPAN OK-1.pdf · TAHUN PELAJARAN 2018/2019 Ayunia Dekasari, G000150074, 15/X/02.2.1/0898,

xvi

1. Proses Pelaksanaan Pendidikan Karakter Religius .................... 69

2. Tahapan Pelaksanaan Pendidikan Karakter Religius ................ 73

3. Pendekatan Pendidikan Karakter Religius ................................. 74

4. Nilai-nilai religius yang dikembangkan ..................................... 77

B. Kendala dan Solusi Pendidikan Karakter Religius.......................... 78

1. Kendala Pendidikan Karakter Religius ..................................... 79

2. Solusi Pendidikan Karakter Religius ........................................ 81

BAB VI PENUTUP ......................................................................................... 83

A. Simpulan ......................................................................................... 83

B. Saran ................................................................................................ 84

DAFTAR PUSTAKA ...................................................................................... 85

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Page 17: STRATEGI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS DI SMP NEGERI 1 ...eprints.ums.ac.id/71724/12/HALAMAN DEPAN OK-1.pdf · TAHUN PELAJARAN 2018/2019 Ayunia Dekasari, G000150074, 15/X/02.2.1/0898,

xvii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Nilai-nilai Karakter Pada Kurikulum 2013

Lampiran 2 Struktur organisasi sekolah

Lampiran 3 Jumlah murid setiap kelas

Lampiran 4 Jadwal petugas tadarus/ tausiyah

Lampiran 5 Jadwal Sholat Jum’at SMP Negeri 1 Sambi Semester I (Ganjil)

Tahun Pelajaran 2018/2019

Lampiran 6 Jadwal Khotib/ Imam Sholat Jum’at Masjid Nurul Hikmah Di

SMP Negeri 1 Sambi Boyolali Tahun Pelajaran 2018/2019

Lampiran 7 Daftar Riwayat Hidup

Lampiran 8 Lampiran 8 Surat Permohonan Menjadi Pembimbing

Lampiran 9 Surat Keterangan Penlitian

Lampiran 10 Berita Acara Konsultasi