Sosial media network word 1

13
SOCIAL MEDIA NETWORK PENGERTIAN SOCIAL MEDIA Social media adalah sebuah situs dimana kita bisa saling berkomunikasi dan berbagi informasi. Media social menggunakan teknologi berbasis web untuk mengubah komunikasi menjadi dialog interaktif. Para pengguna media social bisa dengan mudah berpartisipasi, berbagi, dan menciptakan isi dalam social media. Media social yang paling umum digunakan oleh masyarakat pada umumnya adalah facebook, twitter, dan path. KLASIFIKASI MEDIA SOCIAL Media social teknologi mengambil berbagai bentuk termasuk majalah, forum internet, web blog, blog social, micro bloging, wiki, prodcast, foto / gambar, video, peringkat dan bookmark social. Dengan menerapkan satu set teori- teori dalam bidang penelitian (kehadiran social, media kekayaan) dan proses social (self-presentasi, self-

Transcript of Sosial media network word 1

Page 1: Sosial media network word 1

SOCIAL MEDIA NETWORK

PENGERTIAN SOCIAL MEDIA

Social media adalah sebuah situs dimana kita bisa saling berkomunikasi dan berbagi

informasi.

Media social menggunakan teknologi berbasis web untuk mengubah komunikasi

menjadi dialog interaktif.

Para pengguna media social bisa dengan mudah berpartisipasi, berbagi, dan

menciptakan isi dalam social media. Media social yang paling umum digunakan oleh

masyarakat pada umumnya adalah facebook, twitter, dan path.

KLASIFIKASI MEDIA SOCIAL

Media social teknologi mengambil berbagai bentuk termasuk majalah, forum internet,

web blog, blog social, micro bloging, wiki, prodcast, foto / gambar, video, peringkat

dan bookmark social. Dengan menerapkan satu set teori-teori dalam bidang penelitian

(kehadiran social, media kekayaan) dan proses social (self-presentasi, self-

disclosure). Terdapat beberapa keunggulan social media, diantaranya:

Website mengijinkan usernya untuk dapat mengubah, menambah, ataupun

meremove konten-konten yang ada di website social medianya.

Pengguna social media lebih bebas mengekspresikan sesuatu di blog, seperti

curhat ataupun mengkritik kebijakan pemerintah.

Para user saling mengshare konten-konten media, baik seperti video, e-book,

gambar, dan lain-lain.

Page 2: Sosial media network word 1

Aplikasi yang mengizinkan user untuk dapat terhubung dengan cara membuat

informasi pribadi sehingga dapat terhubung dengan orang lain.

Dunia virtual, dimana mereplikasikan lingkungan 3D dimana user bisa

muncul dalam bentuk avatar-avatar yang di inginkan serta berinteraksi dengan

orang lain selayaknya di dunia nyata.

Dunia virtual yang dimana penggunanya merasa hidup di dunia virtual sama

seperti game online yang dapat berinteraksi dengan yang lain.

CIRI-CIRI SOCIAL MEDIA

Pesan yang di sampaikan tidak hanya untuk satu orang saja, namun bisa ke

berbagai banyak orang. Contohnya pesan melalui pesan melalui sms atau

internet.

Pesan yang di sampaikan bebas, tanpa harus melalui satuan gatekeeper.

Pesan yang di sampaikan cenderung lebih cepat di banding media lainnya.

Penerima pesan yang menentukan waktu interaksinya.

PERTUMBUHAN MEDIA SOCIAL

Pesatnya perkembangan media social kini dikarnakan semua orang seperti bisa

memiliki media sendiri. Jika untuk memiliki media tradisional seperti televisi, radio,

atau Koran dibutuhkan modal yang besar dan tenaga kerja yang banyak, maka lain

halnya dengan media social. Seorang pengguna media social bisa mengakses

Page 3: Sosial media network word 1

menggunakan media social dengan jaringan internet bahkan yang aksesnya lambat

sekalipun tanpa biaya yang besar, tanpa alat mahal dan dilakukan sendiri tanpa

karyawan. Pengguna media social dengan bebas bisa mengedit, dan menambahkan

atau memodifikasi baik tulisan, gambar, video, grafis, dan berbagai model konten

lainnya.

Perkembangan dari media social ini sungguh sangat pesat, ini bisa dilihat dari

banyaknya jumlah anggota yang dimiliki masing-masing situs jejaring social ini,

berikut data jumlah anggota dari masing-masing situs yang dikutip dari (August

E.Grant : 297) pada 1 Mei 2010 :

No. nama situs jumlah member

1 facebook 250.000.000

2 twitter 80.500.000

3 path 52.000.000

FACEBOOK

Facebook adalah sebuah layanan jejaring social yang diluncurkan pada bulan

februari 2004, dimiliki dan dioperasikan oleh facebook, inc. pada September 2012,

facebook memiliki lebih dari 1 miliar pengguna aktif, lebih dari separuh

menggunakan telepon genggam. Pengguna harus mendaftar sebelum dapat

menggunakan situs ini. Setelah itu, pengguna dapat membuat profil pribadi,

menambahkan pengguna lain sebagai teman, dan bertukar pesan, termasuk

pemberitahuan otomatis ketika mereka memperbaharui profil nya. Selain itu,

pengguna dapat bergabung dengan grup tempat kerja, sekolah atau perguruan tinggi,

Page 4: Sosial media network word 1

atau ciri khas lainnya dan mengelompokan teman-teman mereka ke dalam daftar

seperti “rekan kerja” atau teman “dekat”.

TWITTER

Twitter adalah sebuah situs web yang dimiliki dan dioperasikan oleh twitter

inc., yang menawarkan jaringan social berupa microblog sehingga memungkinakan

penggunanya untuk mengirim dan membaca pesan yang disebut tweets. Tweets

adalah teks tulisan hinhgga 140 karakter yang ditampilkan pada halaman profil

pengguna. Dalam twitter, terdapat istilah followers dan following dimana hal tersebut

merupakan hal yang sangat penting bagi beberapa orang. Karena bila jumlahnya

semakin tinggi, maka semakin dikenal pula twitternya. Apa itu followers? Followers

adalah pengguna lain yang menjadi teman dalam akun twitter. Dengan memfollow

seseorang, tweetsnya bisa dibaca oleh followers nya. Sedangkan following adalah

user yang mengikuti pengguna lain. Jadi dengan ada nya twitter informasi yang

diberikan oleh seseorang dapat tersebar melalui followers nya atau pengikutnya,

sehingga terjadi pertukaran informasi yangbsangat cepat.

PATH

Path adalah sebuah aplikasi jejaring social pada telepon pintar yang

memungkinkan penggunanya untuk berbagi gambar dan juga pesan. Penggunaan dari

path di targetkan menjadi tempat tersendiri untuk pengguna berbagi dengan keluarga

dan teman-teman terdekat. Dave Morin, salah satu dari pemilik path dan CEO dari

perusahaan tersebut berkata: “yang menjadi visi utama kami adalah untuk membuat

sebuah jejaring dengan kualitas yang tinggi dan menjadikan pengguna nya nyaman

untuk berkontribusi setiap waktu”.

Perusahaan ini berawal dari aplikasi pada iphone dan juga website, lalu

merilis versi android, kemudian perusahaan ini berkompetisi dengan jejaring yang

lainnya seperti instagram.

Page 5: Sosial media network word 1

Berpusat di San Fransisco, California, perusahaan ini didirikan oleh Shawn

Fanning dan mantan eksekutif dari facebook, Dave Morin. Path didirikan dengan

tujuan membuat sebuah jurnal yang interaktif bagi pengguna nya.

Pengguna path berbeda dari jejaring social lain nya dimana hanya pengguna

yang telah di setujui yang dapet mengakses halaman path seseorang. Status privasi

dari aplikasi ini menjadikan path lebih eksklusif dari berbagai jejaring social yang

ada. Path dapat dogunakan di iphone, ipad, ipod touch, dan android versi apapun.

Aplikasi ini tersebar melalui apple application store dan berbagai situs aplikasi

lainnya.

DAMPAK JEJARING SOCIAL

Media jejaring social seperti facebook, twitter, path akan berdampak pasif bila

digunakan dengan cara yang baik dan benar. Mengapa demikian? Jika seseorang

memberikan informasinya di jejaring social, maka pengikutnya akan mendapatkan

informasi tersebut, langsung tanpa ada delay timenya. Informasi yang di berikan bisa

berupa informasi mengenai pendidikan, kesehatan, dan lain-lain yang tentunya sangat

besar manfaatnya untuk khalayak ramai.

Namun selain memiliki dampak positif, tentulah sebuah media jejaring social

dapat berdampak negative bagi orang lain. Hal tersebut bisa di lihat dari informasi

yang di berikan kepada media jejaring social dimana informasi tersebut dapat

merugikan pihak tertentu. Misalnya saja twitter, kecelakaan seseorang dapat tersebar

dengan cepat dikarnakan banyaknya pengikut yang membaca tweets tentang hal

negative tersebut. Ditambah dengan adanya system balas-balasan pesan, twtitter dapat

menjadi memdia yang pass dalam membicarakan hal negative yang lain. Selain

informasi, penyalahgunaan media jejaring social juga dapat berdampak negative bagi

penggunanya.

Page 6: Sosial media network word 1

OPERATING SYSTEM ANDROID

Android 1.5 cupcake

Pada bulan april 2009, Google mengeluarkan android 1.5 dengan nama cupcake. Seri

ini juga menjadi awal mula penamaan OS android dengan nama makanan penutup.

Smartphone pertama yang menggunakan system operasi ini adalah NTC Magic, yang

juga merupakan Smartphone Android pertama dengan layar sentuh. Beberapa fitur

baru yang di sebarkan pada system operasi ini adalah menghapus beberapa foto

secara sekaligus, copy – paste, widgets, third party virtual keyboard, dan aplikasi

yang dapat di rubah ke mode kamera dan camcorder secara langsung.

Android 1.6 donut

Pada tanggal 15 september tahun 2009, Google kembali mengeluarkan versi android

selanjutnya yang di beri nama android 1.6 donut. Beberapa fitur baru terdapat pada

OS android ini adalah dukungan untuk resolusi WVGA 800x480 Pixel, serta

peningkatan performa pada aplikasi kamera dan search. Fitur voice search juga

menjadi fitur yang pertama di pekenalkan pada system operasi ini walaupun akurasi

nya tentu saja sangat jauh dari yang ada sekarang ini.

Android 2.0 / 2.1 Éclair

Hanya sebulan setelah peluncuran Android Donut, Google kembali mengeluarkan

system operasi terbarunya pada tanggal 26 Oktober 2009 dengan nama Éclair.

Walaupun jarak peluncuran nya sangat dekat, namun OS Android ini membawa

perubahan yang cukup signifikan. Beberapa fitur baru yang di bawa Éclair ini

Page 7: Sosial media network word 1

diantaranya adalah live wallpaper, bloetooth 2.1, serta flash, digital zoom, dan scan

mode pada kamera.

Android 2.2 Froyo

Seri android selanjutnya yang diluncurkan oleh Google adalah Android 2.2 Froyo.

OS android ini terkenal dengan peningkatan performa nya karena sudah di lengkapi

dengan fitur JIT alias Just In Time, USB dan WIFI thetring juga untuk pertama

kalinya di terapkan pada system operasi ini. Selain itu, update aplikasi yang

sebelumnya hanya bisa dilakukan secara manual, kini sudah bisa menjadi automatis.

Pada system terbaru ini Google juga menambahkan dukungan untuk adobe flash 10.1,

FM radio, dan open GL API untuk membuat game menjadi lebih halus dari segi

perangkat keras, Froyo menjadi OS pertama yang mendukung layar resolisu 720 P

Android 2.3 Gingerbread

Android 2.3 Gingerbread secara resmi diluncurkan pada bulan September 2010

Android OS ini kembali membawa peninhgkatan yang cukup signifikan dari sisi

kecepatan. Selain itu, system operasi ini juga sudah mendukung sensor yang lebih

banyak seperti gyroscops, barometers, dan gravimeters. Near field communication

(NFC) juga mulai dikenalakan pada seri ini, seiring dengan diperkenalkannya fitur

Goggle Wallet, fitur app manajer juga semakin membuat management operasi pada

system operasi ini menjadi lebih mudah.

Page 8: Sosial media network word 1

Android 3.0/3.1/3.2 Honeycomb

Di luncurkan pada bulan februari pada tahun 2011, system operasi Android

Honeycomb ini di desain secara khusus bagi perangkata tablet. Peluncuran Android

OS ini sangat lah penting untuk dilakukan mengingat pada system operasi Android

yang layak untuk di pakai pada perangkat tablet. Kebanyakan produsen saat itu

memodifikasi Android Gingerbread atau Froyo agara layak di pakai di tablet.

Android Honeycomb ini hadir dengan tampilan antar muka khusus tablet, plus fitur

Bluetooth thetring serta widgets dan multitasking yang lebih baik pada Android OS

ini untuk pertamakalinya pengguna dapat mengubah ukuran widget sesuai dengan

layar tablet yang mereka miliki.

Android 4.0 Ice Cream Sandwich

Android 4.0 Ice Cream Sandwich, atau yang biasa di singkat ICS di luncurkan padan

di bulan oktober 2011. System operasi ini mengalami perombakan besar besaran di

bandingkan dengan system operasi sebelumnya. Tampilan antar muka Android OS ini

di rubah habis habisan menjadi semakin minimalis. Selain itu, launcher yang ada di

dalamnya dapat dicostumisasi seluruhnya oleh pengguna sehingga mulailah

bermunculan aplikasi launcher yang cukup popular hingga saat ini yaitu Nova, Apey,

hingga GO

Android 4.1/4.2/4.3 Jelly Bean

Android 4.1 Jelly Bean secara resmi diluncurkan pada bulan Juli 2012. Tidak ada

update besar pada versi kali ini selain peningkatan pada performanya. Tampilan antar

muka pada Android OS ini menjadi lebih halus dibandingkan Android ICS. Android

Page 9: Sosial media network word 1

4.1 Jelly Bean juga menjadikan browser Google Chrome sebagai browser utama dan

juga tentunya menghadirkan aplikasi yang sangat fenomenal yaitu Google Now.

Versi selanjutnya dari Android Jelly Bean ini menghadirkan beberapa fitur lain

penambahan widget pada lock screen, Quick Settings, Bluetooth Low Energy

support, OpenGL 3.0, dukungan resolusi 4K, dan juga beberapa peningkatan pada sisi

performa dan keamanan.

Android 4.4 Kitkat

Android OS terbaru yang bernama KitKat ini resmi diumumkan pada bulan

September 2013 namun baru akan diluncurkan satu bulan setelahnya. Sistem operasi

ini dipercaya akan mebawa beberapa peningkatan pada sisi performanya, terutama

dukungan untuk perangkat yang hanya memiliki RAM sebesar 512 MB.

. http://carisinyal.com/2013/10/android-os/#ixzz3HzjzEfOb