Soal Uab Blok Penyakit Sistemik

20
SOAL UAB BLOK PENYAKIT SISTEMIK 1. Seorang pasien wanita dengan anemia datang ke dokter gigi untuk mencabutkan giginya yang tinggal sisa akar. Pada pemeriksaan didapatkan warna pucat kekuningan pada rongga mulutnya. Dari pemeriksaan laboratorium didapatkan kadar bilirubin serum yang meningkat dari normal. Pada pemeriksaan darah, ditemukan gambaran eritosit seperti diatas. Diagnosa kelainan darah yang diderita olehpasien adalah... a. Defisiensi enzim G6PD b. Thalasemia c. Hemoglobinopathia d. Sickle cell anemia e. Sferosis herediter 2. Peningkatan kadar bilirubin pada kasus diatas disebabkan oleh.. a. Hb mudah teroksidasi menjadi met Hb yang tidak fungsional b. Terjadi kelainan pada susunan asam amino pada globin c. Terjadi kelainan pada jumlah asam amino pada rantai globin d. Terjadi kelainan dalam pembentukan heme e. Adanya antibody terhadap sel darah merah 3. Faktor yang bisa ditolerir oleh penderita dan tidak memicu krisis pada penderita ini adalah.. a. Cloramphenicol b. Kacang kacangan c. Infeksi d. Aspirin e. Lidocain

description

Soal Uab Blok Penyakit Sistemik Soal Uab Blok Penyakit Sistemik Soal Uab Blok Penyakit Sistemik

Transcript of Soal Uab Blok Penyakit Sistemik

SOAL UAB BLOK PENYAKIT SISTEMIK

1. Seorang pasien wanita dengan anemia datang ke dokter gigi untuk mencabutkan giginya yang tinggal sisa akar. Pada pemeriksaan didapatkan warna pucat kekuningan pada rongga mulutnya. Dari pemeriksaan laboratorium didapatkan kadar bilirubin serum yang meningkat dari normal. Pada pemeriksaan darah, ditemukan gambaran eritosit seperti diatas. Diagnosa kelainan darah yang diderita olehpasien adalah...a. Defisiensi enzim G6PDb. Thalasemiac. Hemoglobinopathiad. Sickle cell anemiae. Sferosis herediter 2. Peningkatan kadar bilirubin pada kasus diatas disebabkan oleh..a. Hb mudah teroksidasi menjadi met Hb yang tidak fungsionalb. Terjadi kelainan pada susunan asam amino pada globin c. Terjadi kelainan pada jumlah asam amino pada rantai globind. Terjadi kelainan dalam pembentukan hemee. Adanya antibody terhadap sel darah merah3. Faktor yang bisa ditolerir oleh penderita dan tidak memicu krisis pada penderita ini adalah..a. Cloramphenicolb. Kacang kacanganc. Infeksi d. Aspirine. Lidocain4. Seorang anak dengan anemia hemolitik datang ke dokter gigi diantar ibunya untuk perawatan gigi. Struktur wajah psaien tidak normal, mandibula tidak berkembang dan openbite. Riwayat keluarga menunjukkan didapatkan kelainan serupa pada saudara ibunya. Hasil pemeriksaan ro adalah sbb..

Kelainan pada gambar diatas adalah.. thalasemia beta

5. Pada anemia hemolitik, gejala klinis muncul setelah 6 bulan.. hal tersebut terjadi karena..a. 0-6 bulan antibodi masih berada dalam peredaran darahb. 0-6 bulan masih menerima asi eksklusifc. 6 bulan terbentuk antiresusd. 6 bulan terjadi switching globin gamma 2 ke beta 2e. Terjadi switching HbA ke HbA26. Gambaran tulang tengkorak seperti diatas disebabkan oleh..a. Proses kalsifikasi yang terganggub. Proses pembentukan matriks tulang yang tergangguc. Gangguan pada hormon pertumbuhand. Ekspansi dan jaringan hemopoisise. Kekurangan vit D7. Akibat dari transfusi Fe yang berulang adalah..a. Gagal jantungb. Arithmiac. Kerusakan hepard. Kerusakan endokrine. Semua benar8. Tanda tanda urine gelap, ari konsultasi pasien menderita PNH. Hapusan darah terdapat gambaran seperti anemia def Fe. Penyebab kelainan pasien adalah..a. Adanya autoantibodi pada sdmb. Kekurangan asupan Fec. Aktivasi komplemend. Kelainan pada sintesarantai globine. Kelainan apda sumsum tulang9. Tindakan apa yang harus dilakukan sebelum odon10. Retikulosis yang terdapat pada hapusan darah adalah karena.. 11. Metastase sel cancer menyebabkan anemia hemolitik karena.. 12. Seorang drg akan melakukan pencabutan pada gigi sulung anak laki laki usia 8 tahun. Anak tersebut tampak pucat. Pemeriksaan hapusan darah dijumpai addanya eritrosit yag seperti bola , pemeriksaan abdomen hati dan splen membesar. Yang harus diperhatikan adalah..a. Resiko infeksi tinggib. Perdarahan post ekstraksic. Mekanisme penyembuhan lamad. Resiko penularan infeksie. Resiko miokarditis 13. Kenapa pada ibu yang memiliki rhesus negatif yang mempunyai anak dengan rhesus +, anak pertama selamat dan kedua tidak?14. -15. .16. Plak yang mudah mengalami rupture adalah,, 17. Individu resiko serangan jantung adalah dengan keadaan..Stenosis ringan dengan arterosklerosis plak danfibrous cap tipis18. Pernyataan yang tidak benar pada arterosklerosis adalah..Kadar HDL meningkat dalam darah merupakan faktor resiko arterosklerosis19. Proses yang terjadi pada awal tahap patogenesis arterosklerosis adalah.. 20. Faktor resiko utama hemoragic stroke adalah..a. Kolesterol darah tinggib. Obesitasc. Dmd. Diet tinggi lemake. Hipertensi 21. Pernyataan berikut tidak benar untuk hemoragic stroke..a. Terjadi secara tiba tiba dalam hitungan menitb. Simptomnya bervariasi tergantung daerah diotak yang terkena, semakin banyak yang terkena, semakin banyak fungsi tubuh yang hilangc. Simptom kebanyakan unilateral, kerusakan otak kiri biasanya gangguan ditubuh sebelah kanan dan sebaliknyad. Gangguan pada saraf kranial simptom perubahan fungsi pengelihatan, bau, pndengaran, rasa, emosi, gangguan motorike. Diberi terapi antikoagulan22. Pernyataan berikut yang benar tentang ischemic stroke adalah..a. Berhubungan dengan perdarahan yang membuntu arteri karotidb. Terkait dengan hipertensic. Tidak boleh diberi antikoaguland. Merupakan komplikasi dari arteroskleorsis carotide. Bssd23. Yang tidak berkaitan dengan TIA adalah.. a. Disebabkan bekuan darah yang menuju keotakb. Disebabkan bekuan darah diotalc. Terkait dengan inflamasid. Disebabkan robeknya pembuluh darah arteri dilehere. Disebabkan gangguan faktor pembekuan darah. 24. Bakteri di rongga mulut yang berperan dalam endokarditis adalah..a. S mutansb. S sanguinsc. S mitorid. S millerie. Benar smua 25. Etiologi native endokarditis adalah,,a. Katub abnormalb. Infeksi bakteric. .d. .e. Kerusakan endotel26. .27. Yang perlu diperhatikan jika mau cabut gigi pada pasien dengan kelainan katub jantung adalah..a. Menurunkan stressb. Profilaksis antibiotikc. Antiinflamasi post ekstraksid. Penurunan adrenalin saat anastesie. Pemilihan anastesi yang tidak alergen bagi pasien 28. .29. Dibawah ini termasuk faktor resiko hipertensi adalah..a. Merokokb. Obesitas dengan IMT > 30 kg/m2c. Disiplidemiad. DMe. Benar semua30. Yang mempengaruhi tensi, kecuali.. 31. Yang tidak benar tentang penyakit jantung koroner adalah..a. Disebabkan oleh bakteri streptococcus hemolitikb. .c. .d. .e. .32. Angina pektoris memiliki ciri ciri, kecuali..a. Rasa nyeri seperti ditekan beratb. Rasa terbakarc. Nyeri dapat ditunjuk dengan 1 jarid. Nyeri menyebar33. Penyebab angina pectorisstabil adalah..a. Tidak terpenuhinya kebutuhan oksigen miokardb. Infeksi katub jantungc. Tekanan darah tinggid. Pericarditise. Aneurism34. Penyakit DM merupakan gangguan metabolisme ..a. Karbohidratb. Proteinc. Lemakd. Benar semuae. Salah semua35. Penyebab asidosis pada penderita DM adalah..36. Penyebab DM tipe 1 adalah,,a. Destruksi sel beta pankreas oleh autoimunb. Kualitas reseptor jelekc. Jumlah reseptor menurund. geKeterlambatan sekresi insuline. Semua benar 37. Faktor resiko DM kecuali.. melahirkan bayi kurus38. Perawatan gigi yang lama hingga melewatkan jam makan membuat psien berdebar debar, berkeringat, dan gemetar. Tindakan yang tepat adalah..a. Memberi air putihb. Memberi air gulac. Injeksi insulind. Natrium bicarbonat IVe. Dibaringkan segera39. Penyebab hiperosmosis non ketotik adalah.. 40. Stress saat perawatangigi harus dihindari pada penderita DM karena..a. Meningkatkan kadar hormon glukokortikoidb. Menurunkan sekresi insulinc. Dehidrasid. Lipolisise. Penurunan absorbsi glukosa ke usus41. Gejala klinis dari pneumonia adalah..42. Pemeriksaan klinis pada pneumonia adalah..a. Foto toraksb. Kultur sputumc. Kultur darahd. A dan Be. A B C43. Gejala klinis TBC adalah..a. Batuk < 2 minggub. Sesak nafasc. Batuk berdarahd. A B benare. A BC benar44. Diagnostik pasti dari TB paru adalah..a. Photo toraksb. Pemeriksaan darah lengkapc. Penemuan bakteri bataang tahan asam didahakd. Penemuan bakteri batang tahan asam didarahe. Pemeriksaan kultur darah45. Cara penularan TB paru paru adalah dengan..a. Kontak seksualb. Cara pernafasanc. Alat suntikd. Transfusi darahe. Ekstraksi gigi46. Pencegahan hepatitis adalah dengan..a. Menggunakan syring sterilb. Menggunakan disposible syringc. Pake maskerd. A Be. A B C47. Faktor resiko gagal ginjal kronis adalah.. benar semua48. Penyebab gagal ginjal akut adalah..a. Faktor prerenalb. Faktor renalc. Faktor post renald. .e. .49. Gejala sinusitis bakteri adalah..a. Sekret encerb. Sekret purulenc. Nyeri kepalad. A B C benare. B C benar 50. Pernyataan yang benar tentang hepatitis akut adlah.. 51. Cara penularan hepatitis B yaitu secara..a. Kontak seksualb. Transfusic. Orald. A B C benare. A B benar52. Pengobatan untuk hepatitisA adalah,,a. Tirah baringb. Antivirus c. Antibakterid. A B benare. A B C benar53. Hepatitis virus B akut dapat berkembang menjadi..a. Sirosis hatib. Kanker hatic. Hepatitis b kronisd. A dan B benare. A B C benar 54. Hal hal dibawah ini benar mengenai trigeminal neuralgia, kecuali..Tidak ada gangguan sekretoris dan vasomotor55. Tes fungsi sensorikpengecapan memakai larutan dibawah ini, kecuali..a. Glukosa 50 %b. Asam sitrat 1 %c. Sodium klorida 2,5 %d. Quinine HCl 0,075 %e. Tanpa kecuali56. .57. Gejala hernia nukleus pulposus adalah,,58. Teori yang dapat menerangkan terjadinya nyeri neuralgia adalah sebagai berikut, kecuali..a. Letusan paroksismal nukleus akar sarafV atau traktus spinalis dibatang otakb. Angulasi yang berlebihan akar saraf Vakibat demineralisasi os petrosum pada wanita menopausec. Degenerasi ganglion gasserid. Demielinisasi bagian distal akar sarafV dibatang otak59. Pembedahan pada hnp dilakukan jika..a. Keadaan membaik dengan cara konsevatif 3-4 bulan berhasilb. Midline disprotrusi menimbulkan kompresi kauda equinac. Kompresi akar saraf menimbulkan kelumpuhan ototd. A B C benare. BC benar60. Penderita bells palsy mengalami kelumpuhan..a. N fasialis centralb. Nc. N fasialis periferd. Ne. N glossopharingeal61. Faktor yang mempengaruhi kepulihan prognosis bells palsya. Interval antara onset dan pengobatan pendekb. Usia mudac. Kelainan inkomplitd. Semua benare. Semua salah62. Pada bells palsy setingggi suprastapedial maka didapat, kecuali..a. Gangguan rasa pengecapan 2/3 bagian depan lidahb. Gangguan refleks stapediusc. Gangguan sekresi air matad. Semua benare. Bssd63. -64. .65. Obat epilepsi yang menyangkut kelainan rongga mulut..a. Phenobarbitialb. Dipenil..c. Carbamazepind. Tropesemate. Valproat66. Efek dari obat epilepsi adalah..a. Absesb. Cariesc. Periodontitisd. Hiperplasia gingivae. .67. Ketika terjadi serangan kejang, yang dilakukan oleh dokter gigi adalah..a. Turunkan pasien dari dental chairb. Lakukan gerakan perlawananc. .d. Rebahkan kursie. Beri minum 68. 69. Gejala utama dari parkinson desease adalah.. tremor70. Parkinson terjadi karena..a. Degenerasi serebelumb. Degenerasi ganglia basalisc. Degenerasi substansia nigrad. Degenerasi thalamuse. Degenerasi nukleus caudalis71. Parkinson terjadi karena..a. Acetylkolin lebih sedikitb. Ketidakseimbangan antara dopamin dan asetilkolinc. Acetylkolin dirusak cholinesterd. Acetylkolin tidak dibuat cukupe. Acetylkolin dibuat lebih banyak72. Penderita menderita penyakit sejak 6 tahun yang lalu. Gejalanya demam, dlla. All b. AMLc. CMLd. CLLe. Multiple myeloma73. Penyakit diatas terjadi karena kesalahan kromosom..74. -75. Secara pemeriksaan hematologi penyakit CML menunjukkan kecuali...Adanya penurunan vit b 12 dan vitamin b12 binding capacity76. Ciri terdapat kelainan AIHA terdapat pada penyakit..a. AMLb. ALLc. CMLd. CLLe. Myeloid leukemia77. Pada pasien terdapat gejala polidipsi, poliuri, anoreksia da n terdapat akumulasi sel plasma disumsum tulang. Makroglosi dan IG abnormal.. diagnosanya..Multiple myeloma78. Pada penderita AML, maturasi granulositi dan monositik terjadi pada..a. M1b. M2c. M3d. M4e. M5 79. Pada ALL dengan ciri sel blas kecil, rasio inti dengan sitoplasma besar terdapat pada ..a. L1b. L2c. L3d. L4e. L580. Perbandingan laki laki dan perempuan yang menderita CLL adalah..a. 1:2b. 1:3c. 1:1d. 2:1e. 2:381. Pada AML,eritroleukopenia terjadi pada stadium..a. M2b. M4c. M5d. M6e. M782. Pemeriksaan laboratoris menunjukkan adanya penurunan hematokrit, dan jumlah eritrosit. Diagnosanya adalah.. anemia83. Bila hasil lab darah menunjukkan penurunan Fe plasma dan ferritin serum. Hasillab yang mungkin adalah..a. Anemia defisiensi vit b12b. Anemia defisiensi besic. Anemia aplasiad. Anemia defisiensi asam folat 84. Kandungan granula basofil pada pemeriksaan hapusan darah adalah.. prostaglandin85. Kandungan granula eosinofil adalah..a. Histamin b. Peroksidasec. Antihistamind. Antiheparin86. Pada hapusan darah ditemukan eritrosit yang tamoak pucat, disebut...hipokrom 87. Radiologi hipotiroidism cirinya adalah..a. Rahang dalam bentuk prognatib. Erupsi gigi sulung terlambatc. Rahang pertumbuhannya cepatd. Rahang tidak berkembang seperti umumnyae. Gigi gigi tidak erupsi88. Gambaran radiologis hipoparatiroid adalah..89. Seorang pasien datang ke klinik degan penyakit ptuitary gland disorder. Secara klinis rahang berukuran kecil dari normal, dan keadaan giginya..a. Hipoplasia enamelb. Akar gigi melebarc. Erupsi gigi terlambatd. Gigi tidak erupsie. Agenisi90. Gambaran RO pada rahang pasien hiperpituitari adalah..a. Rahang prognatiab. Rahang densitas rendahc. Rahang tumbuh cepatd. Rahang tidak berkembang 91. Gambaran RO DM adalah..a. Hipoplasi enamelb. Hipersementosisc. Loss of alveolar boned. Gigi gigi erupsi normale. Agenisi92. -93. Pada penderita leukemia di RS, pemeriksaan radiologisnya menunjukkan, kecualia. Osteoporosisb. Destruksi tulang alvolar, bentukan flame firec. Lamina dura hilangd. .e. Beberapa gigi hanya didukung jaringan lunak 94. Gambaran RO dari paget desease..95. SGOT 78, SGPT 110 U, HBV DNA polimerase + HbsAg +, IgG anti Hbc +, apa diagnosa dari penyakit tersebut,,96. Hasil tes menunjukkan IgM anti HBc + , HbcAgC - , HbSAg (-/+), dan IgG anti HB c +. Apa kelainan yang ada pada pasien?97. Hasil tes HBV -, HAV +, IgM anti HBV -, IgM anti HAV + , SGPT : 150, SGOT : 80, Terjadi pada..a. Hepatitis A akut b. Hepatitis B akutc. Hepatitis A kronisd. Hepatitis B kronise. -98. Wanita merupakan pasien cholestatis dengan gejala klinis lemah, lesu, jaundice snorhea, urin oucat. Apa penyebab perubahan tersebut..a. UB CB naikb. UB turun CB naikc. UB CB turund. UB CB turune. UB naik CB turun99. Sebab jaundice adalah..a. Obstruksi hepatikb. Gangguan difudic. Gangguan ekskresid. Gangguan konjugasi 100. Wanita menderita serosis hepaticakronis dengan gejala klinis hepamegali, ascites, jaundice, pembesaran vena jugularis. Pemeriksaan serum menunjukkan..a. SGPT meningkatb. SGOT meningkatc. ALP meningkatd. Bilirubin direct positif101. .102. .103. Ph 3, bau keras.Bj 1,010 Kondisi tersebut akibat dari..a. Dmb. Olahraga fisik terlalu beratc. Hipertensid. . 104. .105. Penyebab marasmus adalah.. 106. Nilai BMI yang menunjukkan kurang gigi atau kurus adalah.. < 18107. Besar IMT ideal .. 18,5-22,5108. -109. BB 75/TB 155 . berdasarkan IMT/BMI orang tersebut termasuk..a. Kurusb. Gemukc. .d. .e. .110. .111. Dikatakan punya resiko kardiovaskuler tinggi bila nilai w/h ratio mencapai berapa pada laki laki?a. < 0,75b. 0,75 0,85c. >0,85d. 0,90-0,95e. >0,95 112. Seorang bapak bapak dirujuk ke klinik OM RSGMdari puskesmas patrang, pemeriksaan intraoral gusi bengkak dan mudah berdarah. Ada koreng disudut bibir. Dokter menduga pasien menderita scurvyScurvy disebabkan oleh kekurangan vitamin..113. Koreng disudut bibir disebabkan kekurangan vitamin..