Soal Latihan Olim KIMIA

download Soal Latihan Olim KIMIA

of 4

Transcript of Soal Latihan Olim KIMIA

  • 7/22/2019 Soal Latihan Olim KIMIA

    1/4

    SOAL LATIHAN

    1. a. Apakah yang dimaksud dengan asam, basa, dan garamb. Sebutkan 3 contoh larutan bersifat asam, basa, dan garam!

    c. Berdasarkan data hasil pengamatan pengamatan dibawah ini:

    No BahanPerubahan

    Lakmus Merah Lakmus Biru

    1 Larutan sabun biru biru

    2 Air Ledeng merah biru

    3 Larutan cuka merah merah

    4 Larutan garam dapur merah biru

    5 Larutan kapur tohor biru biru

    6 Air Jeruk merah merah

    1. Sebutkan larutan-larutan yang membirukan kertas lakmus merah2. Sebutkan larutan-larutan yang memerahkan kertas lakmus biru!3. Sebutkan larutan-larutan yang tidak merubah warna kertas lakmus merah maupun

    biru?

    4. Larutan-larutan apakah yang tergolong asam?5. Larutan-larutan apakah yang tergolong basa?6. Larutan-larutan apakah yang tergolong netral?

    2. Perhatikan gambar!1) 3)

    2) 4)

    Manakah dari gambar di atas yang merupakan molekul unsur dan molekul senyawa? Jelaskan

    3. a. Tuliskan lambang unsur dari:1. Raksa2. Belerang3. Fosfor

    b. Tuliskan rumus molekul senyawa berikut:

    1. asam sulfat2. kalsium karbonat3. natrium klorida4. asam klorida

    4. a. Anton mengambil 2 sendok makan beras. Satu sendok makan beras ditumbuk oleh Antonhingga halus. Satu sendok makan lagi direbus dalam air panas. Menurut kalian samakah

    jenis perubahan yang dialami oleh beras yang ditumbuk dengan beras yang direbus?

    Jelaskan!

  • 7/22/2019 Soal Latihan Olim KIMIA

    2/4

    b. Sebutkan minimal 5 contoh peristiwa perubahan fisika dan 5 contoh peristiwa perubahankimia yang ada dalam kehidupan sehari-hari!

    c. Sila memiliki seorang adik. Pada waktu berumur 5 tahun tinggi badan adik Sila adalah 50cm. Setelah berumur 10 tahun tinggi badannya menjadi 75 cm. Menurut kalian, apa jenis

    perubahan yang dialami oleh adik Sila?

    5. a. Jelaskan dasar pemisahan campuran dengan cara distilasi, penyaringan, kristalisasi,sublimasi, dan kromatografi!

    b. Mengapa campuran kapur barus dan iodin dapat dipisahkan dengan cara sublimasi?

  • 7/22/2019 Soal Latihan Olim KIMIA

    3/4

    JAWABAN

    1. a. Tiga contoh larutan bersifat asam, basa, dan garam:a.Asam

    - Asam sulfat- Asam asetat- Asam klorida

    b.Basa

    - Natrium hidroksida- Magnesium hidroksida- Kalium hidroksida

    c.Garam- Natrium klorida- Kalsium sulfat- Kalium nitrat

    b.1. Larutan kapur tohor dan larutan sabun2.Larutan cuka dan air jeruk3.Larutan garam dapur dan air ledeng4.Larutan cuka dan air jeruk5.Larutan kapur tohor dan larutan sabun6.Larutan garam dapur dan air ledeng

    c. Asam adalah senyawa yang dapat membuat kertas lakmus biru menjadi merah atausenyawa yang memiliki tingkat keasaman di bawah 7.

    Basa adalah senyawa yang dapat membuat kertas lakmus merah menjadi biru atau senyawa

    yang memiliki tingkat keasaman di atas 7.

    Garam adalah senyawa yang terbentuk melalui reaksi asam dan basa

    2.3. a. Lambang unsur di bawah ini:

    1. Raksa = Hg2. Belerang = S3. Fosfor = Pb.Rumus molekul senyawa berikut:1. asam sulfat = H2SO42. kalsium karbonat = CaCO33. natrium klorida = NaCl4. asam klorida = HCl

  • 7/22/2019 Soal Latihan Olim KIMIA

    4/4

    4. a. Perubahan yang dialami oleh beras yang ditumbuk dengan perubahan yang dialami olehberas yang direbus berbeda. Beras yang ditumbuk memiliki struktur kimia yang sama

    dengan beras sebelum ditumbuk sehingga merupakan perubahan fisika. Beras yang

    direbus mengalami perubahan kimia karena mengalami perubahan pada struktur kimia

    beras sebelum dan sesudah direbus.

    b. Peristiwa perubahan fisika: lilin yang dipanaskan mencair, air yang didinginkanmembeku, terbentuk embun di pagi hari, beras menjadi tepung, dan air laut menjadi

    garam.

    Peristiwa perubahan kimia: lilin yang dibakar, seorang anak menjadi dewasa, pohon

    kelapa yang tumbuh bertambah tinggi, perkaratan pada besi, dan nasi yang basi.

    c. Jenis perubahan yang dialami oleh adik Sila adalah perubahan kimia karena sifatnyapermanen.

    5. a. DESTILASI adalah pemisahan yang didasarkan pada perbedaan titik didih. Cara ini dapatdigunakan untuk memisahkan campuran campuran dua cairan yang mempunyai

    perbedaan titik didih atau untuk memperoleh air murni dari air yang dikotori zat padat

    yang larut didalamnya. Cairan yang dihasilkan dari proses distilasi disebut distilat.

    PENYARINGAN merupakan pemisahan yang didasarkan pada ukuran zat terlarut dan

    perbedaan kelarutan.

    KRISTALISASI merupakan pemisahan zat padat berdasarkan perbedaan kelarutan

    dengan pelarutnya.

    SUBLIMASI merupakan yang dilakukan untuk memisahkan campuran yang salah satu

    komponennya dapat menyublim.

    KROMATOGRAFI merupakan pemisahan campuran yang didasarkan atas perbedaan

    kecepatan merambat suatu zat terhadap zat lain dalam media tertentu.

    b. Kapur barus merupakan zat yang dapat menyublim jika dipanaskan. Nah jika kapurbarus ini bercampur dengan zat pengotor seperti pasir, untuk memisahkan kapur barus

    dengan zat pengotor dapat dilakukan dengan proses sublimasi. Ketika campuran kapur

    barus dan pasir dipanaskan, kapur barus akan mengkristal ketika menemui daerah yang

    cukup dingin. Dengan demikian kapur barus murni dapat diperoleh kembali. Skor : 4