SOAL LATIHAN INST PC.docx

6
1. ... merupakan alat yang digunakan untuk melindungi komponen-komponen hardware dalam PC agar aman dari gangguan luar yang dapat merusak komponen tersebut, misal debu dan air. A. case B. CPU C. casing D. cashing E. cesing 2. Berikut adalah software dan driver yang dibutuhkan untuk merakit PC, kecuali .... A. CD driver LAN card B. CD driver Motherboard C. CD sistem operasi, dan CD software aplikasi D. CD driver VGA card, dan CD driver Sound Card E. CD software visual basic 3. Adalah gambar .... A. CD ROM B. Semua jawaban salah C. power supply D. Cassing E. RAM 4. Berdasarkan jalur komunikasi datanya, harddisk dapat dibedakan menjadi beberapa jenis, yaitu .... A. IDE / ATA, SATA, PATA B. Integrated Drive Electronics, SCSI, ATA C. Small Computer System Interface, IDE, PATA D. SATA, IDE, SCSI E. Small Computer System Interface, Integrated Drive Electronics 5. Seiring perkembangan teknologi komputer, beberapa komponen seperti LAN Card, VGA Card, dan Sound Card telah terintegrasi pada mainboard, sehingga pada umumnya mainboard tersebut disebut mainboard .... A. off boat B. off board C. on boat D. on board E. on boot 6. Berikut merupakan sebuah tipe penyimpanan sementara dalam komputer yang isinya dapat diakses dalam waktu yang tetap tidak memperdulikan letak data tersebut dalam memori .... A. Read Only Memory B. DDR SDRAM C. DDR2 SDRAM D. Random Access Memory E. DDR3 SDRAM 7. Berikut adalah contoh peralatan periferal, kecuali .... A. modem dan wireless B. modem dan webcam C. scanner dan webcam D. keyboard dan mouse E. wireless dan keyboard 8. Bagian fungsi operasional pada CPU yang berfungsi sebagai pusat pengolah data adalah .... A. memory B. Register C. RAM

Transcript of SOAL LATIHAN INST PC.docx

Page 1: SOAL LATIHAN INST PC.docx

1. ... merupakan alat yang digunakan untuk melindungi komponen-komponen hardware dalam PC agar aman dari gangguan luar yang dapat merusak komponen tersebut, misal debu dan air.A. case B. CPUC. casingD. cashingE. cesing

2. Berikut adalah software dan driver yang dibutuhkan untuk merakit PC, kecuali ....A. CD driver LAN cardB. CD driver MotherboardC. CD sistem operasi, dan CD software aplikasiD. CD driver VGA card, dan CD driver Sound CardE. CD software visual basic

3. Adalah gambar ....A. CD ROMB. Semua jawaban salah C. power supplyD. CassingE. RAM

4. Berdasarkan jalur komunikasi datanya, harddisk dapat dibedakan menjadi beberapa jenis, yaitu ....A. IDE / ATA, SATA, PATAB. Integrated Drive Electronics, SCSI, ATAC. Small Computer System Interface, IDE, PATAD. SATA, IDE, SCSI E. Small Computer System Interface, Integrated Drive Electronics

5. Seiring perkembangan teknologi komputer, beberapa komponen seperti LAN Card, VGA Card, dan Sound Card telah terintegrasi pada mainboard, sehingga pada umumnya mainboard tersebut disebut mainboard ....A. off boat

B. off boardC. on boatD. on board E. on boot

6. Berikut merupakan sebuah tipe penyimpanan sementara dalam komputer yang isinya dapat diakses dalam waktu yang tetap tidak memperdulikan letak data tersebut dalam memori ....A. Read Only MemoryB. DDR SDRAMC. DDR2 SDRAMD. Random Access Memory E. DDR3 SDRAM

7. Berikut adalah contoh peralatan periferal, kecuali ....A. modem dan wirelessB. modem dan webcamC. scanner dan webcamD. keyboard dan mouse E. wireless dan keyboard

8. Bagian fungsi operasional pada CPU yang berfungsi sebagai pusat pengolah data adalah ....A. memoryB. RegisterC. RAMD. Arithmetical Logical UnitE. Control Unit

9. Optical Drive adalah ....A. media penyimpanan data

sekunder yang bersifat permanen dengan kapasitas yang lebih besar

B. media penyimpanan data yang terdapat didalam komputer

C. media penyimpanan data dengan media

penyimpanan berupa keping CD/DVD dan menggunakan teknologi optik.D. media penyimpanan data primer

yang bersifat permanen dengan kapasitas yang lebih besar

Page 2: SOAL LATIHAN INST PC.docx

E. media penyimpanan data sekunder yang bersifat sementara dengan kapasitas yang lebih besar

10. VGA AGP ....A. merupakan salah satu tipe VGA

yang memiliki slot khusus pada mainboard

B. merupakan suatu perangkat grafis yang menggunakan slot PCI pada mainboard

C. merupakan sebuah perangkat VGA yang telah terpasang langsung pada mainboard

D. merupakan sebuah perangkat VGA yang belum terpasang pada mainboard

E. semua jawaban salah

11. Adalah gambar ....A. floppy diskB. CassingC. power supplyD. RAME. CD ROM

12. Berikut merupakan perangkat input device, kecualiA. keyboardB. mouseC. joy stickD. plotterE. bar code reader

13. Kecepatan processor dipengaruhi oleh ....A. kecepatan internal (internal bus),

kecepatan eksternal (external bus), dan kapasitas harddisk

B. kapasitas Random Access Memory, kecepatan internal (internal bus), kecepatan eksternal (external bus)

C. kecepatan internal (internal bus), kecepatan eksternal (external bus), dan Cache Memory

D. kecepatan internal (internal bus), kecepatan eksternal (external bus), dan ROM

E. kecepatan internal (internal bus), kecepatan eksternal (external bus), dan BIOS

14. Setting BIOS disimpan di dalam ....A. ROM B. CPUC. RAMD. CMOS E. harddisk

15. Adalah gambar ....A. mainboardB. harddiskC. processor D. random access memory E. semua jawaban salah

16. Peralatan pendukung yang dibutuhkan sebuah PC agar dapat bekerja optimal disebut ....A. input deviceB. storage deviceC. perifheral D. output deviceE. hardcopy

17. Bagian dari komputer yang berfungsi sebagai pusat untuk memproses segala sesuatu yang akan dilakukan oleh komputer adalah ....A. pasta processorB. processor C. CMOSD. BIOSE. CPU Fan

18. Memory berkecepatan tinggi yang mampu bekerjasama dengan CPU, bertindak sebagai buffer antara CPU dan memori utama adalah ....A. Random Access MemoryB. Cache Memory C. VRAMD. ROME. Processor

Page 3: SOAL LATIHAN INST PC.docx

19. Contoh besaran kapasitas RAM ....A. 32 MB, 64 MB - 3,0 GHzB. 128 MB - 512 MBpsC. 3,1 MBpsD. 256 MB, 512 MB, 1 GB E. 153 KBps

20. Adalah gambar ....A. Semua jawaban salah B. CD ROMC. power supplyD. CassingE. RAM

21. ... merupakan perangkat utama yang berfungsi sebagai tempat memasang komponen internal sebuah PC.A. RAMB. harddiskC. mainboard D. power supply unitE. motherboot

22. ... hanya memiliki kemampuan untuk membaca pada media penyimpanan berupa CD.A. CD ROM B. CD RWC. DVD ROMD. DVD RWE. semua jawaban benar

23. Digital Video Disk mempunyai kapasitas memori sebesar ...A. 128 MBB. 700 MBC. 4,7 GB D. 2 GBE. 1 GB

24. Dua jenis power supply yang biasa digunakan, yaitu model ....A. AT dan ITXB. AXT dan ITC. ATX dan AT D. AT dan AXTE. ATM dan AT

25. Mouse adalah salah satu ... yang berfungsi untuk ....

A. input device - melakukan perpindahan pointer atau kursor secara cepat

B. input device - berfungsi memasukkan huruf,angka, karakter khusus serta sebagai media bagi user (pengguna) untuk melakukan perintah-perintah lainnya yang diperlukan, seperti menyimpan file dan membuka file

C. input device - pointer elektronik yangdigunakan untuk modifikasi dan mendesign gambar dengan screen

D. output device - melakukan perpindahan pointer atau kursor secara cepat

E. process device - melakukan perpindahanpointer atau kursor secara cepat

26. Contoh media storage device adalah ....A. flashdisk, harddisk, CDB. processor, ALU, CUC. disket, mainboard, flashdiskD. keyboard, mouse, joystickE. wifi USB, modem, swicth

27. Yang termasuk perangkat output device adalah ....A. Infocus - monitor - printer - plotterB. joy stick - light pen – webcamC. monitor - printer - lightpenD. joy stick - keyboard – mouseE. ightpen - barcode reader – scanner

28. Berikut adalah merk-merk harddisk yang biasa ditemui di pasaran Indonesia, kecuali ....A. Maxtor, SamsungB. QuantumC. Western Digital (WDC), SeagateD. IBM, ToshibaE. ZTE, D-Link

29. Berdasarkan jenis koneksi atau port ke komputer, keyboard dapat dibedakan menjadi 2 jenis, yaitu ....

Page 4: SOAL LATIHAN INST PC.docx

A. PS/2 dan serialB. serial dan USBC. wireless dan USBD. USB dan PS/2E. kabel dan wireless

30. Adalah gambar ...A. printerB. keyboardC. mouseD. monitorE. scanner

31. Di bawah ini adalah satuan kecepatan / CPU speed sebuah processor ....A. MBB. GBC. MBpsD. KBpsE. GHz

32. ... adalah perangkat komputer yang berfungsi untuk merekam dan mengeluarkan suara.A. aktive speakerB. micC. headsetD. sound card E. joystick

33. Software yang dipasang pada chip komputer untuk mengatur operasi dasar seperti layar, harddisk, memori, CD ROM dan sebagainya disebut ....A. BIOS B. JumperC. DriverD. CMOSE. AMI

34. RPM (Rotation Per Minute) adalah ....A. kecepatan waktu akses data pada

sistemkomputer

B. kecepatan harddisk berdasarka kecepatan putaran piringan penyimpanan data pada harddisk

C. kecepatan koneksi ke internetD. kecepatan internal bus

E. kecepatan eksternal bus35. Perangkat berikut yang dapat

digunakan untuk mentransfer atau mengkonversi gambar, foto, dan teks manual menjadi file data digital adalah ....A. scanner B. plotterC. modemD. printerE. photoshop

36. Adalah gambar ....A. mainboard B. cd /dvd RomC. harddiskD. random access memoryE. floppy disk

37. Saluran atau jalur transportasi informasi ke semua peralatan dalam sistem disebut ....A. Jalur dataB. Jalur KomunikasiC. BandwidthD. BUSE. CMOS

38. Berdasarkan jenis penggerak pointernya, mouse dapat dibedakan menjadi ....A. PS/2 dan serialB. trackball dan optical mouseC. wireless dan kabelD. serial dan USBE. scrooling dan sensorik

39. ... digunakan untuk menghubungkan komputer pada sebuah jaringan.A. Sound CardB. VGA CardC. LAN Card D. ProcessorE. Read Only Memory

40. Adalah gambar ....A. floppy diskB. CD ROMC. RAMD. BIOSE. power supply

Page 5: SOAL LATIHAN INST PC.docx