Soal Kelompok 4 Bakteri Pathogen Pada Sistem Limfatik

6
Soal Kelompok 4 bakteri pathogen Pada Sistem limfatik 1. Yang ternasuk dalam cirri-ciri bakteri Rickettsia adalah, kecuali …. a. dinding sel mengangdung nukopeptida b. memiliki asamnukleat DNA dan RNA c. berkembang biak dengan pembelahan biner d. tidak mempunyai ribosom e. mempunyai enzim yang aktif pada metabolisme 2. Bakteri yang menyebabkan penyakt yang disebabkan oleh bakteri Rickketsia penyebab tifus epidemic yaitu...... a. Rickketsia prowazekki b. Rickketsia typhi. c. Rickketsia nipponica d. Rickketsia orientalis e. Rickketsia gamushi 3. Berikut merupakan antigen utama dari Rickketsia kecuali……. a. antigen grup b. antigen spesies c. antigen proteus. d. a dan b benar e. benar semua 4. Dibawah ini merupakan pencegahan terhadap rickketsia, kecuali…….. a. mengkonsumsi kloramfenikol/ tertrasiklin b. memutuskan rantai infeksi c. menjaga kebersihan sanitasi dan lingkungan d. membasmi kutu dengan inteksida e. vaksinasi pasif dengan antigen 5. Contoh oenyakit yang dapat ditimbulkan akibat infeksi rickketsia pada manusia yaitu…. a. Demam berdarah b. tifus endemic c.toxemia d. PES e. orichitis 6. Yersinia adalah bakteri Gram negative yang dapat timbul dengan atau tanpa oksigen bakteri ini paling sering ditemukan pada tikus, tetapi kadang-kadang pada hewan lain kecuali…

description

a

Transcript of Soal Kelompok 4 Bakteri Pathogen Pada Sistem Limfatik

Page 1: Soal Kelompok 4 Bakteri Pathogen Pada Sistem Limfatik

Soal Kelompok 4 bakteri pathogen Pada Sistem limfatik

1. Yang ternasuk dalam cirri-ciri bakteri Rickettsia adalah, kecuali ….a. dinding sel mengangdung nukopeptidab. memiliki asamnukleat DNA dan RNAc. berkembang biak dengan pembelahan binerd. tidak mempunyai ribosome. mempunyai enzim yang aktif pada metabolisme

2. Bakteri yang menyebabkan penyakt yang disebabkan oleh bakteri Rickketsia penyebab tifus epidemic yaitu...... a. Rickketsia prowazekki b. Rickketsia typhi.c. Rickketsia nipponica d. Rickketsia orientalise. Rickketsia gamushi

3. Berikut merupakan antigen utama dari Rickketsia kecuali…….a. antigen grupb. antigen spesiesc. antigen proteus.d. a dan b benare. benar semua

4. Dibawah ini merupakan pencegahan terhadap rickketsia, kecuali……..a. mengkonsumsi kloramfenikol/ tertrasiklinb. memutuskan rantai infeksic. menjaga kebersihan sanitasi dan lingkungand. membasmi kutu dengan inteksidae. vaksinasi pasif dengan antigen

5. Contoh oenyakit yang dapat ditimbulkan akibat infeksi rickketsia pada manusia yaitu….a. Demam berdarahb. tifus endemicc.toxemiad. PESe. orichitis

6. Yersinia adalah bakteri Gram negative yang dapat timbul dengan atau tanpa oksigen bakteri ini paling sering ditemukan pada tikus, tetapi kadang-kadang pada hewan lain kecuali…a. kutub. kucingc. anjingd. squirrelse. babi

7. Vektor utama bakteri Borrelia burgdorferi adalah …a. Trogium pulsatoriumb. Tenebrioc. Ixodes scapularis

Page 2: Soal Kelompok 4 Bakteri Pathogen Pada Sistem Limfatik

d. Psyllidaee. Coleoptera

8. Gejala pertama penyakit Lyme adalah ….a. muntah dan mualb. reaksi ruam pada kulit di sekitar gigitan.c. kelainan jantungd. sakit kepalae. sakit yang timbul disekitar daerah perut dan pencernaan

9. Tidak seperti bakteri golongan spiroketa yang lain, Borrelia burgdorferi dapat dibiakkan pada media perbenihan, yaitu media Barbour-Stoenner-Kelly (BSK), yang mengandung …a. serum kelinci.b. serum tikusc. serum babid. serum anjinge. serum kucing

10. Borrelia burgdorferi merupakan bakteri golongan …a. Actinobacteriab. Synergistaec. Cyanobacteriad. Spirocetae e. Fibrobacteria

11. Yang menemukan bakteri Brucella pertama kali adalah..a. David Bruceb. Abraham Lincolnc. T. Alpha Edisond. Robert Koche. Weil Felix

12. Bakteri yang ditemukan pada hewan ternak yang mengalami absorpsi yaitu ..a. Brucella melitensisb. Brucella suisc. Brucella abortusd. Brucella e. Brucella antrachis

13. 1. Tidak dapat bergerak2. Tidak berspora3. Berbentuk cocobasil4. Memiliki kapsul

Page 3: Soal Kelompok 4 Bakteri Pathogen Pada Sistem Limfatik

5. BersporaYang termasuk dalam cirri-ciri Brucella melitensis adalah..a. 1 2 dan 3b. 2 3 dan 4c.3 4 dan 5d. 1 3 dan 5e. 2 4 dan 5

14. Demam yang disebabkan oleh bakteri Brucella melitensis seringkali disebut dengan ..a. Brucella feverb. Undulant brucellac. Suis feverd. Melitensis fevere. Undulant fever

15. Pemberian antibiotic yang merupakan terapi pilihan untuk pengobatan Brucellosis adalah ..a. Ampisilinb. Tetrasiklinc. Amocxicilind. Chloramphenicole. Paracetamol

16. Gejala awal yang terjadi akibat infeksi Yersinia pestis adalah …a. Rasa nyeri sekitar pada hati yang mengalami inflamasi demam tinggi, lemas dan

sakit kepalab. Demam tinggi, lemas dan sakit kepala serta rasa nyeri pada kelenjar limfa dan

riwayat kontak dengan binatang penggerakc. Mual, demam serta ditandai bercak merah pada badan dan rasa nyeri pada kelenjar

limfad. Rasa nyeri, demam tinggi dan badan terasa sakite. Benar semua

17. Yersinia dapat menyebabkan infeksi pada manusia melalui gigitan tikus dan pada umumnya penyakit yang ditimbulkan berupa pembengkakan pada …a. Kelenjar hatib. Jantungc. Kelenjar limfad. Pankrease. Saluran pencernaan

18. Penemu bakteri bacillus athracis adalah ...

a. Robbert Koch

b. David bruce

Page 4: Soal Kelompok 4 Bakteri Pathogen Pada Sistem Limfatik

c. Weil Felix

d. J.J. Thompson

e. Bohr

19. Bakteri bacillus athracis menyebabkan penyakit ... Pada hewan.

a. Pes

b. Anthrak

c. Flu babi

d. Flu burung

e. Sapi Gila

20. Bacillus anthracis memiliki kapsul polimer G d-glutamat dan eksotoksin yang termasuk

dalam ...

a. Faktor edema

b. Faktor letal

c. Faktor virulensi

d. Faktor patogenesis

e. Faktor simtopatologi

21. Dibawah ini yang bukan termasuk karakteristik bakteri bacillus anthracis adalah ...

a. Berbentuk batang

b. Tidak tahan terhadap suhu tinggi

c. Ukuran 1, 6um

d. Mempunyai alat gerak

e. Bersifat patogen

22. Pengobatan dan pencegahan bakteri bacillus anthracis pada hewan adalah ...

a. Pemberian antibiotik

b. Pemberian susu berkalsium

c. Pemberian makanan tinggi nutrisi

d. Pembersihan bagian tubuh

e. Pemberian vaksin

23. Faktor-faktor yang mempengaruhi daya virulensi yersinia pestis, kecuali …

a. Kemampuan menghasilkan enzim guanosin difosfat sintase

b. Angka pertumbuhan bakteri

c. Antigen yang dihasilkan

d. Produksi bakteriosin

e. Kemampuan menghasilkan enzim guanosin monofosfat sintase

24. Dibawah ini yang tidak termasuk dalam gejala klinik yang diakibatkan yersinia pestis adalah

Page 5: Soal Kelompok 4 Bakteri Pathogen Pada Sistem Limfatik

a. Rasa nyeri hebat pada kelenjar limfa

b. Demam tinggi

c. Sakit kepala

d. Gatal pada kulit

e. Riwayat kontak dengan binatang penggerak

25. Dibawah ini merupakan bakteri pathogen pada limfatik, kecuali …

a. Yersinia pestis

b. Triponema pallictum

c. Brucella melitensis

d. Borcellia burgdoferi

e. Bacillus antrachis