Soal Besaran Dan Satuan

5
500 g 2 Kg 50 g 26. Perhatikan table di bawah ini No Besaran No Satuan 1 KuatArus 1 Kilo gram 2 Kecepatan 2 m.s -1 3 Massa 3 Newton 4 Gaya 4 Ampere Pasangan antara besaran dan satuan di atas berdasar Sistem Internasional yang benar, adalah .... A. 1 dan 3 ; 2 dan 4 ; 3 dan 1 serta 4 dan 2 C. 1 dan 4 ; 2 dan 2 ; 3 dan 1 serta 4 dan 3 B. 2 dan 3 ; 3 dan 3 ; 4 dan 2 serta 1 dan 1 D. 3 dan 1 ; 4 dan 3 ; 2 dan 4 serta 1 dan 2 27. Seorang siswa mengukur massa benda dengan neraca menggunakan beberapa anak timbangan sebagaimana gambar di bawah ! Hasil pengukuran massa benda yang benar adalah …. A. 255 gr B. 2.550 kg C. 0,255 kg D. 2,55 kg 28. Perhatikan table di bawah ini ! No Besaran Satuan 1. Massa kg 2. Kecepatan km/jam 3. Panjang km 4. Massa jenis kg/m 3 Pasangan besaran pokok dan besaran turunan beserta satuan dalam SI yang sesuai adalah… A. 1 dan 2 B. 2 dan 3 C. 1 dan 4 D. 2 dan 4 1. Perhatikan tabel berikut CONTOH BESARAN NAMA SATUAN 1. kuat arus 2. jumlah zat 3. volume 4. kecepatan 5. massa 6. luas 7. suhu 8. gaya a. gr/cm 3 b. liter c. m/s d. hectare e. o K f. Newton g. kg h. mol

Transcript of Soal Besaran Dan Satuan

Page 1: Soal Besaran Dan Satuan

500 g

2 Kg

50 g

26. Perhatikan table di bawah iniNo Besaran No Satuan1 KuatArus 1 Kilo gram2 Kecepatan 2 m.s-1

3 Massa 3 Newton4 Gaya 4 Ampere

Pasangan antara besaran dan satuan di atas berdasar Sistem Internasional yang benar, adalah ....A. 1 dan 3 ; 2 dan 4 ; 3 dan 1 serta 4 dan 2 C. 1 dan 4 ; 2 dan 2 ; 3 dan 1 serta 4 dan

3B. 2 dan 3 ; 3 dan 3 ; 4 dan 2 serta 1 dan 1 D. 3 dan 1 ; 4 dan 3 ; 2 dan 4 serta 1 dan

227.Seorang siswa mengukur massa benda dengan neraca menggunakan beberapa anak

timbangan sebagaimana gambar di bawah !

Hasil pengukuran massa benda yang benar adalah ….A. 255 grB. 2.550 kgC. 0,255 kgD. 2,55 kg

28.Perhatikan table di bawah ini !No Besaran Satuan

1. Massa kg

2. Kecepatan km/jam

3. Panjang km

4. Massa jenis kg/m3

Pasangan besaran pokok dan besaran turunan beserta satuan dalam SI yang sesuai adalah…A. 1 dan 2 B. 2 dan 3 C. 1 dan 4 D. 2 dan 4

1. Perhatikan tabel berikut

CONTOH BESARAN NAMA SATUAN

1. kuat arus2. jumlah zat3. volume4. kecepatan5. massa6. luas7. suhu8. gaya9. massa jenis

a. gr/cm3

b. literc. m/sd. hectaree. oKf. Newtong. kgh. moli. Ampere

Berdasarkan tabel di atas, pasangan besaran pokok dan satuannya yang benar adalah ....A. 1e, 5g dan 7hB. 5g, 4c dan 9aC. 1e, 5g dan 1iD. 1i, 7e dan 6d

1. Perhatikan tabel di bawah ini !

Page 2: Soal Besaran Dan Satuan

0 1 2 3 4 5

Pengelompokan besaran yang benar ditunjukkan pada nomor ....

a. 1, 2 dan 3 b. 1, 3 dan 5 c. 2, 3 dan 4 d. 3, 4 dan 5

2. Perhatikan gambar pengukuran benda berikut.Jika masa benda yang dicelupkan sebesar 675 gram maka massa jenis benda tersebut

adalah ….

A. 700.000 kg/m3 C. 27.000 kg/m3

B. 675.000 kg/m3 D. 25.000 kg/m3

1. Perhatikan gambar berikut !

Hasil pengukuran ini adalah ....A. 47 mm C. 52 mmB. 50 mm D. 57 mm

Perhatikan gambar tabel berikut ini!Tabel yang merupakan pasangan besaran pokok dengan satuan SI dan alat ukur yang benar ditunjukkan oleh ………

Besaran Satuan Alat Ukur

No Besaran Besaran Pokok Besaran Turunan

1 Kecepatan √2 Luas √3 Waktu √4 Berat √5 Kuat arus √

Page 3: Soal Besaran Dan Satuan

A. Kecepatan

Km/jam Mistar

B. Waktu Jam Arloji

C. Suhu Kelvin Thermometer

D. Massa gram Neraca

Perhatikan gambar!

Massa benda hasil pengukuran dengan menggunakan neraca lengan tiga adalah ....

A. 132 KgB. 13,2 KgC. 1,32 KgD. 0,132 Kg

Perhatikan gambar!

Jika waktu yang ditunjuk stopwatch dijumlahkan 5 sekon maka penunjukan skalanya adalah .....

A. 15,2 sekon

B. 18,0 sekon

C. 19,2 sekon

D. 23,0 sekon

1. Perhatikan tabel di bawah ini !No. Besaran Fisika (X) Satuan (Y)

1 Panjang Kilogram2 Massa Meter3 Waktu Kelvin

Page 4: Soal Besaran Dan Satuan

4 Suhu SekonMassa jenis merupakan besaran fisika yang diturunkan dari besaran pokok dan satuan yang sesuai dalam Sistem Internasional (SI) ditunjukkan oleh ....A. X2,Y1 dan X1,Y2

B. X1,Y1 dan X2,Y2

C. X2,Y2 dan X3,Y3

D. X2,Y3 dan X3,Y4

1. Perhatikan gambar hasil pengukuran menggunakan neraca berikut !

Hasil pengukuran yang benar adalah ....A. 1150 kgB. 115 kgC. 11,5 kgD. 1,15 kg

2. Perhatikan gambar berikut !

Pada gelas ukur berisi air (gambar I) dimasukkan benda, permukaan air naik seperti gambar II. Jika massa benda tersebut 54 gram, maka massa jenis benda adalah .......A. 2,7 g/cm3.B. 2,5 g/cm3

C. 1,4 g/cm3

D. 1 g/cm3

1. Perhatikan tabel hasil pengukuran empat orang siswa berikut ini.

Siswa Besaran Hasil pengukuran

Satuan Alat Ukur

ABCD

VolumeWaktuTekananMassa

0,0000112

3215

m3

spascal

kgf

Gelas ukurStopwatchTermometerNeraca sama lengan

Hasil pengukuran berdasarkan Satuan Internasional dan menggunakan alat ukur yang tepat adalah ….A. Siswa A dan B C. hanya siswa BB. Siswa A dan C D. Siswa A, B, dan C

2. Perhatikan hasil pengukuran panjang kertas pada gambar berikut,

Page 5: Soal Besaran Dan Satuan

0 1 2 3 4 cm

Panjang kertas berdasarkan pengukuran di atas adalah ….A. 3,3 cm C. 6,3 cmB. 3,8 cm D. 6,6 cm