SO Linux vs Windows

download SO Linux vs Windows

of 29

Transcript of SO Linux vs Windows

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    1/29

    BAB 1

    PENDAHULUAN

    1.1. Latar Balakang

    Dizaman sekarang ini computer merupakan suatu kebutuhan penting buat

    kita manusia yang hidup dimasa ini. Banyak macam computer membuat

    banyak macam program yang ada dalam computer itu sendiri. Program-

    program yang di instal ke dalam computer ini semua tergantung dengan

    kemampuan kita dalam menggunakan program-program computer dan juga

    dengan kemampuan computer kita dalam menerima program-program ini.

    Program-program computer yang biasa kita lihat saat ini adalah linux dan

    Windows. Program computer ini memiliki bermacam-macam jenis. Antara

    keduanya mempunyai perbedaan dan kesamaan masing-masing tergantung

    dengan program apa yang kita butuhkan.

    Ada banyak persamaan dan ada pula banyak perbedaan antara Linux dan

    Windows. Membahas perbedaan antara Windows dan Linux, masing-masing tentunya memiliki nilai plus minus tersendiri. Kita akan membahas

    keduanya secara menyeluruh. Yang perlu kita ketahui adalah ketika kita

    menentukan mana yang cocok dengan kebutuhan kita memakai linux atau

    windows semua tergantung pada keperluan dan kebutuhan kita masing-

    masing.

    1.2. Rumusan Masalah

    Adapun rumusan masalah akan di bahas pada bab selanjutnya adalah :

    Linux

    Windows

    Perbedaan linux dan windows

    1

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    2/29

    1.3. Tujuan

    Tulisan ini bertujuan untuk mengetahui pejelasan tentang sistem operasi

    windows dan linux serta perbedaananya.

    1.4. Manfaat

    Manfaat yang dapat diperoleh didalam isi peper ini adalah kita dapat

    megetahui gambaran umum tentang Sistem Operasi. Khususnya Sistem

    Operasi Windows dan Linux serta perbedaannya.

    2

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    3/29

    BAB 2

    TINJAUAN PUSTAKA

    2.1. Sistem Operasi

    Menurut American National Standart Institute (ANSI) Operating

    Sistem adalah: Software yang mengontrol pelaksanaan program-program

    komputer, yaitu dengan mengatur waktu proses, pengecekan kesalahan,

    mengontrol input dan output, melakukan perhitungan, kompilasi,

    penyimpanan, pengolahan data serta pelbagai bentuk layanan yang terkait.

    Bagan Sistem Operasi

    2.2. Definisi Linux

    Linux adalah suatu system operasi yang bersifat multi user dan multi

    tasking, yang dapat berjalan di berbagai. Sistem operasi ini

    mengimplementasikan standar POSIX. Linux dapat berinteroperasi secara

    baik dengan system operasi yang lain, termasuk Apple, Microsoft dan

    Novell. Linux sebetulnya mengacu pada suatu kumpulan software lengkap

    yang bersama-sama dengan kernel menyusun suatu sistem operasi yang

    lengkap. Lingkungan sistem operasi ini mencakup ratusan program,

    termasuk kompiler, interpreter, editor dan utilitas. Perangkat bantu yang

    mendukung konektifitas, ethernet, SLIP dan PPP dan interoperabilitas.

    3

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    4/29

    Produk perangkat lunak yang handal (reliable), termasuk versi

    pengembangan terakhir. Kelompok pengembang yang tersebar di seluruh

    dunia yang telah bekerja dan menjadikan Linux portabel ke suatu platform

    baru, begitu juga mendukung komunitas pengguna yang memiliki beragam

    kebutuhan dan juga pengguna dapat turut serta bertindak sebagai tim

    pengembang sendiri.

    Satu hal yang membedakan Linux terhadap sistem operasi lainnya adalah

    harga. Linux ini lebih murah dan dapat diperbanyak serta didistribusikan

    kembali tanpa harus membayar fee atau royalti kepada seseorang. Tetapi

    ada hal lain yang lebih utama selain pertimbangan harga yaitu mengenai

    source code. Source code Linux tersedia bagi semua orang sehingga setiap

    orang dapat terlibat langsung dalam pengembangannya.

    Kebebasan ini telah memungkinkan para vendor perangkat keras membuat

    driver untuk device tertentu tanpa harus mendapatkan lisensi source code

    yang mahal atau menandatangani Non Disclosure Agreement(NDA). Dan

    itu juga telah menyediakan kemungkinan bagi setiap orang untuk melihat ke

    dalam suatu sistem operasi yang nyata dan berkualitas komersial.

    Karena Linux itu tersedia secara bebas di internet, berbagai vendor telah

    membuat suatu paket distrbusi yang dapat dianggap sebagai versi kemasan

    Linux. Paket ini termasuk lingkungan Linux lengkap, penagkat lunak untuk

    instalasi dan mungkin termasuk perangkat lunak khusus dan dukungan

    khusus.

    Linux bisa didapatkan dalam berbagai distribusi (sering disebut Distro).

    Distro adalah bundel dari kernel Linux, beserta sistem dasar linux, program

    instalasi, tools basic, dan program-program lain yang bermanfaat sesuai

    4

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    5/29

    dengan tujuan pembuatan distro. Ada banyak sekali distro Linux,

    diantaranya :

    RedHat, distribusi yang paling populer, minimal di Indonesia.

    RedHat merupakan distribusi pertama yang instalasi dan

    pengoperasiannya mudah.

    Debian, distribusi yang mengutamakan kestabilan dan kehandalan,

    meskipun mengorbankan aspek kemudahan dan kemutakhiran

    program. Debian menggunakan .deb dalam paket instalasi

    programnya.

    Slackware, merupakan distribusi yang pernah merajai di dunia

    Linux. Hampir semua dokumentasi Linux disusun berdasarkan

    Slackware. Dua hal penting dari Slackware adalah bahwa semua

    isinya (kernel, library ataupun aplikasinya) adalah yang sudah teruji.

    Sehingga mungkin agak tua tapi yang pasti stabil. Yang kedua

    karena dia menganjurkan untuk menginstall dari source sehingga

    setiap program yang kita install teroptimasi dengan sistem kita. Inialasannya dia tidak mau untuk menggunakan binary RPM dan

    sampai Slackware 4.0, ia tetap menggunakan libc5 bukan glibc2

    seperti yang lain.

    SuSE, distribusi yang sangat terkenal dengan YaST (Yet another

    Setup Tools) untuk mengkonfigurasi sistem. SuSE merupakan

    distribusi pertama dimana instalasinya dapat menggunakan bahasa

    Indonesia.

    Mandrake, merupakan varian distro RedHat yang dioptimasi untuk

    pentium. Kalau komputer kita menggunakan pentium ke atas,

    umumnya Linux bisa jalan lebih cepat dengan Mandrake.

    WinLinux, distro yang dirancang untuk diinstall di atas partisi DOS

    (WIndows). Jadi untuk menjalankannya bisa di-klik dari Windows.

    5

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    6/29

    WinLinux dibuat seakan-akan merupakan suatu program aplikasi

    under Windows

    .

    2.3. Definisi Windows

    Pada tahun 1983 Microsoft mengumumkan pembangunan Windows,

    sebuah sistem operasi graphical user interface (GUI) untuk menggantikan

    operating system (MS-DOS) yang digunakan pada IBM PC sejak tahun

    1981. Microsoft membuat sebuah model GUI, yang pertama kali dikenal

    sebagai Interface Manager, setelah munculnya sistem operasi Apple dengan

    nama Mac OS. Bill Gates sebagai pendiri Microsoft melihat prototipe

    Macintosh buatan Steve Jobs pertama kali pada tahun 1981, dan Microsoft

    bersama dengan Apple membuat beberapa perangkat lunak yang bekerja di

    bawah Mac seperti Word and Excel.

    6

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    7/29

    BAB 3

    PEMBAHASAN

    3.1. Linux

    Linux adalah nama yang diberikan kepada sistem operasi komputer

    bertipe Unix. Linux merupakan salah satu contoh hasil pengembangan

    perangkat lunak bebas dan sumber terbuka utama. Seperti perangkat lunak

    bebas dan sumber terbuka lainnya pada umumnya, kode sumberLinux dapat

    dimodifikasi, digunakan dan didistribusikan kembali secara bebas oleh siapa

    saja. Linux digunakan sebagai sistem operasi di berbagai macam jenis

    perangkat keras komputer, termasukkomputer desktop, superkomputer, dan

    sistem benam seperti pembaca buku elektronik, sistem permainan video(PlayStation 2, PlayStation 3 dan XBox), telepon genggam dan router. Para

    pengamat teknologi informatika beranggapan kesuksesan Linux

    dikarenakan Linux tidak bergantung kepada vendor (vendor independence),

    biaya operasional yang rendah, dan kompatibilitas yang tinggi dibandingkan

    versi UNIX tak bebas, serta faktor keamanan dan kestabilannya yang tinggi

    dibandingkan dengan sistem operasi lainnya seperti Microsoft Windows.

    Ciri-ciri ini juga menjadi bukti atas keunggulan model pengembangan

    perangkat lunak sumber terbuka (opensource software).

    3.1.1. Desain

    Linux menggunakan sebuah kernel monolitik, kernel Linux yang

    menangani kontrol proses, jaringan, periferal dan pengaksesan sistem

    berkas. Device drivertelah terintegrasi ke dalam kernel. Banyak fungsi-

    7

    http://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_operasihttp://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_operasi_bertipe_Unixhttp://id.wikipedia.org/wiki/Perangkat_lunak_bebashttp://id.wikipedia.org/wiki/Perangkat_lunak_sumber_terbukahttp://id.wikipedia.org/wiki/Kode_sumberhttp://id.wikipedia.org/wiki/Perangkat_kerashttp://id.wikipedia.org/wiki/Komputer_desktophttp://id.wikipedia.org/wiki/Superkomputerhttp://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_benamhttp://id.wikipedia.org/wiki/Pembaca_buku_elektronikhttp://id.wikipedia.org/wiki/PlayStation_2http://id.wikipedia.org/wiki/PlayStation_3http://id.wikipedia.org/wiki/XBoxhttp://id.wikipedia.org/wiki/Telepon_genggamhttp://id.wikipedia.org/wiki/Routerhttp://id.wikipedia.org/wiki/Perangkat_lunak_tak_bebashttp://id.wikipedia.org/wiki/Microsoft_Windowshttp://id.wikipedia.org/wiki/Kernel_monolitikhttp://id.wikipedia.org/wiki/Kernel_Linuxhttp://id.wikipedia.org/wiki/Periferalhttp://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_berkashttp://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_berkashttp://id.wikipedia.org/wiki/Device_driverhttp://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_operasihttp://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_operasi_bertipe_Unixhttp://id.wikipedia.org/wiki/Perangkat_lunak_bebashttp://id.wikipedia.org/wiki/Perangkat_lunak_sumber_terbukahttp://id.wikipedia.org/wiki/Kode_sumberhttp://id.wikipedia.org/wiki/Perangkat_kerashttp://id.wikipedia.org/wiki/Komputer_desktophttp://id.wikipedia.org/wiki/Superkomputerhttp://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_benamhttp://id.wikipedia.org/wiki/Pembaca_buku_elektronikhttp://id.wikipedia.org/wiki/PlayStation_2http://id.wikipedia.org/wiki/PlayStation_3http://id.wikipedia.org/wiki/XBoxhttp://id.wikipedia.org/wiki/Telepon_genggamhttp://id.wikipedia.org/wiki/Routerhttp://id.wikipedia.org/wiki/Perangkat_lunak_tak_bebashttp://id.wikipedia.org/wiki/Microsoft_Windowshttp://id.wikipedia.org/wiki/Kernel_monolitikhttp://id.wikipedia.org/wiki/Kernel_Linuxhttp://id.wikipedia.org/wiki/Periferalhttp://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_berkashttp://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_berkashttp://id.wikipedia.org/wiki/Device_driver
  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    8/29

    fungsi tingkat tinggi di Linux ditangani oleh proyek-proyek terpisah yang

    berintegrasi dengan kernel. Userland GNU merupakan sebuah bagian

    penting dari sistem Linux yang menyediakan shell dan peralatan-peralatan

    yang menangani banyak fungsi-fungsi dasar sistem operasi. Di atas kernel,

    peralatan-peralatan ini membentuk sebuah sistem Linux lengkap dengan

    sebuah antarmuka pengguna grafis yang dapat digunakan, umumnya

    berjalan di atasX Window System.

    3.1.2. Sistem Operasi Linux

    Secara teknis dan singkat dapat dikatakan, Linux adalah suatu sistem

    operasi yang bersifat multi user dan multitasking, yang dapat berjalan di

    berbagai platform, termasuk prosesor INTEL 386 dan yang lebih tinggi.

    Sistem operasi ini mengimplementasikan standard POSIX. Linux dapat

    berinteroperasi secara baik dengan sistem operasi yang lain, termasuk

    Apple, Microsoft dan Novell. Nama Linux sendiri diturunkan dari pencipta

    awalnya, LINUS TORVALDS, yang sebetulnya mengacu pada kernel dari

    suatu sistem operasi, suatu penamaan yang biasa digunakan untuk mengacu

    ke pada suatu kumpulan lengkap software, yang bersama-sama dengan

    kernel menyusun suatu sistem operasi yang lengkap.

    Mengenai Program Linux yang memiliki keunggulan dan kelemahan

    dibeberapa programnya. Keunggulan dari sebuah linux akan terlihat jika

    anda sudah mengerti cara menggunakan dan juga mengoperasikan linux itu

    sendiri. Dan juga kesenangan terhadap suatu jenis linux juga menjadi salah

    satu keunggulan yang tersendiri dari sebuah linux yang digunakan oleh

    penggunanya. Linux merupakan Operating System yang bertipe Unix OS

    yg kompatibel dengan Unix. Linux memiliki jenis dan versi yang berbeda-

    beda dan terus berkembang sesuai dengan yang dibutuhkan oleh pengguna

    Linux. Pada tanggal 5 oktober 1991, Linus Benedict Torvalds, seorang

    mahasiswa Universitas helsinki di Finlandia, mengungumkan pada sebuah

    8

    http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Userland&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Shell_(komputer)http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Peralatan_Unix&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Antarmuka_pengguna_grafishttp://id.wikipedia.org/wiki/X_Window_Systemhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Userland&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Shell_(komputer)http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Peralatan_Unix&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Antarmuka_pengguna_grafishttp://id.wikipedia.org/wiki/X_Window_System
  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    9/29

    newsgroup bahwa dia telah berhasil menciptakan sebuah sistem operasi

    mirip UNIX yang sangat sederhana yang diberi nama linux, yang

    dikembangkan dari sistem operasi mirip UNIX. Saat ini , Linux adalah

    sistem operasi mirip UNIX yang sangat komplit. Linux telah menjadi "nafas

    segar" di arena sistem operasi. LInux bukan lagi sekedar "proyek mini"

    yang dikerjakan oleh linus Torvalds dkk, tetapi Linux telah tmbuh menjadi

    "saingan" bagi sistem operasi besar lainya.

    Terdapat banyak distribusi Linux (lebih dikenali sebagai distro)

    yang dibuat oleh individu, grup, atau lembaga lain. Masing-masing

    disertakan dengan program sistem dan program aplikasi tambahan, di

    samping menyertakan suatu program yang memasang keseluruhan sistem di

    komputer (installer program). Inti di setiap distribusi Linux adalah kernel,

    koleksi program dari proyek GNU (atau proyek lain), cangkang (shell), dan

    aturcara utilitas seperti pustaka (libraries), kompilator, dan penyunting

    (editor). Kebanyakan sistem juga menyertakan aturcara dan utilitas yang

    bukan-GNU. Bagaimanapun, utilitas tersebut dapat dipisahkan dan sistem

    ala UNIX masih tersedia. Beberapa contoh adalah aturcara dan utiliti dari

    BSD dan sistem grafik-X (X-Window System). X menyediakan antarmuka

    grafis (GUI) yang umum untuk Linux.

    Contoh-contoh distribusi Linux :

    Ubuntu dan derivatifnya :Sabily(Ubuntu Muslim Edition), Kubuntu,

    Xubuntu,Edubuntu, GoBuntu, Gnewsense, ubuntuCE

    SuSE

    Fedora

    Mandriva

    Slackware

    Debian

    PCLinuxOS

    9

    http://id.wikipedia.org/wiki/Kompilatorhttp://id.wikipedia.org/wiki/Penyuntinghttp://id.wikipedia.org/wiki/BSDhttp://id.wikipedia.org/wiki/Ubuntuhttp://id.wikipedia.org/wiki/Sabilyhttp://id.wikipedia.org/wiki/Sabilyhttp://id.wikipedia.org/wiki/Sabilyhttp://id.wikipedia.org/wiki/Ubuntu_Muslim_Editionhttp://id.wikipedia.org/wiki/Kubuntuhttp://id.wikipedia.org/wiki/Xubuntuhttp://id.wikipedia.org/wiki/Edubuntuhttp://id.wikipedia.org/wiki/Edubuntuhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=GoBuntu&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Gnewsense&action=edit&redlink=1http://ubuntuce.com/http://id.wikipedia.org/wiki/SUSE_Linuxhttp://id.wikipedia.org/wiki/Fedorahttp://id.wikipedia.org/wiki/Mandrivahttp://id.wikipedia.org/wiki/Slackwarehttp://id.wikipedia.org/wiki/Debianhttp://id.wikipedia.org/wiki/PCLinuxOShttp://id.wikipedia.org/wiki/Kompilatorhttp://id.wikipedia.org/wiki/Penyuntinghttp://id.wikipedia.org/wiki/BSDhttp://id.wikipedia.org/wiki/Ubuntuhttp://id.wikipedia.org/wiki/Sabilyhttp://id.wikipedia.org/wiki/Ubuntu_Muslim_Editionhttp://id.wikipedia.org/wiki/Kubuntuhttp://id.wikipedia.org/wiki/Xubuntuhttp://id.wikipedia.org/wiki/Edubuntuhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=GoBuntu&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Gnewsense&action=edit&redlink=1http://ubuntuce.com/http://id.wikipedia.org/wiki/SUSE_Linuxhttp://id.wikipedia.org/wiki/Fedorahttp://id.wikipedia.org/wiki/Mandrivahttp://id.wikipedia.org/wiki/Slackwarehttp://id.wikipedia.org/wiki/Debianhttp://id.wikipedia.org/wiki/PCLinuxOS
  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    10/29

    Knoppix

    Xandros

    Sabayon

    CentOS

    Red Hat

    Debian format paket programnya yang menggunakan DEB dianggap

    lebih stabil dari pada RPM. Debian juga sudah menggunakan metode

    autodetect untuk penggunaan peripheral pada komputer. Redhat Linux

    diakui sebagai server tercepat dibandingkan dengan linux server lainnya.

    Selain sebagai server tercepat, Redhat juga dapat digunakan sebagai client

    maupun sebagai PC desktop/PC standolone. Saat ini redhat sudah beredar

    dengan versi 9.0 yang dapat menggunakan desktop Genome dan juga KDE.

    Caldera Linux merupakan jenis linux yang pertama yang menggunakan

    Auto-Detect Hardware ( seperti plug and play pada Mac) Slackware Linux

    adalah distribusi linux yang pertama yang merupakan distribusi linux yang

    murni dan hampir menyamai Unix dalam penggunaannya. SuSE Linux

    dilengkapi dengan Desktop Manager yang dikenal dengan KDE. SuSE

    adalah jenis Linux pertama yang menyertakan bahasa Indonesia dan pilihan

    bahasa yang digunakan dalam sistem Operasi Linux. Corel Linux dirancang

    sebagai end-User. Pada Corel Linux semuaya serba grafis, dimulai pada saat

    prosedur Instalasi hingga boot sistem Turbo Linux dibuat dari berbagai

    under Linux/UNIX. Turbo Linux mengkhususkan diri di bidang clustering

    computer.

    3.1.3. Struktur Direktori Dasar di Linux

    Linux memiliki struktur sistem yang berbeda dengan sistem operasi

    yang umumnya dipakai dan dikenal di Indonesia sekarang, yaitu Microsoft

    10

    http://id.wikipedia.org/wiki/Knoppixhttp://id.wikipedia.org/wiki/Xandroshttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Sabayon&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/CentOShttp://id.wikipedia.org/wiki/Red_Hathttp://id.wikipedia.org/wiki/Knoppixhttp://id.wikipedia.org/wiki/Xandroshttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Sabayon&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/CentOShttp://id.wikipedia.org/wiki/Red_Hat
  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    11/29

    Windows. Di Linux, semuanya dianggap sebagai file, mulai dari hardware,

    partisi, file, direktori, device dan sebagainya. Susunan direktorinya pun

    berbeda, tidak dikenal adanya drive letter (c:\, d:\, e:\ dan sebagainya), yang

    dikenal adalah susunan seperti pohon atau tree yang dimulai dari root (/).

    Untuk setiap distribusi, memiliki perbedaan pada susunan direktori yang

    dimiliki, akan tetapi secara garis besar, fungsi dari direktori tersebut adalah

    sebagai berikut:

    / atau dikenal sebagai root, merupakan akar atau induk dari susunan

    direktori di linux. Disini semua direktori berada

    /bin, merupakan direktori yang digunakan untu k menyimpan

    aplikasi dasar dari linux, misalkan cp, mv dan sebagainya

    /boot, merupakan direktori yang digunakan untuk menyimpan

    konfigurasi dan file-file yang berhubungan dengan proses booting

    /dev, merupakan direktori yang digunakan untuk menyimpan

    konfigurasi device atau hardware dari sistem, seperti harddisk (hda,

    sda), terminal (tty) dan sebagainya.

    /etc, merupakan direktori yang digunakan untuk menyimpan fil e

    konfigurasi dari sistem, misalkan konfigurasi service, penjadwalan

    dan sebagainya

    /home, merupakan direktori yang digunakan untuk menyimpan

    informasi user dan data pribadi user

    /lib, merupakan direktori yang digunakna untuk menyimpan library

    dasar dari sistem /media, /mnt, merupakan direktori yang digunakan untuk proses

    mounting dari media atau file sharing di jaringan

    /opt, merupakan direktori yang digunakna untuk menyimpan

    aplikasi tambahan diluar aplikasi bawaan dari distro

    /proc, merupakan direktori yang digunakan untuk menyimpan

    informasi proses sistem dan kernal dari sistem operasi

    11

    http://c/http://d/http://e/http://c/http://d/http://e/
  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    12/29

    /root, merupakan direktori home dari user root

    /sbin, merupakan direktori untuk menyimpan aplikasi dasar dari

    linux yang sifatnya hanya dijalankan oleh sistem atau super user

    (root), misalkan iptables

    /usr, merupakan direktori untuk menyimpan apilkasi yang diinstall

    untuk keperluan user, misalkan OpenOffice, Kate dan sebagainya

    /var, merupakan direktori untuk menyimpan informasi pencatatan

    log sistem, web server dan sebagainya

    3.1.4. Perintah Dasar Pada Linux

    3.1.4.1. Memulai dan Mengakhiri Linux

    shutdown h now, Mengakhiri linux

    halt, Mengakhiri linux

    shutdown r now, Me-reboot linux

    reboot, Me-reboot linux

    startx, Menjalankan X Window server

    3.1.4.2. Manipulasi File dan Direktori

    ls l, Menampilkan semua file dalam direktori dengan format

    panjang

    ls F, Menampilkan semua file dan jenisnya dalam direktori

    dengan format panjang

    ls laC, Menampilkan semua file dalam direktori dengan formatpanjang dan tampilan kolom

    rm myfile, Menghapus file myfile

    rm rf mydir, Menghapus direktori mydir dan semua file

    didalamnya

    mv mawa /home/ivn, Memindahkan file

    mawa ke direktori ivn

    12

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    13/29

    cat myfile, Menampilkan isi file myfile

    more myfile, Menampilkan isi file myfile

    less myfile, Menampilkan isi file myfile

    head myfile, Menampilkan 10 baris pertama

    isi file myfile

    head -20 myfile, Menampilkan 20 baris

    pertama isi file myfile

    tail myfile, Menampilkan 10 baris terakhir isi

    file myfile

    tail -20 myfile, Menampilkan 20 baris terakhir

    isi file myfile

    man more, Menampilkan manual dari perintah

    more

    3.1.4.3. Mounting dan Mengakses File System

    mount t iso9660 /dev/cdrom /mnt/cdrom, Me-mount cdrom dalam

    format iso9660 dan meletakkanya di / mnt/cdrom mount t msdos /dev/hdd /mnt/ddrive, Me-mount harddisk hdd

    dalam format msdos dan meletakkanya di /mnt/ddrive

    mount t vfat /dev/hda1 /mnt/cddrive, Me-mount harddisk hda1

    dalam format vfat dan meletakkanya di /mnt/ddrive

    umount /mnt/cdrom, Mengakhiri mounting pada cdrom

    3.1.4.4. Mencari File dan Teks dalam File

    find / -name pie, Mencari file bernama pie, dimulai dari direktori

    root

    find / -name *mawa*, Mencari file yang berisi string mawa,

    dimulai dari direktori root

    which mawa, Menampilkan letak dari file excutable bernama mawa

    13

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    14/29

    whereis mawa , Menampilkan letak dari file excutable bernama

    mawa

    grep pie /cweatie, Mencari semua file yang berisi string pie, dimulai

    dari direktori /binatang

    3.1.4.5. Instalasi Aplikasi Software

    rpm ihv via.rpm, Meng-install paket software rpm bernama via

    rpm Uhv via.rpm, Meng-update paket software rpm bernama via

    rpm e via.rpm, Menghapus paket software rpm bernama via

    rpm l via.rpm, Menampilkan semua file dalam paket software rpm

    bernama via

    rpm ql via.rpm, Menampilkan semua file dan versi installer dalam

    paket software rpm bernama via

    rpm i -force nupi, Meng-install kembali file pie

    tar zxvf mawa.gz atau mawa, Meng-ekstrak file yang dikompres

    dalam gzip dan tar bernama mawa

    ./configure, Menjalankan script untuk memulai mengkompile file

    yang akan di install

    3.1.4.6. Administrasi X Windows

    Xvidtune, Menjalankan utility untuk tuning X graphics

    XF86Setup, Menjalankan X menu configurator

    Xconfigurator, Menjalankan X configurator dengan probing card

    otomatis

    xf86config, Menjalankan X menu configurator dalam basis teks

    3.1.4.7. Administrasi User

    adduser arvan, Membuat user baru bernama arvan

    password arvan, Membuat password untuk user arvan

    14

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    15/29

    su, Login sebagai superuser dari user biasa

    exit, Keluar dari superuser dan kembali ke user biasa

    3.2. Windows

    3.2.1. Windows 1.0

    Dalam prototaip awalnya, ia menggunakan menu yang muncul dari

    atas ke bawah. Pada Bulan September 1981, nama Interface Manager telah

    ditukar kepada Microsoft Windows. Windows agak terlewat berada di

    pasaran iaitu pada bulan November 1983 ketika pesaing-pesaingnya

    telahpun dikenali dan digunakan umum. Ia mendapat sambutan hebat

    dipasaran walau ia bolehlah dikatakan satu sistem operasi yang kurang

    menarik.

    Konflik antara Bill Gates dengan Syarikat Apple Komputer

    memberi kesulitan kepada perkembangan Windows 1.0.Sebelum ini Bill

    Gates bekerja sama dengan pengeluar komputer raksasa IBM (International

    Bussines Machine) bagi membenarkan penggunaan software MS-DOS pada

    setiap produk komputer pribadi PC-IBM ( Personal Computer). IBM

    kemudian melesenkan sistem operasi ini dari Microsoft dan merubah nama

    sistem operasi yang disertakan dalam setiap PC-IBMnya menjadi PC-DOS

    (Personal Computer - Disk Operating System). Keberhasilan Windows tidak

    terlepas dari kemunculan program Aldus Page Maker 1.0 for Windows pada

    bulan Januari 1987, sebuah desktop publishing program yang pertama kali

    muncul dan benar-benar berasaskan WYSIWYG (What You See Is What

    You Get), disusul kemudian dengan kemunculan Corel Draw. Ditahun yang

    sama, Microsoft juga meluncurkan program untuk menulis, Microsoft

    Word, dan program spreadsheet Microsoft Excel.

    3.2.2. Windows 2.0

    15

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    16/29

    Pada 9 Disember 1987 Microsoft melancarkan Windows 2.0 yang

    menyerupai sistem operasi pada komputer MacIntosh, iaitu menggunakan

    icon-icon untuk mewakili suatu program atau fail, mendukung penggunaan

    expanded memory dan tampilan jendela program yang dapat saling tumpang

    tindih. Perusahaan Apple Computer menyedari kesamaan ini lalu

    mengajukan tuntutan ke pengadilan pada tahun 1988 atas tuduhan

    melanggar kesepakatan perlesenan tahun 1985. Dalam pembelaannya,

    Microsoft berhujah balas bahwa melalui kesepakatan perlesenan 1985 lalu

    bererti Apple Computer telah setuju untuk memberikan hak kepada

    Microsoft untuk menggunakan ciri-ciri yang terdapat pada sistem operasi

    Apple Lisa tersebut.

    Setelah pertarungan selama 4 tahun, akhirnya Microsoft berjaya

    meyakinkan pengadilan dan diputuskan menang. Pengadilan menyatakan

    Microsoft berhak atas 170 hak cipta kecuali 9 hak cipta lainnya. Namun ke-

    9 hak cipta lainnya tersebut menurut Microsoft tidak perlu dilindungi oleh

    Undang-Undang Hak Cipta. Bill Gates bahkan menuntut perusahaan Applemengambil sejumlah idea-idea tersebut dari sistem operasi berbasiskan GUI

    yang dikembangkan oleh perusahaan Xerox untuk komputer Xerox Alto dan

    komputer Star. Nama Microsoft Windows 2.0 kemudian diganti menjadi

    Windows/286 setelah Microsoft melancarkan Windows/386.

    3.2.3. Windows 3.0

    Dilancarkan pada tanggal 22 Mei 1990 dengan nama kod Chicago.

    Ia mengalami perubahan besar-besaran dengan kemampuan mengakses

    memory diatas 640 Kb (conventional memory) dan user-interface yang lebih

    canggih. Program manager baru yang lebih cepat dan penggunaan system

    icon. Setahun setelah pelancarannya, ia berjaya dijual sebanyak 3 juta

    salinan. Setelah itu semakin banyak perusahaan pembuat software yang

    membuat softwarenya bisa dijalankan di program Windows. Kemudahan

    16

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    17/29

    menulis (Write) dan menggambar (Paintbrush) juga ditingkatkan

    kemampuannya.

    3.2.4. Windows 3.1

    Berada dipasaran pada 6 April 1992, versi ini mempunyai beberapa

    perubahan signifikan dari versi sebelumnya. Sambutan Windows meningkat

    dalam masa dua bulan saja sudah terjual 3 juta salinan. Perubahan dari

    Windows 3.0 antara lain :

    mendukung jenis huruf True Type

    kemampuan multimedia

    mendukung Object linking and Embendding (OLE)

    kemampuan mengenali diagnostik kerusakan yang lebih baik

    kemampuan jaringan

    3.2.5. Windows 3.11 / Windows for Workgroup 3.11

    Secara umumnya, versi ini tidak banyak perbezaan dengan ver

    sebelumnya.Ia hanya memperbaiki dan mengatasi beberapa masalah yang

    ditemui pada Windows 3.1, yang pada umumnya berhubungan dengan

    kemampuan jaringan. Kemudian namanya diubah menjadi Windows for

    Workgroup 3.11

    Dipasarkan bulan November 1992, Windows for Workgroup adalah

    paket pertama yang ditawarkan dengan dukungan penuh untuk komputer

    yang terhubungkan dalam suatu jaringan kelompok. Mendukung arus data

    dengan kecepatan 32-bit untuk mengoptimalkan kemampuan procesor Intel

    80386 dan. Kemudahan seperti mail antara komputer ditambahkan

    disamping kemampuan multimedia MPEG-2, sehingga kini komputer dapat

    juga untuk mendengarkan muzik (jika terdapat soundcard pada

    17

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    18/29

    komputernya) atau menonton VCD (jika terdapat CD-ROM, soundcard,

    serta jumlah memory video-card dan RAM yang mencukupi).

    3.2.6. Windows 95

    Windows 95 adalah versi yang sangat ditunggu-tunggu dan ia berada

    dipasarkan pada 24 Ogos 1995.Walaupun masih ada beberapa masalah

    (bug) hingga diluncurkan edisi perbaikannya (Windows 95A atau 95B),

    namun Windows 95 tetap dianggap sebagai sistem operasi yang sangat

    mudah dioperasikan, termasuk protokol TCP/IP yang terintegrasi,mendukung pemakaian nama panjang 32 karakter. Windows 95 juga tidak

    memerlukan lagi DOS ketika proses installnya.

    Apa yang uniknya ialah versi ini mempunyai Windows Explorer

    dan fungsi fungsi Recycle Bin iaitu berfungsi mencatat dan mengembalikan

    file-file yang dihapus (mengingatkan kita pada fungsi UNDELETE dari

    DOS dengan segala keterbatasannya). Kemudahan menulis diganti dengan

    WordPad dan kemudahan Internet Explorer 3.0

    Mulai Windows versi ini program mengalami perubahan yang besar

    iaitu menu sekarang tidak lagi ditampilkan pull down menu tetapi pull-up

    menu. Menu muncul setelah anda mengclick icon Start yang terdapat di

    sudut kiri bawah layar monitor . Fungsi keyboard kini sudah ditambah

    butang berlogo Windows yang mempunyai fungsi sama dengan icon Start,

    terletak disebelah kanan dan sebelah kiri tombol spacebar.

    Walau Microsoft menyatakan program ini dapat dijalankan pada

    komputer berbasiskan procesor 80386 dengan memory 8 Mb, tetapi pada

    kenyataannya program akan berjalan lambat. Ia memerlukan komputer

    dengan procesor minimal 80486 dan memory 16 Mb. Ia akan lebih baik lagi

    pada procesor Pentium. Pemasangannya memakan masa sekurang-

    18

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    19/29

    kurangnya 30 minit. Versi kedua Windows 95, iaitu Windows 95A dan 95B

    adalah versi perbaikan dari Windows 95 asal yang pertama kali

    dikeluarkan.

    3.2.7. Windows 98

    Akhirnya Microsoft melancarkan Windows 98 pada 25 Jun 1998.

    Versi ini adalah pengembangan dari Windows 95, sekaligus menjawab teka-

    teki umum tentang produk terbaru dari Microsoft. Ia dilengkapkan dengan

    Internet Explorer 4 dan mendukung sistem Universal System Bus (USB),suatu standard input device terbaru di dunia komputer yang kini banyak

    dibuat. Memerlukan sekurang-kurangnya komputer dengan procesor

    Pentium dengan memory 32 Mb. Akan lebih baik lagi pada procesor

    Pentium II. Versi keduanya, Windows 98 SE (Second Edition) diluncurkan

    setahun kemudian dengan beberapa perbaikan.

    3.2.8. Windows 2000

    Pada Jun 2000 lahirlah Windows 2000 yang merupakan

    perkahwinan dari Windows 98 yang terkenal user friendly dengan Windows

    NT ( Next Technology) yang terkenal dengan kestabilannya itu. Dengan

    demikian maka kemampuan Windows 2000 dalam jaringan komputer dapat

    dioptimumkan, terutama dalam pengelolaan fail, set-up dan keamanannya.

    Menyertakan Internet Explorer 5.0 untuk internet. Terbagi atas 4 model.

    Untuk pribadi dan operasi pejabat disarankan memakai Windows 2000Professional, sementara untuk server disarankan memakai Windows 2000

    Server atau Windows 2000 Advanced Server atau Windows 2000 Data

    Center.

    Disebabkan menyertakan teknologi yang diambil dari Windows NT,

    Microsoft menyatakan Windows 2000 lebih tahan lasak karena

    19

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    20/29

    menggunakan manajemen memory protection sehingga program menjadi

    lebih jarang konflik (atau istilah komputernya : hang).

    Memerlukan komputer dengan procesor Pentium II dengan memory

    32 Mb. Akan lebih baik lagi pada procesor Pentium III dengan memory 64

    Mb-128Mb. Pemasangannya memakan masa lebih kurang 1 jam.

    3.2.9. Windows Millenium (Me)

    Beberapa bulan kemudian Microsoft meluncurkan windows untuk

    komputer pribadi dengan penekanan multimedia yang lebih maju (advanced

    multimedia) disamping kemampuan yang telah dimiliki seperti pada

    Windows 2000, namun pengurangan pada kemampuan jaringan kelompok

    atau LAN / WAN. Microsoft mengatakan Windows Millenium diciptakan

    untuk mengekploitasi kemampuan multimedia pada processor Pentium III

    dan Pentium-4 dari Intel, serta pesaingnya iaitu prosesor AMD K-7 Athlon

    serta AMD K-6 Duron dari Advanced Micro Device.

    3.2.10. Windows Experience (Xp)

    Walaupun pada dasarnya Win-Xp tetap merupakan sistem operasi

    32-bit, versi Windows-Xp Professional disiapkan untuk beroperasi padalevel kecepatan 64-bit untuk processor generasi berikutnya buatan Intel

    dengan nama-kode Ithanium. Windows-Xp terbit di pasaran pada September

    2001 (setahun setelah Win-Me).

    Win-Xp benar-benar merupakan perombakan secara besar-besaran

    dari beberapa versi Windows sebelumnya. Misalnya, selain folder My

    20

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    21/29

    Document, kini juga terdapat folder My Music, My Picture, My Music

    dengan kemampuan pemutar suara dan video yang lebih banyak

    dibandingkan versi-versi Windows sebelumnya.

    Windows XP tidak boleh dikatakan banyak versi kerana ia datang

    dengan sistem servis pack.Kini ia ada servis pack 2 dan seperti semua tahu

    ia ada edisi "Home", "Profesional","Home Edition", "Media Center

    Edition", "Tablet PC edition", "Profesional x64 Editon". Kesemua edisi ini

    mempunyai fungsi tambahan masing-masing. Sebenarnya idea untuk

    membuat sistem servis pack untuk pengguna rumah ini lahir dari windows

    NT 4.0 yang diperkenalkan untuk kawalan network. Semakin baru servise

    pack yang kita pakai, semakin selamat komputer kita.

    3.2.11. Vista

    Vista menambahkan fungsi grafis yang mirip dengan sistem operasi

    pada Apple's Mac OS X Versi Server selanjutnya rencananya dikenal

    dengan nama Vista Server, dan dijadwalkan akan diluncurkan tahun 2007

    atau 2009 dengan nama kode Blackcomb.

    3.3. Perbedaan Linux dengan Windows

    User Interface

    Di Windows, Anda tidak banyak memiliki pilihan user interface.

    Sebagai misal, di Windows 95/98 Anda hanya mengenal user interface

    bawaan Windows 95/98. Anda sedikit lebih beruntung jika menggunakan

    Windows XP, karena Anda bisa berpindah dari interface milik Windows XP

    ke Windows 98 yang lebih ringan.

    Di Linux, Anda bisa menemukan banyak macam user interface. Dan

    biasanya pilihan user interface ini dapat Anda sesuaikan dengan spesifikasi

    21

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    22/29

    komputer atau lingkungan kerja Anda. Sebagai misal, pada komputer yang

    lambat Anda bisa menggunakan user interface yang ringan, seperti XFCE

    atau Fluxbox.

    Keamanan dan Virus

    Salah satu masalah utama di Windows yang paling sering Anda

    temukan adalah virus dan spyware. Dari tahun ke tahun permasalahan ini

    bukan semakin mengecil tetapi malah semakin membesar. Ini semua terjadi

    karena banyak lubang keamanan di Windows yang bisa dieksploitasi oleh

    orang-orang yang tidak bertanggungjawab. Karena terlalu banyaknya

    masalah keamanan di Windows, bukan tidak mengherankan jika kemudian

    justru muncul olokan untuk nama Windows Vista, yang dipanjangkan

    menjadi VIrus, Spyware, Trojan dan Adware.

    Linux diturunkan dari sistem operasi Unix yang memiliki tingkat

    sekuriti lebih kuat. Itu sebabnya tidak ada banyak virus di Linux dan

    kalaupun ada tidak bisa berkembang biak dengan pesat dan biasanya tidak

    mampu membawa kerusakan yang besar. Sekalipun tidak sepenting di

    Windows, Anda tetap bisa menemukan program-program anti virus di

    Linux, seperti ClamAV dan F-Prot. PCLinux telah menyediakan anti virus

    ClamAV yang bisa ditemukan pada menu Start > Applications > FileTools

    > KlamAV.

    Spyware

    Spyware adalah suatu masalah yang cukup umum di dunia

    Windows. Biasanya program spyware mengamati, mengumpulkan dan

    mengirimkan data Anda ke suatu server. Untuk hal yang lebih positif,

    program ini biasanya dipergunakan untuk keperluan marketing. Sayangnya,

    22

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    23/29

    ada juga yang berniat buruk yaitu dengan mencuri identitas, kartu kredit,

    dan tindakan negatif lainnya.

    Tidak banyak program spyware yang menginfeksi Linux mengingat

    cara kerja Linux yang lebih susah untuk ditembus. PCLinux telah

    menyediakan pre-instal Firewall untuk melindungi sistem Anda dan bisa

    diaktifkan melalui PCLinux Control Panel.

    Instalasi dan Kelengkapan Program

    Windows adalah sistem operasi, itu sebabnya Windows tidak

    menyediakan banyak program setelah diinstal. Kalaupun ada mungkin Anda

    hanya akan menemukan Internet Explorer, Media Player, Notepad, dan

    beberapa program kecil lainnya.

    Ini sangat berbeda dengan Linux. Sekalipun Linux juga suatu sistem

    operasi, tetapi Linux didistribusikan dengan banyak program didalamnya

    (itu sebabnya dikenal istilah distro dari kata distribusi Linux). Setelah

    diinstal, Anda akan menemui banyak program dari hampir semua kategori

    program. Sebut saja kategori Office Suite, Multimedia (Sound, Video,

    Graphics), Internet (Browser, Email, Chat, Downloader, Messenger,

    Torrent, News), 3D, Games, Utility, dll. Dengan waktu instalasi yang

    hampir sama, Anda bukan hanya mendapatkan suatu sistem operasi tetapi

    juga semua program yang diperlukan untuk kegiatan sehari-hari di Linux.

    Konfigurasi Sistem

    Windows dikenal kemudahan dalam pemakaiannya, karena hampir

    semua hal bisa dilakukan dengan sistem point n click yang sudah berbasis

    grafis,

    23

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    24/29

    Di Linux, Anda mungkin sering mendengar perlunya mempelajari

    perintah-perintah secara manual di command line. Sebagian berita ini benar,

    tetapi belakangan Linux sudah mengalami perkembangan yang sangat pesat,

    sehingga hampir semua hal juga bisa anda lakukan sama mudahnya seperti

    di Windows. Dengan PCLINUX Control Center, konfigurasi sistem bisa

    Anda lakukan semudah point n click. PCLINUX memiliki deteksi perangkat

    keras yang baik sehingga hampir semuanya berjalan secara otomatis. Dan

    hampir semua program di PCLINUX disertai dengan konfigurasi yang

    sudah siap pakai. Sebagai contoh, browser Internet telah disertai dengan

    sejumlah plug-ins. Tidak perlu men-download dan menginstal plug-ins flash

    ataupun yang lainnya.

    Hardware Support

    Di Windows, biasanya Anda tidak pernah mendengar masalah

    hardwre, karena hampir semua hardware yang ada sudah menyertakan

    drivernya. Berbeda dengan di Linux dimana Anda mungkin seringmendengar suatu hardware tidak bekerja di Linux. Hal ini terjadi karena

    pembuat hardware tidak menyediakan driver versi Linux. Untungnya,

    belakangan ini cukup banyak vendor yang sudah memberikan dukungan

    driver Linux. Dan pengenalan Linux akan hardware semakin lama semakin

    meningkat sehingga mulai jarang terdengar permasalahan hardware di

    Linux.

    MenanganiCrash

    Linux secara umum terlihat sebagai sistem operasi yang stabil.

    Dan jika Anda membandingkan Linux dengan Windows

    95/98/ME, Linux jauh lebih stabil. Untuk Windows XP jika

    Anda mengikuti petunjuk sistemnya dengan baik juga akan

    cukup stabil.

    24

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    25/29

    Dan seperti halnya dengan Windows, suatu saat Anda juga akan menemui

    masalah di Linux. Sekalipun jarang, tetapi program yang crash atau hang

    bisa saja terjadi. Ini adalah suatu fakta dari kehidupan di dunia komputer.

    Partisi Harddisk

    Linux tidak mengenal penamaan drive C: untuk suatu partisi. Semua

    drive disatukan dalam suatu sistem penyimpanan yang besar. Folder /mnt

    merupakan tempat untuk Anda mengakses semua media yang ada di

    komputer, baik partisi lain, CD-ROM, Floppy, ataupun FlashDisk.

    Belakangan KDE telah mempermudah akses ke media dengan menyediakan

    sistem Storage Media yang dapat diakses melalui My Computer ataupun file

    manager Konqueror.

    Penamaan File

    Linux menggunakan / untuk memisahkan folder dan bukannya yang biasa digunakan DOS/Windows. Linux bersifat case-sensitive, ini

    berarti file Hello.txt berbeda dengan file hello.txt. Linux juga tidak

    terlalu memperhatikan ekstensi file. Jika Anda mengubah nama file

    Hello.txt menjadi Hello, Linux masih tetap mengetahui bahwa file ini

    adalah suatu teks. Dan ketika Anda mengklik file Hello, Linux secara

    otomatis tetap akan membuka program editor teks.

    Kemudahan dan Keamanan

    Anda mungkin sudah mengetahui, bahwa sebagai user biasa (bukan

    Root) Anda tidak bisa menulis file di sembarang folder. User biasa hanya

    memiliki akses tulis di folder home mereka. Sebagai user biasa, Anda tidak

    akan bisa mengubah bagian penting dari sistem Linux. Ini memang terkesan

    terlalu membatasi dan merepotkan, tetapi cara ini jauh lebih aman, karena

    25

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    26/29

    hanya orang tertentu yang mempunyai akses Root saja yang bisa menyentuh

    sistem. Bahkan viruspun tidak bisa dengan mudah menyentuh sistem Linux.

    Itu sebabnya Anda tidak banyak mendengar adanya virus di Linux.

    Hal ini berbeda jauh dengan Windows yang sangat rentan dengan

    virus. Ini terjadi karena user biasa di Windows juga sekaligus mempunyai

    hak sebagai administrator. Kebanyakan pemakai Windows tidak mengetahui

    hal ini, sehingga sistem mereka sangat rentan dengan serangan virus.

    Windows Vista sekarang telah mengadopsi sistem sekuriti Linux ini.

    Defrag

    Di Windows, Anda mungkin sering menemui masalah menurunnya

    kecepatan Windows. Salah satu penyebab biasanya adalah file-file di

    harddisk yang sudah tidak tersusun rapi lagi. itu sebabnya Anda disarankan

    untuk menggunakan program Defrag.

    Di Linux Anda tidak akan menemukan program untuk men-defrag

    harddisk. Anda tidak perlu melakukan defragment di harddisk Linux!

    Sistem file Linux yang menangani semuanya ini secara otomatis. Namun

    jika harddisk Anda sudah terisi sampai 99% Anda akan mendapatkan

    masalah kecepatan. Pastikan Anda memiliki cukup ruang supaya Linux

    menangani sistemnya dan Anda tidak akan pernah mendapatkan masalah

    deframentasi.

    Sistem File

    Windows mempunyai dua sistem file. FAT (dari DOS dan Windows

    9x) dan NTFS (dari Windows NT/2000/XP). Anda bisa membaca dan

    bahkan menyimpan file di sistem FAT dan NTFS milik Windows. Hal ini

    26

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    27/29

    tidak berlaku sebaliknya, Windows tidak akan bisa membaca atau

    menyimpan file di sistem Linux.

    Seperti halnya Windows, Linux memiliki beberapa macam file

    sistem, diantaranya ReiserFS atau Ext3. Sistem ini dalam beberapa hal lebih

    bagus dari FAT atau NTFS milik Windows karena mengimplementasikan

    suatu tehnik yang disebut journaling. Jurnal ini menyimpan catatan tentang

    sistem file. Saat sistem Linux crash, kegiatan jurnal akan diselesaikan

    setelah proses reboot dan semua file di harddisk akan tetap berjalan lancar.

    3D Desktop

    Teknologi yang nampaknya akan dihadirkan di sistem operasi

    terbaru adalah 3D Desktop. Windows mengawalinya di Windows Vista

    dengan menyediakan fitur 3D Flip. tidak lama kemudian Linux

    menyediakan fitur 3D Desktop yang jauh lebih lengkap, seperti 3D Flip, 3D

    Cube, 3D Ring, dll.

    Di Vista, fitur 3D kurang populer karena membutuhkan spesifikasi

    komputer yang tinggi. Berbeda jauh dengan Linux yang mampu

    menjalankan fitur 3D Desktop pada komputer dengan spesifikasi yang

    sangat rendah. Linux yang dari awal terkenal di sisi server, sekarang sudah

    menunjukkan kebolehannya di sisi dekstop dengan mengungguli Windows

    dalam hal 3D Desktop.

    27

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    28/29

    BAB 4

    PENUTUP

    4.1. Simpulan

    1. Sistem operasi adalah software yang mengontrol pelaksanaan

    program-program komputer, yaitu dengan mengatur waktu

    proses, pengecekan kesalahan, mengontrol input dan output,

    melakukan perhitungan, kompilasi, penyimpanan,

    pengolahan data serta pelbagai bentuk layanan yang terkait.

    2. Windows adalah sebuah sistem operasi graphical user

    interface (GUI) untuk menggantikan operating system (MS-

    DOS) yang digunakan pada IBM PC sejak tahun 1981.

    Microsoft membuat sebuah model GUI, yang pertama kali

    dikenal sebagai Interface Manager, setelah munculnya sistem

    operasi Apple dengan nama Mac OS. Bill Gates sebagai

    pendiri Microsoft melihat prototipe Macintosh buatan Steve

    Jobs pertama kali pada tahun 1981, dan Microsoft bersama

    28

  • 8/8/2019 SO Linux vs Windows

    29/29

    dengan Apple membuat beberapa perangkat lunak yang

    bekerja di bawah Mac seperti Word and Excel.

    3. Perbedaan windows dan linux

    User Interface

    Keamanan dan Virus

    Spyware

    Instalasi dan Kelengkapan Program

    Konfigurasi Sistem

    Hardware Support

    Menangani Crash

    Partisi Harddisk

    Penamaan File

    Kemudahan dan Keamanan

    Defrag