Sitasi Author

4
SITASI NAMA PENCIPTA/AUTHOR/AUTEUR/ AUTOR ukan bagian dari nama jenis itulis di belakang jenis itulis dalam bentuk singkatan ntoh : Ficus ampelas Burm.f., dimana Burm. alah singkatan dari Burmann, sedang adalah filial/anak/junior/keturunan. Artiny hwa tumbuhan tsb.dipublikasikan oleh keturun rmann/orang yang bermarga Burmann

description

tentang plpg sitasi author guru biologi sma tahun 2012

Transcript of Sitasi Author

Page 1: Sitasi Author

SITASI NAMA PENCIPTA/AUTHOR/AUTEUR/ AUTOR

-Bukan bagian dari nama jenis-Ditulis di belakang jenis-Ditulis dalam bentuk singkatan

Contoh : Ficus ampelas Burm.f., dimana Burm. adalah singkatan dari Burmann, sedang f. adalah filial/anak/junior/keturunan. ArtinyaBahwa tumbuhan tsb.dipublikasikan oleh keturunanBurmann/orang yang bermarga Burmann

Page 2: Sitasi Author

Cara penulisan nama pencipta :

1. Satu nama Misal, Hibiscus L .; Rosaceae

Juss.; Ficus ampelas Burm.f.

2. Dua nama Curcuma heyneana Vahl. et v. Zijp Artinya: tumbuhan ini dipublikasikan oleh 2 orang yaitu Vahleton dan van Zijp bersama-sama

Page 3: Sitasi Author

3. Cinnamomum iners Reinw. ex Bl. Artinya bahwa Reinwardt belum memenuhi semua syarat dari publikasi yang sohih/benar/ lengkap, maka kekurangannya dilengkapi oleh Blume

4. Medicago orbicularis (L.) Bartal Artinya: jenis ini mula-mula dipublikasikan oleh L. dalam takson yang lebih rendah, kemudian takson tersebut ditingkatkan oleh Bartal.

Pada kasus yang lain bisa saja terjadi bahwa penulisan seperti tersebut di atas dikarenakan adanya berubahan takson yang lebih tinggi.

Page 4: Sitasi Author

5. Stelechocarpus burahol (Bl.) Hook.f. & Th. Artinya: Bl. telah mempublikasikan jenis ini pada takson tertentu, tetapi karena adanya karakter yang menunjukkan bahwa jenis ini berada di takson yang lain maka jenis ini diubah posisinya oleh Hook.f. & Th.