sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata...

43
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA INSTITUT AGAMA ISLAM MA’ARIF NU METRO 2017 Nama Mata Kuliah : Metode Penelitian Pendidikan Kode : PMT2548 Dosen Pengampu : Wawan, M.Pd

Transcript of sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata...

Page 1: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER(RPS)

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKAINSTITUT AGAMA ISLAM MA’ARIF NU METRO

2017

Nama Mata Kuliah : Metode Penelitian PendidikanKode : PMT2548Dosen Pengampu : Wawan, M.Pd

Page 2: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

LEMBAR PENGESAHAN

IDENTITAS MATA KULIAHFakultas : TarbiyahProgram Studi : Pendidikan MatematikaNama Mata Kuliah : Metode Penelitian PendidikanKode Mata Kuliah : PMT2548Semester : VI (Enam)SKS : 2 (Dua)Jenis Mata Kuliah : Wajib

DOSEN PENGAMPUNama Dosen : Wawan, M.PdNIDN : 2102128503

Menyetujui,Kaprodi Pendidikan

Matematika

Eka Fitria Ningsih, M.PdNIDN. 2133333333

Metro, 15 Agustus 2017 Dosen Pengampu

Wawan, M.Pd NIDN. 2102128503

Mengetahui, Ketua LPM IAIMNU Metro

Wawan, M.PdNIDN. 2102128503

LEMBAGA PENDIDIKAN MA’ARIF NU Nomor : 1/SOP/LPM/IAI/VIII/2017

Page 3: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

INSTITUT AGAMA ISLAM MA’ARIF NU

(IAIM NU) METRO LAMPUNG

Tgl Penetapan : 15 Agustus 2017Tgl Revisi : -

Waktu : -

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)FAKULTAS : TARBIYAH

SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2017/2018

A. IDENTITAS1. Fakultas/Prodi : Tarbiyah/Pendidikan Matematika2. Nama Matakuliah : Metode Penelitian Pendidikan3. Kode Matakuliah : PMT25484. Semester/SKS : VI / 2 SKS5. Jenis Mata Kuliah : Wajib6. Prasyarat : Statistika Dasar, Statistika Matematika 1 & 27. Dosen/Tim Dosen : Wawan, M.Pd

B. CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN

SIKAPS1 Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap

religius.S6 Bekerjasama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap

masyarakat dan lingkungan.S7 Memiliki kemandirian sikap sebagai pendidik matematika di berbagai jalur,

jenis, dan jenjang kelembagaan pendidikan

PENGUASAAN PENGETAHUANP7 Menguasai teknik dasar di bidang penelitian matematika dan

pembelajarannya

KETERAMPILAN UMUMKU5 Mampu mengambil keputusan secara tepat, dalam konteks penjelasan

masalah di bidang keahliannya berdasarkan hasil analisis informasi dan data

KETERAMPILAN KHUSUSKK7 Mampu merancang dan melaksanakan penelitian untuk menghasilkan

alternative penyelesaian masalah di bidang pendidikan matematika dan mempublikasikannya

Page 4: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

C. CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH1. Sikap

a. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama Islam yang berlandaskan Ahlus Sunnah wal Jama’ah.

b. Memiliki kemampuan bekerja sama dalam kegiatan diskusi dan kerja kelompok

c. Terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran dan bertanggungjawab dalam menyampaikan pendapat, menjawab pertanyaan, memberi saran dan kritik.

2. Penguasaan PengetahuanMahasiswa mampu:a. Menjelaskan definisi, alur dan ragam penelitian,b. Menjelaskan metode dan instrumen pengumpul data penelitianc. Menganalisis data penelitian dari suatu penelitian kuantitatif, kualitatif,

penelitian tindakan, penelitian pengembangan, penelitian eksperimental, penelitian kausal komparatif, penelitian korelasional, serta penelitian kasus dan lapangan

d. Menjelaskan prosedur penyusunan proposal dan laporan penelitian

3. Keterampilan UmumMampu mendesain dan melaksanakan penelitian di bidang pendidikan matematika dengan metodologi yang benar.

4. Keterampilan KhususMahasiswa mempunyai keterampilan dalam:a. Menentukan jenis dan metode penelitian sesuai dengan penelitian yang

hendak dilakukanb. Mengidentifikasi dan memilih permasalahan penelitian yang layak untuk

ditelitic. Memilih dan mengembangkan instrumen penelitiand. Merancang suatu penelitian melalui proposal penelitiane. Melakukan penelitian berdasarkan proposal yang telah disusun

D. DESKRIPSI MATA KULIAHMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa Prodi Pendidikan Matematika. Mata kuliah ini mempunyai bobot 2 SKS. Sebagai salah satu mata kuliah yang esensial, mata kuliah ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan pengalaman belajar bagi mahasiswa agar mempunyai kemampuan dan keterampilan dalam melakukan suatu penelitian. Berdasarkan tujuan tersebut, ditentukan materi dalam mata kuliah ini adalah: definisi, alur dan ragam penelitian, instrumen pengumpul data penelitian, penelitian kuantitatif dan kualitatif, penelitian tindakan, penelitian pengembangan, penelitian eksperimental, penelitian kausal komparatif, penelitian korelasional, serta penelitian kasus dan lapangan. Selain

Page 5: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

diberikan pengetahuan terkait teori-teori penelitian, mahasiswa juga dibekali pengalaman belajar mengenai penyusunan proposal dan laporan penelitian. Hal ini dimaksudkan agar mahasiswa mampu melakukan suatu penelitian yang sesuai dengan bidangnya sehingga dapat memberikan kontribusi yang positif terhadap pengembangan ilmu pendidikan matematika.

Page 6: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

E. MATRIKS PEMBELAJARAN

No

Pertemuan ke

Kompetensi Akhir yang diharapkan

Bahan Kajian

Bentuk Perkuliahan PenilaianMetode/media/sumber belajar

Aktivitas Mahasiswa Indikator Jenis Bobot

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

1 1 Orientasi Kegiatan Perkuliahan meliputi: Visi misi

Institut, Fakultas dan Prodi,

Deskripsi mata kuliah,

Beban belajar, Komponen

evaluasi, Sumber belajar

dan Informasi tugas

mandiri/kelompok.

0%

2 2 Sikap1. Mampu

mengamalkan ajaran agama

Pengertian penelitian

Model pembelajaran: kooperatif

1. Mahasiswa memperhatikan penjelasan dosen terkait

Sikap1. Menghayati dan

mengamalkan ajaran agama

1. Apek Sikap: Observasi (Instrumen Terlampir)

10%

Page 7: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

No

Pertemuan ke

Kompetensi Akhir yang diharapkan

Bahan Kajian

Bentuk Perkuliahan PenilaianMetode/media/sumber belajar

Aktivitas Mahasiswa Indikator Jenis Bobot

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Islam yang berlandaskan Ahlus Sunnah wal Jama’ah dalam kehidupan sehari-hari

2. Terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran dan bertanggungjawab dalam menyampaikan pendapat, menjawab pertanyaan, memberi saran dan kritik.

3. Memiliki kemampuan bekerja sama dalam kegiatan

Alur penelitian

Ragam penelitian

tipe STADMetode

pembelajaran: ceramah, diskusi, tanya jawab

pengertian, alur dan ragam penelitian

2. Mahasiswa diberi kesempatan untuk mengajukan pertanyaan terkait materi yang dipelajari

3. Secara berkelompok, mahasiswa diminta untuk mempelajari lebih lanjut terkait materi yang dipelajari

4. Mahasiswa diminta untuk menjelaskan hasil diskusinya kepada

Islam yang berlandaskan Ahlus Sunnah wal Jama’ah

2. Menunjukkan partisipasi aktif dalam diskusi.

3. Bekerjasama dalam kegiatan kelompok.

Pengetahuan1. Menjelaskan

pengertian penelitian

2. Menjelaskan alur /langkah-langkah penelitian

3. Menjelaskan ragam penelitian

2. Aspek Pengetahuan: Tes Tertulis

3. Aspek Keterampilan: Observasi (Instrumen terlampir)

Page 8: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

No

Pertemuan ke

Kompetensi Akhir yang diharapkan

Bahan Kajian

Bentuk Perkuliahan PenilaianMetode/media/sumber belajar

Aktivitas Mahasiswa Indikator Jenis Bobot

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

diskusi kelompok

PengetahuanMahasiswa diharapkan mampu: 1. Menjelaskan

pengertian penelitian

2. Menjelaskan alur suatu penelitian

3. Menjelaskan ragam penelitian

Keterampilan KhususMahasiswa diharapkan terampil dalam:

mahasiswa yang belum memahami materi secara baik dan mahasiswa yang lain memberikan tanggapan. Jika diperlukan, Dosen memberikan konfirmasi atas penjelasan dan tanggapan mahasiswa

5. Mahasiswa membuat kesimpulan

Keterampilan Khusus1. Menentukan

jenis dan metode penelitian

2. Mengidentifikasi dan memilih permasalahan penelitian yang layak dan sesuai untuk diteliti

Page 9: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

No

Pertemuan ke

Kompetensi Akhir yang diharapkan

Bahan Kajian

Bentuk Perkuliahan PenilaianMetode/media/sumber belajar

Aktivitas Mahasiswa Indikator Jenis Bobot

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

1. Menentukan jenis dan metode penelitian

2. Mengidentifikasi dan memilih permasalahan penelitian yang layak diteliti

3 3 Sikap1. mampu

mengamalkan ajaran agama Islam yang berlandaskan Ahlus Sunnah wal Jama’ah dalam kehidupan sehari-hari

2. Terlibat aktif dalam kegiatan

Instrumen Penelitian Proses

pengukuran

Metode dan instrumen pengumpulan

Model pembelajaran: kooperatif tipe STAD

Metode pembelajaran: ceramah, diskusi, tanya jawab

1. Mahasiswa memperhatikan penjelasan dosen terkait metode dan instrumen penelitian

2. Mahasiswa diberi kesempatan untuk mengajukan pertanyaan terkait materi yang dipelajari

Sikap1. Menghayati dan

mengamalkan ajaran agama Islam yang berlandaskan Ahlus Sunnah wal Jama’ah

2. Menunjukkan partisipasi aktif dalam diskusi.

3. Bekerjasama dalam kegiatan

1. Apek Sikap: Observasi (Instrumen Terlampir)

2. Aspek Pengetahuan: tes Tertulis

3. Aspek keterampilan: Observasi (Instrumen terlampir)

10%

Page 10: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

No

Pertemuan ke

Kompetensi Akhir yang diharapkan

Bahan Kajian

Bentuk Perkuliahan PenilaianMetode/media/sumber belajar

Aktivitas Mahasiswa Indikator Jenis Bobot

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

pembelajaran dan bertanggungjawab dalam menyampaikan pendapat, menjawab pertanyaan, memberi saran dan kritik.

3. Memiliki kemampuan bekerja sama dalam kegiatan diskusi kelompok.

PengetahuanMahasiswa diharapkan mampu:1. menjelaskan

dan

data Uji coba

Instrumen

Validitas Konsiste

nsi Internal

Reliabilitas

3. Secara berkelompok, mahasiswa diminta untuk mempelajari lebih lanjut terkait materi yang dipelajari

4. Mahasiswa diminta untuk menjelaskan hasil diskusinya kepada mahasiswa yang belum memahami materi secara baik dan mahasiswa yang lain memberikan tanggapan. Jika diperlukan, Dosen memberikan konfirmasi atas

kelompok.

Pengetahuan1. menjelaskan

dan menyebutkan berbagai metode pengumpulan data

2. menjelaskan dan menyebutkan berbagai instrumen pengumpulan data

Keterampilan Khusus

memilih dan mengembangkan instrumen

Page 11: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

No

Pertemuan ke

Kompetensi Akhir yang diharapkan

Bahan Kajian

Bentuk Perkuliahan PenilaianMetode/media/sumber belajar

Aktivitas Mahasiswa Indikator Jenis Bobot

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

menyebutkan macam-macam metode pengumpulan data

2. menjelaskan macam-macam instrument pengumpulan data

Keterampilan KhususMahasiswa diharapkan terampil dalam memilih dan mengembangkan instrumen pengumpulan data

penjelasan dan tanggapan mahasiswa

5. Mahasiswa membuat kesimpulan

pengumpulan data

4 4 Sikap1. Mampu

Penelitian Kuantitatif

Model pembelajar

1. Mahasiswa memperhatikan

Sikap1. Menghayati dan

1. Apek Sikap: Observasi

10%

Page 12: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

No

Pertemuan ke

Kompetensi Akhir yang diharapkan

Bahan Kajian

Bentuk Perkuliahan PenilaianMetode/media/sumber belajar

Aktivitas Mahasiswa Indikator Jenis Bobot

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

mengamalkan ajaran agama Islam yang berlandaskan Ahlus Sunnah wal Jama’ah dalam kehidupan sehari-hari

2. Terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran dan bertanggungjawab dalam menyampaikan pendapat, menjawab pertanyaan, memberi saran dan kritik.

3. Memiliki kemampuan

an: kooperatif tipe STAD

Metode pembelajaran: ceramah, diskusi, tanya jawab

penjelasan dosen terkait penelitian kuantitatif

2. Mahasiswa diberi kesempatan untuk mengajukan pertanyaan terkait materi yang dipelajari

3. Secara berkelompok, mahasiswa diminta untuk mempelajari lebih lanjut terkait materi yang dipelajari

4. Mahasiswa diminta untuk menjelaskan hasil diskusinya kepada

mengamalkan ajaran agama Islam

2. Menunjukkan partisipasi aktif dalam diskusi.

3. Bekerjasama dalam kegiatan kelompok.

PengetahuanMenjelaskan konsep dan prosedur penelitian kuantitatif

Keterampilan Khusus1. Mendesain suatu

penelitian kuantitatif

(Instrumen Terlampir)

2. Aspek Pengetahuan: tes Tertulis

3. Aspek keterampilan: Observasi (Instrumen terlampir)

Page 13: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

No

Pertemuan ke

Kompetensi Akhir yang diharapkan

Bahan Kajian

Bentuk Perkuliahan PenilaianMetode/media/sumber belajar

Aktivitas Mahasiswa Indikator Jenis Bobot

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

bekerja sama dalam kegiatan diskusi kelompok.

PengetahuanMahasiswa mampu:Menjelaskan konsep dan prosedur penelitian kuantitatif

Keterampilan KhususMahasiswa diharapkan terampil dalam:1. Mendesain

suatu penelitian kuantitatif

mahasiswa yang belum memahami materi secara baik dan mahasiswa yang lain memberikan tanggapan. Jika diperlukan, Dosen memberikan konfirmasi atas penjelasan dan tanggapan mahasiswa

5. Mahasiswa membuat kesimpulan

2. Memilih metode statistik yang cocok dengan penelitian kuantitatif yang dilakukan.

Page 14: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

No

Pertemuan ke

Kompetensi Akhir yang diharapkan

Bahan Kajian

Bentuk Perkuliahan PenilaianMetode/media/sumber belajar

Aktivitas Mahasiswa Indikator Jenis Bobot

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

2. Memilih metode statistik yang cocok dengan penelitian kuantitatif yang dilakukan.

5 5 Sikap1. mampu

mengamalkan ajaran agama Islam yang berlandaskan Ahlus Sunnah wal Jama’ah dalam kehidupan sehari-hari

2. Terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran

Penelitian Kualitatif

Model pembelajaran: kooperatif tipe STAD

Metode pembelajaran: ceramah, diskusi, tanya jawab

1. Mahasiswa memperhatikan penjelasan dosen terkait penelitian kualitatif

2. Mahasiswa diberi kesempatan untuk mengajukan pertanyaan terkait materi yang dipelajari

3. Secara berkelompok,

Sikap1. Menghayati dan

mengamalkan ajaran agama Islam

2. Menunjukkan partisipasi aktif dalam diskusi.

3. Bekerjasama dalam kegiatan kelompok.

PengetahuanMenjelaskan

1. Apek Sikap: Observasi (Instrumen Terlampir)

2. Aspek Pengetahuan: tes Tertulis

3. Aspek keterampilan: Observasi (Instrumen terlampir)

10%

Page 15: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

No

Pertemuan ke

Kompetensi Akhir yang diharapkan

Bahan Kajian

Bentuk Perkuliahan PenilaianMetode/media/sumber belajar

Aktivitas Mahasiswa Indikator Jenis Bobot

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

dan bertanggungjawab dalam menyampaikan pendapat, menjawab pertanyaan, memberi saran dan kritik.

3. Memiliki kemampuan bekerja sama dalam kegiatan diskusi

PengetahuanMahasiswa diharapkan Mampu:Menjelaskan

mahasiswa diminta untuk mempelajari lebih lanjut terkait materi yang dipelajari

4. Mahasiswa diminta untuk menjelaskan hasil diskusinya kepada mahasiswa yang belum memahami materi secara baik dan mahasiswa yang lain memberikan tanggapan. Jika diperlukan, Dosen memberikan konfirmasi atas penjelasan dan tanggapan

konsep dan prosedur penelitian kualitatif

Keterampilan Khusus1. Mendesain suatu

penelitian kualitatif

2. Memilih teknik analisis data yang cocok dengan penelitian kualitatif yang dilakukan.

Page 16: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

No

Pertemuan ke

Kompetensi Akhir yang diharapkan

Bahan Kajian

Bentuk Perkuliahan PenilaianMetode/media/sumber belajar

Aktivitas Mahasiswa Indikator Jenis Bobot

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

konsep dan prosedur penelitian kualitatif

Keterampilan KhususMahasiswa diharapkan terampil dalam:1. Mendesain

suatu penelitian kualitatif

2. Memilih teknik analisis data yang cocok dengan penelitian kualitatif yang dilakukan.

mahasiswa5. Mahasiswa

membuat kesimpulan

Page 17: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

No

Pertemuan ke

Kompetensi Akhir yang diharapkan

Bahan Kajian

Bentuk Perkuliahan PenilaianMetode/media/sumber belajar

Aktivitas Mahasiswa Indikator Jenis Bobot

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

6 6, 7 Sikap1. Mampu

mengamalkan ajaran agama Islam yang berlandaskan Ahlus Sunnah wal Jama’ah dalam kehidupan sehari-hari

2. Terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran dan bertanggungjawab dalam menyampaikan pendapat, menjawab pertanyaan, memberi saran dan kritik.

Penelitian Eksperimenta, penelitian Kausal komparatif dan korelasional

Model pembelajaran: kooperatif tipe STAD

Metode pembelajaran: ceramah, diskusi, tanya jawab

1. Mahasiswa memperhatikan penjelasan dosen terkait penelitian eksperimental, kausal komparatif dan korelasional

2. Mahasiswa diberi kesempatan untuk mengajukan pertanyaan terkait materi yang dipelajari

3. Secara berkelompok, mahasiswa diminta untuk mempelajari lebih lanjut terkait materi yang dipelajari

4. Mahasiswa

Sikap1. Menghayati dan

mengamalkan ajaran agama Islam

2. Menunjukkan partisipasi aktif dalam diskusi.

3. Bekerjasama dalam kegiatan kelompok.

PengetahuanMenjelaskan konsep dan prosedur penelitian eksperimental, kausal komparatif dan korelasional

Keterampilan Khusus1. Mendesain suatu

1. Apek Sikap: Observasi (Instrumen Terlampir)

2. Aspek Pengetahuan: tes Tertulis

3. Aspek keterampilan: Observasi (Instrumen terlampir

20%

Page 18: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

No

Pertemuan ke

Kompetensi Akhir yang diharapkan

Bahan Kajian

Bentuk Perkuliahan PenilaianMetode/media/sumber belajar

Aktivitas Mahasiswa Indikator Jenis Bobot

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

3. Memiliki kemampuan bekerja sama dalam kegiatan diskusi kelompok.

PengetahuanMahasiswa mampu:Menjelaskan konsep dan prosedur penelitian eksperimental, penelitian kausal komparatif dan penelitian korelasional

Keterampilan KhususMahasiswa

diminta untuk menjelaskan hasil diskusinya kepada mahasiswa yang belum memahami materi secara baik dan mahasiswa yang lain memberikan tanggapan. Jika diperlukan, Dosen memberikan konfirmasi atas penjelasan dan tanggapan mahasiswa

5. Mahasiswa membuat kesimpulan

penelitian eksperimental, kausal komparatif dan korelasional

2. Memilih teknik analisis data yang cocok dengan penelitian eksperimental, penelitian kausal komparatif, dan penelitian korelasional yang dilakukan.

Page 19: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

No

Pertemuan ke

Kompetensi Akhir yang diharapkan

Bahan Kajian

Bentuk Perkuliahan PenilaianMetode/media/sumber belajar

Aktivitas Mahasiswa Indikator Jenis Bobot

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

diharapkan terampil dalam:1. Mendesain

suatu penelitian eksperimental, penelitian kausal komparatif dan penelitian korelasional

2. Memilih metode statistik yang cocok dengan penelitian eksperimental

7 8 UTS8 9 Sikap

1. Mampu mengamalkan ajaran agama Islam yang

Penelitian Kasus dan Lapangan

Model pembelajaran: kooperatif tipe STAD

1. Mahasiswa memperhatikan penjelasan dosen terkait penelitian kasus dan

Sikap1. Menghayati dan

mengamalkan ajaran agama Islam

1. Apek Sikap: Observasi (Instrumen Terlampir)

2. Aspek

10%

Page 20: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

No

Pertemuan ke

Kompetensi Akhir yang diharapkan

Bahan Kajian

Bentuk Perkuliahan PenilaianMetode/media/sumber belajar

Aktivitas Mahasiswa Indikator Jenis Bobot

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

berlandaskan Ahlus Sunnah wal Jama’ah dalam kehidupan sehari-hari.

2. Terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran dan bertanggungjawab dalam menyampaikan pendapat, menjawab pertanyaan, memberi saran dan kritik.

3. Memiliki kemampuan bekerja sama dalam kegiatan diskusi

Metode pembelajaran: ceramah, diskusi, tanya jawab

lapangan2. Mahasiswa diberi

kesempatan untuk mengajukan pertanyaan terkait materi yang dipelajari

3. Secara berkelompok, mahasiswa diminta untuk mempelajari lebih lanjut terkait materi yang dipelajari.

4. Mahasiswa diminta untuk menjelaskan hasil diskusinya kepada mahasiswa yang belum memahami

2. Menunjukkan partisipasi aktif dalam diskusi.

3. Bekerjasama dalam kegiatan kelompok.

PengetahuanMenjelaskan konsep dan prosedur penelitian kasus dan lapangan

Keterampilan Khusus1. Mendesain suatu

penelitian kasus dan lapangan

2. Memilih teknik analisis data yang cocok dengan

Pengetahuan: tes Tertulis

3. Aspek keterampilan: Observasi (Instrumen terlampir

Page 21: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

No

Pertemuan ke

Kompetensi Akhir yang diharapkan

Bahan Kajian

Bentuk Perkuliahan PenilaianMetode/media/sumber belajar

Aktivitas Mahasiswa Indikator Jenis Bobot

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

kelompok.PengetahuanMahasiswa mampu:Menjelaskan konsep dan prosedur penelitian kasus dan lapangan

Keterampilan KhususMahasiswa diharapkan terampil dalam:1. Mendesain

suatu penelitian kasus dan lapangan

2. Memilih teknik analisis data yang cocok

materi secara baik dan mahasiswa yang lain memberikan tanggapan. Jika diperlukan, Dosen memberikan konfirmasi atas penjelasan dan tanggapan mahasiswa

5. Mahasiswa membuat kesimpulan

penelitian kasus yang dilakukan.

Page 22: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

No

Pertemuan ke

Kompetensi Akhir yang diharapkan

Bahan Kajian

Bentuk Perkuliahan PenilaianMetode/media/sumber belajar

Aktivitas Mahasiswa Indikator Jenis Bobot

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

dengan penelitian kasus yang dilakukan.

9 10 Sikap1. Mampu

mengamalkan ajaran agama Islam yang berlandaskan Ahlus Sunnah wal Jama’ah dalam kehidupan sehari-hari

2. Terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran dan bertanggungjawab dalam

Penelitian Tindakan dan Penelitian pengembangan

Model pembelajaran: kooperatif tipe STAD

Metode pembelajaran: ceramah, diskusi, tanya jawab

1. Mahasiswa memperhatikan penjelasan dosen terkait penelitian tindakan dan pengembangan

2. Mahasiswa diberi kesempatan untuk mengajukan pertanyaan terkait materi yang dipelajari

3. Secara berkelompok, mahasiswa diminta untuk mempelajari lebih

Sikap1. Menghayati dan

mengamalkan ajaran agama Islam

2. Menunjukkan partisipasi aktif dalam diskusi.

3. Bekerjasama dalam kegiatan kelompok.

PengetahuanMenjelaskan konsep dan prosedur penelitian

1. Apek Sikap: Observasi (Instrumen Terlampir)

2. Aspek Pengetahuan: tes Tertulis

3. Aspek keterampilan: Observasi (Instrumen terlampir

10%

Page 23: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

No

Pertemuan ke

Kompetensi Akhir yang diharapkan

Bahan Kajian

Bentuk Perkuliahan PenilaianMetode/media/sumber belajar

Aktivitas Mahasiswa Indikator Jenis Bobot

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

menyampaikan pendapat, menjawab pertanyaan, memberi saran dan kritik.

3. Memiliki kemampuan bekerja sama dalam kegiatan diskusi kelompok.

PengetahuanMahasiswa mampu:Menjelaskan konsep dan prosedur penelitian tindakan dan penelitian pengembangan

lanjut terkait materi yang dipelajari

4. Mahasiswa diminta untuk menjelaskan hasil diskusinya kepada mahasiswa yang belum memahami materi secara baik dan mahasiswa yang lain memberikan tanggapan. Jika diperlukan, Dosen memberikan konfirmasi atas penjelasan dan tanggapan mahasiswa

5. Mahasiswa

tindakan dan penelitian pengembangan

Keterampilan KhususMendesain suatu penelitian tindakan kelas dan pengembangan

Page 24: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

No

Pertemuan ke

Kompetensi Akhir yang diharapkan

Bahan Kajian

Bentuk Perkuliahan PenilaianMetode/media/sumber belajar

Aktivitas Mahasiswa Indikator Jenis Bobot

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

Keterampilan KhususMahasiswa diharapkan terampil dalam: mendesain suatu penelitian tindakan dan penelitian pengembangan

membuat kesimpulan

10 11-15 Sikap1. Mampu

mengamalkan ajaran agama Islam yang berlandaskan Ahlus Sunnah wal Jama’ah dalam

Proposal penelitian

Model pembelajaran: kooperatif tipe STAD

Metode pembelajaran: ceramah,

1. Mahasiswa diberi kesempatan untuk mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya terkait proposal penelitian yang disusunnya

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama Islam

2. Menunjukkan partisipasi aktif dalam diskusi.

3. Bekerjasama dalam kegiatan

1. Apek Sikap: Observasi (Instrumen Terlampir)

2. Aspek Pengetahuan: tes Tertulis

3. Aspek

20%

Page 25: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

No

Pertemuan ke

Kompetensi Akhir yang diharapkan

Bahan Kajian

Bentuk Perkuliahan PenilaianMetode/media/sumber belajar

Aktivitas Mahasiswa Indikator Jenis Bobot

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

kehidupan sehari-hari

2. Terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran dan bertanggungjawab dalam menyampaikan pendapat, menjawab pertanyaan, memberi saran dan kritik.

3. Memiliki kemampuan bekerja sama dalam kegiatan diskusi kelompok.

PengetahuanMahasiswa

diskusi, tanya jawab

2. Mahasiswa lain diminta memberikan tanggapan terkait proposal yang dipresentasikan.Jika diperlukan, Dosen memberikan konfirmasi atas penjelasan dan tanggapan mahasiswa.

kelompok.

PengetahuanMenjelaskan prosedur penyusunan proposal penelitian

Keterampilan KhususMenyusun proposal penelitian

keterampilan: Observasi (Instrumen terlampir

Page 26: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

No

Pertemuan ke

Kompetensi Akhir yang diharapkan

Bahan Kajian

Bentuk Perkuliahan PenilaianMetode/media/sumber belajar

Aktivitas Mahasiswa Indikator Jenis Bobot

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

mampu:Menjelaskan prosedur penyusunan proposal

Keterampilan KhususMahasiswa diharapkan terampil dalam menyusun proposal penelitian

11 16 UAS

Page 27: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

F. REFERENSI1. Wajib

a. Budiyono. 2013. Metodologi Penelitian. Surakarta: UNS Press. b. Suryabrata, S. 2004. Metodologi Penelitian. Jakarta: PT Raja Grafindo

Persada. c. Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Pendidikan: Pendekatan Kuantitatif,

Kualitatif dan R & G. Bandung: Alfabeta. d. Moleong, L.J. 2012. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja

Rosdakarya Offset. e. Budiyono. 2011. Penilaian Hasil Belajar. Surakarta: Program

Pascasarjana UNS. 2. Pendukung

a. Arikunto, S. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

b. Azwar, S. 2010. Metode Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. c. Arikunto, S. 2009. Dasar-Dasar Evaluasi Pembelajaran. Jakarta: Bumi

Aksara.

G. INSTRUMEN PENILAIAN1.KOMPONEN PENILAIAN

a. Kehadiran : 10 %b. Sikap : 5 %c. Tugas Mandiri/Terstruktur : 15 %d. UTS : 30 %e. UAS : 40 %

2. PENILAIAN SIKAPKisi-kisi dan instrumen penilaian sikap terlampir

3. PENILAIAN TUGAS/PRATIKUMKisi-kisi dan instrumen penilaian tugas terlampir

4. PENILAIAN UTSKisi-kisi dan instrumen penilaian UTS terlampir

5. PENILAIAN UASKisi-kisi dan instrumen penilaian UAS terlampir

Page 28: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

KISI-KISI PENILAIAN SIKAP

Fakultas : TarbiyahProdi : Pendidikan MatematikaMata kuliah : Metode Penelitian PendidikanSemester : VISks : 2 SKSDosen : Wawan, M. Pd

Kompetensi Sikap Indikator Aspek Sikap yang

diukur1. Menghayati dan

mengamalkan ajaran agama Islam yang berlandaskan Ahlus Sunnah wal Jama’ah.

1.1. Berdoa sebelum dan sesudah kegiatan perkuliahan sesuai amaliyah Nahdlatul Ulama

1.2. Menghormati dosen dan mahasiswa lain saat kegiatan perkuliahan

1.3. Mampu menjaga perkuliahan tetap kondusif

1.4. Tidak berkata-kata kotor, kasar, dan takabur.

Valuing

2. Memiliki kemampuan bekerja sama dalam kegiatan diskusi dan kerja kelompok

2.1. Kesediaan melakukan tugas kelompok sesuai kesepakatan

2.2. Terlibat aktif dalam kerja kelompok

2.3. Mencari jalan untuk mengatasi perbedaan pendapat/pikiran antara diri sendiri dengan orang lain

2.4. Mendorong orang lain untuk bekerja sama demi mencapai tujuan bersama

Responding

3. Terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran dan bertanggungjawab dalam menyampaikan pendapat, menjawab pertanyaan, memberi saran dan kritik

3.1. Aktif dalam berpendapat, bertanya, atau menjawab pertanyaan

3.2. Berani mempresentasikan hasil diskusi di depan kelas

Responding

Metro, 03 Desember 2017Penyusun

Wawan, M. Pd

RUBRIK PENILAIAN SIKAP

Lampiran 1. Contoh Kisi-Kisi Penilaian Sikap

Lampiran 3. Contoh Rubrik Penilaian Sikap

Page 29: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

Prodi : Pendidikan MatematikaMata kuliah : Metode Penelitian PendidikanSemester : VI (Enam)Sks : 2 SKS

No Nama Mahasiswa Skor Religiusitas Skor Keaktifan Skor Kerjasama Skor Total

Nilai Sikap1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5

1 Anjarwati √ √ √ 13 872 Dayu Widayat3 Misbahul Anam4 M. Indra 5 Nikmatur Rohmah6 Pajar Panuntun7 Puji Hadi Setiawan8 Qomarul Jariyah9 Ridnatul Hidayati

10 Siti Maskanah11 Taufik Riyadi12 Beni Muharam13 ....14 ....15 ...

Metro, 15 Agustus 2017

Dosen Pengampu

Wawan, M.PdNIDN.

2102128503

Keterangan:1 = Sangat tidak baik/sangat rendah/tidak pernah2 = Tidak baik/ rendah/ jarang3 = Biasa/ cukup/ kadang-kadang4 = Baik/tinggi/sering5 = Sangat baik/sangat tinggi/selalu

RUBRIK PENILAIAN PROPOSAL PENELITIANProdi : Pendidikan Matematika

Lampiran 4. Contoh Penilaian Tugas

Page 30: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

Mata kuliah : Metode Penelitian PendidikanSemester : VI (Enam)Sks : 2 SKS

Nama Mahasiswa : ................................................................NPM : ................................................................Judul Proposal : ................................................................

No ASPEK YANG DINILAI SKOR(0 – 100)

ASPEK MATERI 1. Keaslian ide judul dan isi proposal2. Kedalaman materi proposal3. Kontribusi keilmuan

ASPEK PENULISAN4. Sistematika penulisan proposal5. Kerapian penulisan proposal6. Ketepatan dalam memilih kosakata7 Ketepatan penulisan kutipan dan referensi

ASPEK PRESENTASI8. Kemampuan dalam menggunakan bahasa yang baik dan benar9. Kelancaran berbahasa dalam mempresentasikan proposal10. Kesistematisan dalam menyampaikan materi11. Kemampuan dalam menguasai materi 12. Kemampuan dalam menjawab pertanyaan13. Kemampuan dalam mengelola kelas14. Ketepatan waktu yang disediakan15. Kejelasan vokal dan body languagePENGGUNAAN ALAT BANTU PRESENTASI16 Tampilan powerpoint17. Kejelasan presentasiPENAMPILAN18. Etika berpakaian19. Etika berbicara20. Etika bersikapJUMLAH SKORRERATA

Metro, ..... Juni 2017

Penguji

.................................

KISI-KISI UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS) GENAP

Lampiran 5. Contoh Kisi-Kisi UAS

Page 31: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

TAHUN AKADEMIK 2017/2018

Fakultas : TarbiyahProdi : Pendidikan MatematikaMata kuliah : Metode Penelitian PendidikanSemester : VISks : 2 SKSDosen : Wawan, M. Pd

Kompetensi Bahan Kajian Indikator Soal Nomor

Soal

Aspek Kognitif

yang diukur

Bobot Soal

Mahasiswa mampu menjelaskan, mencirikan, memberikan contoh sekaligus merancang suatu penelitian kuantitatif dan kualitatif.

Hipotesis Penelitian

1. Merumuskan hipotesis penelitian 1 C4

(Analisis)2

Penelitian Korelasional

2. Mendesain suatu penelitian korelasional 2 C4

(Analisis)2

Penelitian Kausal Komparatif

3. Mendesain suatu penelitian kausal komparatif

3 C4 (Analisis)

2

Penelitian Kasus dan Lapangan

4. Mendesain penelitian kasus dan lapangan 4 C4

(Analisis)2

Penelitian Pengembangan

5. Mendesain suatu penelitian pengembangan

5 C4 (Analisis)

2

Metro, 03 Desember 2017Penyusun

Wawan, M. Pd

PANITIA UJIAN SEMESTER GENAPINSTITUT AGAMA ISLAM MA’ARIF NU (IAIM NU) METRO LAMPUNG

Lampiran 6. Contoh Soal UAS

Page 32: sim.iaimnumetrolampung.ac.idsim.iaimnumetrolampung.ac.id/.../2017/08/CONTOH-R… · Web viewMata kuliah Metode Penelitian Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi mahasiswa

TAHUN AKADEMIK 2017/2018

Alamat : Jl. RA. Kartini 28 Purwosari, PO BOX 124 Telp. (0725) 7851430 Metro Utara Kota Metro

Mata Kuliah : Metode Penelitian Pendidikan Semester/prodi : VI (Enam) / Pendidikan Matematika Fakultas : Tarbiyah Waktu : 13.00 – 14.30 WIB Hari/tanggal : Ahad, 11 Juni 2017 Dosen : Wawan, M.Pd

Kerjakan soal-soal di bawah ini pada lembar jawab yang tersedia !

1. Bagaimanakah cara merumuskan suatu hipotesis penelitian yang baik. Apakah setiap penelitian harus mempunyai hipotesis? jelaskan jawaban Anda. (Bobot Soal: 20)

2. Berikan sebuah contoh judul penelitian korelasional dalam bidang pendidikan matematika, kemudian tentukan rumusan masalah, hipotesis dan uji statistiknya. (Bobot Soal: 20)

3. Perhatikan ilustrasi berikut.Seorang peneliti bermaksud melakukan penelitian kausal komparatif untuk melihat manakah yang mempunyai kemampuan komputasi lebih baik antara peserta didik pria atau peserta didik wanita. Berdasarkan kajian pustaka yang dilakukan, peneliti mempunyai hipotesis bahwa peserta didik pria mempunyai kemampuan komputasi yang lebih baik daripada peserta didik wanita. Setelah dilakukan penelitian ternyata diperoleh hasil bahwa peserta didik wanita yang justru mempunyai kemampuan komputasi lebih baik daripada pria. Berdasarkan ilustrasi tersebut, jawablah pertanyaan di bawah ini.a. Apakah dapat diambil kesimpulan bahwa penelitian tersebut gagal? Jelaskan jawaban

Anda.b. Menurut pendapat Anda, faktor apa saja yang dapat menyebabkan suatu hasil

penelitian tidak sesuai dengan hipotesisnya.(Bobot Soal: 20)

4. Seorang peneliti bermaksud melakukan penelitian kualitatif untuk melihat kemampuan komunikasi matematis peserta didik yang berperilaku agresif di suatu Madrasah. Tentukan metode penelitian dan teknik pengambilan sampel yang cocok untuk penelitian tersebut. Jelaskan jawaban Anda. (Bobot Soal: 20)

5. Jelaskan prosedur penelitian pengembangan? Apakah dalam penelitian pengembangan perlu dilakukan uji efektifitas antara produk baru yang dihasilkan dengan produk yang telah ada sebelumnya? Jelaskan jawaban Anda. (Bobot Soal: 20)

SELAMAT MENGERJAKAN