Silabus Sma Peminatan Mipa

385
10. SILABUS MATA PELAJARAN MATEMATIKA (PEMINATAN MATEMATIKA DAN ILMU ALAM) Satuan Pendidikan : SMA Kelas : X Kompetensi Inti : KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. KI 3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Penilaian Alokasi Waktu Sumber Belajar 1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya. 2.1 Menunjukkan sikap 1

description

Silabus Sma Peminatan Mipa

Transcript of Silabus Sma Peminatan Mipa

10. SILABUS MATA PELAJARAN MATEMATIKA (PEMINATAN MATEMATIKA DAN ILMU ALAM)

Satuan Pendidikan: SMAKelas: XKompetensi Inti: KI 1:Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

KI 2:Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

KI 3:Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

KI 4:Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

Kompetensi DasarMateri PembelajaranKegiatan PembelajaranPenilaianAlokasi WaktuSumber Belajar

1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.2.1 Menunjukkan sikap senang, percayadiri, motivasi internal, sikap kritis, bekerjasama, jujur dan percayadiri serta responsif dalam menyelesaikan berbagai permasalahan nyata. 2.2 Memiliki rasa ingin tahu yang terbentuk dari pengalaman belajar dalam berinteraksi dengan lingkungan sosial dan alam

2.3 Berperilaku peduli, bersikap terbuka dan toleransi terhadap berbagai perbedaan di dalam masyarakat.

3.1. Mendeskripsikan dan menganalisis berbagai konsepdan prinsip fungsi eksponensial dan logaritma serta menggunakannya dalam menyelesaikan masalah3.2. Menganalisisdata sifat-sifat grafik fungsi eksponensial dan logaritma dari suatu permasalahandan menerapkannya dalam pemecahan masalah.Fungsi Eksponensial dan Logaritma

MengamatiMembaca mengenai pengertian fungsi,mengamati grafik fungsi, sifat-sifat grafik fungsi eksponensial dan fungsi logaritma, dan penerapannya pada masalah nyata dari berbagai sumber belajar.

MenanyaMembuat pertanyaan mengenai pengertian fungsi, grafik fungsi eksponen dan logaritma, dan penerapannya pada masalah nyata.

MengeksplorasiMenentukan unsur-unsur yang terdapat pada pengertian fungsi, grafik fungsi eksponen dan logaritma, dan penerapannya pada masalah nyata.

Mengasosiasi Menganalisis dan membuat kategori dari unsur-unsur yang terdapat pada pengertian fungsi, grafik fungsi eksponen dan logaritma, dan penerapannya pada masalah nyata. Menghubungkan unsur-unsur yang sudah dikategorikan sehingga dapat dibuat kesimpulan mengenai pengertian fungsi, grafik fungsi eksponen dan logaritma, dan penerapannya pada masalah nyata.

MengomunikasikanMenyampaikan pengertian fungsi, grafik fungsi eksponen dan logaritma, dan penerapannya pada masalah nyata dengan lisan, tulisan, dan grafik/diagram.

Tugas Membaca dan mencermati mengenai pengertian fungsi, grafik fungsi, sifat-sifat grafik fungsi eksponensial dan fungsi logaritma, dan penerapannya pada masalah nyata minimal dari 2 sumber belajar (buku, artikel cetak, atau elektronik). Mengerjakan latihan soal-soal mengenai pengertian fungsi, grafik fungsi eksponen dan logaritma, dan penerapannya pada masalah nyata.

Portofolio Menyusun dan membuat rangkuman dari tugas-tugas yang yang sudah diselesaikan, kemudian membuat refleksi diri.

TesTes tertulis bentuk uraian mengenai pengertian fungsi, grafik fungsi eksponen dan logaritma, dan penerapannya pada masalah nyata.27 jam pelajaran

Buku Teks Pelajaran Matematika Peminatan kelas X. Buku referensi dan artikel. Internet.

4.1.Menyajikan grafik fungsi eksponensial dan logaritma dalam memecahkan masalah nyata terkaitpertumbuhan dan peluruhan.4.2.Mengolah data dan menganalisis menggunakan variabel dan menemukan relasi berupa fungsi eksponensial dan logaritma dari situasimasalah nyata serta menyelesaikannya.

3.3Mendeskripsikan dan menerapkan konsep sistem persamaan linierdan kuadrat dua variabel (SPLKDV) dan memilih metodeyangefektif untuk menentukan himpunan penyelesaiaanya

3.4Menganalisisnilai diskriminan persamaan linierdan kuadrat dua variabel dan menerapkannya untuk menentukan himpunan penyelesaian sistem persamaanyang diberikan.Sistem Persamaan Linier dan Kuadrat Dua Variabel

MengamatiMembaca dan mencermati mengenai pengertian, metode penyelesaian SPLKDV, diskriminan, dan penerapannya pada masalah nyata dari berbagai sumber belajar.

MenanyaMembuat pertanyaan mengenai pengertian, metode penyelesaian SPLKDV, diskriminan, dan penerapannya pada masalah nyata.

MengeksplorasiMenentukan unsur-unsur yang terdapat pada pengertian, metode penyelesaian SPLKDV, diskriminan, dan penerapannya pada masalah nyata.

Mengasosiasi Menganalisis dan membuat kategori dari unsur-unsur yang terdapat pada pengertian, metode penyelesaian SPLKDV, diskriminan, dan penerapannya pada masalah nyata. Menghubungkan unsur-unsur yang sudah dikategorikan sehingga dapat dibuat kesimpulan mengenai pengertian, metode penyelesaian SPLKDV, diskriminan, dan penerapannya pada masalah nyata.

MengomunikasikanMenyampaikan pengertian, metode penyelesaian SPLKDV, diskriminan, dan penerapannya pada masalah nyata dengan lisan, tulisan, dan bagan.

Tugas Membaca dan mencermati mengenai pengertian, metode penyelesaian SPLKDV, diskriminan, dan penerapannya pada masalah nyata minimal dari 2 sumber belajar (buku, artikel cetak, atau elektronik). Mengerjakan latihan soal-soal mengenai pengertian, metode penyelesaian SPLKDV, diskriminan, dan penerapannya pada masalah nyata.

Portofolio Menyusun dan membuat rangkuman dari tugas-tugas yang sudah diselesaikan, kemudian membuat refleksi diri.

TesTes tertulis bentuk uraian mengenai pengertian, metode penyelesaian SPLKDV, diskriminan, dan penerapannya pada masalah nyata.18 jam pelajaran Buku Teks Pelajaran Matematika Peminatan kelas X. Buku referensi dan artikel. Internet.

4.3Memecahkan dan menyajikan hasilpemecahan masalah nyata sebagai terapan konsep dan aturan penyelesaian sistem persamaan linierdan kuadrat dua variabel.4.4Mengolah dan menganalisis informasidari suatu permasalahan nyata dengan memilih variabel dan membuat model matematikaberupasistem persamaan linierdan kuadrat dua variabel dan mengiterpretasikan hasilpenyelesaian sistem tersebut.

3.5Mendeskripsikan konsep sistem pertidaksamaan kuadrat dua variabel danmenerapkannya untuk menentukan himpunan penyelesaiannya.

3.6Menganalisiskurva pertidaksamaan kuadrat dua variabel pada sistemyangdiberikan dan mengarsir daerah sebagai himpunan penyelesaiannya.Sistem Pertidaksamaan Kuadrat Dua Variabel

MengamatiMembaca dan mencermati mengenai pengertian, metode penyelesaian, kurva sistem pertidaksamaan kuadrat dua variabel (SPtdKDV), dan penerapannya pada masalah nyata dari berbagai sumber belajar.

MenanyaMembuat pertanyaan pengertian, metode penyelesaian, kurva SPtdKDV, dan penerapannya pada masalah nyata.

MengeksplorasiMenentukan unsur-unsur yang terdapat pada pengertian, metode penyelesaian, kurva SPtdKDV, dan penerapannya pada masalah nyata.

Mengasosiasi Menganalisis dan membuat kategori dari unsur-unsur yang terdapat pada pengertian, metode penyelesaian, kurva SPtdKDV, dan penerapannya pada masalah nyata. Menghubungkan unsur-unsur yang sudah dikategorikan sehingga dapat dibuat kesimpulan mengenai pengertian, metode penyelesaian, kurva SPtdKDV, dan penerapannya pada masalah nyata.

MengomunikasikanMenyampaikan pengertian, metode penyelesaian, kurva SPtdKDV, dan penerapannya pada masalah nyata dengan lisan, tulisan, dan grafik/ diagram.

Tugas Membaca dan mencermati mengenai pengertian, metode penyelesaian, kurva SPtdKDV, dan penerapannya pada masalah nyata minimal dari 2 sumber belajar (buku, artikel cetak, atau elektronik).

Portofolio Menyusun dan membuat rangkuman dari tugas-tugas yang sudah diselesaikan, kemudian membuat refleksi diri.

TesTes tertulis bentuk uraian mengenai pengertian, metode penyelesaian, kurva SPtdKDV, dan penerapannya pada masalah nyata.18 jam pelajaran Buku Teks Pelajaran Matematika Peminatan kelas X. Buku referensi dan artikel. Internet.

4.5Memecahkan masalah dengan membuat model matematikaberupasistem pertidaksamaan kuadrat dua variabel serta menyajikan pemecahannyadengan berbagai cara.

3.7Mendeskripsikan dan menerapkan konsep pertidaksamaan dan nilaimutlak dalam menentukan himpunan penyelesaian pertidaksamaan pecahan,irrasional dan mutlak.

3.8Mendeskripsikan dan menerapkan konsep pertidaksamaan pecahan,irasional, dan mutlak dalam menyelesaikan masalah matematika.

3.9Mendeskripsikan dan menerapkan konsep dansifat-sifat pertidaksamaan pecahan, irrasional dan mutlak dengan melakukan manipulasi aljabar dalam menyelesaikan masalah matematika.

3.10Menganalisisdaerah penyelesaian pertidaksamaan pecahan, irrasional danmutlak.Pertidaksamaan mutlak, pecahan, dan irrasional

MengamatiMembaca dan mencermati mengenai pengertian, metode penyelesaian pertidaksamaan dan nilai mutlak, pertidaksamaan pecahan,irrasional dan mutlak, dan penerapannya pada masalah nyata dari berbagai sumber belajar.

MenanyaMembuat pertanyaan mengenai pengertian, metode penyelesaian pertidaksamaan dan nilai mutlak, pertidaksamaan pecahan,irrasional dan mutlak, dan penerapannya pada masalah nyata.

MengeksplorasiMenentukan unsur-unsur yang terdapat pada pengertian, metode penyelesaian pertidaksamaan dan nilai mutlak, pertidaksamaan pecahan,irrasional dan mutlak, dan penerapannya pada masalah nyata.

Mengasosiasi Menganalisis dan membuat kategori dari unsur-unsur yang terdapat pada pengertian, metode penyelesaian pertidaksamaan dan nilai mutlak, pertidaksamaan pecahan,irrasional dan mutlak, dan penerapannya pada masalah nyata. Menghubungkan unsur-unsur yang sudah dikategorikan sehingga dapat dibuat kesimpulan mengenai pengertian, metode penyelesaian pertidaksamaan dan nilai mutlak, pertidaksamaan pecahan,irrasional dan mutlak, dan penerapannya pada masalah nyata

MengomunikasikanMenyampaikan pengertian, metode penyelesaian pertidaksamaan dan nilai mutlak, pertidaksamaan pecahan,irrasional dan mutlak, dan penerapannya pada masalah nyata dengan lisan, tulisan, dan bagan.

Tugas Membaca dan mencermati mengenai pengertian, metode penyelesaian pertidaksamaan dan nilai mutlak, pertidaksamaan pecahan,irrasional dan mutlak, dan penerapannya pada masalah nyata minimal dari 2 sumber belajar (buku, artikel cetak, atau elektronik). Mengerjakan latihan soal-soal mengenai pengertian, metode penyelesaian pertidaksamaan dan nilai mutlak, pertidaksamaan pecahan,irrasional dan mutlak, dan penerapannya pada masalah nyata.

Portofolio Menyusun dan membuat rangkuman dari tugas-tugas yang sudah diselesaikan, kemudian membuat refleksi diri.

TesTes tertulis bentuk uraian mengenai pengertian, metode penyelesaian pertidaksamaan dan nilai mutlak, pertidaksamaan pecahan,irrasional dan mutlak, dan penerapannya pada masalah nyata.18 jam pelajaran

Buku Teks Pelajaran Matematika Peminatan kelas X. Buku referensi dan artikel. Internet.

4.6 Memecahkan masalah pertidaksamaan pecahan,irrasional dan mutlak dalam penyelesaian masalah nyata.

3.11Mendekripsikan konsep danaturan padabidang datarsertamenerapkannyadalam pembuktian sifat-sifat (simetris, sudut, daliltitik tengah segitiga, dalil intersep, dalil segmengaris, dll) dalam geometri bidang.Geometri Bidang Datar

MengamatiMembaca dan mencermati mengenai pengertian titik,garis, sudut, bidang dan sifat-sifat pada titik,garis, sudut, dan bidang dalam geometri bidang datar, dan penerapannya pada masalah nyata dari berbagai sumber belajar.

MenanyaMembuat pertanyaan mengenai pengertian titik,garis, sudut, bidang dan sifat-sifat pada titik,garis, sudut, dan bidang dalam geometri bidang datar, dan penerapannya pada masalah nyata.

MengeksplorasiMenentukan unsur-unsur yang terdapat pada pengertian titik,garis, sudut, bidang dan sifatsifat pada titik,garis, sudut, dan bidang dalam geometri bidang datar, dan penerapannya pada masalah nyata.

Mengasosiasi Menganalisis dan membuat kategori dari unsur-unsur yang terdapat pada pengertian titik,garis, sudut, bidang dan sifat-sifat pada titik,garis, sudut, dan bidang dalam geometri bidang datar, dan penerapannya pada masalah nyata. Menghubungkan unsur-unsur yang sudah dikategorikan sehingga dapat dibuat kesimpulan pengertian titik,garis, sudut, bidang dan sifat-sifat pada titik,garis, sudut, dan bidang dalam geometri bidang datar, dan penerapannya pada masalah nyata.

MengomunikasikanMenyampaikan pengertian titik,garis, sudut, bidang dan sifat-sifat pada titik,garis, sudut, dan bidang dalam geometri bidang datar, dan penerapannya pada masalah nyata dengan lisan, tulisan, dan bagan.

Tugas Membaca dan mencermati mengenai pengertian titik,garis, sudut, bidang dan sifat-sifat pada titik,garis, sudut, dan bidang dalam geometri bidang datar, dan penerapannya pada masalah nyata minimal dari 2 sumber belajar (buku, artikel cetak, atau elektronik). Mengerjakan latihan soal-soal mengenai pengertian titik,garis, sudut, bidang dan sifat-sifat pada titik,garis, sudut, dan bidang dalam geometri bidang datar, dan penerapannya pada masalah nyata.

Portofolio Menyusun dan membuat rangkuman dari tugas-tugas yang sudah diselesaikan, kemudian membuat refleksi diri.

TesTes tertulis bentuk uraian mengenai pengertian titik,garis, sudut, bidang dan sifat sifat pada titik,garis, sudut, dan bidang dalam geometri bidang datar, dan penerapannya pada masalah nyata.24 jam pelajaran Buku Teks Pelajaran Matematika Peminatan kelas X. Buku referensi dan artikel. Internet.

4.7Menyajikan data terkaitobjek nyatadan mengajukan masalah sertamengidentifikasi sifat-sifat (kesimetrian, sudut, dalil titiktengah segitiga, dalil intersep, dalil segmengaris, dll) geometri bidangdataryangbermanfaat dalam pemecahan masalah nyatatersebut.

3.12Mendeskripsikankonsep persamaanTrigonometri dan menganalisis untuk membuktikan sifat-sifat persamaan Trigonometri sederhanadan menerapkannya dalam pemecahan masalah.Persamaan Trigonometri

MengamatiMembaca dan mencermati mengenai pengertian, teknik penyelesaian persamaan dan identitas trigonometri, dan penerapannya pada masalah nyata dari berbagai sumber belajar.

MenanyaMembuat pertanyaan mengenai pengertian, teknik penyelesaian persamaan dan identitas trigonometri, dan penerapannya pada masalah nyata.

MengeksplorasiMenentukan unsur-unsur yang terdapat pada pengertian, teknik penyelesaian persamaan dan identitas trigonometri, dan penerapannya pada masalah nyata.

Mengasosiasi Menganalisis dan membuat kategori dari unsur-unsur yang terdapat pada pengertian, teknik penyelesaian persamaan dan identitas trigonometri, dan penerapannya pada masalah nyata. Menghubungkan unsur-unsur yang sudah dikategorikan sehingga dapat dibuat kesimpulan pengertian, teknik penyelesaian persamaan dan identitas trigonometri, dan penerapannya pada masalah nyata.

MengomunikasikanMenyampaikan pengertian, teknik penyelesaian persamaan dan identitas trigonometri, dan penerapannya pada masalah nyata dengan lisan, dan tulisan.

Tugas Membaca dan mencermati mengenai pengertian, teknik penyelesaian persamaan dan identitas trigonometri, dan penerapannya pada masalah nyata minimal dari 2 sumber belajar (buku, artikel cetak atau elektronik). Mengerjakan latihan soal-soal mengenai pengertian, teknik penyelesaian persamaan dan identitas trigonometri, dan penerapannya pada masalah nyata.

Portofolio Menyusun dan membuat rangkuman dari tugas-tugas yang berkaitan dengan identitas trigonometri, kemudian membuat refleksi diri.

TesTes tertulis bentuk uraian mengenai pengertian, teknik penyelesaian persamaan dan identitas trigonometri, dan penerapannya pada masalah nyata.18 jam pelajaran Buku Teks Pelajaran Matematika Peminatan kelas X. Buku referensi dan artikel. Internet.

4.8Mengolah dan menganalisis informasidari suatu permasalahan nyata dengan membuat model berupa fungsi dan persamaan Trigonometri serta menggunakannyadalammenyelesaikan masalah.4.9Merencanakan dan melaksanakan strategi dengan melakukan manipulasi aljabar dalampersamaan Trigonometri untuk membuktikan kebenaran identitas Trigonometri sertamenerapkannya dalam pemecahan masalah kontekstual.

SILABUS MATA PELAJARAN: MATEMATIKA (PEMINATAN)Satuan Pendidikan: SMAKelas: XIKompetensi Inti: KI 1:Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

KI 2:Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia

KI 3:Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

KI 4:Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

Kompetensi DasarMateri PembelajaranKegiatan PembelajaranPenilaianAlokasi WaktuSumber Belajar

1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.

2.1 Melatih diri bersikap konsisten, rasaingin tahu, bersifat kritis, jujur serta responsif dalam memecahkan masalah matematika, bidangilmu lain, dan masalah nyata kehidupan.

2.2 Menunjukkan kemampuan berkolaborasi, percayadiri, tangguh, kemampuan bekerjasama dan bersikap realistis serta proaktif dalam memecahkan dan menafsirkan penyelesaian masalah.

Polinomial

MengamatiMembaca dan mencermati mengenai teknik penyelesaian operasi aljabar pada polinomial dan sifat-sifatnya, teorema sisa, teorema faktor, dan penerapannya pada masalah nyata dari berbagai sumber belajar.

MenanyaMembuat pertanyaan mengenai teknik penyelesaian operasi aljabar pada polinomial dan sifat-sifatnya, teorema sisa, teorema faktor, dan penerapannya pada masalah nyata.

MengeksplorasiMenentukan unsur-unsur yang terdapat pada teknik penyelesaian operasi aljabar pada polinomial dan sifat-sifatnya, teorema sisa, teorema faktor, dan penerapannya pada masalah nyata.

Mengasosiasi Menganalisis dan membuat kategori dari unsur-unsur yang terdapat pada teknik penyelesaian operasi aljabar pada polinomial dan sifat-sifatnya, teorema sisa, teorema faktor, dan penerapannya pada masalah nyata, kemudian menghubungkan unsur-unsur yang sudah dikategorikan sehingga dapat dibuat kesimpulan mengenai teknik penyelesaian operasi aljabar pada polinomial dan sifat-sifatnya, teorema sisa, teorema faktor, dan penerapannya pada masalah nyata.

MengomunikasikanMenyampaikan teknik penyelesaian operasi aljabar pada polinomial dan sifat-sifatnya, teorema sisa, teorema faktor, dan penerapannya pada masalah nyata dengan lisan, tulisan, atau bagan.

Tugas Membaca dan mencermati mengenai teknik penyelesaian operasi aljabar pada polinomial dan sifat-sifatnya, teorema sisa, teorema faktor, dan penerapannyapada masalah nyata minimal dari 3 sumber belajar (buku atau artikel cetak atau elektronik). Mengerjakan latihan soal-soal mengenai penyelesaian operasi aljabar pada polinomial dan sifat-sifatnya, teorema sisa, teorema faktor, dan penerapannyapada masalah nyata.

PortofolioMenyusun dan membuat rangkuman dari tugas-tugas yang sudah diselesaikan, kemudian membuat refleksi diri.

TesTes tertulis bentuk uraian mengenai penyelesaian operasi aljabar pada polinomial dan sifat-sifatnya, teorema sisa, teorema faktor, dan penerapannya pada masalah nyata.

20 jam pelajaran

Buku Teks Pelajaran Matematika kelas XI Peminatan. Buku referensi dan artikel Internet

3.1 Mendeskripsikan konsep dan menganalisis sifat operasi aljabar pada polinomial dan menerapkannya dalam menyelesaikan masalah matematika.

3.2 Mendeskripsikan aturan perkalian dan pembagian polinomial dan menerapkan teorema sisa dan dan pemfaktoran polinomial dalam menyelesaikan masalahmatematika

4.1 Memecahan masalah nyata menggunakan konsep teorema sisa dan faktorisasi dalam polinomial.

4.2 Memecahkan masalah nyata dengan model persamaankubik dengan menerapkan aturan dan sifat padapolinomial.

3.3 Menganalisiskonsep sifat- sifat irisan kerucut(parabola, hiperbola, dan ellips) dan menerapkannyadalam pembuktian dan menyelesaikan masalah matematika.

3.4 Mendeskripsikan hubungangaris direktis, titik fokus dan titik-titik padakurvaparabola, hiperbola, dan ellips dan menerapkannyadalam pemecahan masalah.

3.5 Menganalisisdata terkaitunsur-unsur parabola, hiperbola dan ellips untukmenggambarkurva danmengidentifikasi sifat-sifatnya.Irisan Kerucut

MengamatiMembaca dan mencermati mengenai pengetian dan sifat-sifat, garis direktris dan titik fokus, persamaan parabola, ellips, dan hiperbola, dan penerapannya pada masalah nyata dari berbagai sumber belajar.

MenanyaMembuat pertanyaan mengenai pengetian dan sifat-sifat, garis direktris dan titik fokus, persamaan parabola, ellips, dan hiperbola, dan penerapannya pada masalah nyata.

MengeksplorasiMenentukan unsur-unsur yang terdapat pada pengetian dan sifat-sifat, garis direktris dan titik fokus, persamaan parabola, ellips, dan hiperbola, dan penerapannya pada masalah nyata.

MengasosiasiMenganalisis dan membuat kategori dari unsur-unsur yang terdapat pada pengetian dan sifat-sifat, garis direktris dan titik fokus, persamaan parabola, ellips, dan hiperbola, dan penerapannya pada masalah nyata, kemudian menghubungkan unsur-unsur yang sudah dikategorikan sehingga dapat dibuat kesimpulan mengenai pengetian dan sifat-sifat, garis direktris dan titik fokus, persamaan parabola, ellips, dan hiperbola, dan penerapannya pada masalah nyata.

MengomunikasikanMenyampaikan pengertian dan sifat-sifat, garis direktris dan titik fokus, persamaan parabola, ellips, dan hiperbola, dan penerapannya pada masalah nyata dengan lisan, tulisan, atau bagan.

Tugas Membaca dan mencermati mengenai pengetian dan sifat-sifat, garis direktris dan titik fokus, persamaan parabola, ellips, dan hiperbola, dan penerapannya pada masalah nyata minimal dari 3 sumber belajar (buku atau artikel cetak atau elektronik). Mengerjakan latihan soal-soal mengenai pengetian dan sifat-sifat, garis direktris dan titik fokus, persamaan parabola, ellips, dan hiperbola, dan penerapannya pada masalah nyata.

PortofolioMenyusun dan membuat rangkuman dari tugas-tugas yang sudah diselesaikan, kemudian membuat refleksi diri.

TesTes tertulis bentuk uraian mengenai pengetian dan sifat-sifat, garis direktris dan titik fokus, persamaan parabola, ellips, dan hiperbola, dan penerapannya pada masalah nyata. 24 jampelajaran Buku Teks Pelajaran Matematika kelas XI Peminatan. Buku referensi dan artikel Internet

4.3 Mengolah data dan menganalisis model matematikadengan melakukan manipulasi aljabar untuk menyelesaikan masalah nyata yang berkaitan dengan persamaan parabola atau hiperbolaatau ellips.

4.4 Menyajikan objek-objek nyatasebagai gambaran model parabola, hiperbola, dan ellips dan merancangmasalah sertamenyelesaikannya dengan menerapkan konsep dan sifat-sifat irisan kerucutyangtelah dibuktikan kebenarannya.

3.6 Mendeskripsikan konsep lingkaran dan menganalisis sifat-sifat irisan dualingkaran dan menerapkannyadalam memecahkan masalah.Irisan Dua Lingkaran

MengamatiMembaca dan mencermati mengenai pengetian lingkaran, gambar dan sifat-sifat irisan dua lingkaran, dan penerapannya pada pemecahan masalah dari berbagai sumber belajar.

MenanyaMembuat pertanyaan mengenai pengetian lingkaran, gambar dan sifat-sifat irisan dua lingkaran, dan penerapannya pada pemecahan masalah.

MengeksplorasiMenentukan unsur-unsur yang terdapat pada pengetian lingkaran, gambar dan sifat-sifat irisan dua lingkaran, dan penerapannya pada pemecahan masalah.

MengasosiasiMenganalisis dan membuat kategori dari unsur-unsur yang terdapat pada irisan dua lingkaran dan penerapannya pada masalah nyata, kemudian menghubungkan unsur-unsur yang sudah dikategorikan sehingga dapat dibuat kesimpulan mengenai pengetian lingkaran, gambar dan sifat-sifat irisan dua lingkaran, dan penerapannya pada pemecahan masalah.

MengomunikasikanMenyampaikan pengetian lingkaran, sifat-sifat irisan dua lingkaran, dan penerapannya pada pemecahan masalah dengan lisan, tulisan, atau bagan.Tugas Membaca dan mencermati mengenai pengetian lingkaran, gambar dan sifat-sifat irisan dua lingkaran, dan penerapannya pada pemecahan masalah minimal dari 3 sumber belajar (buku atau artikel cetak atau elektronik). Mengerjakan latihan soal-soal mengenai pengetian lingkaran, gambar dan sifat-sifat irisan dua lingkaran, dan penerapannya pada pemecahan masalah.

PortofolioMenyusun dan membuat rangkuman dari tugas-tugas yang sudah diselesaikan, kemudian membuat refleksi diri.

TesTes tertulis bentuk uraian mengenai pengetian lingkaran, gambar dan sifat-sifat irisan dua lingkaran, dan penerapannya pada pemecahan masalah. 16 jam pelajaran Buku Teks Pelajaran Matematika kelas XI Peminatan Buku referensi dan artikel Internet

4.5 Merencanakan dan melaksanakan strategiyang efektif dalam memecahkan masalah nyata dengan model lingkaranyangsalingberirisan, menginterpretasi masalah dalamgambar dan menyelesaikannya.

3.7 Menganalisis penarikan sampel acak dari suatu populasi sekumpulan objek atau kejadian sehari-hari.

3.8 Mengevaluasi penarikan kesimpulan melalui uji hipotesisdengan kriteriatertentu.

3.9 Mendeskripsikan konsep variabel acak, dan menganalisis untuk merumuskan fungsi distribusi binomial melalui percobaan acak.Statistika

MengamatiMembaca dan mencermati mengenai penarikan sampel acak dari suatu populasi sekumpulan objek atau kejadian sehari-hari. Mengevaluasi penarikan kesimpulan melalui uji hipotesisdengan kriteriatertentu, konsep variabel acak, teknik menganalisis untuk merumuskan fungsi distribusi binomial melalui percobaan, menggunakan rumus fungsi distribusi binomial untuk menaksir suatu kejadianyang akan muncul pada suatu percobaan.

MenanyaMembuat pertanyaan mengenai penarikan sampel acak dari suatu populasi sekumpulan objek atau kejadian sehari-hari, Mengevaluasi penarikan kesimpulan melalui uji hipotesisdengan kriteriatertentu, konsep variabel acak, teknik menganalisis untuk merumuskan fungsi distribusi binomial melalui percobaan, menggunakan rumus fungsi distribusi binomial untuk menaksir suatu kejadianyang akan muncul pada suatu percobaan.

MengeksplorasiMenentukan unsur-unsur yang terdapat pada penarikan sampel acak dari suatu populasi sekumpulan objek atau kejadian sehari-hari, penarikan kesimpulan melalui uji hipotesisdengan kriteriatertentu, konsep variabel acak, teknik menganalisis untuk merumuskan fungsi distribusi binomial melalui percobaan, penggunaan rumus fungsi distribusi binomial untuk menaksir suatu kejadianyang akan muncul pada suatu percobaan.

MengasosiasiMenganalisis dan membuat kategori dari unsur-unsur yang terdapat padapenarikan sampel acak, penarikan kesimpulan melalui uji hipotesisdengan kriteriatertentu, konsep variabel acak, merumuskan fungsi distribusi binomial, menggunakan rumus fungsi distribusi binomial untuk menaksir suatu kejadianyang akan muncul pada suatu percobaan, kemudian membuat kesimpulan mengenai cara penarikan sampel acak, penarikan kesimpulan melalui uji hipotesisdengan kriteriatertentu, konsep variabel acak, merumuskan fungsi distribusi binomial, menggunakan rumus fungsi distribusi binomial untuk menaksir suatu kejadianyang akan muncul pada suatu percobaan

MengomunikasikanMenyampaikan pengertian penarikan sampel acak, penarikan kesimpulan melalui uji hipotesisdengan kriteriatertentu, konsep variabel acak, cara merumuskan fungsi distribusi binomial, menggunakan rumus fungsi distribusi binomial untuk menaksir suatu kejadianyang akan muncul pada suatu percobaan dengan lisan, tulisan, atau bagan.

Tugas Membaca dan mencermati mengenai penarikan sampel acak dari suatu populasi sekumpulan objek atau kejadian sehari-hari, Mengevaluasi penarikan kesimpulan melalui uji hipotesisdengan kriteriatertentu, konsep variabel acak, teknik menganalisis untuk merumuskan fungsi distribusi binomial melalui percobaan, menggunakan rumus fungsi distribusi binomial untuk menaksir suatu kejadianyang akan muncul pada suatu percobaan. Mengerjakan latihan soal yang berkaitan pengertian penarikan sampel acak, penarikan kesimpulan melalui uji hipotesisdengan kriteriatertentu, konsep variabel acak, cara merumuskan fungsi distribusi binomial, menggunakan rumus fungsi distribusi binomial untuk menaksir suatu kejadianyang akan muncul pada suatu percobaan.

PortofolioMenyusun dan membuat rangkuman dari tugas-tugas yang sudah diselesaikan, kemudian membuat refleksi diri.

TesTes tertulis bentuk uraian mengenai pengertian penarikan sampel acak, penarikan kesimpulan melalui uji hipotesis, konsep variabel acak, cara merumuskan fungsi distribusi binomial, menggunakan rumus fungsi distribusi binomial untuk menaksir suatu kejadianyang akan muncul pada suatu percobaan.32 jam pelajaran Buku Teks Pelajaran Matematika kelas XI Peminatan. Buku referensi dan artikel Internet

4.6 Menyajikan dan menggunakan rumus fungsi distribusi binomial dalammenaksir suatu kejadianyang akan muncul berkaitan dengan percobaan acak.

4.7 Menyajikan proses dan hasilpenarikan kesimpulan dari uji hipotesisdengan argumentasi dan prosedurpenarikan kesimpulan yangvalid.

3.10Mendeskripsikan dan menganalisiskonsep dan sifat-sifat limitfungsi trigonometri dan nilai limit fungsi aljabar menujuketakhinggaan dan menggunakan dalam pemecahan berbagai masalah.Limit Fungsi

MengamatiMembaca dan mencermati mengenai deskripsi dan sifat-sifat limit trigonometri, dan nilai limit fungsi aljabar menujuketakhinggaan dan penggunaannyadalam pemecahan berbagai masalah, serta penyajian dan ilustrasi konsep limit dalam konteks nyata.

MenanyaMembuat pertanyaan mengenai deskripsi dan sifat-sifat limit trigonometri, dan nilai limit fungsi aljabar menujuketakhinggaan dan penggunaannyadalam pemecahan berbagai masalah, serta penyajian dan ilustrasi konsep limit dalam konteks nyata.

MengeksplorasiMenentukan unsur-unsur yang terdapat pada deskripsi dan sifat-sifat limit trigonometri, dan nilai limit fungsi aljabar menujuketakhinggaan dan penggunaannyadalam pemecahan berbagai masalah, serta penyajian dan ilustrasi konsep limit dalam konteks nyata.

MengasosiasiMenganalisis dan membuat kategori dari unsur-unsur yang terdapat pada deskripsi dan sifat-sifat limit trigonometri, dan nilai limit fungsi aljabar menujuketakhinggaan dan penggunaannyadalam pemecahan berbagai masalah, serta penyajian dan ilustrasi konsep limit dalam konteks nyata, kemudian membuat kesimpulan mengenai deskripsi dan sifat-sifat limit trigonometri, dan nilai limit fungsi aljabar menujuketakhinggaan dan penggunaannyadalam pemecahan berbagai masalah.

MengomunikasikanMenyampaikan deskripsi dan sifat-sifat limit trigonometri, dan nilai limit fungsi aljabar menujuketakhinggaan dan penggunaannyadalam pemecahan berbagai masalah, serta penyajian dan ilustrasi konsep limit dalam konteks nyatadengan lisan, tulisan, atau bagan.Tugas Membaca dan mencermati mengenai deskripsi dan sifat-sifat limit trigonometri, dan nilai limit fungsi aljabar menujuketakhinggaan dan penggu-naannyadalam pemecahan berbagai masalah, serta penyajian dan ilustrasi konsep limit dalam konteks nyata. Mengerjakan latihan berkaitan dengan limit trigonometri dan sifat-sifatnya, limit menuju tak hingga, dan penerapannya dalam konteks nyata.

Portofolio Menyusun dan membuat rangkuman dari tugas-tugas yang sudah diselesaikan, kemudian membuat refleksi diri.

TesTes tertulis bentuk uraian mengenai deskripsi dan sifat-sifat limit trigonometri, dan nilai limit fungsi aljabar menujuketakhinggaan dan penggunaannyadalam pemecahan berbagai masalah, serta penyajian dan ilustrasi konsep limit dalam konteks nyata

16 jam pelajaran

Buku Teks Pelajaran Matematika kelas XI Peminatan. Buku referensi dan artikel Internet

4.8Menyajikan dan mengilustrasikan konsep limit dalam konteks nyata.

3.11 Mendeskripsikan konsep turunan fungsi trigonometri untuk menurunkan sifat-sifatnyaserta menggunakannyadalammemecahkan masalah.

3.12 Menganalisis konsep dan sifat turunan fungsi trigonometri dan menerapkannyauntuk menentukan titik stasioner (titik maximum, titik minimumdan titik belok).

Turunan fungsi trigonometri

MengamatiMembaca dan mencermati mengenai deskripsi konsep turunan fungsi trigonometri untuk menurunkan sifat-sifatnyaserta menggunakannyadalammemecahkan masalah, konsep dan sifat turunan fungsi trigonometri dan menerapkannyauntuk menentukan titik stasioner, serta cara menyajikan dan memecahkan masalah yang berkaitan dengan turunan fungsi trigonometri.

MenanyaMembuat pertanyaan mengenai deskripsi konsep turunan fungsi trigonometri untuk menurunkan sifat-sifatnyaserta menggunakannyadalammemecahkan masalah, konsep dan sifat turunan fungsi trigonometri dan menerapkannyauntuk menentukan titik stasioner, serta cara menyajikan dan memecahkan masalah yang berkaitan dengan turunan fungsi trigonometri.

MengeksplorasiMenentukan unsur-unsur yang terdapat padadeskripsi konsep turunan fungsi trigonometri untuk menurunkan sifat-sifatnyaserta menggunakannyadalammemecahkan masalah, konsep dan sifat turunan fungsi trigonometri dan menerapkannyauntuk menentukan titik stasioner, serta cara menyajikan dan memecahkan masalah yang berkaitan dengan turunan fungsi trigonometri.

MengasosiasiMenganalisis dan membuat kategori dari unsur-unsur yang terdapat pada deskripsi konsep turunan fungsi trigonometri untuk menurunkan sifat-sifatnyaserta menggunakannyadalammemecahkan masalah, konsep dan sifat turunan fungsi trigonometri dan menerapkannyauntuk menentukan titik stasioner.

MengomunikasikanMenyampaikan deskripsi konsep turunan fungsi trigonometri untuk menurunkan sifat-sifatnyaserta menggunakannyadalammemecahkan masalah, konsep dan sifat turunan fungsi trigonometri dan menerapkannyauntuk menentukan titik stasioner, serta cara menyajikan dan memecahkan masalah yang berkaitan dengan turunan fungsi trigonometri dengan lisan, tulisan, atau bagan.

Tugas Membaca dan mencermati mengenai deskripsi konsep turunan fungsi trigonometri untuk menurunkan sifat-sifatnyaserta menggunakannyadalammemecahkan masalah, konsep dan sifat turunan fungsi trigonometri dan menerapkannyauntuk menentukan titik stasioner, serta cara menyajikan dan memecahkan masalah yang berkaitan dengan turunan fungsi trigonometri. Mengerjakan latihan berkaitan dengan deskripsi konsep turunan fungsi trigonometri, sifat-sifatnyaserta menggunakannyadalammemecahkan masalah, dan menerapkannyauntuk menentukan titik stasioner, serta penyajian dan pemecahan masalah yang berkaitan dengan turunan fungsi trigonometri.

PortofolioMenyusun dan membuat rangkuman dari tugas-tugas yang sudah diselesaikan, kemudian membuat refleksi diri.

TesTes tertulis bentuk uraian mengenai deskripsi konsep turunan fungsi trigonometri, sifat-sifatnyaserta menggunakannyadalammemecahkan masalah, dan menerapkannyauntuk menentukan titik stasioner, serta penyajian dan pemecahan masalah yang berkaitan dengan turunan fungsi trigonometri.

16 jam pelajaran

Buku Teks Pelajaran Matematika kelas XI Peminatan. Buku referensi dan artikel Internet

4.9 Merencanakan dan melaksanakan strategiyang efektif dan menyajikan model matematika dalammemecahkan masalah nyatatentang turunan fungsi trigonometri.

4.10 Menyajikan, dan memecahkan masalah nyatayang berkaitan dengan turunan fungsi trigonometri.

3.13 Menganalisis bentuk model matematika berupa persamaan fungsi, serta menerapkan konsep dan sifat turunan fungsi dan garis singgung kurva dalam menaksir nilai fungsi dan nilai akar-akar persamaan aljabar.Aplikasi Turunan Fungsi

MengamatiMembaca dan mencermati mengenai model matematika berupa persamaan fungsi, serta menerapkan konsep dan sifat turunan fungsi dan garis singgung kurva dalam menaksir nilai fungsi dan nilai akar-akar persamaan aljabar.

MenanyaMembuat pertanyaan mengenai cara membuat model matematika, dan menerapkan konsep dan sifat turunan fungsi dan garis singgung kurva dalam menaksir nilai fungsi dan nilai akar-akar persamaan aljabar.

MengeksplorasiMenentukan unsur-unsur yang terdapat pada model matematika, dan penerapan konsep dan sifat turunan fungsi dan garis singgung kurva dalam menaksir nilai fungsi dan nilai akar-akar persamaan aljabar.

MengasosiasiMenganalisis dan membuat kategori dari unsur-unsur yang terdapat pada model matematika, dan penerapan konsep dan sifat turunan fungsi dan garis singgung kurva dalam menaksir nilai fungsi dan nilai akar-akar persamaan aljabar, kemudian membuat kesimpulan mengenai cara membuat model matematika, dan penerapan konsep dan sifat turunan fungsi dan garis singgung kurva dalam menaksir nilai fungsi dan nilai akar-akar persamaan aljabar.

MengomunikasikanMenyampaikan cara membuat model matematika, dan penerapan konsep dan sifat turunan fungsi dan garis singgung kurva dalam menaksir nilai fungsi dan nilai akar-akar persamaan aljabar dengan lisan, tulisan, atau bagan.

Tugas Membaca dan mencermati mengenai model matematika berupa persamaan fungsi, serta menerapkan konsep dan sifat turunan fungsi dan garis singgung kurva dalam menaksir nilai fungsi dan nilai akar-akar persamaan aljabar. Mengerjakan latihan berkaitan dengan cara membuat model matematika, dan menerapkan konsep dan sifat turunan fungsi dan garis singgung kurva dalam menaksir nilai fungsi dan nilai akar-akar persamaan aljabar.

PortofolioMenyusun dan membuat rangkuman dari tugas-tugas yang sudah diselesaikan, kemudian membuat refleksi diri.

TesTes tertulis bentuk uraian mengenai cara membuat model matematika, dan menerapkan konsep dan sifat turunan fungsi dan garis singgung kurva dalam menaksir nilai fungsi dan nilai akar-akar persamaan aljabar.16 jam pelajaran Buku Teks Pelajaran Matematika kelas XI Peminatan. Buku referensi dan artikel Internet

4.11 Menyajikan data dari situasi nyata, memilih variabel dan mengomunikasikannyadalam bentuk model matematikaberupapersamaan fungsi, sertamenerapkankonsep dan sifat turunan fungsi dangaris singgungkurvadalam menaksir nilai fungsidannilai akar-akar persamaan aljabar.

SILABUS MATA PELAJARAN: MATEMATIKA (PEMINATAN)Satuan Pendidikan: SMAKelas: XIIKompetensi Inti: KI 1:Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

KI 2:Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia

KI 3:Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

KI 4:Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

Kompetensi DasarMateri PembelajaranKegiatan PembelajaranPenilaianAlokasi WaktuSumber Belajar

1. Menghayati dan mengamalkan agama yang dianutnya.

2.1 Menunjukkan cermat, teliti, bertanggungjawab, tangguh, konsisten dan jujur serta responsif dalam memecahkan masalah nyata sehari-hari.

2.2 Mengembangkan rasa ingin tahu, motivasi internal, rasa percayadiri dan sikap kritis dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual.

Penerapan Matriks.

MengamatiMembaca dan mencermati penerapan matriks dalam sistem persamaan linier dantransformasi geometri.

MenanyaMembuat pertanyaan mengenaipenerapan matriks dalam sistem persamaan linier dari transformasi geemetri.

MengeksplorasiMenentukan unsur-unsur yang terdapat pada penerapan matriks dalam sistem persamaan linier dantransformasi geometri.

MengasosiasiMenganalisis dan membuat kategori dari unsur-unsur yang terdapat pada penerapan matriks dalam sistem persamaan linier dantransformasi geemetri, kemudian menghubungkan unsur-unsur yang sudah dikategorikan sehingga dapat dibuat kesimpulan mengenai penerapan matriks dalam sistem persamaan linier dantransformasi geometri.

MengomunikasikanMenyampaikan cara menerapkan matriks dalam sistem persamaan linier dantransformasi geometri dalam bentuk tulisan, lisan, atau bagan.

Tugas Membaca dan mencermati penerapan matriks dalam sistem persamaan linier dantransformasi geometri. Mengerjakan latihan soal yang terkait dengan penerapan matriks dalam sistem persamaan linier dantransformasi geemetri.

Portofolio Menyusun dan membuat rangkuman dari tugas-tugas yang sudah diselesaikan, kemudian membuat refleksi diri.

TesTes tertulis bentuk uraian mengenai penerapan matriks untuk menyelesaikan sistem persamaan linear dan transformasi geometri.

12 jam pelajaran

Buku Teks Pelajaran Matematika kelas XII Peminatan. Buku referensi dan artikel. Internet.

3.1 Mendeskripsikandan menganalisiskonsep matriks dalam sistem persamaanlinear dan transformasi dalam geometri koordinat serta menerapkannya dalam memecahkan masalah nyatayang berkaitan.

4.1 Merencanakan dan melaksanakan strategiyang efektif dalam mengaplikasikan konsepdan operasi, dan sifat-sifat matriks dalam memecahkan masalah nyata terkaitsistem persamaanlinierdan transformasi geometri, serta menginterpretasikan menganalisis maknahasil pemecahan masalah.

3.2 Mendeskripsikan dan menganalisis konsep skalar dan vektor dan menggunakannyauntukmembuktikan berbagai sifat terkaitjarakdan sudut serta menggunakannya dalam memecahkan masalah.

VektorMengamatiMembaca dan mencermati mengenai deskripsi dari konsep skalar dan vektor, dan penggunaannya untuk membuktikan berbagai sifat yang terkait dengan jarak dan sudut, serta pemecahan masalah.

MenanyaMembuat pertanyaan mengenai konsep skalar dan vektor, dan penggunaannya untuk membuktikan berbagai sifat yang terkait dengan jarak dan sudut, serta pemecahan masalah.

MengeksplorasiMenentukan unsur-unsur yang terdapat pada konsep skalar dan vektor, dan penggunaannya untuk membuktikan berbagai sifat yang terkait dengan jarak dan sudut, serta pemecahan masalah.

MengasosiasiMenganalisis dan membuat kategori dari unsur-unsur yang terdapat pada konsep skalar dan vektor, dan penggunaannya untuk membuktikan berbagai sifat yang terkait dengan jarak dan sudut, serta pemecahan masalah, kemudian menghubungkan unsur-unsur yang sudah dikategorikan sehingga dapat dibuat kesimpulan mengenai konsep skalar dan vektor, dan penggunaannya untuk membuktikan berbagai sifat yang terkait dengan jarak dan sudut, serta pemecahan masalah .

MengomunikasikanMenyampaikan konsep skalar dan vektor,dan penggunaannya untuk membuktikan berbagai sifat yang terkait dengan jarak dan sudut, serta pemecahan masalah dalam bentuk lisan, tulisan atau bagan.

Tugas Membaca dan mencermati mengenai deskripsi dari konsep skalar dan vektor, dan penggunaannya untuk membuktikan berbagai sifat yang terkait dengan jarak dan sudut, serta pemecahan masalah. Mengerjakan latihan soal yang terkait konsep skalar dan vektor, dan penerapannya dalam pemecahan masalah.

Portofolio Menyusun dan membuat rangkuman tugas-tugas yang sudah diselesaikan, kemudian membuat refleksi diri.

TesTes tertulis bentuk uraian mengenai konsep skalar dan vektor,dan penerapannya dalam pemecahan masalah. 16 jam pelajaran Buku Teks Pelajaran Matematika kelas XII Peminatan. Buku referensi dan artikel yang sesuai Internet

4.2Memecahkan masalah dengan menggunakan kaidah-kaidah vektor.

3.3 Menganalisiskonsep danprinsip matematika keuangan terkaitbungamajemuk, angsuran, dan anuitas serta menerapkannyadalammemecahkan masalah keuangan.Matematika Keuangan

MengamatiMembaca dan mencermati mengenaikonsep dan prinsip matematika keuangan yang terkait dengan bunga majemuk, angsuran dan anuitas, serta penerapannya dalam pemecahan masalah perbankan.

MenanyaMembuat pertanyaan mengenaikonsep dan prinsip matematika keuangan yang terkait dengan bunga majemuk, angsuran dan anuitas, serta penerapannya dalam pemecahan masalah perbankan.

MengeksplorasiMenentukan unsur-unsur yang terdapat pada konsep dan prinsip matematika keuangan yang terkait dengan bunga majemuk, angsuran dan anuitas, serta penerapannya dalam pemecahan masalah perbankan.

MengasosiasiMenganalisis dan membuat kategori dari unsur-unsur yang terdapat pada konsep dan prinsip matematika keuangan yang terkait dengan bunga majemuk, angsuran dan anuitas, serta penerapannya dalam pemecahan masalah perbankan, kemudian menghubungkan unsur-unsur yang sudah dikategorikan sehingga dapat dibuat kesimpulan mengenai konsep dan prinsip matematika keuangan yang terkait dengan bunga majemuk, angsuran dan anuitas, serta penerapannya dalam pemecahan masalah perbankan.

MengomunikasikanMenyampaikan konsep dan prinsip matematika keuangan yang terkait dengan bunga majemuk, angsuran dan anuitas, serta penerapannya dalam pemecahan masalah perbankan dalam bentuk tulisan atau bagan. Tugas Membaca dan mencermati mengenaikonsep dan prinsip matematika keuangan yang terkait dengan bunga majemuk, angsuran dan anuitas, serta penerapannya dalam pemecahan masalah perbankan. Mengerjakan latihan soal mengenai bunga majemuk, angsuran dan anuitas, serta penerapannya dalam pemecahan masalah perbankan.

PortofolioMenyusun dan membuat rangkuman tugas-tugas yang sudah diselesaikan, kemudian membuat refleksi diri.

TesTes tertulis berbentuk uraian mengenai bunga majemuk, angsuran dan anuitas, serta penerapannya dalam pemecahan masalah perbankan.12 jam pelajaran Buku Teks Pelajaran Matematika kelas XII Peminatan. Buku referensi dan artikel Internet

4.3 Menyajikan data keuangan dan menganalisis konsep dan prinsip matematikaterkaitangsuran dan anuitas danmelakukan prediksipemecahan masalah perbankan.

3.4 Menerapkan konsep danaturan komposisi transformasigeometri koordinat dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual.Komposisi transformasi geometri

MengamatiMembaca dan mencermati mengenaipenerapan konsep danaturan komposisi transformasigeometri koordinat dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual.

MenanyaMembuat pertanyaan mengenaipenerapan konsep danaturan komposisi transformasigeometri koordinat dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual.

MengeksplorasiMenentukan unsur-unsur yang terdapat pada penerapan konsep danaturan komposisi transformasigeometri koordinat dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual.

MengasosiasiMenganalisis dan membuat kategori dari unsur-unsur yang terdapat pada penerapan konsep danaturan komposisi transformasigeometri koordinat dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual, kemudian menghubungkan unsur-unsur yang sudah dikategorikan sehingga dapat dibuat kesimpulan mengenai cara menerapkan konsep danaturan komposisi transformasigeometri koordinat dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual.

MengomunikasikanMenyampaikan cara menerapkan konsep danaturan komposisi transformasigeometri koordinat dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual.dalam bentuk tulisan, lisan, bagan.Tugas Membaca dan mencermati mengenaipenerapan konsep danaturan komposisi transformasigeometri koordinat dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual. Mengerjakan latihan soal-soal yang terkait dengan penerapan konsep danaturan komposisi transformasigeometri koordinat dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual.

Portofolio Menyusun dan membuat rangkuman tugas-tugas yang sudah diselesaikan, kemudian membuat refleksi diri.

TesTes tertulis bentuk uraian mengenai penerapan konsep danaturan komposisi transformasigeometri koordinat dalam menyelesaikan matematika dan masalah kontekstual. 16 jam pelajaran Buku Teks Pelajaran Matematika kelas XII Peminatan. Buku referensi dan artikel Internet

4.4 Memecahkan masalah dengan menggunakan konsep dan aturan komposisibeberapatransformasi geometri koordinat.

3.5 Mendeskripsikan konsep jarak dan sudut antar garis/bidang, bidang/bidangdan irisan dua bidangdalam bangun ruangdimensi tiga melalui demonstrasi menggunakan alat peraga atau medialainnya, dan menerapkannya dalam pemecahan masalah.

Dimensi Tiga

MengamatiMembaca dan mencermati mengenai deskripsikonsep jarakdan sudut antar garis/bidang, bidang/bidangdan irisan dua bidangdalam bangun ruangdimensi tiga, dan penerapannya dalam pemecahan masalah.

MenanyaMembuat pertanyaan mengenai deskripsikonsep jarakdan sudut antar garis/bidang, bidang/bidangdan irisan dua bidangdalam bangun ruangdimensi tiga, dan penerapannya dalam pemecahan masalah.

MengeksplorasiMenentukan unsur-unsur yang terdapat pada konsep jarakdan sudut antar garis/bidang, bidang/bidangdan irisan dua bidangdalam bangun ruangdimensi tiga, dan penerapannya dalam pemecahan masalah.

MengasosiasiMenganalisis dan membuat kategori dari unsur-unsur yang terdapatpada konsep jarakdan sudut antar garis/bidang, bidang/bidangdan irisan dua bidangdalam bangun ruangdimensi tiga, dan penerapannya dalam pemecahan masalah, kemudian menghubungkan unsur-unsur yang sudah dikategorikan sehingga dapat dibuat kesimpulan mengenaikonsep jarakdan sudut antar garis/bidang, bidang/bidangdan irisan dua bidangdalam bangun ruangdimensi tiga, dan penerapannya dalam pemecahan masalah.

MengomunikasikanMenyampaikan konsep jarakdan sudut antar garis/bidang, bidang/bidangdan irisan dua bidangdalam bangun ruangdimensi tiga, dan penerapannya dalam pemecahan masalah dalam bentuk lisan, tulisan, atau bagan.

Tugas Membaca dan mencermati mengenai deskripsikonsep jarakdan sudut antar garis/bidang, bidang/bidangdan irisan dua bidangdalam bangun ruangdimensi tiga, dan penerapannya dalam pemecahan masalah. Mengerjakan latihan soal yang terkait dengan jarakdan sudut antar garis/bidang, bidang/bidangdan irisan dua bidangdalam bangun ruangdimensi tiga, dan penerapannya dalam pemecahan masalah.

PortofolioMenyusun dan membuat rangkuman tugas-tugas yang sudah diselesaikan, kemudian membuat refleksi diri.

TesTes tertulis bentuk uraian yang terkait dengan jarakdan sudut antar garis/bidang, bidang/bidangdan irisan dua bidangdalam bangun ruangdimensi tiga, dan penerapannya dalam pemecahan masalah. 16 jam pelajaran Buku Teks Pelajaran Matematika kelas XII Peminatan. Buku referensi dan artikel Internet

4.5 Menyajikan konsep jarak, sudut antar garis/bidang, bidang/bidang, dan irisan dua bidangdalam pemecahanmasalahbangun ruang dimensi tiga.

3.6 Mendeskripsikan identitas penjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisihdan menerapkannya dalam pemecahan masalah.Trigonometri

MengamatiMembaca mengenai pengertian identitas penjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisih kosinus dalam pengubahan dan pembuktian berbagai identitas trigonometri.

MenanyaMembuat pertanyaan mengenai pengertian identitas penjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisihkosinusdalam pengubahan dan pembuktian berbagai identitas trigonometri, dan penerapannya pada masalah nyata.

MengeksplorasiMenentukan unsur-unsur yang terdapat pada pengertian identitas penjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisihkosinusdalam pengubahan dan pembuktian berbagai identitas trigonometri, dan penerapannya pada masalah nyata.

MengasosiasiMenganalisis dan membuat kategori dari unsur-unsur yang terdapatpada identitas penjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisihdalam pengubahan dan pembuktian berbagai identitas trigonometri, kemudian menghubungkan unsur-unsur yang sudah dikategorikan sehingga dapat dibuat kesimpulan mengenaiidentitas penjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisihdalam pengubahan dan pembuktian berbagai identitas trigonometri.

MengomunikasikanMenyampaikan identitas penjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisihdalam pengubahan dan pembuktian berbagai identitas trigonometri dalam bentuk lisan, tulisan, atau bagan. Tugas Membaca mengenai pengertian identitas penjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisih kosinus dalam pengubahan dan pembuktian berbagai identitas trigonometri. Mengerjakan latihan soal yang terkait dengan identitas penjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisih kosinus dalam pengubahan dan pembuktian berbagai identitas trigonometri.

Portofolio Menyusun dan membuat rangkuman tugas-tugas yang sudah diselesaikan, kemudian membuat refleksi diri.

TesTes tertulis bentuk uraian yang terkait dengan identitas penjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisih kosinus dalam pengubahan dan pembuktian berbagai identitas trigonometri. 16 jam pelajaran Buku Teks Pelajaran Matematika kelas XII Peminatan. Buku referensi dan artikel Internet

4.6 Menyajikan dan menganalisis identitas penjumlahan sinus, identitas selisih sinus, identitas penjumlahan kosinus, identitas selisihuntuk pengubahan dan pembuktian berbagai identitas trigonometri.

3.7 Mendeskripsikandan menerapkan konsep danaturan integral tentu untuk membuktikan dan menyelesaikan masalah terkaitluas daerah di bawah kurva, daerah di antaraduakurvadan volumebendaputar.3.8 Menganalisis grafik fungsi aljabar dan trigonometri dan menerapkan konsep danaturan integral tentu untuk menentukan panjangkurva padainterval tertentu.Integral Tentu

MengamatiMembaca dan mencermati mengenai deskripsidan penerapan konsep danaturan integral tentu untuk membuktikan dan menyelesaikan masalah terkaitluas daerah di bawah kurva, daerah di antaraduakurvadan volumebendaputar, dan panjang kurva.

MenanyaMembuat pertanyaan mengenai deskripsidan penerapan konsep danaturan integral tentu menyelesaikan masalah terkaitluas daerah di bawah kurva, daerah di antaraduakurvadan volumebendaputar, dan panjang kurva.

MengeksplorasiMenentukan unsur-unsur yang terdapat padadeskripsidan penerapan konsep danaturan integral tentu untuk membuktikan dan menyelesaikan masalah terkaitluas daerah di bawah kurva, daerah di antaraduakurvadan volumebendaputar, dan panjang kurva.

MengasosiasiMenganalisis dan membuat kategori dari unsur-unsur yang terdapatpadadeskripsidan penerapan konsep danaturan integral tentu untuk membuktikan dan menyelesaikan masalah terkaitluas daerah di bawah kurva, daerah di antaraduakurvadan volumebendaputar, kemudian menghubungkan unsur-unsur yang sudah dikategorikan sehingga dapat dibuat kesimpulan mengenaideskripsidan penerapan konsep danaturan integral tentu untuk membuk-tikan dan menyelesaikan masalah terkaitluas daerah di bawah kurva, daerah di antaraduakurvadan volumebendaputar, dan panjang kurva.

MengomunikasikanMenyampaikan deskripsidan penerapan konsep danaturan integral tentu untuk membuktikan dan menyelesaikan masalahterkaitluas daerah di bawah kurva, daerah di antaraduakurvadan volumebendaputar, dan panjang kurva dalam bentuk lisan, tulisan, atau bagan.Tugas Membaca dan mencermati mengenai deskripsidan penerapan konsep danaturanintegral tentu untuk membuk-tikan dan menyelesaikan masalah terkaitluas daerah di bawah kurva, daerah di antaraduakurvadan volumebendaputar. Mengerjakan latihan soal yang terkait dengan penerapan konsep danaturan integral tentu untuk membuktikan dan menyelesaikan masalah terkaitluas daerah di bawah kurva, daerah di antaraduakurvadan volumebendaputar, dan panjang kurva.

PortofolioMenyusun dan membuat rangkuman tugas-tugas yang sudah diselesaikan, kemudian membuat refleksi diri.

TesTes tertulis bentuk uraian yang terkait dengan penerapan konsep danaturan integral tentu untuk membuktikan dan menyelesaikan masalah terkaitluas daerah di bawah kurva, daerah di antaraduakurvadan volumebendaputar, dan panjang kurva.16 jam pelajaran

Buku Teks Pelajaran Matematika kelas XII Peminatan. Buku referensi dan artikel Internet

4.7 Memecahkan masalah nyata dengan menerapkanberbagai konsep dan aturan integral tentu terkait luas daerah, volume benda putar dan panjang kurva dengan mengolah data, memilih variabel,menginterpretasi masalah dalam gambar dan membuat model masalah serta menyelesaikannya.

3.9 Mendeskripsikan dan menganalisiskonsep dan aturan untuk melakukan integralparsial terhadap berbagai bentuk fungsi aljabar dan Trigonometri.Integral ParsialMengamatiMembaca dan mencermati konsep dan aturan untuk melakukan integralparsial terhadap berbagai bentuk fungsi aljabar dan Trigonometri, dan cara penggunannya dalam memecahkan masalah nyata.

MenanyaMembuat pertanyaan mengenai konsep dan aturan untuk melakukan integralparsial terhadap berbagai bentuk fungsi aljabar dan Trigonometri, dan cara penggunannya dalam memecahkan masalah nyata.

MengeksplorasiMenentukan unsur-unsur yang terdapat padakonsep dan aturan untuk melakukan integralparsial terhadap berbagai bentuk fungsi aljabar dan Trigonometri, dan cara penggunannya dalam memecahkan masalah nyata.

MengasosiasiMenganalisis dan membuat kategori dari unsur-unsur yang terdapatpadakonsep dan aturan untuk melakukan integralparsial terhadap berbagai bentuk fungsi aljabar dan Trigonometri, dan cara penggunannya dalam memecahkan masalah nyata, kemudian menghubungkan unsur-unsur yang sudah dikategorikan sehingga dapat dibuat kesimpulan mengenaikonsep dan aturan untuk melakukan integralparsial terhadap berbagai bentuk fungsi aljabar dan Trigonometri, dan cara penggunannya dalam memecahkan masalah nyata.

MengomunikasikanMenyampaikan konsep dan aturan untuk melakukan integralparsial terhadap berbagai bentuk fungsi aljabar dan Trigonometri, dan cara penggunannya dalam memecahkan masalah nyata dalam bentuk lisan, tulisan, atau bagan.Tugas Membaca dan mencermati konsep dan aturan untuk melakukan integralparsial terhadap berbagai bentuk fungsi aljabar dan Trigonometri, dan cara penggunannya dalam memecahkan masalah nyata. Mengerjakan latihan soal yang terkait konsep dan aturan untuk melakukan integralparsial terhadap berbagai bentuk fungsi aljabar dan Trigonometri, dan penggunannya dalam memecahkan masalah nyata.

Portofolio,Menyusun dan membuat rangkuman tugas-tugas yang sudah diselesaikan, kemudian membuat refleksi diri.

TesTes tertulis bentuk uraian yang terkait konsep dan aturan untuk melakukan integralparsial terhadap berbagai bentuk fungsi aljabar dan Trigonometri, dan penggunannya dalam memecahkan masalah nyata.16 jam pelajaran

Buku Teks Pelajaran Matematika kelas XII Peminatan. Buku referensi dan artikel Internet

4.8 Memecahkan masalah nyata dengan menerapkan konsep dan aturan untuk melakukan intergral parsial terhadap berbagai bentuk fungsi aljabar dan trigonometri

11. SILABUS MATA PELAJARAN BIOLOGI (PEMINATAN MATEMATIKA DAN ILMU ALAM)

Satuan Pendidikan: SMAKelas: XKompetensi Inti: KI 1:Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

KI 2:Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

KI 3:Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

KI 4:Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

Kompetensi DasarMateri PembelajaranKegiatan PembelajaranPenilaianAlokasi WaktuSumber Belajar

1.1.Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan tentang keanekaragaman hayati, ekosistem, dan lingkungan hidup.

1.2.Menyadari dan mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati bioproses.

1.3.Peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan hidup, menjaga dan menyayangi lingkungan sebagai manifestasi pengamalan ajaran agama yang dianutnya.

2.1.Berperilaku ilmiah: teliti, tekun, jujur terhadap data dan fakta, disiplin, tanggung jawab,dan peduli dalam observasi dan eksperimen, berani dan santun dalam mengajukan pertanyaan dan berargumentasi, peduli lingkungan, gotong royong, bekerjasama, cinta damai, berpendapat secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam setiap tindakan dan dalam melakukan pengamatan dan percobaan di dalam kelas/laboratorium maupun di luar kelas/laboratorium.

2.2.Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan dengan menerapkan prinsip keselamatan kerja saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di laboratorium dan di lingkungan sekitar.

1. Ruang Lingkup Biologi, Kerja Ilmiah dan Keselamatan Kerja, serta karir berbasis Biologi

3.1.Memahami tentang ruang lingkup biologi (permasalahan pada berbagai obyek biologi dan tingkat organisasi kehidupan), metode ilmiah dan prinsip keselamatan kerja berdasarkan pengamatan dalam kehidupan sehari-hari.

Ruang lingkup biologi: Permasalahan biologi pada berbagai objek biologi, dan tingkat organisasi kehidupan Cabang-cabang ilmu biologi dan kaitannya dengan pengembangan karir di masa depan Manfaat mempelajari biologi bagi diri sendiri dan lingkungan, serta masa depan peradapan bangsa Metode Ilmiah: mengidektifikasi masalah, menentukan hipotesis, merancang percobaan, menentukan variabel, mengolah data, mengkomunikasikan Keselamatan Kerja dalam laboratoriumMengamati Mengamati atau mendiskusikan kehidupan masa kini yang berkaitan dengan biologi seperti kedokteran, gizi, lingkungan, makanan, penyakit, serta karir dll yang berhubungan dengan biologi

Menanya:Siswa dimotivasi untuk membuat pertanyaan tentang: Kaitan kedokteran, gizi, lingkungan, makanan, penyakit, serta karir dll yang berhubungan dengan biologi. Yang akan dipelajarinya tentangkarakteristik, cara mempelajari Biologi, metode ilmiah dan keselamatan kerja,serta karir berbasis biologi.

Mengumpulkan data(Eksperimen/Eksplorasi) Membaca teks atau melihat video tentang kasus-kasus pada kedokteran, gizi, lingkungan, makanan, penyakit, serta karir dll yang berhubungan dengan biologi dan mendiskusikan kaitannya dengan biologi Melakukan studi literatur tentangcabang-cabang biologi, obyek biologi, permasalahan biologi dan profesi yang berbasis biologi (distimulir dengan contoh-contoh dan diperdalam dengan tugas mandiri) Membaca karya tulis ilmiah biologi sebagai bahan analisis tentang kerja seorang peneliti biologi dan menganalisis komponen-komponen dalam karya tulis ilmiah dikaitkan dengan metode ilmiah dalam biologi Diskusi aspek-aspek keselamatan kerja laboratorium biologi dan menyepakati komitmen bersama untuk melaksanakan secara tanggung jawab aspek keselamatan kerja di lab Mendesaindan melakukan percobaan sederhana untuk memahami kerja ilmiah dengan menentukan permasalahan, membuat hipotesis, merencanakan percobaan dengan menentukan variabel percobaan, mengolah data pengamatan dan percobaan dan menampilkannya dalam tabel/grafik/skema. Mengkomunikasikannya secara tertulis dengan membuat laporan hasil penelitian dengan format laporan ilmiah sederhana(tugas mandiri)

Mengasosiasikan Mendiskusikan hasil-hasil pengamatan dan kegiatan tentang ruang lingkup biologi, cabang-cabang biologi, pengembangan karir dalam biologi, kerja ilmiah dan keselamatan kerja untuk membentuk pemahaman tentang ruang lingkup biologi

Mengkomunikasikan Mengkomunikasikan secara lisan tentang ruang lingkup biologi, kerja ilmiah dan keselamatan kerja, serta rencana pengembangan karir masa depan berbasis biologi Melaporkan secara tertulis hasil penelitian

ObservasiSikap ilmiah saat mengamati, melaporkan secara lisan dan saat diskusi dengan lembar pengamatan

Tes Pemahaman tentang ruang lingkup biologi Langkah kerja ilmiah dengan diberikan persoalan siswa mendesain rancangan penelitian Aspek keselamatn kerja

Portofolio Kemampuan membuat laporan ilmiah dengan penulisan yang baik dan benar

2minggu

Buku teks pelajaran biologi kelas X Laboratorium biologi dan sarananya (peralatan yang akan dipakai selama satu tahun ajaran) Buku panduan kerja lab dalam satu tahun (LKS) Artikel ilmiah atau laporan ilmiah yang berhubungan dengan biologi Lembar tata tertib keselamatan kerja laboratorium biologi Lembar kesepakatan yang ditandatangani bersama oleh setiap siswa tentang aspek keselamatan kerja.

4.1.Menyajikan data tentang objek dan permasalahan biologi pada berbagai tingkatan organisasi kehidupan sesuai dengan metode ilmiah dan memperhatikan aspek keselamatan kerja serta menyajikannya dalam bentuk laporan tertulis..

2. Berbagai Tingkat Keanekaragaman Hayati

3.2.Menganalisis data hasil obervasi tentang berbagai tingkat keanekaragaman hayati (gen, jenis dan ekosistem) di Indonesia. Konsep keanekaragaman gen, jenis, ekosistem Keanekaragaman hayati Indonesia(gen, jenis, ekosistem), flora, fauna, mikroorganisme. Sistem klasifikasi makhluk hidup: taksan, klasifikasi binomial. Mengamati Mengamati gambar berbagai tingkatan keanekaragaman (gen, jenis dan ekosistem) Indonesia untuk memahami konsep tingkat keanekaragaman hayati

MenanyaSiswa dimotivasi untuk membuat pertanyaan tentang: Berbagai macam keanekaragaman hayati Indonesia(gen, jenis, ekosistem) dan cara mempelajarinya Cara pengelompokkan keanekaragaman hayati Megabiodiversitas Indonesia

Mengumpulkan data (Eksperimen/Eksplorasi) Mengamati dan berbagai tingkat keanekaragaman hayati Indonesia dengan contoh berbagai tumbuhan, biji-bijian, kerang-kerangan, insekta, dll sesuai lingkungan sekolah yang dibawa siswa Mengelompokkan berbagai tingkat keanekaragaman hayati Indonesia dengan contoh-contohnya yang dibawa siswa

Mengasosiasikan Mendiskusikan berbagai tingkat keanekaragaman hayati Indonesia dan memberi contohnya, memahami garis Wallace dan Weber Mendiskusikan untuk memahami tentang takson dalam klasifikasi dan kunci determinasi dari contoh organisme yang dibawa siswa

Mengkomunikasikan Mempresentasikan secara lisan tentang keanekaragaman hayati Indonesia berdasarkan tingkat keanekaragamannya. Mempresentasikan takson-takson dalam klasifikasi dan kunci determinasi

Observasi Sikap ilmiah dalam bertanya, memberikan pendapat, menghargai pikiran orang lain

Tes Tertulis essay tentang konsep keanekaragaman hayati Indonesia dari berbagai tingkat keanekaragaman hayati, Persebaran keanekaragaman hayati Pemahaman tentang takson dalam klasifikasi dan kunci determinasi

6 JP

Buku teks pelajaran biologi kelas X Charta berbagai tingkat kehati Peta kehati Indonesia, garis Wallace dan Weber Ensiklopedia flora fauna Indonesia Gambar/foto karakter hutan hujan tropis Charta takson Charta Kunci determinasi

4.2.

Menyajikan hasil identifikasi usulan upaya pelestarian keanekaragaman hayati Indonesia berdasarkan hasil analisis data ancaman kelestarian berbagai keanekaragaman hewan dan tumbuhan khas Indonesia yang dikomunikasikan dalam berbagai bentuk media informasi.

Garis Wallace, Garis Weber. Keunikan hutan hujan tropis, pesisir dan laut Indonesia

Mengamati Mengamati peta garis Wallace dan Weber tentang keanekaragaman hayati Indonesia Membaca teks pemanfaatan keanekaragaman hayati Mengamati film/gambar hutan hujan tropis Indonesia, pesisir dan laut Indonesia untuk mengenal megabiodiversitas Indonesia MenanyaSiswa dimotivasi untuk membuat pertanyaan tentang: Persebaran keanekaragaman hayati Indonesia Hutan hujan tropis, pesisr dan laut Megabiodiversitas Indonesia

Mengumpulkan data (Eksperimen/Eksplorasi) Menganalisis film/gambar untuk memahami lebih lanjut megabiodiversitas Indonesia mulai dari hutan hujan tropis, pesisir, dan laut.

Mengasosiasikan Mendiskusikan hubungan antara garis Wallace dan Weber dengan keanekaragaman hayati Indonesia Mengaitkan garis Weber dan Wallace posisi geografis Indonesia di garis katulistiawa dengan megabiodiversitas. Mendiskusikan manfaat dari keanekaragaman hayati Indonesia dari segi ekonomi, pendidikan, dan ekologis untuk pembangunan berkelanjutan. Berdiskusi tentang kemelimpahan keanekaraaman hayati Indonesia untuk menumbuhkan rasa bangga kepada tanah air dan syukur terhadap Tuhan Yang Maha Esa

Mengkomunikasikan Mempresentasikan secara lisan tentang keanekaragaman hayati Indonesia mulai dari hutan hujan tropis, pesisir, dan laut. Mempresentasikan secara lisan manfaat keanekaragaman hayati Indosia

Observasi Sikap ilmiah dalam bertanya, memberikan pendapat, menghargai pikiran orang lain

Tugas: Kliping pemanfaatan keanekaragaman hayati dan dilakukan analisis mannfaatnyaTes: Pemahaman Garis Wallace dan Weber Pemahaman tentang berbagai keanekaragaman hayati Indonesia Menfaat keanekaragaman hayati Indonesia 6 JP

Upaya pelestarian kehati Indonesia secara in-situ dan ex-situ Manfaat kehati (ekonomi, pendidikan,dan ekologis) untuk pembangunan berkelanjutan

Mengamati Menonton film tentang penangkaran berbagai satwa asli Indonesia

MenanyaSiswa dimotivasi untuk membuat pertanyaan tentang: Tujuan dari kegiatan penangkaran satwa Kegiatan lainnya yang berkaitan dengan usaha perlindungan dan pelestarian flora dan fauna Indonesia Tempat-tempat perlindungan dan pelestarian flora dan fauna Indonesia

Mengumpulkan data (Eksperimen/Eksplorasi) Menganalisis penangkaran berbagai satwa asli Indonesiauntuk memahami tujuan pelestarian keanekaragaman hayati Indonesia Mengidentifikasi berbagai jenis kegiatan upaya perlindungan dan pelestarian biodiversitas Indonesia secara in-situ dan eks-situ

Mengasosiasikan Mendiskusikan pentingnya upaya perlindungan dan pelestarian biodiversitas Indonesia Diskusi tentang upaya perlindungan dan pelestarian biodiversitas Indonesia secara in-situ dan eks-situ

Mengkomunikasikan Mempresentasikan secara lisan tentang perlindungan dan pelestarian biodiversitas Indonesia secara in-situ dan eks-situ Membuat laporan rancangan terobosan baru/ide kreatif tentang upaya pelestarian biodiversitas Indonesia (tugas mandiri individu)

Observasi Sikap ilmiah dalam bertanya, memberikan pendapat, menghargai pikiran orang lain

6 JP

3. Virus, ciri dan peranannya dalam kehidupan

3.3.Menerapkan pemahaman tentang virus berkaitan tentang ciri, replikasi, dan peran virus dalam aspek kesehatan masyarakat.

Virus Ciri-ciri virus: struktur dan reproduksi Kasus-kasus penyakit yang disebabkan virus

Mengamati Membaca berbagai kasus penyakit yang merebak saat ini yang disebabkan oleh virus seperti influenza, HIV Aids, dan flue burung

MenanyaSiswa dimotivasi untuk membuat pertanyaan tentang: Penyebab berbagai penyakit pada kasus yang dibaca Mekanisme penularan

Mengumpulkan Data(Eksperimen/Eksplorasi) Mengamati karakteristik virus danstruktur virus dari charta Mengamati proses perkembangbiakan virus pada organisme hidup Mendiskusikan penyebaran virus HIV dikaitkan dengan ciri perkembangbiakannya

Mengasosiasikan Mendiskusikan kaitan antara struktur dan reproduksi virus dengan penyebaran penyakit dan mengaitkan perilaku yang harus dilakukannya untuk membentuk sikap positif pada generasi muda Indonesia

Mengkomunikasikan Menjelaskan secara lisan: ciri dan karakter virus, perkembangbiakan dan cara penularan HIV

Tugas Membuat model tiga dimensi Virus HIV Aids atau virus jenis lain

Tes Essay bagan replikasi virus Essay penyebaran virus HIV Tertulis tentang pemahaman istilah-istilah ilmiah yang digunakan berkaitan dengan virus seperti kapsid, DNA, RNA, viroid, tail/ekor, fase litik dan lisogenik, dll

3 JP

Buku teks pelajaran biologi Charta virus Charta penyebaran virus HIV Charta perkembangbiakan virus Foto/gambar berbagai penyakit yang disebabkan oleh virus

4.3.

Menyajikan data tentang ciri, replikasi, dan peran virus dalam aspek kesehatan dalam bentuk model/charta.

Peran virus dalam kehidupan Jenis-jenis partisipasi remaja dalam menanggulangi persebaranvirus HIV Aids dan lainnyaMengamati Mengamati berbagai gambar tentang hasil aktivitas virus pada hewan, tumbuhan, dan manusia

MenanyaSiswa dimotivasi untuk membuat pertanyaan tentang:

Dampak dari aktivitas virus terhadap makhluk hidup Cara menghindari dan mencegah

Mengumpulkan Data(Eksperimen/Eksplorasi) Mendiskusikan dampak ekonomi dan sosial akibat serangan virus Mendiskusikan hubungan antara cara reproduksi virus dengan penyebaran dalam tubuh dan penularan terhadap organisme lain.

Mengasosiasikan Mendiskusikan tentang ciri virus dengan dampak yang ditimbulkan antara lain dampak ekonomi dan sosial

Mengkomunikasikan Menjelaskan dampak positif dan negatif secara ekonomi dan sosial dengan terjangkitnya virus

Tugas Membuat karya ajakan hidup sehat dengan menghindari infeksi virus (lagu, poster, cerita, komik, puisi, dll) tergantung kepada minat anak dan kerja sama lintas mata pelajaran Bahasa dan seni budaya.Tes Essay dampak ekonomi dan sosial Tertulis tentang peran virus bagi kehidupan

3 JP

4. Archaebateria dan Eubactaeria, ciri, dan peranannya

3.4.Menerapkan prinsip klasifikasi untuk menggolongkan archaebacteria dan eubacteria berdasarkan ciri-ciri dan bentuk melalui pengamatan secara teliti dan sistematis.

Kingdom monera Ciri Archaebacteria dan Eubacteria, Penanaman bakteri/pour plate/streak plate Pengamatan Koloni bakteri Pengecatan gram Pengamatan sel bakteri

Mengamati Mengamati berbagai foto/gambar/film tentang berbagai bentuk sel bakteri dan koloni bakteri

MenanyaSiswa dimotivasi untuk membuat pertanyaan tentang: Organisme apa yang terlihat dalam foto/gambar/film. Cara membuat atau menghasilkan gambar yang diamati .

Mengumpulkan Data (Eksperimen/Eksplorasi? Melakukan pour plate dan streak plate bakteri tanah dan bakteri udara untuk memahami ciri-ciri bakteri Mendiskusikan prosedur tentang pengamatan bakteri dari mulai sterilisasi, penyiapan alat dan bahan, cara penanaman, dan mendiskusikan cara pewarnaan gram dari gambar dan memahami kosa-kata baru misalnya pengecatan gram, inokulum, inokulasi, sterilisasi dll Mendisukusikan cara mengenal bakteri misalnya dari bentuk koloni, pewarnaan gram, dan bentuk sel Mendiskusikan struktur dan karakteristik bakteri archaebacteria dan eubacteria dari gambar Scanning Electron Micrograph/mikroskop elektron

Mengasosiasikan Mendiskusikan cara mengenal bakteri dengan mengamati koloni, pengecatan gram, dan bentuk sel bakteri Menyimpulkan perbedaan archaebacteria dan eubacteriadari referensi Mengkomunikasikan Melaporkan tentang sterilisasi dan prosedur penanaman bakteri,pengecatan gram, dan bentuk sel bakteri

Observasi Pengamatan sikap ilmiah dan keselamatan kerja di laboratorium (ketelitian, tanggung jawab, jujur, kerja sama, dan kesabaran) Disiplin dalam mengikuti prosedur kerja ilmiah dalam menanam bakteri

3 JP

Buku teks pelajaran biologi

Charta koloni dan bentuk bakteri LKS pennyiapan media, pour/streak plate, inokulasi, pengecatan gram Loupe Mikroskop dan perlengkapannya

4.4.

Menyajikan data tentang ciri-ciri dan peran archaebacteria dan eubacteria dalam kehidupan berdasarkan hasil pengamatan dalam bentuk laporan tertulis.

Pengamatan koloni

Mengamati Membaca teks tentang contoh-contoh bentuk koloni bakteri dan bentuk bakteri

MenanyaSiswa dimotivasi untuk membuat pertanyaan tentang: Pembentukan koloni bakteri

Mengumpulkan Data (Eksperimen/Eksplorasi? Melakukan pengamatan koloni bakteri dari kegiatan minggu pertama Mencatat data hasil pengamatan dengan menggambar dalam buku kerja/log book Mendiskusikan sifat pertumbuhan bakteri dengan hasil pengamatan koloni bakteri Menerapkan keselamatan kerja (prosedur pengamatan koloni bakteri) dalam pengamatan bakteri

Mengasosiasikan Mendiskusikan hasil pengamatan dan ciri pertumbuhan dan perkembangbiakan bakteri

MengkomunikasikanMelaporkan hasil pengamatan secara tertulis menggunakan format laporan sesuai kaidah3 JP

Pengecatan bakteri Bentuk sel bakteriMengamati Mengamati gambar foto mikrograph berbagai bentuk sel bakteri

MenanyaSiswa dimotivasi untuk membuat pertanyaan tentang: Bagaimana menghasilkan gambar/ foto sel bakteri

Mengumpulkan Data (Eksperimen/Eksplorasi? Melakukan pengecatan gram pada sel bakteri atau mendiskusikan cara mengamati bakteri karena ukuran bakteri yang sangat kecil Mengamati sel bakteri hasil pengecatan gram dan menentukan sifat bakteri (gram + dan gram -) atau mendiskusikan ciri bakteri dari gambar/foto bakteri Menerapkan prosedur ilmiah dan keselamatan kerja dalam pengecatan gram bakteri

Mengasosiasikan Mendiskusikan hubungan antara kegiatan pengecatan gram dengan sifat dan ciri bakteri serta kegiatan ilmiah seorang peneliti biologi

MengkomunikasikanMelaporkan hasil pengamatan secara tertulis menggunakan format laporan sesuai kaidahPortofolio Laporan tertulis

Observasi Proses kerja ilmiah dan melakukan prosedur yang benar dan runtut Sikap ilmiah dalam pengamatan (teliti, jujur, disiplin).3 JP

Peranan bakteri dalam kehidupanMengamati Makan bersama nata de coco yang dibawanya dari rumah

MenanyaSiswa dimotivasi untuk membuat pertanyaan tentang: Bahan dari nata de coco

Mengumpulkan Data (Eksperimen/Eksplorasi? Mendiskusikan cara pembuatan nata de coco Mendiskusikan bahwa nata de coco berasal dari dinding sel bakteri Mendiskusikan makanan lain dan produk-produk lain yang memanfaatkan bakteri Mendiskusikan jenis-jenis penyakit yang disebabkan oleh bakteri dan cara penanggulangannya Mendiskusikan peranan bakteri dalam lingkungan seperti pembusukan sampah, pengolahan limbah

Mengasosiasikan Mendiskusikan peranan bakteri dalam kehidupan Mendiskusikan manfaat dari bakteri bagi kelangsungan hidup di bumi Mendiskusikan kemungkinan peristiwa dapat terjadi seandainya tidak adanya bakteri dalam kehidupan untuk menumbuhkan spiritualitas yang tinggi terhadap ciptaan Tuhan

MengkomunikasikanMelaporkan secara lisan manfaat bakteri

TesManfaat dan peran bakteri dalam kehidupan3 JP

5. Protista, ciri dan karakteristik, serta perananya dalam kehidupan

3.5.Menerapkan prinsip klasifikasi untuk menggolongkan protista berdasarkan ciri-ciri umum kelas dan peranya dalam kehidupan melalui pengamatan secara teliti dan sistematis.

Protista Ciri-ciri umum protista. Ciri-ciri umum Protista mirip jamur (jamur lendir/ Slime Mold. Ciri-ciri umum Protista mirip tumbuhan (Alga) .

Ciri-ciri umum Protista mirip hewan (Protozoa)

Mengamati Mengamati suatu foto berwarna/gambar/ animasi berbagai macam protista

MenanyaSiswa dimotivasi untuk membuat pertanyaan tentang: Organisme dalam gambar Nama kelompok organisme Habitatnya

Mengumpulkan Data (Eksperimen/Mengeksplorasi) Membuat kultur Paramecium dari rendaman air jerami (tugas mandiri) Melakukan pengamatan mikroskopis air kolam, air rendaman jerami dll Menggambar hasil pengamatan.

Mengasosiasikan Mendiskusikan hasil pengamatan dan mengidentifikasi jenis protista yang ditemukan berdasarkanliteratur. Mendiskusikan ciri umum protista mirip jamur, protista mirip alga, protista mirip hewan menggunakan gambar/charta/animasi /film Membandingkan hasil pengamatan dengan gambar/charta/foto/film berbagai jenis organisme golongan Protista Membuat kesimpulan tentang ciri protista

Mengkomunikasikan Menyusun laporan tertulis hasil pengamatan dan hasil diskusi dirangkum untuk memahami konsep keanekaragaman protista dan dasar pengelompokannya

Tugas Laporan pengamatan berbentuk gambar dan ulasan

Observasi Performa saat melakukan pengamatan(kerja keras, tanggung jawab, disiplin,toleransi)

Portofolio Hasil menulis laporan praktikum

Tes Tertulis untuk menilai pemahaman dan kedalaman konsep ciri dan dasar klasifikasi protista Hasil charta yang digambarnya untuk melihat pemahaman tentang protista

6 JP

Buku teks pelajaran biologi

LKS pengamatan protista LKS pembuatanlaporan tertulis Buku kumpulanProtista

4.5.

Merencanakan dan melaksanan pengamatan tentang ciri-ciri dan peran protista dalam kehidupan dan menyajikan hasil pengamatan dalam bentuk model/charta/gambar.

Peran Protista dalam kehidupan Mengamati Membaca teks di berbagai literatur tentang peran berbagai protista

MenanyaSiswa dimotivasi untuk membuat pertanyaan tentang: Apa saja peran protista dalam kehidupan, menguntungkan atau merugikan

Mengumpulkan Data (Eksperimen/Mengeksplorasi)

Menganalisis berbagai artikel yang berhubungan dengan peran protista dalam kehidupan baik yang menguntungkan maupun merugikan bagi manusia dan lingkungan

Mengasosiasikan Mengaitkan berbagai penyakitdan fenomena alam seperti malaria, penyakit tidur, fosil minyak bumi, bahan granit dengan peran berbagai jenis protista Membuat kesimpulan tentang peran protista

Mengkomunikasikan Menyusun laporan tertulis hasil diskusi dan mempresentasikan di depan kelas

Tugas: Membuat bahan presentasi

Observasi: Aktivitas dalam diskusi dan presentasi (santun, toleransi, menghargai pendapat orang lain, menerima kritik, kreatif)

Gambar-gambar yang berhubungan dengan peran protista

Internet: Fosil minyak bumi dan bahan granit

6. Jamur, ciri dan karakteristik, serta peranannya dalam kehidupan

3.6.Menerapkan prinsip klasifikasi untuk menggolongkan jamur berdasarkan ciri-ciri dan cara reproduksinya melalui pengamatan secara teliti dan sistematis.

Fungi/Jamur Ciri-ciri kelompok jamur. dalam hal morfologi, cara memperoleh nutrisi, reproduksi Pengelompokan jamur.

Mengamati Mengamati berbagai jenis jamur, produk makanan dan minumanserta obat-obatanyang berhubungan dengan jamur. Membaca literatur tentang syarat hidup jamur

MenanyaSiswa dimotivasi untuk membuat pertanyaan tentang:

Berbagai macam jamur, bagaimana mengelompokkannya Apa ciri-ciri dan karakteristik jamur yang membedakannya dengan organisme lain Apa syarat hidup jamur

Mengumpulkan Data (Eksperimen/Eksplorasi) Mengamati morfologi jamur mikroskopis dari berbagai bahan (roti, kacang, jagung berjamur, tempe, oncom, dll), jamur cendawan, menggambar hasil pengamatan, menandai nama-nama bagian-bagiannya Melakukan pengamatan morfologi mikroskopis dan makroskopis (khamir dan kapang) serta alat reproduksinya. Melakukan pengamatan tubuh buah jamur makroskopis (cendawan) Melakukan percobaan fermentasi makanan dengan jamur.

Mengasosiasikan Menyimpulkan hasil pengamatan tentang perbedaan jamur dengan organisme lain Menyimpulkan tentang ciri morfologi berbagai jenis jamur ada yang maikroskopis, bersel tunggal(uniseluler), multiseluler, dan yang memiliki tubuh buah dan cara reproduksinya, sebagai dasar pengelompokannya. Mengaitkancara hidup jamur sebagai saprofit dengan perannya dalam kelangsungann hidup di bumi sebagai pengurai.

Mengkomunikasikan Membuat laporan hasil pengamatan mikroskopis dan makroskopis jamur secara tertulis sesuai kaidah penulisan yang berlaku atau presentasi

Tugas -

Observasi Performa/proses ilmiah saat siswa melakukan pengamatan dengan mikroskop Keselamatan kerja Sikap ilmiah dalam bekerja

Portofolio Laporan tertulis hasil investigasi berbagai jamur edibel/toksik Sikap ilmiah

Tes Tes tertulis pemahaman konsep dan kosa kata ilmiah tentang dunia jamur Gambaran menyeluruh tentang karakteristik, morfologi, dan pengelompokan jamur Analisis kasus permasalahan peran jamur dalam penyakit, pengobatan, makanan, keseimbangan ekologi

6JP

Buku teks pelajaran biologi

Foto/gambar berbagai macam jamur, baik yang edibel dan non-edibel/toksik Teksbook jamur LKS pengamatan jamur mikroskopis LKS pengamatan jamur makrsokopis LKS pemanfaatan khamir dalam industri roti LKS identifikasi berbagai jamur di alam

4.6.

Menyajikan data hasil pengamatan ciri-ciri dan peran jamur dalam kehidupan dan lingkungan dalam bentuk laporan tertulis.

Peran jamur secara ekologis, ekonomis, medis, dan pengembangan iptek

Mengamati Mengamati berbagai kasus, kondisi dan produk yang berhubungan dengan jamur

MenanyaSiswa dimotivasi untuk membuat pertanyaan tentang: Peran jamur dalam kehidupan dan lingkungan

Mengumpulkan Data (Eksperimen/Eksplorasi)

Mencari informasi tentang berbagai jamur yang edibel/bisa dimakan dan jamur yang toksik, serta manfaat jamur pada pembuatan antibiotik Mengumpulkan kasus-kasus penyakit dan keracunan karena jamur

Mengasosiasikan Menganalisis hubungan kasus keracunan dan penyakit dengan aktivitas jamur Menyimpulkan berbagai peran jamur dalam kehidupan berdasarkan hasil analisis yang sudah dilakukan

Mengkomunikasikan Melaporkan peran jamur dalam kehidupan, dan memecahkan masalah apabila keberadaan jamur dalam suatu ekosistem terganggu secara tertulis.

3 JP Buku teks pelajaran biologi Contoh contoh foto/gambar penyakit kulit, dan jamur penyebabnya Gambar/foto produk yang berhubungan dengan jamur

7. Plantae: ciri-ciri morfologis, metagenesis, peranannya dalam keberlangsungan hidup di bumi

3.7.Menerapkan prinsip klasifikasi untuk menggolongkan tumbuhan ke dalam divisio berdasarkan pengamatan morfologi dan metagenesis tumbuhan serta mengaitkan peranannya dalam kelangsungan kehidupan di bumi.

Plantae Ciri-ciri umum plantae. Tumbuhan lumut. Tumbuhan paku.

Mengamati Siswa mengamati gambar hutan hujan tropis dengan berbagai jenis tumbuhan yang membentuk strata di dalamnya.

MenanyaSiswa dimotivasi untuk menanyakan tentang: berbagai jenis tumbuhan yang membentuk strata di hutan hujan tropis cara mengenali nama dan mengelompokkannya Ciri-ciri masing-masing kelompok

Mengumpulkan Data (Eksperimen/Eksplorasi) Mengidentifikasi jenis-jenis tumbuhan pada setiap strata di hutan hujan tropis. Menggunakan contoh tumbuhanyang dibawa siswa (lumut, paku, tumbuhan biji) membandingkan ciri-ciri Plantae Mengindentifikasi alat reproduksi lumut dan paku yang dibawa siswa atau menggunakan gambar Membuat bagan metagenesis pada lumut, paku-pakuan, membandingkan dengan gambar/charta Melakukan diskusi problem solving dengan rantai makanan dan jaring-jaring kehidupan dengan berubahnya keanekaragaman tumbuhanlumut dan paku di suatu ekosistem dan menganalisis dampaknya dari sudut: lingkungan alam, ekonomi, masyarakat, dan kesejahteraan masyarakat

Mengasosiasi Mengaitkan konsep berbagai keanekaragaman hayati dengan metode pengelompokan berdasarkan ciri morfologi dan metagenesis tumbuhan. Menemukan ciri khas dan dasar pengelompokan tumbuhan paku dan lumut.

Mengkomunikasikan Menyajikan laporan hasil pengamatan berbagai tumbuhan dalam berbagai bentuk.

Tugas

Produk membuat cerita dunia tumbuhan sesuai kemampuannya, dalam bentuk komik, ilustrasi, lagu, cerita, atau laporan investigasi untuk menunjukkan pemahaman

Observasi Ketekunan dalam kegiatan pengamatan

Portofolio Laporan tertulis

Tes Ciri khas tumbuhan lumut dan paku Charta tentang penggolongan lumut dan Paku Metagenesis tumbuhan lumut dan paku

6 JP

Buku teks pelajaran biologi

Charta dunia tumbuhan Charta/video ciri-ciri khusus dunia tumbuhan Ensiklopedi/teksbook/buku referensi ilmiah Buku botani internet

4.7.

Menyajikan data tentang morfologi dan peran tumbuhan pada ber