Sifat Wujud Zat

download Sifat Wujud Zat

of 5

Transcript of Sifat Wujud Zat

  • 8/18/2019 Sifat Wujud Zat

    1/5

    LAPORAN MINGGUANPRAKTIKUM KIMIA DASAR

    SIFAT FISIK DARI ZATHerawan Arofana 

    133020378Jurusan Teknologi Pangan, Fakultas Teknik, Universitas Pasundan

    ASTRAKSifat fisik zat adalah sifat suatu zat yang dapat diamati tanpa mengubah zat-zat penyusun materi tersebut. Sifat fisik zat

    antara lain u!ud zat, arna, bau, titik leleh, titik didih, massa !enis, kekerasan, kelarutan, kekeruhan, dan kekentalan.Tu!uan dari per"obaan sifat fisik zat adalah kita dapat mengetahui bagaimana "ara menentukan viskositas suatu zat dan

     !uga mengetahui bagaimana proses suatu zat mengalami perubahan pada titik leleh.Prinsip per"obaan sifat fisik zat berdasarkan hokum Poiseuille yang menyatakan baha lapisan paling luar dari fluida

    melekat pada dinding pipa pada ke"epatan nol. #erdasarkan hokum Stokes yang menyatakan baha bila suatu fluida sempurnayang viskositasnya nol mengalir menleati sebuah bola, atau apabila suatu bola bergerak dalam suatu fluida yang diam arusnyaakan membentuk sebuah pola yang simetris sempurna di sekeliling bola.

    Key words: Sifat fisik zat, titik leleh, kekentalan, $asil pengamatan

    P!NDAHULUAN

    Sifat fisik zat adalah sifat suatu zat yang dapatdiamati tanpa mengubah zat-zat penyusun materitersebut. Sifat fisik zat antara lain u!ud zat, arna,bau, titik leleh, titik didih, massa !enis, kekerasan,kelarutan, kekeruhan, dan kekentalan.

    Tu!uan dari per"obaan sifat fisik zat adalahkita dapat mengetahui bagaimana "ara mengukurkekentalan atau viskositas dengan bantuan alat yangdinamakan vis"ometer. %ita !uga ingin mengetahuibagaimana proses ter!adinya lelehan pada suatu zatyang kita gunakan yang men!adi sampel adalah zatnaftalena.

    Prinsip per"obaan sifat fisik zat berdasarkanhokum Poiseuille yang menyatakan baha lapisanpaling luar dari fluida melekat pada dinding pipa padake"epatan nol. #erdasarkan hokum Stokes yangmenyatakan baha bila suatu fluida sempurna yangviskositasnya nol mengalir menleati sebuah bola, atauapabila suatu bola bergerak dalam suatu fluida yangdiam arusnya akan membentuk sebuah pola yangsimetris sempurna di sekeliling bola.

    M!TODOLOGI

    A"a# $an a%an

    &lat yang digunakan dalam per"obaan titik lelehadalah gelas kimia, pipa kapiler, thermometer, botolsemprot, tali, klem dan statif, kaki tiga dan alatpembakar. #ahan pada titik lelehan a'uades, zatnaftalen.

    &lat yang digunakan dalam per"obaan viskositasasalah vis"ometer "up and bob, spindle, gelas kimia.#ahan yang digunakan susu kentas manis "oklat enak,susu kental putih manis bendera, saos oblada dan saossasa.

    Me#o$e &er'o(aan

    (.Per"obaan titik leleh

    Pipa kapiler dibersihkan dengan a'uades.

    )alu masukan naftalen pada pipa kapiler kira-kira ("m,

    pipa kapiler diikat dengan thermometer dan gantungkan

    pada klem dan statif dibaah gelas kimia yang berisi

    a'uades (*+ml. #unsen nyalakan danbiarkan serbuk

    naftalen meleleh.

    ambar etode Per"obaan Titik )eleh

  • 8/18/2019 Sifat Wujud Zat

    2/5

    .Per"obaan viskometer

    Pertama bersihkan vis"ometer, sampel

    masukan dalam adah hingga penuh, pasang spindle

    pada alat vis"ometer, sesuaikan kekentalan sampel

    dengan spindle yang digunakan, dan !angan biarkan

    spindle terkena pada dinding adah, lalu vis"ometer

    nyalakan dan diukur kekentalannya. 

    amabar etode Per"obaan /iskositas

    HASIL P!NGAMATAN

    Tabel (. $asil Per"obaan Titik )eleh

    0

    o

    Suhu $asil

    ( T aal a'uades 1

    T aal lelehan 11

    2 T akhir lelehan 13

    4Sumber5 $eraan &rofana, (22++216, %elompok 7,

    me!a ((, +(2.8

    Tabel . $asil Per"obaan /iskositas

    0o

    Sampel Spindel $asil

    ( Susu kental manis

    "oklat enak

    ( 22 dpas

    Susu kental manis

    putih bendera

    ( + dpas

    2 Saos oblada (+ dpas

    9 Saos sasa ( 2 dpas

    4Sumber $eraan &rofana, (22++216, %elompok 7.

    e!a ((, +(28

    P!MAHASAN

    :ari per"obaan titik lelehan naftalen yang dilakukan

    didapatkan hasil didapat suhu aal a'uades 1;, suhuaal lelehan 11;, dan suhu akhir lelehan 13;.

    :ari per"obaan viskositas yang dilakukan di dapat

    hasil sampel susu kental manis "oklat enak

    menggunakan spindle ( dengan kekentalan 22 dpas,

    susu kental manis putih manis bendera memakai

    spindle ( dengan kekentalan + dpas, sampel saos

    oblada menggunakan spindle dengan kekentalan (+

    dpas dan sampel saos sasa menggunakan spindle (

    dengan kekentalan 2 dpas.

    %esalahan pada per"obaan titik leleh naftalen

    adalah mungkin karena rusaknya termometer,

    kesalahan memperkirakan dimana titik aal lelehan.

    Sifat fisika merupakan sifat materi yang dapat dilihat

    se"ara langsung dengan indra. Sifat fisika antara lain

     u!ud zat, arna, bau, titik leleh, titik didih, massa !enis,

    kekerasan, kelarutan, kekeruhan, dan kekentalan.

    Sifat Fisik5 Sifat yang tidak mengubah sifat kimia materi

    ;ontoh dari sifat fisik adalah5 arna, bau, titik beku,

    titik didih, titik lebur, spektrum infra-merah, daya tarik

  • 8/18/2019 Sifat Wujud Zat

    3/5

    4paramagnetik8 atau tolakan 4diamagneti"8 untuk

    magnet, opa"ity, viskositas dan densitas. &da lebih

    banyak "ontoh. Perhatikan baha masing-masing

    mengukur properti tidak akan mengubah sifat dasar

    dari substansi.

    . Sifat kimia umumnya meru!uk pada sifat suatu materi

    pada kondisi ambien atau sekitar, yaitu pada suhukamar, tekanan atmosfer, dan atmosfer beroksigen8.

    Sifat ini terutama timbul pada reaksi kimia dan hanya

    dapat diamati dengan mengubah identitas kimiai

    suatu zat. Sifat kimia dapat digunakan untuk menyusun

    klasifikasi kimia.

    Titik leleh didefinisikan sebagai temperatur dimana

    zat padat berubah men!adi "airan pada tekanannya

    satu atmosfer. Titik leleh suatu zat padat tidak

    mengalami perubahan yang berarti dengan adanyaperubahan tekanan. 7leh karena itu tekanan biasanya

    tidak dilaporkan pada penentuan titik leleh , ke"uali

    kalau perbedaan dengan tekanan normal terlalu besar.

    Pada umumnya titik leleh senyaa organi" mudah

    diamati sebab temperatur dimana pelelehan mulai

    ter!adi hamper sama dengan temperatur dimana zat

    telah meleleh semuanya. ;ontohnya 5 suatu zat

    dituliskan dengan range titik leleh (,( )

    Faktor kesalahan yang dialkukan pada per"obaan

    /iskositas adalah salah satunya alat yang digunakan

  • 8/18/2019 Sifat Wujud Zat

    4/5

    mulai ruksak, spindle yang digunkan menyentuh

    dinding adah yang digunakan.

    /iskositas dipengaruhi oleh temperatur, tekanan,

    kohesi dan la!u

    perpindahan momentum molekularnya. /iskositas zat

    "air "enderung menurun dengan seiring bertambahnyakenaikan temperatur hal ini disebabkan gaya @ gaya

    kohesi pada zat "air bila dipanaskan akan mengalami

    penurunan dengan semakin bertambahnya temperatur

    pada zat "air yang menyebabkan berturunya viskositas

    dari zat "air tersebut.

    Tegangan permukaan zat "air adalah

    ke"endrungan permukaan zat "air untuk menegang

    sehingga permukaannya seperti ditutupi oleh suatu

    lapisan elastis. Tegangan permukaan zat "air ter!adikarena adanya kohesi di baah zat "air yang lebih

    besar dari pada kohesi dipermukaan zat "air, sehingga

    permukaan air akan "endrung mengerut dan

    membentuk luas permukaan seke"il mungkin.

    /iskositas adalah ukuran hambatan aliran yang

    ditimbulkan fluida bila fuida tersebut mengalami

    tegangan geser. #iasanya diterima sebagai

    AkekentalanA, atau penolakan terhadap penuangan.

    /iskositas menggambarkan penolakan dalam fluida

    kepada aliran dan dapat dipikir sebagai sebuah "ara

    untuk mengukur gesekan fluida. &ir memiliki viskositas

    rendah, sedangkan minyak sayur memiliki viskositas

    tinggi

    /iskometer 7sald 5 Pada vis"ometer ini yangdiukur adalah aktu yang dibutuhkan oleh se!umlah"airan tertentu untuk mengalir melalui pipa kapilerdengan gaya yang disebabkan oleh berat "airan itusendiri. :idalam per"obaan diukur aktu aliran untuk

    volume / 4antara tanda a dan b8 melalui pipa kapileryang verti"al. Jumlah tekanan 4P8 dalam hokumPoiseuille adalah perbedaan tekanan antarapermukaan "airan, dan berbanding lurus dengan r.

    /iskometer $oppler 5 Bang diukur adalah aktuyang diperlukan oleh sebuah bola untuk meleati"airan pada !arak atau tinggi tertentu. %arena adanyagravitasi benda yang !atuh melalui medium yangberviskositas dengan ke"epatan yang semakin besarsampai men"apai ke"epatan maksimum. %e"epatanmaksimum akan di"apai !ika gaya gravitasi 4g8 samadengan gaya tahan medium 4f8 besarnya gaya tahan

    4fri"tional resistan"e8 untuk benda yang berbentuk bolastokes.

    /iskometer ;up dan #ob 5 Prinsip ker!anya sampledigeser dalam ruangan antaradinding luar dari bob dandinding dalam dari "up dimana bob masuk persisditengah-tengah. %elemahan vis"ometer ini adalahter!adinya aliran sumbat yang disebabkan geseranyang tinggi di sepan!angkeliling bagian tube sehinggamenyebabkan penurunan konsentrasi. Penurunan

    konsentras ini menyebabkab bagian tengah zat yangditekan keluar memadat. $al ini disebut aliran sumbat4oe"htar,(33+8

    /iskometer ;one dan Plate 5 ;ara pemakaiannyaadalah sampel ditempatkan ditengah-tengah papan,kemudian dinaikkan hingga posisi di baah keru"ut.%eru"ut digerakkan oleh motor dengan berma"amke"epatan dan sampelnya digeser di dalam ruangsemitransparan yang diam dan kemudian keru"ut yangberputar 4oe"htar,(33+8.

    &plikasi di bidang pangan pada per"obaan titikleleh dan viskositas adalah kita dapat mengetahuikekentalan dari bahan makanan seperti susu, mentega,saos, ke"ap, dll. &gar kita dapat mengetahui apakahbahan makanan itu layak atau tidak untuk di konsumsi.

    K!SIMPULAN:ari per"obaan titik leleh naftalen dan viskositas

    dapat di simpulkan baha suhu aal a'uades 1;, titikaal lelehan 11;, dan ttitik akhir lelehan 13;. Padaviskositas dapat sampel susu kental manis "oklat enakmenggunakan spindle ( dengan kekentalan 22 dpas,susu kental manis putih manis bendera memakai

    spindle ( dengan kekentalan + dpas, sampel saosoblada menggunakan spindle dengan kekentalan (+dpas dan sampel saos sasa menggunakan spindle (dengan kekentalan 2 dpas.

    DAFTAR PUSTAKA

    &nonim. +(2.http,blogspot."om>++3>((>titik-leleh

    dan-titik-didih.html.a""es.*.:esember.+(2

    &nonim.+(2.http5>>nannananot.blogspot."om>+(>(+>viskometer.html.a""es.*.:esember.+(2

    &nonim.+(2.http5>>kimiamaster.blogspot."om>+((>((>definisi-naftalena-adalah>hidrokarbon.html.a""es.*.:esember.+(2

    #rady, J. C. (336. K),)a Un)-er*)#a* A*a* $an

    S#r.+#.r. #ina Usaha 5 Jakarta.

    Sutrisno, C.T. dan D.S. irnabari.+(+.Pen.n#.n

    Pra+#)+., K),)a Da*ar. UniversitasPasundan 5 #andung

    http://nannananot.blogspot.com/2012/10/viskometer.htmlhttp://nannananot.blogspot.com/2012/10/viskometer.htmlhttp://nannananot.blogspot.com/2012/10/viskometer.htmlhttp://kimiamaster.blogspot.com/2011/11/definisi-naftalena-adalah/hidrokarbon.%20htmlhttp://kimiamaster.blogspot.com/2011/11/definisi-naftalena-adalah/hidrokarbon.%20htmlhttp://kimiamaster.blogspot.com/2011/11/definisi-naftalena-adalah/hidrokarbon.%20htmlhttp://kimiamaster.blogspot.com/2011/11/definisi-naftalena-adalah/hidrokarbon.%20htmlhttp://kimiamaster.blogspot.com/2011/11/definisi-naftalena-adalah/hidrokarbon.%20htmlhttp://kimiamaster.blogspot.com/2011/11/definisi-naftalena-adalah/hidrokarbon.%20htmlhttp://nannananot.blogspot.com/2012/10/viskometer.htmlhttp://nannananot.blogspot.com/2012/10/viskometer.html

  • 8/18/2019 Sifat Wujud Zat

    5/5