Selai Kopi

2
 Nama : Icha Pebriyanti F34120108 Atika Trirahmawati F34120121 Muhammad Rahmadsyah F34120151 SELAI KOPI Kopi merupakan suatu jenis minuman berwarna hitam pekat yang mampu memberikan cita rasa unik bagi yang meminumnya. Bahkan tidak sedikit orang menjadi kecanduan karena cita rasa kopi karena adanya kandungan kafein yang terdapat dalam kopi itu sendiri. Kafein adalah senyawa kimia alkaloid dikenal sebagai trimetilsantin dengan rumus molekul C8H10N4O2. Jumlah kandungan zat kafein yang terdapat dalam kopi adalah antara 1 hingga 1,5%. Selai Kopi adalah produk olahan makanan berupa selai. Sedangkan buah, selain untuk menjadi variasi rasa, tetapi juga untuk menjadi alternative cara mengentalkan kopi itu sendiri agar menjadi selai. Buah yang diolah bersama kopi ini antara lain nanas dan strawberry. Kopi sendiri memiliki banyak manfaat. Menurut Harvard Women’s Health, konsumsi kopi beberapa cangkir sehari dapat mengurangi risiko diabetes tipe 2, pembentukan batu ginjal, kanker usus besar, penyakit parkinson, kerusakan fungsi hati (sirosis), penyakit jantung serta menghambat penurunan daya kognitif otak.

description

coffee jam

Transcript of Selai Kopi

Nama: Icha PebriyantiF34120108 Atika TrirahmawatiF34120121 Muhammad RahmadsyahF34120151

SELAI KOPIKopi merupakan suatu jenis minuman berwarna hitam pekat yang mampu memberikan cita rasa unik bagi yang meminumnya. Bahkan tidak sedikit orang menjadi kecanduan karena cita rasa kopi karena adanya kandungan kafein yang terdapat dalam kopi itu sendiri. Kafein adalah senyawa kimia alkaloid dikenal sebagai trimetilsantin dengan rumus molekul C8H10N4O2. Jumlah kandungan zat kafein yang terdapat dalam kopi adalah antara 1 hingga 1,5%.Selai Kopi adalah produk olahan makanan berupa selai. Sedangkan buah, selain untuk menjadi variasi rasa, tetapi juga untuk menjadi alternative cara mengentalkan kopi itu sendiri agar menjadi selai. Buah yang diolah bersama kopi ini antara lain nanas dan strawberry. Kopi sendiri memiliki banyak manfaat.Menurut Harvard Womens Health, konsumsi kopi beberapa cangkir sehari dapat mengurangi risiko diabetes tipe 2, pembentukan batu ginjal, kanker usus besar, penyakit parkinson, kerusakan fungsi hati (sirosis), penyakit jantung serta menghambat penurunan daya kognitif otak.