SEJARAH LAHIRNYA PANCASILA

5
SEJARAH LAHIRNYA PANCASILA Oleh : Ulin Nur W Kemerdekaan bangsa Indonesia pertama kali diumumkan oleh PemerintahMiliter di Indonesia pada tanggal 17 September 1944 oleh perdana Menteri Koyso,bahwa dalam waktu dekat akan dibentuk suatu badan yang bertugas mempelajarilangkah-langkah mana yang perlu diambil sebagai persiapan kemerdekaan.Penyampaian tersebut sebagai lanjutan pada tanggal 29 April 1945.Badan Penyelidik Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia(BPUPKI) pada tnggal 28 Mei 1945 telah dilantik resmi oleh badan yang diketuaiseorang jepang, akan tetapi kenyataanya dipimpin secara bergiliran oleh dua orangketuan muda, yaitu Dr. Rajiman Wediodinigrat dan R.P. Suroso. Pada mulanyaanggotanya yang berjumlah 63 orang. Badan ini mengadakan dua kali sidang yangpertama kali pada tanggal 29 Mei sampai dengan 1 Juni dan yang kedua padatanggal 10-17 Juli 1945.Dalam siding pertama kali yang dikemukakan oleh Ketua Dr. Rajiman memintakepada para anggota agar memaparkan pendapat mereka tenatng apa yang akandijadikan dasar Indonesia Merdeka. Sementara anggota berpendapat bahwapernyataan itu akan membawa ke persoalan filsafat dan menghambat penyusunankonstitusi, soal dasar negara tersebut sidang pertama. Yang dimaksud adalah

description

pancasila, dasar negara

Transcript of SEJARAH LAHIRNYA PANCASILA

Page 1: SEJARAH LAHIRNYA PANCASILA

SEJARAH LAHIRNYA PANCASILA Oleh : Ulin Nur W Kemerdekaan bangsa Indonesia pertama kali diumumkan oleh PemerintahMiliter di Indonesia pada tanggal 17 September 1944 oleh perdana Menteri Koyso,bahwa dalam waktu dekat akan dibentuk suatu badan yang bertugas mempelajarilangkah-langkah mana yang perlu diambil sebagai persiapan kemerdekaan.Penyampaian tersebut sebagai lanjutan pada tanggal 29 April 1945.Badan Penyelidik Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia(BPUPKI) pada tnggal 28 Mei 1945 telah dilantik resmi oleh badan yang diketuaiseorang jepang, akan tetapi kenyataanya dipimpin secara bergiliran oleh dua orangketuan muda, yaitu Dr. Rajiman Wediodinigrat dan R.P. Suroso. Pada mulanyaanggotanya yang berjumlah 63 orang. Badan ini mengadakan dua kali sidang yangpertama kali pada tanggal 29 Mei sampai dengan 1 Juni dan yang kedua padatanggal 10-17 Juli 1945.Dalam siding pertama kali yang dikemukakan oleh Ketua Dr. Rajiman memintakepada para anggota agar memaparkan pendapat mereka tenatng apa yang akandijadikan dasar Indonesia Merdeka. Sementara anggota berpendapat bahwapernyataan itu akan membawa ke persoalan filsafat dan menghambat penyusunankonstitusi, soal dasar negara tersebut sidang pertama. Yang dimaksud adalahsuatu “hilosophisce grondslang”dikatakan sebagai falsafah, yaitu pikiran yangsedalam-dalamnya, untuk diatasnya didirikan gedung Indonesia Merdeka yangkekal dan abadi. Dasar serupa dianggap perlu karena Negara sebagai suatuorganisasi kemasyarakatan yang hanya berfungsi sebagai suatu gambaran yang jelas tentang hakikat, dasar dan tujuannya. Oleh sebab itu pendiri Negara pertamaharus mempunyai gambaran dasar yang jelas tentang negara yang dimaksud dantempat warga negara didalamnya. Gagasan dasar akan menjadi landasan danpedoman bagi kerja sama antar pemerintah sebagai pemimpin negara dan rakyatsebagai mereka yang dipimpin.

Page 2: SEJARAH LAHIRNYA PANCASILA

Pancasila Sebagai Pandangan Hidup Bangsa Indonesia

1. Arti Pandangan Hidup Suatu Bangsa.

“ Apa arti pandangan hidup suatu bangsa?”. Pertanyaan ini sukar untuk dijawab tanpa mengetahui bahwa bangsa itu mengenal berbagai kelompok masyarakat manusia yang membentuk bangsa. Kita mengenal bangsa Amerika yang terdiri atas berbagai asal ras dan asal kebudayaan. Ada yang beasal dari Eropa, Inggris, Jerman, Timur Tebgah, Jepang dan masih banyak lagi. Tetapi mereka menyebut diri sebagai bangsa Amerika.

Semua mengaku sebagai bangsa Amerika yang siap membela Negara Amerika. Indonesia pun sama seperti bangsa Amerika yang terdiri atas berbagai kelompok masyarakat yang masing-masing berbeda latar belakang budayanya, agama, dan bahkan darahnya. Tetapi sejak tanggal 28 Oktober 1928 kita telah menjadi satu bangsa Artinya satu kesatuan dari berbagai ragam latar belakang sosial budaya, agama dan keturunan yang bertekad untuk membangun satu tatanan hidup berbangsa dan bernegara.

Setiap bangsa mempunyasi cita-cita untuk masa depan dan menghadapi masalah bersama dalam mencapai cita-cita bersama. Cita-cita kita sebagai bangsa Indonesia tercantum dalam Pembukaan UUD 1945, yakni mewujudkan suatu tatanan masyarakat yang adil dan makmur materil dan spirituan berdasarkan Pancasila. Seperti halnya keluarga, sutau bangsa yang bertekad mencapai cita-cita bersama memerlukan suatu pandangan hidup. Tanpa pandangn hidup, suatu bangsa akan  terombang ambing. Dengan pandangan hidup suatu bangsa dapat secara jelas mengetahui arah yang dicapai. Dengan pandangan hidup, suatu bangsa :

Akan dengan mudah memandang persoalan-pesoalan yang dihadapi; Akan dengan mudah mencari pemecahan masalah-masalah yang dihadapi; Akan memiliki pedoman dan pegangan; Akan membangun dirinya.

Page 3: SEJARAH LAHIRNYA PANCASILA

Dasar negara adalah landasan kehidupan berbangsa dan bernegara yang keberadaannya wajib dimiliki oleh setiap negara dalam setiap detail kehidupannya. Dasar negara bagi suatu negara merupakan suatu dasar untuk mengatur semua penyelenggaraan yang terbentuk dalam sebuah negara. Negara tanpa dasar negara berarti negara tersebut tidak memiliki pedoman dalam penyelenggaraan kehidupan bernegara, maka akibatnya negara tersebut tidak memiliki arah dan tujuan yang jelas, sehingga memudahkan munculnya kekacauan. Dasar negara sebagai pedoman hidup bernegara mencakup norma bernegara, cita-cita negara, dan tujuan negara.

Dasar negara merupakan suatu norma dasar dalam penyelenggaraan bernegara. Sebagai suatu konsep norma hukum tertinggi atau sumber dari segala sumber hukum dalam suatu negara yang berintikan seperangkat nilai yang bersifat menyeluruh dan mendalam sebagai fandemen yang kokoh dan kuat serta bersumber dari pandangan hidup serta cerminan dari peradaban, kebudayaan, keluhuran budi dan kepribadian yang tumbuh dalam sejarah perkembangan suatu negara dan diterima oleh seluruh lapisan masyarakat.

Pandangan Hidup adalah Konsep atau cara pandang manusia yang bersifat mendasar tentang diri dan dirinya. Pandangan hidup berarti pendapat atau pertimbangan yang dijadikan pegangan, pedoman, arahan, petunjuk hidup didunia. Pendapat atau pertimbangan itu merupakan hasil pemikiran manusia berdasarkan pengalaman sejarah berdasarkan waktu dan lingkungan hidupnya. Dengan demikian, pandangan hidup bukanlahtimbul seketika ataupun dalam waktu yang singkat, melain dalam waktu yang lama dan prses terus menerus sehingga hasil pemikiran tersebut dapat di uji kenyataannya, serta dapat diterima oleh akal dan diakui kebenarannya. Dan atas dasr tersebut manusia menerima hasil pemikiran itu sebagai pegangan, pedoman, arahan, atau petunjuk yang dapat disebut sebagi pandangan hidup.

Pancasila Sebagai Pandangan Hidup Bangsa Indonesia. Sebagaimana yang ditujukan dalam ketetapan MPR No. II/MPR/1979, maka Pancasila itu adalah jiwa seluruh rakyat Indonesia, pandangan hidup bangsa Indonesia dan dasar negara kita. Setiap bangsa yang ingin berdiri kokoh dan mengetahui dengan jelas arah serta tujuan yang ingin dicapainya sangat memerlukan nilai-nilai luhur yang dijunjung sebagai pandangan/filsafat hidup.

Dalam pergaulan hidup terkandung konsep dasar mengenai kehidupan yang dicita-citakan oleh suatu bangsa, terkandung pikiran-pikiran yang terdalam dan gagasan suatu bangsa mengenai wujud kehidupan yang dianggap baik. Dengan demikian, pancasila sebagai pandangan hidup bangsa Indonesia juga harus berdasarkan pada Bhineka Tunggal Ika yang merupakan asas pemersatu bangsa sehingga tidak boleh mematikan keanekaragaman.