SBD_1

2
1. a. Jelaskan tujuan dari ilmu statistik ! b. Mengapa data yang digunakan untuk membuat keputusan dalam bisnis pada umumnya adalah data sampel dan bukannya data populasi ? c. Jelaskan berbagai macam variabel yang Anda ketahui ! d. Sebutkan dan jelaskan berbagai macam skala pengukuran yang Anda ketahui ! 2. Diketahui data jumlah pembeli di suatu toko besar setiap hari selama 80 hari adalah sebagai berikut : 189 186 192 184 184 183 185 186 187 188 185 187 204 182 175 184 174 191 188 179 166 190 180 199 183 184 186 189 197 188 181 186 186 189 183 180 195 176 190 189 178 182 194 175 194 191 195 184 192 184 176 183 186 182 186 194 184 182 189 192 186 179 200 189 186 178 183 184 199 179 183 185 184 190 179 190 195 198 185 175 Pertanyaan : a. Dengan menggunakan kaidah Sturges tentukan jumlah kelas dari data tersebut di atas dan buatlah distribusi frekuensinya dan histogramnya. b. Tentukan besarnya mean, median, dan modus dari data tersebut. Jawaban : 1. a. Tujuan ilmu statistik : - Karena statistik digunakan untuk mengolah data, dan data digunakan dimana-mana - Digunakan untuk mengambil keputusan yang lebih profesional b. Karena sampel merupakan bagian dari populasi yang dapat mewakili populasi tersebut. Artinya, data yang diolah lebih sedikit dibandingkan dengan populasi. c. Jenis-jenis variabel : - Variabel kualitatif merupakan variabel yang tidak berupa angka, contohnya status perkawinan, hobby, jenis kelamin, merk, dll. - Variabel kuantitatif merupakan variabel yang berupa angka. Variabel kuantitatif terbagi dari dua, yaitu : - Variabel diskret yaitu salah satu variabel kuantitatif (berupa angka) yang tidak berubah dalam jangka waktu

description

m

Transcript of SBD_1

Page 1: SBD_1

1. a. Jelaskan tujuan dari ilmu statistik !b. Mengapa data yang digunakan untuk membuat keputusan dalam bisnis pada umumnya adalah data sampel dan bukannya data populasi ?c. Jelaskan berbagai macam variabel yang Anda ketahui !d. Sebutkan dan jelaskan berbagai macam skala pengukuran yang Anda ketahui !

2. Diketahui data jumlah pembeli di suatu toko besar setiap hari selama 80 hari adalah sebagai berikut :

189 186 192 184 184 183 185 186 187 188185 187 204 182 175 184 174 191 188 179166 190 180 199 183 184 186 189 197 188181 186 186 189 183 180 195 176 190 189178 182 194 175 194 191 195 184 192 184176 183 186 182 186 194 184 182 189 192186 179 200 189 186 178 183 184 199 179183 185 184 190 179 190 195 198 185 175

Pertanyaan :

a. Dengan menggunakan kaidah Sturges tentukan jumlah kelas dari data tersebut di atas dan buatlah distribusi frekuensinya dan histogramnya.

b. Tentukan besarnya mean, median, dan modus dari data tersebut.

Jawaban :

1. a. Tujuan ilmu statistik :- Karena statistik digunakan untuk mengolah data, dan data digunakan dimana-mana- Digunakan untuk mengambil keputusan yang lebih profesionalb. Karena sampel merupakan bagian dari populasi yang dapat mewakili populasi tersebut.

Artinya, data yang diolah lebih sedikit dibandingkan dengan populasi.c. Jenis-jenis variabel :- Variabel kualitatif merupakan variabel yang tidak berupa angka, contohnya status

perkawinan, hobby, jenis kelamin, merk, dll.- Variabel kuantitatif merupakan variabel yang berupa angka. Variabel kuantitatif terbagi

dari dua, yaitu :- Variabel diskret yaitu salah satu variabel kuantitatif (berupa angka) yang tidak

berubah dalam jangka waktu tertentu, contohnya jumlah anak, penghasilan, jumlah karyawan, dll.

- Variabel kontinyu yaitu salah satu variabel kuantitatif (berupa angka) yang berubah dalam jangka waktu tertentu, contohnya berat badan, tinggi badan, suhu udara, dll.

d. Macam-macam skala pengukuran :- Skala nominal yaitu skala yang mengidentifikasi dan memberi label pada bermacam-

macam kategori tanpa memberi rangking pada kategori tersebut. Angka digunakan sebagai alat untuk mengidentifikasi beberapa kategori. Contohnya, nomor punggung pemain bola, nomor telepon, dll.

Page 2: SBD_1

- Skala ordinal yaitu nilai dari sebuah variabel yang dirangking lebih tinggi dari yang lain tanpa memperhatikan jarak antara nilai-nilai tersebut, contohnya rangking di kelas, skala kepuasan kerja, dll.

- Skala interval yaitu nilai dari sebuah variabel yang dirangking lebih tinggi dari yang lain, tetapi jarak antara nilai-nilai tersebut konstan dan tidak memiliki kepastian nol (fixed zero), contohnya suhu udara, ukuran baju, dll.

- Skala rasio yaitu nilai dari sebuah variabel yang dirangking lebih tinggi dari yang lain, tetapi jarak antara nilai-nilai tersebut konstan dan memiliki kepastian nol (fixed zero), contohnya penghasilan, jumlah karyawan, dll.

2.