RPPFISIKAX.pdf

25

Transcript of RPPFISIKAX.pdf

RPPFISIKAX.pdf.docx

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )Mata Pelajaran : FISIKA (Teknologi) Kelas / Semester : X / 1 Pertemuan ke : 1 (satu) Alokasi Waktu : 2 x 45 Standart Kompetensi : Mengukur besaran dan menerapkan satuannya Kompetensi Dasar : Menguasai konsep besaran dan satuannyaI. Tujuan Pembelajaran :Setelah mempelajari materi ini siswa dapat : A. Menyebutkan 7 besaran pokok dan satuannya B. Menyebutkan masing-masing 5 macam alat ukur panjang, massa, dan waktudengan satuannya C. Menjelaskan perbedaan antara Besaran pokok dan besaran turunan D. Menerapkan penurunan satuan besaran turunan dari besaran pokokII. Materi Ajar :A. Besaran pokok dan besaran turunanIII. Metode Pembelajaran :A. Ceramah B. Diskusi, atau C. Tanya jawabIV. Langkah-langkah/kegiatan Pembelajaran :A. Kegiatan Awal :1. Memberikan salam 2. Memimpin doa 3. Melakukan Absensi/Apersepsi B. Kegiatan inti :1. Menguraikan Sistematika Pembelajaran baru 2. Kegiatan setelah memulai materi meliputi :a. Berdiskusi tentang 7 besaran pokok dan satuannya b. Berdiskusi tentang macam-macam alat ukur panjang, massa, danwaktu dengan satuannya c. Menjelaskan perbedaan antara Besaran pokok dan besaran turunan d. Berdiskusi tentang cara memperoleh besaran turunan dari besaranpokok C. Kegiatan Akhir / Penutup :1. Mendiskusikan materi 2. Menyimpulkan / merangkum pembelajaran 3. Menyampaikan topik materi yang akan datang 4. Menutup kegiatan pembelajaran dengan doa bersama1

V. Alat / Bahan / Sumber Belajar :A. Buku pelajaran Kelas xB. LKS C. InternetVI. Penilaian :A. Tes tertulisB. Tes lisan, dan C. Pemberian tugas D. Ulangan2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )Mata Pelajaran : FISIKA (Teknologi) Kelas / Semester : X / 1 Pertemuan ke : 2 (dua) s.d. 3 (dua) Alokasi Waktu : 4 x 45 Standart Kompetensi : Mengukur besaran dan menerapkan satuannya Kompetensi Dasar : Menggunakan alat ukur yang tepat untuk mengukur suatubesaran fisisI. Tujuan Pembelajaran :Setelah mempelajari materi ini siswa dapat : A. Menyiapkan Instrumen serta pengukuran secara tepat B. Mendemonstrasikan pengukuran dengan benar berkaitan dengan besaran pokokpanjang, massa, waktu, dengan mempertimbangkan aspek ketepatan (akurasi) C. Membaca Nilai yang ditunjukkan alat ukur secara tepat, serta hasil pengukuran dituliskan sesuai aturan penulisan angka penting disertai ketidakpastiannya (batas ketelitian alat) dengan tepat, serta hasil pengukuran ditulis dalam bentuk tabel dan grafik. D. Membuat kesimpulan tentang besaran fisis yang diukur berdasarkan hasil yangtelah disajikan dalam bentuk grafikII. Materi Ajar :A. Pengukuran dan alat ukurIII. Metode Pembelajaran :A. Ceramah B. Tanya jawab C. PraktekIV. Langkah-langkah/kegiatan Pembelajaran :A. Kegiatan Awal :1. Memberikan salam 2. Memimpin doa 3. Melakukan Absensi/ApersepsiB. Kegiatan inti :1. Menguraikan Sistematika Pembelajaran baru 2. Kegiatan setelah memulai materi meliputi :a. Mengamati dan mempelajari alat-alat ukur (massa, panjang, waktu,suhu, kuat arus listrik) b. Menyiapkan bahan yang ada disekitar siswa (tali, silinder, kertas karton,kertas HVS, balok kayu dan lain-lain) c. Mengukur dan mencatat hasil pengukuran3

C. Kegiatan Akhir / Penutup1. Mendiskusikan materi 2. Menyimpulkan / merangkum pembelajaran 3. Menyampaikan topik materi yang akan datang 4. Menutup kegiatan pembelajaran dengan doa bersamaV. Alat / Bahan / Sumber Belajar :A. Penggaris, B. Jangka sorong C. Mikrometer skrup D. Jam henti/Stop Watch E. Neraca F. Benda yang diukur G. Buku pelajaran H. LKSVI. Penilaian :A. Observasi/ pengamatan B. Laporan prakti kum4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )Mata Pelajaran : FISIKA (Teknologi) Kelas / Semester : X / 1 Pertemuan ke : 4 (empat) Alokasi Waktu : 2 x 45 Standart Kompetensi : Menerapkan hukum gerak dan gaya Kompetensi Dasar : Menguasai konsep gerak dan gayaI. Tujuan Pembelajaran :Setelah mempelajari materi ini siswa dapat : A. Menjelasan pengertian, gerak, perpindahan, jarak tempuh B. Menganalisis besaran yang ada pada gerak C. Membuat pola hubungan antara jarak dan perpindahan D. Membedakan Antara kecepatan rata-rata dan kecepatan sesaatII. Materi Ajar :Gerak dan GayaIII. Metode Pembelajaran :A. Ceramah B. Tanya jawab IV. Langkah-langkah/kegiatan Pembelajaran :A. Kegiatan Awal :1. Memberikan salam 2. Memimpin doa 3. Melakukan Absensi/Apersepsi B. Kegiatan inti :1. Menguraikan Sistematika Pembelajaran baru 2. Kegiatan setelah memulai materi meliputi :a. Mendefinisikan tentang macam-macam gerak b. Berdiskusi tentang pola hubungan jarak, perpindahan, dan kecepatan c. Menganalisis bahwa kecepatan sesaat merupakan bagian darikecepatan pada selang waktu yang singkat C. Kegiatan Akhir / Penutup1. Mendiskusikan materi 2. Menyimpulkan / merangkum pembelajaran 3. Menyampaikan topik materi yang akan datang 4. Menutup kegiatan pembelajaran dengan doa bersamaV. Alat / Bahan / Sumber Belajar :A. Buku pelajaran B. LKS C. Lingkungan sekolah D. Internet5

VI. Penilaian :A. Kuis B. Tugas kelompok C. Ulangan6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )Mata Pelajaran : FISIKA (Teknologi) Kelas / Semester : X / 1 Pertemuan ke : 5 (lima) s.d. 6 (enam) Alokasi Waktu : 4 x 45 Standart Kompetensi : Menerapkan hukum gerak dan gaya Kompetensi Dasar : Menguasai hukum NewtonI. Tujuan Pembelajaran :Setelah mempelajari materi ini siswa dapat : A. Menyebutkan contoh kasus dalam kehidupan sehari-hari tentang Hukum I, II, IIINewton B. Mengaplikasikan persamaan hukum II Newton dalam menyelesaikan soalC. Menganalisis Konsep berat sebagai pengaruh dari medan gravitasi bumi D. Mengaplikasikan persamaan gaya berat dalam menyelesaikan soalE. Menganalisis Hukum-hukum Kepller untuk gerak planet berdasarkan hukumNewtonII. Materi Ajar :A. Hukum Newton tentang gerakIII. Metode Pembelajaran :A. Ceramah B. Tanya jawab C. PraktekIV. Langkah-langkah/kegiatan Pembelajaran :A. Kegiatan Awal :1. Memberikan salam 2. Memimpin doa 3. Melakukan Absensi/Apersepsi B. Kegiatan inti :1. Menguraikan Sistematika Pembelajaran baru 2. Kegiatan setelah memulai materi meliputi :a. Mendiskusikan tentang hukum I, II, dan III Newton b. Menyimpulkan karakteristik GLB dan GLBB melalui percobaan danpengukuran besaran-besaran terkait c. Berdiskusi tentang penurunan hukum Kepller dengan menggunakanhukum II Newton. d. Mendemonstrasikan percobaan tentang hukum Newton C. Kegiatan Akhir / Penutup:1. Mendiskusikan materi 2. Menyimpulkan / merangkum pembelajaran 3. Menyampaikan topik materi yang akan datang7

4. Menutup kegiatan pembelajaran dengan doa bersamaV. Alat / Bahan / Sumber Belajar :A. Buku pelajaran B. LKS C. Kit Mekanika D. Lingkungan sekolah E. Kertas F. KelerengVI. Penilaian :A. Kuis B. Tugas kelompok C. Ulangan8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )Mata Pelajaran : FISIKA (Teknologi) Kelas / Semester : X / 1 Pertemuan ke : 7 (tujuh), 8 (delapan), dan 9 (sembilan) Alokasi Waktu : 6 x 45 Standart Kompetensi : Menerapkan hukum gerak dan gaya Kompetensi Dasar : Menghitung gerak lurusI. Tujuan Pembelajaran :Setelah mempelajari materi ini siswa dapat : A. Arti fisis dari GLB, GLBB didemontrasikan B. Menjelaskan perbedaan GLB dan GLBB C. Besaran-besaran Fisika dalam GLB dan GLBB disintesis dalam bentukpersamaan dan digunakan dalam pemecahan masalahII. Materi Ajar :A. Gerak lurusIII. Metode Pembelajaran :A. Ceramah B. Tanya Jawab C. PraktekIV. Langkah-langkah/kegiatan Pembelajaran :A. Kegiatan Awal :1. Memberikan salam 2. Memimpin doa 3. Melakukan Absensi/Apersepsi B. Kegiatan inti :1. Menguraikan Sistematika Pembelajaran baru 2. Kegiatan setelah memulai materi meliputi :a. Mengamati demonstrasi dan melakukan percobaan tentang GLB danGLBB b. Berdiskusi tentang perumusan GLB dan GLBB c. Berdiskusi tentang pemecahan permasalahan GLB dan GLBB denganmenggunakan persamaan matematikC. Kegiatan Akhir / Penutup :1. Mendiskusikan materi 2. Menyimpulkan / merangkum pembelajaran 3. Menyampaikan topik materi yang akan datang 4. Menutup kegiatan pembelajaran dengan doa bersamaV. Alat / Bahan / Sumber Belajar :A. Buku pelajaran B. LKS9

C. Lingkungan sekolah D. Kit mekanikaVI. Penilaian :A. Kuis B. Tugas kelompok C. Ulangan10