Rpp Perkakas Alat Ukur

download Rpp Perkakas Alat Ukur

of 3

Transcript of Rpp Perkakas Alat Ukur

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran Kelas/Semester Pertemuan ke Alokasi Waktu

: Kompetensi Kejuruan : X/1 : 3 : 2 x 45 menit

Standar Kompetensi : Menggunakan Alat Ukur Kompetensi Standar : Menggunakan bermacam macam alat ukur berskala.

I.

Indikator Melakukan pengukuran dengan tepat sampai ke skala yang paling kecil pada alat ukur. Melaksanakan pengukuran yang sesuai dan benar.

II.

Tujuan Pembelajaran Siswa mengetahui macam macam alat ukur. Siswa mampu menggunakan macam macam alat ukur. Siswa mampu mengukur sebuah benda dengan tepat.

III.

Materi Ajar (Terlampir) Alat Ukur Langkah langkah Pembelajaran

IV.

No 1. Kegiatan Awal

Guru Masuk kelas, menata kelas dan mengkondisikan kelas. Memimpin doa Mengabsen siswa Memberikan kaitan pelajaran yang 1

Siswa Masuk kelas Berdoa

Waktu

15 menit Menjawab Memperhatikan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

No

Guru akan disampaikan dengan kehidupan sehari hari. Bertanya kepada siswa bertujuan agar merangsang siswa untuk

Siswa

Waktu

Menjawab pertanyaan

berfikir. 2. Kegiatan Inti Menjelaskan macam macam alat ukur. Menjelaskan fungsi masing masing alat ukur. Menjelaskan cara pembacaan masing masing alat ukur. Memberikan untuk bertanya. Memberikan penguatan verbal kesempatan siswa Merespon Bertanya 60 menit Mencatat Memperhatikan

maupun non verbal kepada siswa yang dapat menjawab pertanyaan dengan benar. 3. Kegiatan Akhir Memberikan kesimpulan materi Tanya jawab Memberikan soal kepada siswa Memperhatikan Bertanya Mengerjakan soal Merapikan catatan Berdoa 15 menit

sebagai evaluasi. Menutup pelajaran dengan doa dan salam.

2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

V.

Metode, media dan Sumber Belajar Metode Alat dan Media Sumber belajar : Ceramah, Demonstrasi, Tanya jawab : Laptop, LCD, Whiteboart, Spidol, Power point : Petunjuk Kerja Bangku 1, Direktorat Pendidikan

Abo Sudjana, R.Suasdi K, 1978,

Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Menengah Kejuruan, Jakarta Umaryadi, 2005, PDTM

Teknologi & Industri

Kelas 1 SMK,

Penerbit Yudistira, Bandung

VI.

Penilaian Tes tertulis (terlampir)

Surakarta, Oktober 2011 Guru Pamong Praktikan / Mahasiswa PPL

( NIP. .

)

( NIM. .

)

Mengetahui Dosen Pembimbing Kepala Sekolah

( ) NIP. .. 3

( ) NIP