RMP_praktek_KOMUNITAS.doc

12
I RENCANA MUTU PEMBELAJARAN 1. Nama Dosen : HM. Abi Muhlisin., SKM., M.Kep 2. Program Studi : D3 Keperawatan 3. Kode Mata Kuliah : Kep. 4. Nama Mata Kuliah : Praktek Keperawatan Komunitas 5. Jumlah SKS : 2 (dua; Praktek Klinik)) 6. Kelas/Semester : IV semester 6 7. Alokasi Waktu : 450 Menit 8. Pertemuan : 1-3 9. Topik/Pokok Bahasan : Perawatan Komunitas di Puskesmas II. Standar Kompetensi: Mahasiswa memiliki wawasan, sikap dan perilaku yang mampu mengimplementasikan teori, konsep dan prinsip- prinsip perawatan pasien komunitas dalam asuhan keperawatan komunitas komunitas. Melaksanakan asuhan keperawatan komunitas komunitas dengan pendekatan proses keperawatan pada komunitas dengan berbagai jenis gangguan dengan berpedoman pada standard asuhan keperawatan komunitas dan kode etik keperawatan III Kompetensi Dasar Memahami konsep tentang puskesmas dan perawatan pasien di puskesmas serta mengaplikasikan perawatan pasien di puskesmas. Pada mata ajar ini, peserta didik dapat menerapkan konsep-konsep keperawatan komunitas dengan fokus di Primary Health Care dalam praktik nyata di komunitas dengan menggunakan pengetahuan/ wawasan dari disiplin ilmu epidemiologi, kesehatan populasi dan sosiologi untuk mempelajari kebutuhan-kebutuhan 'vulnerable group' di dalam masyarakat, dengan rujukan khusus terhadap kebutuhan-kebutuhan populasi tertentu. Peserta didik juga akan mengenal arti penting dari kesinambungan ekologi terhadap kesehatan masyarakat. IV. Indikator: Rencana Mutu Pembelajaran S1 Keperawatan

Transcript of RMP_praktek_KOMUNITAS.doc

Page 1: RMP_praktek_KOMUNITAS.doc

I RENCANA MUTU PEMBELAJARAN

1. Nama Dosen : HM. Abi Muhlisin., SKM., M.Kep2. Program Studi : D3 Keperawatan3. Kode Mata Kuliah : Kep.4. Nama Mata Kuliah : Praktek Keperawatan Komunitas5. Jumlah SKS : 2 (dua; Praktek Klinik))6. Kelas/Semester : IV semester 67. Alokasi Waktu : 450 Menit8. Pertemuan : 1-39. Topik/Pokok Bahasan : Perawatan Komunitas di Puskesmas

II. Standar Kompetensi: Mahasiswa memiliki wawasan, sikap dan perilaku yang mampu mengimplementasikan teori, konsep dan prinsip-prinsip perawatan pasien komunitas dalam asuhan keperawatan komunitas komunitas. Melaksanakan asuhan keperawatan komunitas komunitas dengan pendekatan proses keperawatan pada komunitas dengan berbagai jenis gangguan dengan berpedoman pada standard asuhan keperawatan komunitas dan kode etik keperawatan

III Kompetensi DasarMemahami konsep tentang puskesmas dan perawatan pasien di puskesmas serta mengaplikasikan perawatan pasien di puskesmas. Pada mata ajar ini, peserta didik dapat menerapkan konsep-konsep keperawatan komunitas dengan fokus di Primary Health Care dalam praktik nyata di komunitas dengan menggunakan pengetahuan/ wawasan dari disiplin ilmu epidemiologi, kesehatan populasi dan sosiologi untuk mempelajari kebutuhan-kebutuhan 'vulnerable group' di dalam masyarakat, dengan rujukan khusus terhadap kebutuhan-kebutuhan populasi tertentu. Peserta didik juga akan mengenal arti penting dari kesinambungan ekologi terhadap kesehatan masyarakat.

IV. Indikator:Setelah mengikuti pembelajaran klinik mahasiswa diharapkan dapat :1. Menjelaskan tentang karakteristik puskesmas.2. menjelaskan fungsi puskesmas 3. menjelaskan tentang kegiatan puskesmas4. merawat klien yang ada di puskesmas5. membuat laporan perawatan pasien di puskesmas

V Materi AjarPerawatan pasien di puskesmas

VI Metode/Strategi Pembelajaran: 1. Praktek asuhan keprawatan.2. Bedside Teaching

Rencana Mutu Pembelajaran S1 Keperawatan

Page 2: RMP_praktek_KOMUNITAS.doc

3. Pembuatan laporan Asuhan keperawatan komunitas

VII Tahap Pembelajaran:A. Kegiatan Awal :

1. Dosen memberi pengarahan praktek2. Dosen memberikan review singkat materi ajar pertemuan lalu.

B. Kegiatan Inti : 1. Dosen memberi contoh aplikasi bedside teaching2. Memberi ruang pertanyaan3. Mahasiswa diminta mempraktekkan

C. Kegiatan Akhir : 1. Membuat simpulan2. Dosen memberi arahan agar hasil diskusi dirumuskan kembali kemudian

dalam wujud laporan dan diserahkan kepada dosen pada pertemuan berikutnya

VIII Alat/Media:Pasien Kelompok khusus di masyarakat pasienAlat dan bahan praktek

IX Bahan/Sumber Belajar

Pedoman Praktek Komunitas

X Penilaian Hasil Belajar:A. Teknik dan instrumen penilaian :

1. Process assesement2. Portofolio 3. Demonstrasi 4. Hasil diskusi ( dinilai dosen )5. Keaktifan dan inisiatif dalam praktek

B. Kriteria Penilaian : 3 prs + 3 pf + 4 U ---------------------------------------- = SM 10C. Acuan Penilaian : Penilaian Acuan Norma (PAN)KeteranganPf = PortofolioPrs = ProsesU = Ujian

Rencana Mutu Pembelajaran S1 Keperawatan

Page 3: RMP_praktek_KOMUNITAS.doc

SM = Sekor Mentah

I RENCANA MUTU PEMBELAJARAN

1. Nama Dosen : HM. Abi Muhlisin., SKM., M.Kep2. Program Studi : S I Keperawatan3. Kode Mata Kuliah : Kep. 602324. Nama Mata Kuliah : Praktek Keperawatan Komunitas5. Jumlah SKS : 2 (dua; Praktek Klinik)6. Kelas/Semester : IV semester 67. Alokasi Waktu : 450 Menit8. Pertemuan : 4-69. Topik/Pokok Bahasan : Perawatan pada Agregat dengan Masalah

Kesehatan di Komunitas

II. Standar Kompetensi: Mahasiswa memiliki wawasan, sikap dan perilaku yang mampu mengimplementasikan teori, konsep dan prinsip-prinsip perawatan pasien komunitas dalam asuhan keperawatan komunitas komunitas. Melaksanakan asuhan keperawatan komunitas komunitas dengan pendekatan proses keperawatan pada komunitas dengan berbagai jenis gangguan dengan berpedoman pada standard asuhan keperawatan komunitas dan kode etik keperawatan

III Kompetensi DasarMemahami konsep tentang perawatan pasien di kelompok khusus di masyarakat serta mengaplikasikan perawatan pasien di kelompok khusus di masyarakat berdasarkan proses keperawatan dengan memperhatikan standar asuhan keperawatan komunitas dan kode etik keperawatan. Pada mata ajar ini, peserta didik dapat menerapkan konsep-konsep keperawatan komunitas dengan fokus di Primary Health Care dalam praktik nyata di komunitas dengan menggunakan pengetahuan/ wawasan dari disiplin ilmu epidemiologi, kesehatan populasi dan sosiologi untuk mempelajari kebutuhan-kebutuhan 'vulnerable group' di dalam masyarakat, dengan rujukan khusus terhadap kebutuhan-kebutuhan populasi tertentu. Peserta didik juga akan mengenal arti penting dari kesinambungan ekologi terhadap kesehatan masyarakat.

IV. Indikator:Setelah mengikuti pembelajaran klinik mahasiswa diharapkan dapat :1. Menjelaskan tentang karakteristik perawatan pasien di kelompok khusus di

masyarakat.

Rencana Mutu Pembelajaran S1 Keperawatan

Page 4: RMP_praktek_KOMUNITAS.doc

2. menjelaskan fungsi kelompok khusus di masyarakat sebagai support sistem3. menjelaskan tentang kegiatan perawatan pasien komunitas di kelompok khusus

di masyarakat4. merawat klien yang ada di kelompok khusus di masyarakat5. membuat laporan perawatan pasien di kelompok khusus di masyarakat

V Materi AjarPerawatan pasien pada kelompok khusus di masyarakat

VI Metode/Strategi Pembelajaran: 1. Praktek asuhan keperawatan komunitas.2. Bedside Teaching3. Pembuatan laporan Asuhan keperawatan komunitas

VII Tahap Pembelajaran:A. Kegiatan Awal :

1. Dosen memberi pengarahan praktek2. Dosen memberikan review singkat materi ajar pertemuan lalu.

B. Kegiatan Inti : 1. Dosen memberi contoh aplikasi bedside teaching2. Memberi ruang pertanyaan3. Mahasiswa diminta mempraktekkan

C. Kegiatan Akhir : 1. Membuat simpulan2. Dosen memberi arahan agar hasil diskusi dirumuskan kembali kemudian

dalam wujud laporan dan diserahkan kepada dosen pada pertemuan berikutnya

VIII Alat/Media:Pasien Kelompok khusus di masyarakat pasienAlat dan bahan praktek

IX Bahan/Sumber Belajar

Pedoman Praktek Komunitas

X Penilaian Hasil Belajar:A. Teknik dan instrumen penilaian :

1. Process assesement2. Portofolio

Rencana Mutu Pembelajaran S1 Keperawatan

Page 5: RMP_praktek_KOMUNITAS.doc

3. Demonstrasi 4. Hasil diskusi ( dinilai dosen )5. Keaktifan dan inisiatif dalam praktek

B. Kriteria Penilaian : 3 prs + 3 pf + 4 U ---------------------------------------- = SM 10C. Acuan Penilaian : Penilaian Acuan Norma (PAN)KeteranganPf = PortofolioPrs = ProsesU = UjianSM = Sekor Mentah

I RENCANA MUTU PEMBELAJARAN

1. Nama Dosen : HM. Abi Muhlisin., SKM., M.Kep2. Program Studi : S I Keperawatan3. Kode Mata Kuliah : Kep. 602324. Nama Mata Kuliah : Praktek Keperawatan Komunitas5. Jumlah SKS : 2 (dua; Praktek Klinik)6. Kelas/Semester : IV semester 67. Alokasi Waktu : 450 Menit8. Pertemuan : 6-99. Topik/Pokok Bahasan : Perawatan pada Agregat Khusus di Masyarakat

II. Standar Kompetensi: Mahasiswa memiliki wawasan, sikap dan perilaku yang mampu mengimplementasikan teori, konsep dan prinsip-prinsip perawatan pasien komunitas dalam asuhan keperawatan komunitas komunitas. Melaksanakan asuhan keperawatan komunitas komunitas dengan pendekatan proses keperawatan pada komunitas dengan berbagai jenis gangguan dengan berpedoman pada standard asuhan keperawatan komunitas dan kode etik keperawatan

III Kompetensi DasarMemahami konsep tentang perawatan pasien di masyarakat serta mengaplikasikan perawatan pasien di Posyandu Usila berdasarkan proses keperawatan dengan memperhatikan standar asuhan keperawatan komunitas dan kode etik keperawatan. Pada mata ajar ini, peserta didik dapat menerapkan konsep-konsep keperawatan komunitas dengan fokus di Primary Health Care dalam praktik nyata di komunitas dengan menggunakan pengetahuan/ wawasan dari disiplin ilmu epidemiologi, kesehatan populasi dan sosiologi untuk mempelajari kebutuhan-kebutuhan

Rencana Mutu Pembelajaran S1 Keperawatan

Page 6: RMP_praktek_KOMUNITAS.doc

'vulnerable group' di dalam masyarakat, dengan rujukan khusus terhadap kebutuhan-kebutuhan populasi tertentu. Peserta didik juga akan mengenal arti penting dari kesinambungan ekologi terhadap kesehatan masyarakat.

IV. Indikator:Setelah mengikuti pembelajaran klinik mahasiswa diharapkan dapat :1. Menjelaskan tentang karakteristik perawatan pasien di Posyandu 2. menjelaskan fungsi masyarakat dan kader kesehatan sebagai support sistem3. menjelaskan tentang kegiatan perawatan pasien komunitas di Posyandu 4. merawat klien yang ada di masyarakat/posyandu 5. membuat laporan perawatan pasien di masyarakat/posyandu

V Materi AjarPerawatan agregat lansia dan balita di posyandu

VI Metode/Strategi Pembelajaran: 1. Praktek asuhan keperawatan komunitas.2. Bedside Teaching3. Pembuatan laporan Asuhan keperawatan komunitas

VII Tahap Pembelajaran:A. Kegiatan Awal :

1. Dosen memberi pengarahan praktek2. Dosen memberikan review singkat materi ajar pertemuan lalu.

B. Kegiatan Inti : 1. Dosen memberi contoh aplikasi bedside teaching2. Memberi ruang pertanyaan3. Mahasiswa diminta mempraktekkan

C. Kegiatan Akhir : 1. Membuat simpulan2. Dosen memberi arahan agar hasil diskusi dirumuskan kembali kemudian

dalam wujud laporan dan diserahkan kepada dosen pada pertemuan berikutnya

VIII Alat/Media:Pasien Kelompok khusus di masyarakat pasienAlat dan bahan praktek

IX Bahan/Sumber Belajar

Rencana Mutu Pembelajaran S1 Keperawatan

Page 7: RMP_praktek_KOMUNITAS.doc

Pedoman Praktek Komunitas

X Penilaian Hasil Belajar:A. Teknik dan instrumen penilaian :

1. Process assesement2. Portofolio 3. Demonstrasi 4. Hasil diskusi ( dinilai dosen )5. Keaktifan dan inisiatif dalam praktek

B. Kriteria Penilaian : 3 prs + 3 pf + 4 U ---------------------------------------- = SM 10C. Acuan Penilaian : Penilaian Acuan Norma (PAN)KeteranganPf = PortofolioPrs = ProsesU = UjianSM = Sekor Mentah

I RENCANA MUTU PEMBELAJARAN

1. Nama Dosen : HM. Abi Muhlisin., SKM., M.Kep2. Program Studi : S I Keperawatan3. Kode Mata Kuliah : Kep. 602324. Nama Mata Kuliah : Praktek Keperawatan Komunitas5. Jumlah SKS : 2 (dua; Praktek Klinik)6. Kelas/Semester : IV semester 67. Alokasi Waktu : 450 Menit8. Pertemuan : 10-129. Topik/Pokok Bahasan : Perawatan Agregat Tumbang di Posyandu

II. Standar Kompetensi: Mahasiswa memiliki wawasan, sikap dan perilaku yang mampu mengimplementasikan teori, konsep dan prinsip-prinsip perawatan pasien komunitas dalam asuhan keperawatan komunitas komunitas. Melaksanakan asuhan keperawatan komunitas komunitas dengan pendekatan proses keperawatan pada komunitas dengan berbagai jenis gangguan dengan berpedoman pada standard asuhan keperawatan komunitas dan kode etik keperawatan

Rencana Mutu Pembelajaran S1 Keperawatan

Page 8: RMP_praktek_KOMUNITAS.doc

III Kompetensi DasarMemahami konsep tentang perawatan pasien di masyarakat serta mengaplikasikan perawatan pasien di Rumah sakit berdasarkan proses keperawatan dengan memperhatikan standar asuhan keperawatan komunitas dan kode etik keperawatan. Pada mata ajar ini, peserta didik dapat menerapkan konsep-konsep keperawatan komunitas dengan fokus di Primary Health Care dalam praktik nyata di komunitas dengan menggunakan pengetahuan/ wawasan dari disiplin ilmu epidemiologi, kesehatan populasi dan sosiologi untuk mempelajari kebutuhan-kebutuhan 'vulnerable group' di dalam masyarakat, dengan rujukan khusus terhadap kebutuhan-kebutuhan populasi tertentu. Peserta didik juga akan mengenal arti penting dari kesinambungan ekologi terhadap kesehatan masyarakat.

IV. Indikator:Setelah mengikuti pembelajaran klinik mahasiswa diharapkan dapat :1. melakuakn pengkajian terhadap klien di komunitas2. membuat diagnosa keperawatan pada klien di komunitas3. membuat perencanaan asuhan keperawatan komunitas pada klien di komunitas4. membuatpelaksanaan tindakan pada klien di komunitas5. mengevaluasi asuhan keperaawtan klien di komunitas6. membuat laporan asuhan keperawatan klien di komunitas

V Materi AjarPerawatan pada agregat tumbuh kembang di masyarakat

VI Metode/Strategi Pembelajaran: 1. Praktek asuhan keperawatan komunitas.2. Bedside Teaching3. Pembuatan laporan Asuhan keperawatan komunitas

VII Tahap Pembelajaran:A. Kegiatan Awal :

1. Dosen memberi pengarahan praktek2. Dosen memberikan review singkat materi ajar pertemuan lalu.

B. Kegiatan Inti : 1. Dosen memberi contoh aplikasi bedside teaching2. Memberi ruang pertanyaan3. Mahasiswa diminta mempraktekkan

C. Kegiatan Akhir : 1. Membuat simpulan2. Dosen memberi arahan agar hasil diskusi dirumuskan kembali kemudian

dalam wujud laporan dan diserahkan kepada dosen pada pertemuan berikutnya

Rencana Mutu Pembelajaran S1 Keperawatan

Page 9: RMP_praktek_KOMUNITAS.doc

VIII Alat/Media:Pasien Kelompok khusus di masyarakat pasienAlat dan bahan praktek

IX Bahan/Sumber Belajar

Pedoman Praktek Komunitas

X Penilaian Hasil Belajar:A. Teknik dan instrumen penilaian :

1. Process assesement2. Portofolio 3. Demonstrasi 4. Hasil diskusi ( dinilai dosen )5. Keaktifan dan inisiatif dalam praktek

B. Kriteria Penilaian : 3 prs + 3 pf + 4 U ---------------------------------------- = SM 10C. Acuan Penilaian : Penilaian Acuan Norma (PAN)KeteranganPf = PortofolioPrs = ProsesU = UjianSM = Sekor Mentah

Rencana Mutu Pembelajaran S1 Keperawatan