RKM R15 ANAK

4
RENCANA KEGIATAN MINGGUAN (RKM) Nama Mahasiswa : Indah Dwi Rahayu NIM : 115070201111016 Kelompok : 16 Ruangan : R. 15 Minggu : ke-1 A. Tujuan Instruksonal Umum (TIU) Setelah praktik di R. 15 selama 6 hari (Senin-Sabtu, 7-12 September 2015), mahasiswa mampu memberikan asuhan keperawatan pada klien anak dengan kasus Hidrosefalus Tujuan Instruksonal Khusus (TIK) 1. Mampu melakukan pengkajian pada klien anak dengan kasus hidrosefalus 2. Mampu mengenali tanda pada klien anak dengan kasus hidrosefalus secara spesifik. 3. Mampu merumuskan dan menganalisis permasalahan yang bisa terjadi pada klien anak dengan kasus hidrosefalus. 4. Mampu melakukan managemen penanganan dampak/komplikasi yang terjadi pada klien anak dengan kasus hidrosefalus. 5. Mampu memberikan pendidikan kesehatan pada keluarga. B. Rencana Kegiatan Targe t Kegiatan Waktu Kriteria Hasil 1 Melakukan pengkajian pada klien dengan kasus Sepsis meliputi: - Anamnesa - Pengkajian fisik Head to Toe Minggu- Senin, Mahasiswa mampu mengidentifikasi karakteristik (tanda spesifik) dari klien Anak dengan kasus hidrosefalus.

description

gadhagdygdfa

Transcript of RKM R15 ANAK

Page 1: RKM R15 ANAK

RENCANA KEGIATAN MINGGUAN(RKM)

Nama Mahasiswa : Indah Dwi Rahayu

NIM : 115070201111016

Kelompok : 16

Ruangan : R. 15

Minggu : ke-1

A. Tujuan Instruksonal Umum (TIU)Setelah praktik di R. 15 selama 6 hari (Senin-Sabtu, 7-12 September 2015), mahasiswa

mampu memberikan asuhan keperawatan pada klien anak dengan kasus Hidrosefalus

Tujuan Instruksonal Khusus (TIK)1. Mampu melakukan pengkajian pada klien anak dengan kasus hidrosefalus

2. Mampu mengenali tanda pada klien anak dengan kasus hidrosefalus secara spesifik.

3. Mampu merumuskan dan menganalisis permasalahan yang bisa terjadi pada klien anak

dengan kasus hidrosefalus.

4. Mampu melakukan managemen penanganan dampak/komplikasi yang terjadi pada klien

anak dengan kasus hidrosefalus.

5. Mampu memberikan pendidikan kesehatan pada keluarga.

B. Rencana Kegiatan

Target Kegiatan Waktu Kriteria Hasil

1 Melakukan pengkajian pada klien

dengan kasus Sepsis meliputi:

- Anamnesa

- Pengkajian fisik Head to Toe

- Data penunjang (pemeriksaan

darah, CT-Scan, angiografi, X-

ray study)

Minggu-Senin, Mahasiswa mampu

mengidentifikasi

karakteristik (tanda spesifik)

dari klien Anak dengan

kasus hidrosefalus.

2 Mengenali tanda gejala yang

muncul pada pasien kasus

hidrosefalus dengan :

- Mengobservasi TTV

- Mengidentifikasi faktor-

faktor presipitasi atau

predisposisi

- Menentukan klasifikasi

Hidrosefalus

Minggu-Selasa, Mahasiswa mampu

mendefinisikan dengan

benar mengenai Sepsis.

Page 2: RKM R15 ANAK

3 Mampu merumuskan dan

menganalisis permasalahan yang

bisa terjadi pada klien anak dengan

kasus Hidrosefalus

Senin-Kamis, Mahasiswa mampu

menentukan prioritas

tindakan keperawatan yang

didasarkan pada rumusan

masalah yang ditemukan

4 Mampu melakukan managemen

terhadap dampak/ komplikasi yang

terjadi pada klien anak dengan

kasus Hidrosefalus

Senin-Jumat, Mahasiswa mampu

melakukan tindakan

pencegahan terhadap risiko

yang terjadi pada kasus

Sepsis

8 Memberi Pendidikan kesehatan

kepada keluarga mengenai kasus

Hidrosefalus pada anak (pre – post

operasi)

Senin-Jumat Mahasiswa mampu

memberikan pendidikan

kesehatan kepada keluarga

C. Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan1. Struktur

- Kehadiran 100%

- Laporan Pendahuluan telah dibuat untuk memahami dan menganalisa kasus

Hidrosefalus pada anak

- Penggunaan literatur dari berbagai sumber sebagai bahan pendukung analisis kasus

2. Proses

- Komunikasi terapeutik dengan pasien pada saat pengkajian dan implementasi

tindakan telah dilakukan sesuai target kompetensi

- Responsi dengan pembimbing lahan dan pembimbing akademik telah dilakukan

dengan saran berbagai revisi untuk menyempurnakan askep yang telah dibuat

3. Hasil

- Mampu memahami kasus Hidrosefalus

- Mampu memberikan asuhan keperawatan secara komprehensif pada klien anak

dengan kasus Hidrosefalus

- Mendapatkan pengetahuan dan skill baru tentang penatalaksanaan pasien anak di

ruang 15

Page 3: RKM R15 ANAK

E. Rencana Tindak Lanjut- Diharapkan dapat meningkakan pengetahuan dan skill tentang keperawatan anak di

sehingga dapat diaplikasikan dengan baik

Mengetahui

Pembimbing Lahan R.15

( )

Malang, 08 September 2015

Mahasiswa

( Indah Dwi Rahayu )115070201111016