Review Jurnal

2
Tugas Review Jurnal Pembiayaan Pendidikan Nama Kelompok : Irania Kusumawardani ([email protected]) Fuji Darunnajat ([email protected]) Judul Jurnal : FINANCING HIGHER EDUCATION: APPROACHES TO FUNDING AT FOURYEAR PUBLIC INSTITUTIONS Pendidikan tinggi di Amerika Serikat dikenal baik untuk kualitasnya yang prima, aksesibilitasnya yang mudah, dan fleksibilitasnya. Pendidikan tinggi di Amerika umumnya merupakan perpaduan antara institusi pemerintah dan swasta, beberapa diantaranya merupakan institusi yang berdiri sendiri secara otonom. Jurnal”FINANCING HIGHER EDUCATION: APPROACHES TO FUNDING AT FOURYEAR PUBLIC INSTITUTIONS” berisi tenteang model pendaanaan yang digunakan diberbagai Universitas Tinggi di Amerika. Berdasarkan jurnal tersebut ada beberapa pendekatan model pembiayaan pendidikan yang digunakan di Perguruan Tinggi di Amerika diantaranya: (1) Penganggaran inkremental (2) Penganggaran basis nol (3) Penganggaran Statik dan (4) Penganggaran fleksibel AnggaranInkremental (Incremental Budget) Yaknimetode anggaran yang hanya mempertimbangkanperubahan sumber daya dari anggaran tahun sebelumnya. Dalam hal inianggaran sebelumnya, berfungsi sebagai landasan bagi penganggaran sumber dayainkremental. Keunggulan rancangan inkremental adalah bhw ancangan ini menyederhanakan proses penganggaran dengan hanya memperhitungkan kenaikan berbagai pos anggaran. Kelemahannya adalah bahwa pemborosan dan inefisiensi dapatmenumpuk dari tahun ke tahun tanpa pernah diketahui Anggaran Basis Nol (Zero-Based Budget)

description

ekonomi

Transcript of Review Jurnal

Page 1: Review Jurnal

TugasReview Jurnal Pembiayaan PendidikanNama Kelompok : Irania Kusumawardani ([email protected]) Fuji Darunnajat ([email protected])Judul Jurnal : FINANCING

HIGHER EDUCATION: APPROACHES TO FUNDINGAT FOURYEAR PUBLIC INSTITUTIONS

Pendidikan tinggi di Amerika Serikat dikenal baik untuk kualitasnya yang prima, aksesibilitasnya yang mudah, dan fleksibilitasnya. Pendidikan tinggi di Amerika umumnyamerupakan perpaduan antara institusi pemerintah dan swasta, beberapa diantaranya merupakan institusi yang berdiri sendiri secara otonom. Jurnal”FINANCING HIGHER EDUCATION: APPROACHES TO FUNDING AT FOURYEAR PUBLIC INSTITUTIONS” berisi tenteang model pendaanaan yang digunakan diberbagai Universitas Tinggi di Amerika. Berdasarkan jurnal tersebut ada beberapa pendekatan model pembiayaan pendidikan yang digunakan di Perguruan Tinggi diAmerika diantaranya:(1) Penganggaran inkremental(2) Penganggaran basis nol(3) Penganggaran Statik dan(4) Penganggaran fleksibelAnggaranInkremental (Incremental Budget)Yaknimetode anggaran yang hanya mempertimbangkanperubahan sumber daya dari anggarantahun sebelumnya. Dalam hal inianggaran sebelumnya, berfungsi sebagai landasan bagipenganggaran sumber dayainkremental.Keunggulan rancangan inkremental adalah bhw ancangan ini menyederhanakan proses penganggaran dengan hanya memperhitungkan kenaikan berbagai pos anggaran.Kelemahannyaadalah bahwa pemborosan dan inefisiensi dapatmenumpuk dari tahun ke tahuntanpa pernah diketahuiAnggaran Basis Nol (Zero-Based Budget)Dalampenganggaran ini, semua jajaran manajemen bertolakdari nol dan mengestimasikebutuhan sumber daya yang diperlukan untuk mendanaiaktivitas-aktivitas tahunanggaran.Anggaran Statik (Static Budget)Yaknimerupakan ancangan yang dipakai oleh banyakperusahaan jasa dan ada banyakfungsi jasa pendukung seperti bagian pembelian,bagian akuntansi, dan bagianhukum.Anggaran Fleksibel (FlexibleBudget)Anggaran ini mengaitkan volume aktivitas denganjumlahrupiah yang dianggarkan. Bermanfaat terutama dalammenaksir dan mengendalikanbiaya pabrik dan beban operasi. Dalamjurnal ini juga dibahas tentang konstribusi pemerintahlokal terhadap pendanaansekolah telah menurun beberapa dekade terakhir,sedangkan konstribusi daripemerintah negara bagian meningkat. Walaupundemikian, dana dari pemerintahlokal tetap merupakan bagian penting dalam pendanaan sekolah.