Resume Hal 17-20 Assessor Guide

3
Cobit PAM menyediakan deskripsi untuk setiap atribut proses seperti gambar untuk PA 3.1 di bawah ini. Hal ini didefinisikan dan diperlukan oleh ISO/IEC 5504-2 serta terdiri atas: Nomer atribut Nama atribut Tujuan singkat dari atribut Daftar hasil yang diinginkan yang mendemonstrasikan pencapaian dari atribut. Untuk setiap atribut COBIT PAM menguraikan 2 tipe indikator performansi yaitu Praktek umum Indikator kerja produk secara umum Proses dalam domain APO dan MEA dibutuhkan untuk mendukung pengembangan dalam kapabilitas proses utama melewati level 1. Contohnya adalah APO01 untuk mengelola framework manajemen IT, sebagai bagian untuk menetapkan framework IT proses untuk mendokumentasikan peran dan tanggung jawab yang dibutuhkan oleh

description

pmk

Transcript of Resume Hal 17-20 Assessor Guide

Page 1: Resume Hal 17-20 Assessor Guide

Cobit PAM menyediakan deskripsi untuk setiap atribut proses seperti gambar untuk PA 3.1 di bawah ini. Hal ini didefinisikan dan diperlukan oleh ISO/IEC 5504-2 serta terdiri atas:

Nomer atribut Nama atribut Tujuan singkat dari atribut Daftar hasil yang diinginkan yang mendemonstrasikan pencapaian dari atribut.

Untuk setiap atribut COBIT PAM menguraikan 2 tipe indikator performansi yaitu

Praktek umum Indikator kerja produk secara umum

Proses dalam domain APO dan MEA dibutuhkan untuk mendukung pengembangan dalam kapabilitas proses utama melewati level 1. Contohnya adalah APO01 untuk mengelola framework manajemen IT, sebagai bagian untuk menetapkan framework IT proses untuk mendokumentasikan peran dan tanggung jawab yang dibutuhkan oleh proses pada kapabilitas level 2. Seperti yang ditunjukkan oleh gambar di bawah ini.

Page 2: Resume Hal 17-20 Assessor Guide

Secara umum, assessor pertama kali melakukan pengecekan untuk melihat apakah praktek umum tersedia dan apakah praktek umum praktek umum mencapai tujuan dan hasil dari atribut proses.

2.3.4 Skala Penilaian

Setiap atribut dinilai berdasarkan standar skala penilaian yang didefinisikan oleh ISO/UEC 5504. Penilaian ini terdiri atas :

N — Tidak tercapai. Hanya terdiri dari sedikit atau bahkan tidak ada bukti pencapaian dari atribut yang didefinisikan dalam proses yang dinilai.

P — Sebagian dicapai. Ada beberapa bukti dari pendekatan, dan beberapa pencapaian dari atribut yang didefinisikan dalam proses yang dinilai. Beberapa aspek pencapaian atribut mungkin tak terduga.

l — Sebagian besar tercapai. Ada bukti pendekatan sistematis, dan pencapaian dari atribut yang didefinisikan dalam proses yang dinilai. Beberapa kelemahan yang terkait dengan atribut ini kemungkinan terdapat dalam proses dinilai.

F — Sepenuhnya tercapai. Ada bukti pendekatan lengkap dan sistematis, dan sepenuhnya terwujud dari atribut yang didefinisikan dalam proses yang dinilai. Kelemahan yang tidak signifikan terkait dengan atribut ini dalam proses yang dinilai.

Gambar di bawah ini menjelaskan penilaian dalam terminologi skala penilaian yang asli (didefinisikan sebelumnya) dan penilaian tersebut diterjemahkan ke dalam skala persentase menunjukkan tingkat pencapaian.

Assessor menggunakan skala di atas untuk menentukan level kapabilitas yang telah dicapai.

Page 3: Resume Hal 17-20 Assessor Guide

2.3.5 Menentukan level kapabilitas

Level kapabilitas dari proses ditentukan oleh apakah atribut proses pada tingkat itu telah sebagian besar dan sepenuhnya dicapai atau apakah atribut proses tingkat yang lebih rendah telah sepenuhnya dicapai. Gambar di bawah ini menguraikan setiap level dan masing-masing penilaian yang diperlukan harus tercapai.