Resonansi Listrik

1
MODUL IV RESONANSI LISTRIK Hal – hal yang perlu diperhatikan : Tegangan yang diberikan antara seri dan parallel harus sama Dalam keadaan seri diberikan 2 tegangan yang berbeda C (F) dari 0 dengan kenaikan bisa 0,2 atau 0,3 I (A) dicatat kenaikannya V IN = tegangan sumber diukur pada saat keadaan resonansi V C = tegangan kapasitor diukur pada saat keadaan resonansi V L dan V R = tegangan induktor diukur pada saat keadaan resonansi Untuk rangkaian seri resonansi pada saat nilai atus tertinggi Untuk rangkaian parallel resonansi pada saat nilai arus terendah Bila ada nilai arus yang menunjukkan resonansi sama maka diusahakan dicari yang paling tinggi pada keadaan seri dan yang paling rendah pada keadaan parallel. Jangan lupa mengukur hambatan dalam dari induktor dengan menggunakan multimeter Catatan : Sumber tegangan yang digunakan AC Resistor terdapat didalam lomponen induktor (menjadi satu) Resonansi adalah keadaan dimana nilai X C = 0 Untuk resistor I sefasa dengan V R Untuk capasitor I mendahului tegangan (V C ) sebesar 90 Untuk induktor I tertinggal terhadap tegangan (V L ) sebesar 90

description

fisika praktikum

Transcript of Resonansi Listrik

MODUL IV

MODUL IV

RESONANSI LISTRIK

Hal hal yang perlu diperhatikan :

Tegangan yang diberikan antara seri dan parallel harus sama

Dalam keadaan seri diberikan 2 tegangan yang berbeda

C ((F) dari 0 dengan kenaikan bisa 0,2 atau 0,3

I ((A) dicatat kenaikannya

VIN

= tegangan sumber diukur pada saat keadaan resonansi

VC

= tegangan kapasitor diukur pada saat keadaan resonansi

VL dan VR= tegangan induktor diukur pada saat keadaan resonansi

Untuk rangkaian seri resonansi pada saat nilai atus tertinggi

Untuk rangkaian parallel resonansi pada saat nilai arus terendah

Bila ada nilai arus yang menunjukkan resonansi sama maka diusahakan dicari yang paling tinggi pada keadaan seri dan yang paling rendah pada keadaan parallel.

Jangan lupa mengukur hambatan dalam dari induktor dengan menggunakan multimeter

Catatan :

Sumber tegangan yang digunakan AC

Resistor terdapat didalam lomponen induktor (menjadi satu)

Resonansi adalah keadaan dimana nilai XC = 0

Untuk resistor I sefasa dengan VR Untuk capasitor I mendahului tegangan (VC) sebesar 90( Untuk induktor I tertinggal terhadap tegangan (VL) sebesar 90(