RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 2

download RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 2

of 13

Transcript of RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN SMASatuan Pendidikan Mata Pelajaran Kelas/Semester Materi Pembelajaran Alokasi waktu I. : SMAN A BANGKALAN : KIMIA : X/2 : Senyawa Hidrokarbon : 2 x 45 menit

Standar Kompetensi : 4. Memahami sifat-sifat senyawa organik atas dasar gugus fungsi dan senyawa makromolekul Kompetensi Dasar : 4.2 Menggolongkan strukturnya nya dengan sifat senyawa Indikator A. Kognitif Produk 1. Menuliskan rumus umum, rumus struktur, dan rumus molekul alkena 2. Memberi nama senyawa alkena menurut aturan IUPAC. 3. Menuliskan isomer struktur dari senyawa alkena. 1. 2. 3. 4. 5. Proses Mengkomunikasikan rumus umum, rumus struktur, dan rumus molekul alkena. Menentukan rantai terpanjang berdasarkan jumlah atom C sebagai rantai induk. Menentukan penomoran rantai induk dari senyawa alkena. Menjelaskan nama gugus alkil yang terikat pada rantai karbon. Mengkombinasikan isomer struktur dari senyawa alkena. senyawa hidrokarbon berdasarkan

II.

III.

B. Afektif Karakter 1. Jujur 2. Hati-hati 3. Teliti 4. Kritis 5. Bertanggungjawab 6. Mampu bekerjasama 1. 2. 3. 4. Keterampilan Sosial Mengajukan pertanyaan Menjawab pertanyaan Menyampaikan ide/pendapat Mendengarkan pendapat orang lain.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaraan Kimia SMA : Senyawa Hidrokarbon

IV.

Tujuan Pembelajaran Kognitif Produk 1. Diberikan media powerpoint, siswa mampu menuliskan rumus umum dan rumus molekul alkena dengan benar. 2. Siswa mampu menggambarkan rumus struktur alkena dengan mengerjakan soal LP1 : Produk sesuai dengan kunci jawaban. 3. Siswa mampu memberi nama senyawa alkena menurut aturan IUPAC berdasarkan rumus molekul dengan mengerjakan soal LP1 : Produk sesuai dengan kunci jawaban. 4. Siswa mampu menentukan rumus molekul senyawa alkena berdasarkan nama IUPAC-nya dengan mengerjakan soal LP1 : Produk sesuai dengan kunci jawaban. 5. Siswa mampu menuliskan isomer struktur dari senyawa alkena dengan mengerjakan soal LP1 : Produk sesuai dengan kunci jawaban. 1. 2. 3. 4. 5. Proses Diberikan LKS SMA, siswa mampu mengkomunikasikan rumus umum, rumus struktur, dan rumus molekul alkena dengan benar. Diberikan LKS SMA, siswa mampu menentukan rantai terpanjang berdasarkan jumlah atom C sebagai rantai induk dengan benar. Diberikan LKS SMA, siswa mampu menentukan penomoran rantai induk dari senyawa alkena dengan benar. Diberikan LKS SMA, siswa mampu menjelaskan nama senyawa beserata gugus alkil yang terikat pada rantai karbon dengan benar. Melalui mini drama, siswa mampu mengkombinasikan isomer struktur dari senyawa alkena dengan benar.

Afektif Karakter Terlibat dalam proses belajar mengajar aktif berpusat pada siswa (student centered), paling tidak siswa dinilai membuat kemajuan dalam menunjukkan karakter kejujuran, tanggung jawab,hati-hati, teliti, dan mampu bekerja sama. Keterampilan Sosial Terlibat dalam proses belajar mengajar berpusat pada siswa, paling tidak siswa dinilai Membuat kemajuan dalam menunjukkan perlaku keterampilan sosial bertanya, menjawab, kritis, menyumbang ide atau berpendapat, dan menjadi pendengar yang baik.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaraan Kimia SMA : Senyawa Hidrokarbon

V.

Materi Ajar A. Materi prasyarat Kekhasan atom karbon, komposisi hidrokarbon. ikatan kovalen, struktur Lewis. B. Materi inti Tata nama senyawa alkena menurut IUPAC, isomer. C. Materi pengayaan Menginformasikan penggunaan senyawa alkena, misalnya permen karet mengandung karet sintetis strirena butadiena yang merupakan kelompok senyawa alkena. Model dan Metode Pembelajaran Model Pembelajaran : Model Pembelajaran Kooperatif Metode Pembelajaran : Diskusi dan pemberian tugas Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran 1. Pendahuluan (10 menit)

VI.

VII.

Kegiatan1. Guru mengkomunikasikan tujuan pembelajaran produk, proses, keterampilan sosial, dan karakter dari submateri alkena. 2. Guru memotivasi siswa bahwa setelah pembelajaran akan ada penghargaan bagi kelompok yang berprestasi. 3. Guru memberikan contoh gambar senyawa alkena yang

Ketercapaian Ya Tidak

diperlihatkan oleh siswa. 2. Kegiatan Inti

KegiatanPenggalan 1 (15 menit) : Elaborasi 4. Guru memberikan pertanyaan interaktif dan siswa menjawabnya dengan mandiri dan jujur sehingga siswa dapat mengingat

Ketercapaian Ya Tidak

kembali materi pelajaran sebelumnya tentang kekhasan atom karbon, komposisi hidrokarbon, ikatan kovalen, struktur Lewis, dan alkana 5. Guru membantu siswa mengaitkan pengetahuan awalnya tentang kekhasan atom karbon, komposisi hidrokarbon, ikatan kovalen, struktur Lewis, dan alkana dengan materi alkena.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaraan Kimia SMA : Senyawa Hidrokarbon

6. Guru menjelaskan materi inti dan siswa berhak menanyakan penjelasan yang kurang dimengerti dengan jujur.

Penggalan 2 (5 menit) 7. Guru membagi kelompok siswa 8. Guru menyuruh siswa berkumpul dalam kelompok masing-masing sesuai pembagian yang ditentukan oleh guru.

Penggalan 3 (40 menit): Eksplorasi a. Membaca, menelaah, menginterpetasi (1) Guru membagikan LKS (2) Guru meminta siswa membaca dan menelaah tugas masingmasing. (pada saat yang sama guru mengingatkan siswa bahwa kalau ada tugas yang ingin ditanyakan, terlebih dahulu ditanyakan kepada teman kelompok sebelum ditanyakan kepada guru) b. Diskusi kelompok (1) Guru meminta siswa bekerjasama dalam diskusi kelompok dan menyelesaikan tugas LKS secara teliti dan hati-hati. c. Presentasi kelompok (1) Guru menunjuk siswa untuk mempresentasikan hasil kerja kelompok di depan kelas. (2) Guru memilih kelompok lain bertugas menyebutkan nama dari senyawa yang diperagakan kelompok yang tampil. d. Diskusi kelas dipimpin oleh guru. Masing-masing kelompok ikut memberi pendapat secara kritis dan mendengarkan dengan baik.

3. Penutup (20 menit)

Kegiatan1. Guru meminta siswa menyimak dan ikut serta menyimpulkan submateri alkena, ditegaskan kembali oleh guru. 2. Guru membimbing siswa mengerjakan soal-soal latihan.

Ketercapaian Ya Tidak

Rencana Pelaksanaan Pembelajaraan Kimia SMA : Senyawa Hidrokarbon

VIII. Alat dan Sumber Belajar Alat : Media powerpoint Sumber Belajar : Buku Kimia SMA Kelas X dan buku-buku lain yang relevan, LKS Senyawa Alkena, Kunci LKS Senyawa Alkena, LP1 : Produk dilengkapi Kunci LP1, LP 2: Proses, LP 3: Pengamatan Perilaku Berkarakter (Afektif) IX. Evaluasi Tujuan evaluasi : Formatif Jenis evaluasi : Tes tertulis Waktu evaluasi : 20 menit

Rencana Pelaksanaan Pembelajaraan Kimia SMA : Senyawa Hidrokarbon

Lembar Kerja Siswa : Senyawa AlkenaTujuan : Mengukur kemampuan siswa dalam menuliskan rumus umum, rumus struktur, dan rumus molekul, penamaan senyawa, dan isomer struktur dari senyawa alkenaAlkena adalah sekelompok senyawa hidrokarbon alifatik tidak jenuh mengandung ikatan rangkap. Rumus umum Alkena adalah CnH2n Alkena yang paling sederhana adalah Etena C2H4. Rumus struktur Etena HCCH. H H Tata nama alkena I. Secara umum Nama alkena seperti pada alkana tetapi akhiran ana diganti ena ALKANA n Rumus molekul 1 2 3 4 5 CH4 C2H6 C3H8 C4H10 C5H12 Nama Metana Etana Propana Butana Pentana 1 2 3 4 5 n Rumus molekul ---C2H4 C3H6 C4H8 C5H10 ---Etena Propena Butena Pentena Nama ALKENA

II. Tata nama untuk alkena bercabang sebagai berikut : 1. Tentukan rantai atom C terpanjang. Banyaknya atom C sebagai nama utama jika terdapat dua/lebih kemungkinan, pilihlah yang cabangnya terbanyak 2. Buat penomoran pada rantai utama. Penomoran dilakukan dari ujung yang dekat dengan ikatan rangkap 3. 4. Posisi ikatan rangkap dinyatakan dengan awalan angka Atom C diluar rantai utama dinyatakan sebagai gugus alkil dan merupakan cabang. Nama gugus alkil ditulis di depan nama utama 5. Posisi gugus alkil dinyatakan dengan awalan angka yang sesuai degan nomor pada rantai utama dimana gugus alkil itu berada 6. Jika terdapat beberapa gugus alkil yang sama, namanya ditulis sekali dengan awalan di=2, tri=3, tetra=4 7. Jika terdapat gugus alkil yang berbeda penulisan namanya diurutkan menurut abjad.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaraan Kimia SMA : Senyawa Hidrokarbon

Kerjakan soal-soal di bawah ini secara diskusi berkelompok. Presentasikan hasil diskusi kelompokmu di depan kelas. 1. No 1. 2. 3. 4. 5. A. Lengkapilah tabel di bawah ini! Rumus Molekul C3H6 C4H8 C5H10 C7H14 C9H18 B. Tentukan nama senyawa hidrokarbon di bawah ini! 6.CH 3 CH CH 3 CH CH3 CH3 CH 2 CH CH 2

Rumus Struktur (dasar)

Nama Senyawa

Jawab :

7.

CH 3

CH 2

CH

CH CH 3

C CH3

CH

CH3

Jawab :CH CH3 CH2 CH 3 C CH 3 CH2 CH 3

8.CH 3 C

Jawab :CH3 CH2 CH CH 3 C CH 3 CH 2 CH3 C CH2 CH 3 CH 3

9.

CH 3

CH 2

C CH2

Jawab : 10.CH 3 CH CH 2 CH 3 C CH3 C CH 2 CH 3 CH2 CH 3

Jawab :

Rencana Pelaksanaan Pembelajaraan Kimia SMA : Senyawa Hidrokarbon

Untuk menggambarkan rumus struktur alkena yang sudah diketahui namanya dilakukan sbb : 1. Buat rangkaian atom C berdasakan nama paling belakang, misal pentena rangkaikan 5 atom C. 2. Beri nomor dari salah satu ujung. 3. Beri ikatan rangkap sesuai dengan posisinya 4. Beri cabang sesuai dengan posisinya. 5. Lengkapi rantai utama dengan atom H C. Gambarkan rumus struktur alkana dengan nama sebagai berikut :

a. 3-etil-3,4-dimetil-1pentena

b. 4-etil-5-metil-2-heksena

c. 5-etil-2,6-dimetil-3heptena

d. 2,2,5,5-tetra metil-3heksena

e. 3-etil-3,6-dimetil-4oktena

2. Tulislah isomer-isomer dari senyawa pada nomor 1c di atas (pilih 3 senyawa saja)! 3. Pilih dari salah satu senyawa yang telah dicari isomernya di atas (nomor 2). Demonstrasikan pembentukan variasi isomer-isomer tersebut bersama kelompokmu di depan kelas! Sementara satu kelompok lain yang telah dipilih oleh kelompok tampil menyebutkan nama dari senyawa yang terbentuk tersebut.Rencana Pelaksanaan Pembelajaraan Kimia SMA : Senyawa Hidrokarbon

LP 1 : SOAL-SOAL SENYAWA ALKENA1. Rumus molekul yang menyatakan hidrokarbon jenuh adalah... a. C3H8 b. C5H8 c. C4H8 d. C5H10 e. C5H12

2. Manakah senyawa berikut yang merupakan hidrokarbon tidak jenuh? a. C2H6 b. C3H8 c. C4H8 d. C5H12 e. C6H14 3. Gugus CH3-CH2- disebut... a. Metil b. Etil

c. Propil

d. Butil

e. Amil

4. Rumus struktur 2,3 dimetil butana adalah... CH2 CH2 CH3 a. CH3b. CH 3CH CH 3 CH 2 CH 3

d. CH3 e. CH3

CH2CH

CHCH

CH2CH2

c. CH 3

CH CH 3

CH CH 3

CH 3

5. Nama yang tepat untuk senyawa berikut adalah....CH 3 CH 3 CH CH C 2H 5 CH 2 CH C 2H 5 CH 3

a. 2,5 dietil 3 metil heksana b. 3 etil 2,5 dimetil heptana c. 3,4,6 trimetil oktana 6. Nama senyawa berikut adalah....CH 3 CH C2 H 5 CH 2 CH C2 H 5 CH CH 2

d. 3,5,6 trimetil oktana e. 6 etil 3,4 dimetil heptana

a. 3 etil 5 metil heptena b. 5 etil 3 metil 6 heptena c. 2,5 dietil 1 heksena

d. 2,4 dietil 5 heksana e. 3 etil 5 metil 2 heptena

7. Rumus yang menunjukkan masing-masing untuk etena, propena, dan heksana adalah... a. C3H6,C5H14 dan C6H12 b. C2H6, C3H6 dan C6H12 c. C3H6, C5H10 dan C6H14 8. Jumlah isomer C5H10 adalah.... a. 4 b.5 d. C2H4, C5H12 dan C6H16 e. C2H4, C3H6 dan C6H14

c.6

d. 7

e. 8

Rencana Pelaksanaan Pembelajaraan Kimia SMA : Senyawa Hidrokarbon

Kunci Jawaban Lembar Kerja SiswaSoal : 1. A. Lengkapilah tabel di bawah ini! No Rumus Rumus Struktur (dasar) Molekul 1. CH2 CH CH3 C3H6 2. 3. 4. 5. C4H8 C5H10 C7H14 C9H18CH2

Nama Senyawa 1-Propena 1-ButenaCH3

CH2CH2

CHCH

CH2CH2

CH3CH2

1-PentenaCH2

CH

CH2

CH2

CH2

CH2

1-Heptena 1-Nonena

CH2

CH

CH2

CH2

CH2

CH2

CH2

CH2

CH3

B. Tentukan nama senyawa hidrokarbon di bawah ini! 6.CH 3 CH 3 CH CH CH3CH3

CH 2

CH

CH 2

Jawab : 4,5 dimetil heksena

7.CH 3 CH 2 CH CH CH 3 C CH3 CH CH3

Jawab : 3,4,5 trimetil 2 heptenaCH CH3 CH2 CH3 C CH3 CH2 CH3

8.

CH3

C

Jawab : 3,5,5 trimetil 2 heptena

CH3

CH2 CH CH3 C

CH3 CH2

CH3 C CH2 CH3 CH3

9.

CH3

CH2

C CH2

Jawab : 3,5 dietil 3,7,7 trimetil 4 nonena

10.

CH 3

CH CH 2 CH 3

C CH3

C CH 2 CH 3

CH2

CH 3

Jawab : 3 etil 4,5 dimetil 3 heptena

Rencana Pelaksanaan Pembelajaraan Kimia SMA : Senyawa Hidrokarbon

Untuk menggambarkan rumus struktur alkena yang sudah diketahui namanya dilakukan sbb : 1. Buat rangkaian atom C dari nama bagian paling belakang 2. Beri nomor dari salah satu ujung. 3. Beri ikatan rangkap sesuai dengan posisinya 4. Beri cabang sesuai dengan posisinya. 5. Lengkapi rantai utama dengan atom H C. Gambarkan rumus struktur alkena dengan nama sebagai berikut :CH 3 CH 3 CH CH 3

a. 3-etil-3,4-dimetil-1-pentena

CH 2

CH

C C 2H 5

C2H 5 CH3 3 CH

b. 4-etil-5-metil-2-heksena

CH CH 3 3

CCH H

CH CH

CH CH

CH CH

CH CH 3 3

C2H5CH 3 C 2H 5 CH CH CH CH CH 3 CH 3 CH 3 CH CH C CH 3 CH 2 CH 3 CH 3

c. 5-etil-2,6-dimetil-3-heptena

CH 3

CH

d. 2,2,5,5-tetra metil-3-heksena

CH 3

C CH 3

CH 3

CH 3 CH C H CH CH 2 CH 3

e. 3-etil-3,6-dimetil-4-oktena

CH 3

H2 C

C C 2H 5

2. Tulislah isomer dari senyawa-senyawa di atas (pilih 3 saja)! 3. Pilih dari salah satu senyawa yang telah dicari isomernya di atas (nomor 2). Demonstrasikan pembentukan variasi isomer-isomer tersebut bersama kelompokmu di depan kelas! Sementara kelompok yang lain menyebutkan nama dari senyawa yang terbentuk tersebut.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaraan Kimia SMA : Senyawa Hidrokarbon

KUNCI JAWABAN SOAL-SOAL 1. E Jawab : Molekul yang menyatakan hidrokarbon jenuh adalah molekul yang tunggal CH2 CH2 CH2 CH3 Contoh : C5H12 stukturnya adalah CH3 2. C Jawab : Molekul yang menyatakan hidrokarbon tidak jenuh adalah molekul yang berikatan rangkap CH2 CH CH2 Contoh : C4H8 strukturnya adalah CH3 3. B Jawab : Nama Gugus Metil Etil Propil butil PentilCH3

Struktur IsomerCH3CH3

CH2CH2 CH2

CH3CH3

CH2CH2

CH2CH2

CH2CH2 CH2

4. C Jawab : a.

CH3

CH2

CH2

CH3

d.

CH3

CH2

CH

CH2

Butana

Butena

b.

CH 3

CH CH 3

CH 2

CH 3

e.

CH3

CH

CH2 butena

CH2

2 metil butana

c.

CH 3

CH CH 3

CH CH 3

CH 3

2,3 dimetil butana

5. C Jawab :CH 3

CH 3 CH CH C 2H 5 CH 2 CH C 2H 5 CH 3

Rencana Pelaksanaan Pembelajaraan Kimia SMA : Senyawa Hidrokarbon

DAPAT DIUBAHCH3

1 CH 3

3CH CH CH 2 CH 3

4CH2

5CH CH3

2 6 CH 2 7 CH 3

etil 2,5 dimetil heptana

6. A Jawab :

CH 3

CH C2 H 5

CH 2

CH C2 H 5

CH

CH 2

DAPAT DIUBAH5CH 3 CH

4CH 2

3CH CH2 CH3

2CH

1CH2

6 CH2 7 CH3

3 etil 5 metil heptena

7. AJawab : Nama Hidrokarbon Rumus Etana C2H4 Propana C3H6 Heksana C6H14

8. B Jawab : 1.

CH2

CH

CH2

CH2

CH3

2.

CH3

CH

CH

CH2

CH3

PentenaCH 3

2 PentenaCH 3

3.

CH 2

C

CH 2

CH 3

4.CH 2 CH CH CH 3

2 metil butenaCH 3 CH 3 CH C CH 3

3 metil butena

5.

2 metil 2 butena

Rencana Pelaksanaan Pembelajaraan Kimia SMA : Senyawa Hidrokarbon