RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor :...

75
RENCAN NA AKSI KEGIATAN (R TAHUN 201 RAK) N 2015- 19

Transcript of RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor :...

Page 1: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK)TAHUN 2015-

2019

RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK)TAHUN 2015-

2019

RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK)TAHUN 2015-

2019

Page 2: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS IIILHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO. 1A TELP/FAX (0645) 43154 KAMPUNG JAWAKOTA LHOKSEUMAWE 24351E-mail :[email protected]

Page 3: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351 i

KATA PENGANTAR

Puji dan syukurdipanjatkankehadirat Allah SWT, Tuhansemestaalam

yang telahmemberikanrahmat dan hidayah-Nya

sehinggapenyusundapatmenyelesaikanRencanaAksiKegiatan(RAK) Kantor

KesehatanPelabuhanKelas III LhokseumaweTahun 2015 – 2019.Ucapanterimakasih dan

penghargaanyangsetinggi-tingginyaterhadapsemuapihak yang

telahmendukungpenyusunanRencanaAksiKegiatanini.

UpayadalambidangPencegahan dan Pengendalian

PenyakitmerupakantanggungjawabDirektoratJenderalPencegahan dan

PengendalianPenyakit.UpayatersebuttelahdigariskandalamRenstramelaluipenetapan target

indikator yang harusdicapaidalamkurunwaktu 5 tahunmendatang (2015-2019).

Untukdapatmencapai target indikator di lingkunganDirektoratJenderalPencegahan dan

PengendalianPenyakit (P2P),

perludisusunRencanaAksiKegiatanSatuanKerjasebagairepresentasipelaksanaan program di

masing-masingdaerah.

RencanaAksiKegiatan(RAK) Kantor KesehatanPelabuhanKelas III LhokseumaweTahun

2015-2019 merupakanpenjabarandariRencanaAksi Program DirektoratJenderalPencegahan dan

PengendalianPenyakityang akanmenjadipedoman dan arahbagiseluruhpemangkuprogram

Pengendalianpenyakitdan Penyehatanlingkunganpada KantorKesehatan Pelabuhan Kelas III

Lhokseumawedalammelakukankegiatannyasepanjangperiode 2015-2019.

Page 4: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351 ii

RencanaAksiKegiatan (RAK) inimerupakanpelaksanaantugaspokok dan

fungsisesuaidenganPermenkesNomor

:2348/Menkes/Per/XI/2011tentangPerubahanAtasPermenkesNomor : 356/Menkes/Per/2008

tanggal14 April 2008 tentangOrganisasi dan Tata Kerja Kantor KesehatanPelabuhandan

amanatdari IHR Tahun

2005.Dalammenetapkankegiatan,akandisesuaikandengankebijakankeuangan dan

penganggaranyangtercermindalamRencanaAnggaran Kementerian/Lembaga (RKAKL)

SatuanKerjasetiaptahunnya.

SemogaRencanaAksiKegiatan(RAK)inidapatbermanfaatdan

menjadipedomandalamperencanaanprogram5tahunan(2015-2019).

Lhokseumawe,Desember 2018Kepala Kantor Kesehatan PelabuhanKelas III Lhokseumawe,

dr.RahmatSuryadi,MPHNIP196109031990101001

Page 5: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351 iii

Hal

KATA PENGANTAR ............................................................................................................................ iDAFTAR ISI ........................................................................................................................................... iiiBAB I PENDAHULUAN .................................................................................................................... 1

I.1 Latar Belakang................................................................................................................. 1I.2 Kondisi Umum, Potensi dan permasalahan ......................................................... 2

I.2.1 Kondisi Umum.................................................................................................... 2a. PembinaanSurveilans, Imunisasi, Karantina dan Kesehatan

Matra.................................................................................................................... 6b. PengendalianPenyakitBersumberBinatang ........................................... 7c. PengendalianPenyakitMenularLangsung.............................................. 8d. PengendalianPenyakitTidakMenular ...................................................... 9e. PenyehatanLingkungan ................................................................................ 11f. DukunganManajemen dan PelaksanaanTugasTeknis

Lainnya ................................................................................................................ 11I.2.2 Potensi ................................................................................................................... 12

1. SumberDayaManusia .................................................................................... 132. Sarana dan Prasarana.................................................................................... 243. LingkunganKerja ............................................................................................. 254. SumberAnggaran ............................................................................................ 26

I.2.3 Permasalahan..................................................................................................... 26I.2.4 Lingkungan Strategis ...................................................................................... 28

1. Lingkungan Strategis Nasional .................................................................. 282. Lingkungan Strategis Regional................................................................... 293. Lingkungan Strategis Global....................................................................... 294. Lingkungan Strategis Lokal ......................................................................... 30

BAB IIVISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN STRATEGIS ..................................................... 32II.1 Visi dan Misi .................................................................................................................... 32II.2 Nilai-Nilai ....................................................................................................................... 34II.3 Tujuan ............................................................................................................................... 35II.4 Sasaran Strategis ........................................................................................................... 35

BAB III ARAH KEBIJAKAN DAN STRATEGI ............................................................................... 38III.1 Arah Kebijakan dan Strategi .................................................................................... 38

DAFTAR ISI

Page 6: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351 iv

III.2 Arah Kebijakan dan Strategi Ditjen P2P............................................................... 39III.3 Arah Kebijakan dan Strategi KKP Kelas III Lhokseumawe ........................... 40

BAB IV TARGET KINERJA DAN KERANGKA PENDANAAN ............................................... 44IV.1 Target Kinerja ................................................................................................................ 44IV.2 Kerangka Pendanaan ................................................................................................. 48

BAB V PEMANTAUAN DAN PENILAIAN ................................................................................ 50BAB VI PENUTUP ............................................................................................................................. 51LAMPIRAN

Page 7: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

1

BAB I

PENDAHULUAN

I.1 Latar Belakang

Pembangunan Kesehatan Nasional adalah upaya peningkatan derajat

kesehatan masyarakat Indonesia yang dilakukan secara berkelanjutan

berlandaskan kemampuan nasionaldengan memanfaatkan sumber daya yang ada

sertamemperhatikan tantangan global maupun spesifik lokal Pembangunan

kesehatan bertujuan untuk meningkatkan kesadaran, kemauan dan kemampuan

hidupsehat bagi setiap orang agar terwujud derajat kesehatanyang setinggi-

tingginyasebagai investasi bagi pembangunan sumber dayamanusia yang produktif

secara sosial dan ekonomi.

Dalam rangka mencapai tujuan tersebut,melalui Keputusan Menteri

Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra

Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah kebijakan dan strategi

nasionalsebagaimanatercantum dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah

(RPJMN) 2015-2019.

Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019 merupakan dokumen

perencanaanyang bersifatindikatif dan memuat program-program pembangunan

kesehatan yang akan dilaksanakan langsung oleh Kementerian Kesehatan dalam

Page 8: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

2

kurun waktu 2015-2019.

Oleh karena itu,dalam pelaksanaannya perlu dijabarkan lebih lanjut ke

dalam suatu Rencana Aksi Program (RAP) dan Rencana Aksi Kegiatan (RAK) pada

setiap unit satuan kerja, baik ditingkat pusat maupun unit pelaksana teknis sesuai

dengan tugas dan fungsi dengan tetap memperhatikan visi, misi, tujuan, nilai-nilai

dan sasaran strategis Kementerian Kesehatan.

RencanaAksiKegiatanKantor KesehatanPelabuhan Lhokseumawe

menguraikan kegiatan yangakan dilaksanakan dalam kurun waktu5tahun ke

depan. Dokumen ini juga dilengkapi dengan indikator-indikatoryang merupakan

penjabaran lebih rinci dari indikatorProgram Pencegahan dan Penyehatan

Lingkungan serta perkiraan anggaran yang dibutuhkan.

Dalam rangka memudahkan penjabaran di dalam dokumen Rencana Aksi

Kegiatan, maka uraian rencana kegiatannya disusun berdasarkan tugas pokok dan

fungsi masing-masing seksi dan sub bagian yang ada di Kantor Kesehatan

Pelabuhan Kelas III Lhokseumawe. Rencana Aksi Kegiatan Tahun2015-

2019menjadiacuan dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsi cegah tangkal

penyakit PHEIC yang mungkin masuk dari negara atau daerah lain tanpa

menghambat perjalanan dan perdagangan melalui pelabuhan maupun bandara.

Page 9: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

3

I.2 Kondisi Umum, Potensi dan Permasalahan

I.2.1 Kondisi Umum

Tugas pokok dan fungsi KKP Kelas III Lhokseumawe sesuai

PeraturanMenteri Kesehatan RI No. 2348/Menkes/Per/XI/2011 tentang Perubahan

Peraturan Menteri Kesehatan No. 356/Menkes/Per/IV/2008 tentang Organisasi dan

Tata Kerja Kantor Kesehatan Pelabuhan adalah melaksanakan pencegahan masuk

dan keluarnya penyakit, penyakit potensial, wabah,surveilans epidemiologi,

kekarantinaan, pengendalian dampak kesehatanlingkungan,pelayanankesehatan,

serta pengamatan terhadap penyakit barudan penyakit yang muncul kembali,

bioterorisme, unsur biologi, kimia dan pengamanan radiasi di wilayah kerja

bandara, pelabuhan, dan lintas batas darat negara.

Dalam melaksanakan tugas tersebut diatas, Kantor Kesehatan Pelabuhan

Kelas IIILhokseumawe menyelenggarakan fungsi sebagai berikut:

a. Pelaksanaan kekarantinaan

b. Pelayanan pelayanan kesehatan

c. Pelaksanaan pengendalianresiko lingkungan di bandara, pelabuhan, dan

lintas batas darat negara

Page 10: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

4

d. Pelaksanaan pengamatan penyakit, penyakit potensial wabah, penyakit

baru, dan penyakit yang muncul kembali

e. Pelaksanaan pengamatan radiasi pengion dan non pengion, biologi dan

kimia

f. Pelaksanaan sentra/simpul jejaring surveilans epidemiologi sesuai penyakit

yang berkaitan dengan lalu lintas nasional, regional, dan internasional

g. Pelaksanaan fasilitasi dan advokasi kesehatan kerja di lingkungan bandara,

pelabuhan dan lintas batas darat negara

h. Pelaksanaan Pemberian Sertifikat Kesehatan Obat, Makanan, Kosmetika dan

Alat Kesehatan serta Bahan Adiktif (OMKABA)ekspor dan mengawasi

persyaratan dokumen kesehatan OMKABA impor

i. Pelaksanaan pengawasan kesehatan alat angkut dan muatannya

j. Pelaksanaan pemberian pelayanan kesehatan di wilayah kerja bandara,

pelabuhan dan lintas batas darat negara

k. Pelaksanaan jejaring informasi dan teknologi bidang kesehatan bandara,

pelabuhan dan lintas batas darat negara

l. Pelaksanaan jejaringkerjadankemitraan bidang kesehatan bandara,

pelabuhan dan lintas batas darat negara

m. Pelaksanaan kajian kekarantinaan,pengendalian risiko lingkungan, dan

Page 11: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

5

surveilans kesehatan pelabuhan

n. Pelaksanaan pelatihan teknis bidang kesehatan bandara, pelabuhan, dan

lintas batas darat negara

o. Pelaksanaan ketatausahaan dan kerumahtanggaan KKP

Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas III Lhokseumawe menurut Peraturan

Menteri Kesehatan RI No.2348/Menkes/Per/XI/2011 tentang Perubahan Peraturan

Menteri Kesehatan No. 356/Menkes/Per/IV/2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja

Kantor Kesehatan Pelabuhan masuk dalam klasifikasi Kelas III, yang terdiri dari :

a. Sub Bagian Tata Usaha

b. Seksi Pengendalian Karantina dan Surveilans Epidemiologi

c. Seksi Pengendalian Risiko Lingkungan dan Kesehatan Lintas Wilayah

d. Instalasi

e. Wilayah Kerja

f. Kelompok Jabatan Fungsional

Ruang lingkup tugas di Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas III

Lhokseumawe berdasarkan Permenkes Nomor 2348/MENKES/PER/XI/2011 adalah

sebagai berikut :

Page 12: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

6

1. Subbagian TataUsahamempunyai tugasmelakukan koordinasi

danpenyusunan program,pengelolaan informasi, evaluasi,

laporan, urusantatausaha,keuangan,

kepegawaian,penyelenggaraanpelatihan,serta

perlengkapandanrumahtangga.

2. SeksiPengendalianKarantinadanSurveilansEpidemiologimempunya

itugas melakukanpenyiapanbahanperencanaan,pemantauan,

evaluasi,penyusunan

laporan,dankoordinasipelaksanaankekarantinaandan

surveilansepidemiologi penyakit, penyakit potensial wabah,

penyakit baru, dan penyakit yang muncul

kembali,pengawasanalatangkutdanmuatannya,lalulintasOMKABA,j

ejaringkerja, kemitraan,kajian,sertapengembangan

teknologi,danpelatihanteknisbidang kekarantinaandan

surveilansepidemiologidiwilayahkerjabandara, pelabuhandan

lintasbatasdaratnegara.

3. SeksiPengendalianRisikoLingkungandanKesehatanLintasWilayahm

empunyai tugas melakukan penyiapan bahan perencanaan,

pemantauan, evaluasi, penyusunan laporan, dan koordinasi

Page 13: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

7

pengendalian vektordan binatang penular

penyakit,pembinaansanitasilingkungan,kesehatanterbatas,

kesehatankerja,

kesehatanmatra,kesehatanhaji,perpindahanpenduduk,penanggul

anganbencana, vaksinasi internasional, jejaring kerja, kemitraan,

kajian dan pengembangan teknologisertapelatihan

teknisbidangpengendalianrisikolingkungandanupaya

kesehatandiwilayahkerjabandara,pelabuhan,danlintasbatasdaratn

egara.

Berdasarkan perencanaan tahun 2018, berikut dijabarkan enam pos

kegiatan yang telah berhasil dilaksanakan oleh Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas

III Lhokseumaweperdesember 2018.

a. PembinaanSurveilans,Imunisasi,Karantinadan Kesehatan Matra

Page 14: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

8

Sampai dengan tahun 2018, sasaran yang telah dicapai adalah meningkatnya

kinerja kekarantinaan dan surveilans epidemiologi dengan indikator kinerja

kegiatan yang telah dicapai adalah :

1. Jumlah alat angkut yang diperiksa sesuai dengan standar kekarantinaan

Jumlah alat angkut yang diperiksa sesuai dengan standar kekarantinaan

dengan kegiatan meliputi :

1) Peningkatan SDM kekarantinaan dan kesehatan pelabuhan sebanyak

2kegiatan

2) Dokumen pemeriksaan pesawat sebanyak 798 dokumen

3) Surveilans epidemiologi KKM sebanyak 280 kegiatan

4) Surveilans epidemiologi OMKABA sebanyak 41 kagiatan

5) Pengawasan Kesehatan Lalu Lintas ABK / crew / Penumpang yang

datang sebanyak 50.166 orang

6) Pengawasan Kesehatan Lalu Lintas ABK / crew / Penumpang yang

berangkat sebanyak 51.391 orang

7) Pengawasan bongkar muat bahan berbahaya pada kapal sebanyak

280kegiatan

8) Penerbitan freepatique kapal sebanyak 56dokumen

Page 15: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

9

9) Pengawasan lalu lintas orang (ABK/Crew/Penumpang) Yang Datang Dari

Luar Negeri KKP Kelas III Lhokseumawe tahun 2018 sebanyak 684 Orang,

Jumlah tertinggi pada Bulan September 163 orang (24%), dimana yang

terendah pada bulan Januari 13 Orang (2%),dari hasil pengawasan yang

dilakukan ABK dan Crew dinyatakan bebas dari penyakit PHEIC

10) Pemberian sertifikat Ship Sanitation Controle Certificate (SSCEC dan SSCC)

yang berjumlah 28 SSCEC

11) Penerbitan Health Book kapal sebanyak sebanyak 12 buah buku

kesehatan

12) Pengawasan lalu lintas Penumpang Pesawat Yang Datang dari Dalam Negeri

berjumlah 40.464 orang dan Berangkat Kedalam Negeri berjumlah

41.689orang

2. Pengawasan lalu lintas Penumpang Pesawat Yang Datang dari Dalam Negeri

berjumlah 40.464 orang dan Berangkat Kedalam Negeri berjumlah

41.689orangFaktor Risiko Potensial PHEIC yang terdeteksi di pelabuhan dan

bandara

Persentase Faktor Risiko Potensial PHEIC yang terdeteksi di

pelabuhan dan bandaradengan kegiatan meliputi :

1) Penanganan Emergency Call sebanyak 4 kegiatan dari target 4

kegiatan (realisasi 100%)

Page 16: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

10

2) Pengawasan Lalu Lintas Orang Sakit sebanyak 141 kegiatan dari

target 145 kegiatan (realisasi 97%)

3) Pengawasan Pengangkutan Jenazah 1 kegiatan,

b. Pengendalian Penyakit BersumberBinatang

Sampai dengan Tahun 2018, sasaran yang telah dicapai adalah

meningkatnya kinerja pengendalian risiko lingkungan dengan indikator kinerja

kegiatan yang telah dicapai adalah Persentase Bebas Vektor Penular Penyakit di

wilayah perimeter dan buffer area di lingkungan pelabuhan dan bandara dengan

kegiatan meliputi:

1) Pemantauan koordinasi dalam rangka pencegahan dan pengendalian

zoonosis sebanyak 1 kegiatan

2) Luas wilayah bebas vector malaria dilakukan kegiatan dengan luas area

sebanyak 51 hektar

3) Luas wilayah bebas vector diare dilakukan kegiatan dengan luas area

sebanyak 28 hektar

4) Luas wilayah bebas vector diare dilakukan kegiatan dengan luas area

sebanyak 28 hektar

Page 17: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

11

5) Pengendalian vector dilakukan sebanyak 18 kegiatan

6) Surveylans vector dilakukan sebanyak 12 kegiatan

c. Pengendalian Penyakit Menular Langsung

Sampai dengan Tahun 2018, sasaran yang telah dicapai adalah

meningkatnya kinerja upaya kesehatan lintas wilayah dengan indikator

kinerjakegiatan yang telah dicapai adalahlaporan pengendalian penyakit menular

langsung di pelabuhan/bandara dengan kegiatan meliputi :

1) Screening penyakit menular langsung di pelabuhan / bandara terutama pada

penyakit HIV AIDS, TB Paru dan Typhoid dengan sasaran kegiatan para

kelompok khusus (TKBM), ABK, dan masyarakat pelabuhan yang terlaksana

sebanyak 1 kalikegiatan .

d. Pengendalian Penyakit Tidak Menular

Page 18: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

12

Sampai dengan Tahun 2018, sasaran yang telah dicapai adalah

meningkatnya kinerja upaya kesehatan lintas wilayah dengan indikator kinerja

kegiatan yang telah dicapai adalah :

1. Pelaksanaan Pembinaan Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit

(Screening dan KIE)

Persentase Pelaksanaan Pembinaan Pencegahan dan

Penanggulangan Penyakit (Screening dan KIE)dengan kegiatan meliputi :

1) kedatangan kapal dari dalam negeri dan Luar negeri selama tahun

2018 berjumlah 514 kapal, dimana jumlah kedatangan tertinggi pada

bulan April sebanyak52 Kapal (10%) dan terendah pada bulan

Januari dan Februari sebanyak 34 Kapal (7 %).

2) keberangkatan kapal ke Dalam Negeri di Kantor Kesehatan Pelabuhan

Kelas III Lhokseumawe tahun 2018 berjumlah 462

Kapal,keberangkatan Kapal Ke Dalam Negeri tertinggi pada Bulan

Desember berjumlah 52 Kapal ( 11 %), dan terendah pada Bulan

Januari berjumlah 29 Kapal ( 6,2%).

3) penerbitan free pratique di Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas III

Lhokseumawe dan wilayah kerja tahun 2018 sebanyak 56 lembar

yang tertinggi pada bulan april, September dan desember berjumlah 6

Page 19: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

13

Free Pratique ( 11 %), kemudian yang terendah pada bulan maret

berjumlah 4 Free Pratique ( 5%).

4) pemeberian Port Health Clerance tahun 2018 sebesar 515 lembar

Dokumen

5) sertifikat Ship Sanitation Controle Certificate (SSCEC dan SSCC) tahun

2018 yang berjumlah 28SSCEC dan SSCC Nihil.

6) Penerbitan Buku Kesehatan tahun 2018 sebanyak 12 buah buku

kesehatan

2. Persentase Terlaksananya Penanggulangan Faktor Risiko dan Pelayanan

Kesehatan pada Situasi Matra

Persentase Terlaksananya Persentase Terlaksananya Penanggulangan

Faktor Risiko dan Pelayanan Kesehatan pada Situasi Matradengan kegiatan

meliputi :

1) Penguatan jejaring kerja dalam rangka pengendalian resiko

lingkungan di pelabuhan sebanyak 2 kegiatan

2) Pendataan factor resiko lingkungan di pelabuhan sebanyak 5

dokumen

Page 20: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

14

3) Penerbitan surat ijin angkut jenazah sebanyak 1 kegiatan

4) Pelayanan kesehatan matra dan situasi khusus terlaksana di semua

lokasi pelabuhan/bandara.

5) Pelayanan Vaksinasi dan penerbitan ICV sebanyak 12 kabupaten/kota

6) Legalisasi dokumen ICV calon jamaah haji di 12 kabupaten kota.

3. Kejadian PHEIC di Wilayah Episenter Pandemic dilakukan Tindakan

Karantina ≤

Persentase Setiap Kejadian PHEIC di Wilayah Episenter Pandemic

dilakukan Tindakan Karantina ≤ 24 jam setelah ditetapkan oleh pemerintah

dengan kegiatan meliputi :

1) Jejaring kerja dan kemitraan dalam rangka pencegahan dan

pelayanan kesehatan terlaksana tanpa kendala

e. Penyehatan Lingkungan

Sampai dengan Tahun 2018, sasaran yang telah dicapai adalah

meningkatnya kinerja pengendalian risiko lingkungan dengan indikator kinerja

kegiatan yang telah dicapai adalah persentase sanitasi alat angkut, TPM, TTU yang

memenuhi syarat di lingkungan pelabuhan dan bandara dengan kegiatan meliputi:

Page 21: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

15

1) Pengawasan sanitasi tempat pengolahan makanan dipelabuhan dan

bandara sebanyak 68 kegiatan

2) Uji petik kualitas air berih di alat angkut sebanyak 217 kagiatan

3) Pengawasan kualitas air bersih sebanyak 317 kegiatan

4) Pemeriksaan sanitasi pesawat tahun 2018 sebanyak 797 pesawat,

5) Pengawasan Sanitasi Gedung/ bangunan (TTU) sebanyak 58kegiatan

f. Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan Tugas Teknis Lainnya PadaProgram

Pencegahan dan Pengendalian Penyakit

Sampai dengan Tahun 2018, sasaran yang telah dicapai adalah

meningkatnya dukungan administrasi danmanajemen dengan indikator kinerja

kegiatan yang telah dicapai adalah terlaksananya dukungan manajemen,

administrasi, sarana dan prasarana untuk pelaksanaan tugas teknis sesuai tupoksi

dengan kegiatan meliputi :

1) Penyusunan Rencana Kegiatan dan Anggaran,

2) Pengelolaan Data dan Informasi

3) Pengelolaan dan Laporan Keuangan dan BMN

4) Pengembangan Organisasi dan Tatalaksana

5) Pengelolaan Kepegawaian dan Peningkatan Kapasitas SDM

Page 22: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

16

I.2.2 Potensi

Pemberlakuan perdagangan bebas terbukti telah meningkatkan arus

globalisasi, hal ini ditandai dengan meningkatnya perputaran barang dari dalam

dan luar negeri, meningkatnya arus alat angkut dan penumpang dari dan ke luar

negeri, ditambah dengan semakin majunya perkembanganIPTEK terutama dalam

bidang transportasidan telekomunikasisehingga kini jarak tidak menjadi suatu

hambatan yang berarti lagi

Namun denganmeningkatnya berbagai kemajuan dan

perkembangantersebut, selain menimbulkan dampak positif, terdapat pula dampak

negative. Dampak negatif yang paling jelas terlihat saat ini adalah di bidang

kesehatan.Masyarakat,terutamadalam penularan penyakit dan meningkatnya kasus

penyakit tidak menular serta menurunnya kualitas lingkungan.

Ancaman global yang kita hadapi saat ini adalah penyakit yang terdapat di

negara lain dan bepotensi masuk ke Indonesia (New Emerging

Diseases)diantaranya SARS, Avian Influenza, HFMD, H1N1 A New. Selain itu

terdapat pula penyakit yangmasih merupakan masalah,

kemudianberkembang(Emerging Diseases) yaitumunculnyastrain mikrobabaru

sebagai akibat resistensiantibiotika,sertaperilaku masyarakatyang tidak

mendukungpolahidup sehat, antaralainHIV/AIDS,IMS,DHF, JapaneseB

Page 23: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

17

Encepalitis.Kemudian penyakityang dianggapbukanmasalahlagi,saat ini muncul

atau berpotensi munculkembali (Re-Emerging Diseases)diantaranyaPes,TBC,dan

Scrub-Typus.Penyakit-penyakityang disebabkan oleh perubahan lingkungan

tersebut dapat menimbulkan keresahan/gangguanterhadap masyarakat

internasional (PHEIC).Disampingpenyakit-penyakit tersebut, dunia juga

kemungkinan terancam denganterjadinya bioterorismeakibat perkembangan

politik dan kerusakan lingkungan yang semakin parah.

KantorKesehatan Pelabuhansebagaisalahsatuinstitusipemerintahyang

berada di garis depan dalam menjaga kedaulatan, keamanan dan keselamatan

bangsa Indonesia dari segi kesehatan masyarakatyang keberadaannya di pintu

masuk negara perlu meningkatkan kapasitas dan kompetensinya serta

profesionalisme dalam menjalankan tugasnya.

Semakinpesatnya perkembangan transportasi, maka penularan penyakit

juga akan semakin cepat, sehingga kemungkinanterjadinyaPublic Health

Emergency of International Concern(PHEIC)semakin besar.Kasus terkini saat ini

adalah semakin merebaknya Mers Corona Virus dan Ebola Disease. KKP sebagai

petugas kesehatan yang berada di pintu masuk negara harus memiliki

kesiapsiagaan dan kemampuan dalam detect dan respons penyakit menular

potensial wabah dan PHEIC. Keberadaan Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas III

Page 24: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

18

Lhokseumawe pada posisisebagaipintu masuk (show window)terhadap alat angkut,

ABK, crew dan penumpang melalui pelabuhan laut sertapesawat, baik melalui

Pelabuhan Laut Krueng Geukueh, Pelabuhan Laut Kuala Idi, Pelabuhan Laut kuala

Langsa, Bandara Rembele maupun Bandara malikussaleh.

Dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsi dipintu masuk Negara, Kantor

Kesehatan Pelabuhan Kelas III Lhokseumawememiliki potensi sebagai berikut :

1. Sumber Daya Manusia

Maju mundurnyasuatu organisasi sangat ditentukan oleh sumber

daya yang ada. SDM (sumber daya manusia) yang berkualitasakan

menghasilkan kinerja yang baik bagi organisasi dan lebih mudah dalam

penyesuaian terhadap setiap perkembangan yang terjadi di sekelilingnya.

Selain sumber daya manusia, kelengkapan sarana dan prasarana merupakan

penunjang utama bagi keberhasilan pelaksanaan kegiatan organisasi.

Berikut merupakan rinciankebutuhanSDMberdasarkanPermenkes

No.1314/MENKES/SK/IX/2010

Tabel 1 Keberadaan Tenaga dan Rencana Kebutuhan Tenaga KKP Kelas III

Lhokseumawe Tahun 2018

No Kualifikasi Keadaan Rencana Kebutuhan Tenaga

Page 25: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

19

Pendidikan 2015 2016 2017 2018 2019

1 S2 Kesehatan Masyarakat 6 3 3 5 5

2 Dokter 3 4 5 6 4

3 S1 Keperawatan 2 0 1 2 2

4 S1 Kesehatan Masyarakat 5 4 6 7 7

5 S1 Apoteker 0 0 0 0 0

6 S1 Fisika 1 0 0 0 0

7 D3 Kesehatan Lingkungan 5 4 5 7 7

8 D3 Keperawatan 3 3 4 5 6

9 D3 Farmasi 1 0 0 0 0

10 D3 Analis Kesehatan 1 0 0 0 0

11 D3 Radiologi 0 0 0 0 0

12 S1 Ekonomi 0 0 0 0 1

13 D3 Akuntansi 1 0 2 3 4

14 D3 Sekretaris 0 0 0 0 1

15 D3 Manajemen 0 0 0 2 0

16 D3 Komputer 2 1 2 3 4

17 D1 STTP 2 0 0 0 0

Page 26: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

20

NoKualifikasi

Pendidikan

Keadaan

2015

Rencana Kebutuhan Tenaga

2016 2017 2018 2019

18 SMEA/SMU Sederajat 4 10 10 0 0

19 SLTP (Penjaga Kantor) 1 1 0 0 0

Jumlah 37 30 38 40 40

Sumber : DUK 2018

Sedangkan daftar kelengkapan sarana dan prasarana berdasarkan

Permenkes No.1314/MENKES/SK/IX/2010 adalah sebagai berikut :

Tabel 2. Kelengkapan Sarana dan Prasarana KKP Kelas III Lhokseumawe

Tahun 2018

No Lokasi

Tanah Gedung

Ada/

Tidak

Kepemi

likan

Ada/

Tidak

Kepemi

likan

1 Kantor Induk Ada KKP Ada KKP

2Wilker Bandara

MalikussalehAda KKP Ada KKP

3 Wilker Bandara Rembele Ada KKP Ada KKP

4 Wilker pelabuhan Kuala Sigli Tidak Sewa Ada Sewa

Page 27: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

21

5 Wilker pelabuhan Kuala Idi Ada KKP Ada KKP

6Wilker pelabuhan Kuala

LangsaAda KKP Ada KKP

Sumber : Laporan BMN 2018

Tabel 3 Datakeberadaan Peralatan Untuk Pelaksana Kegiatan Teknis Tahun 2018

NoJenis

Peralatan

Std Minimal Keadaan

IndukWil

kerInduk

Mali

Kussa

leh

Rem

beleSigli Idi

Lang

sa

1

Boarding

Clearence

Mobile

1 - 1

2

Ambulans

Evakuasi

Penyakit

Menular

- - 1

3 Ambulans 1 1 1

Page 28: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

22

NoJenis

Peralatan

Std Minimal Keadaan

IndukWil

kerInduk

Mali

Kussa

leh

Rem

beleSigli Idi

Lang

sa

Paramedic

4

Mobil

Quarantine

PLBD

1

5

Vector

Control

Mobile

1 - 1

6Laboratorium

Mobile- -

7

Mobile

Kesehatan

Matra

- -

8Speed Boat

Quarantine- -

Page 29: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

23

NoJenis

Peralatan

Std Minimal Keadaan

IndukWil

kerInduk

Mali

Kussa

leh

Rem

beleSigli Idi

Lang

sa

(Khusus )

9Motor Survei

Vektor2 1 1

10

Mobil

Rontgen

(Khusus)

- -

11

Radio

Komunikasi

dan Data

1 1 3

12 Handy Talky 3 Set 2 Set 3 1 Set 1 Set

13Thermal

Scanner1 set - 2 Set

14Termometer

Digital IR5 bh 2 bh

Page 30: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

24

NoJenis

Peralatan

Std Minimal Keadaan

IndukWil

kerInduk

Mali

Kussa

leh

Rem

beleSigli Idi

Lang

sa

15Body Clean

System1 Set 1 Set

16

Personal

Protective

Equitmen

(PPE)

8 Set 4 set

17 Peta Dunia 1bh 1 bh

18Isyarat

Karantina1 set 1 set 1

19 Boarding Kit 2 set 1 Set 1

20Tenda Isolasi

(Khusus)- -

21Tenda

Disinfeksi- -

Page 31: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

25

NoJenis

Peralatan

Std Minimal Keadaan

IndukWil

kerInduk

Mali

Kussa

leh

Rem

beleSigli Idi

Lang

sa

(Khusus)

22Alat Pengolah

Data SE1 Set -

23Medical Aid

Kit tdd :1Set 1 Set

- Tensimeter

- Stetoskop

- Senter

- Tounge

Spatel

- Obat-

Obatan

- Daftar

Obat-obatan

Page 32: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

26

NoJenis

Peralatan

Std Minimal Keadaan

IndukWil

kerInduk

Mali

Kussa

leh

Rem

beleSigli Idi

Lang

sa

- sarung

tangan

24Emergency

Kit :

- Resusitasi 1 set 1 set 1 set

- Spalk 1 set -

- Tabung O2

& Regulator1 set 1 set 4 set 3 set

- Tandu 1 set 1 set

- Automatic

ED1 Set - 2 set 1 set 1 set

- Suction 1 set 1 set 1 set 1 set

- Brankar 1 bh 1 bh

25 Poliklinik Set 1 set 1.set

Page 33: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

27

NoJenis

Peralatan

Std Minimal Keadaan

IndukWil

kerInduk

Mali

Kussa

leh

Rem

beleSigli Idi

Lang

sa

terdiri dari :

- Tempat

Tidur

Periksa

1 bh 1 bh 1 bh 1 bh

- Kursi Pasien 2 bh 2 bh 2 bh

- Kursi

Dokter1 bh 1 bh

- Meja

Konsultasi1 bh 1 bh

- Lemari

Obat1 bh 1 bh 2 bh 1 bh

- Lemari

Penyimp.

Alat

1 bh 1 bh 1 bh

Page 34: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

28

NoJenis

Peralatan

Std Minimal Keadaan

IndukWil

kerInduk

Mali

Kussa

leh

Rem

beleSigli Idi

Lang

sa

- Wastafel 1 bh 1 bh 1 bh

- Timbangan

badan1 bh 1 bh 2 bh 1 bh 1 bh 1 bh

- Ukuran

tinggi

badan

1 bh 1 bh 1 bh

- Tensimeter 1 bh 1 bh 2 bh 1 bh 1 bh 1 bh 1 bh 1 bh

- Stetoskop 1 bh 1 bh 2 bh 1 bh 1 bh 1 bh 1 bh 1 bh

- Kursi Roda 1 bh 1 bh 1 bh 1 bh 1 bh

- Kulkas 1 bh - 1 bh

- Cold chain 2 bh - 2 bh 1 bh

- Cold Box - 1 bh

- Minor

Surgery Set1 bh 1 bh

Page 35: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

29

NoJenis

Peralatan

Std Minimal Keadaan

IndukWil

kerInduk

Mali

Kussa

leh

Rem

beleSigli Idi

Lang

sa

- Termometer 1 bh 1 bh 4 bh 1 bh 1 bh 1 bh 1 bh 1 bh

-Sterilisator 1 bh 1 bh 1 bh

26Diagnostik

Set tdd :

- THT 1 set -

- Mata - -

- Rongten

Portable - -

- Audiometri

+ Garpu tala - -

27 Water test kit 1 unit 1 unit 1 unit

28Food Poison

Kit 1 unit 1 unit 2 unit

29 Mesin 3 unit 1 unit 4 unit 2unit 2 2unit 1unit 1

Page 36: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

30

NoJenis

Peralatan

Std Minimal Keadaan

IndukWil

kerInduk

Mali

Kussa

leh

Rem

beleSigli Idi

Lang

sa

Fogging unit unit

30 ULV Portable 1 unit -

31 ULV - -

32 Mist Blower 1 unit - 2 unit

33 Sprayercan 1unit -

34Perangkap

tikus

300

bh 100bh 100bh 51bh

35

bh

25

bh

17

bh

35Sanitary Field

Kit 1 unit - 1 set

36 Gas Detektor 2 unit - 2 unit

37 Salinometer 1 bh -

38 Ear Plug2 psg

-10

psg

39 Survey vektor 1 set -

Page 37: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

31

NoJenis

Peralatan

Std Minimal Keadaan

IndukWil

kerInduk

Mali

Kussa

leh

Rem

beleSigli Idi

Lang

sa

kit

40Sound Level

Meter 1 bh - 2 bh

41 Lux Meter 1 bh - 2 bh

42 PH Meter 1 bh - 1 bh

43 Tas lapangan 1 bh - 2 bh

44 Canester 2 bh -

45Lemari

Laboratorium1 bh 1 bh

46

Alat

Pemeriksaan

Kimia Darah

1 Set 1 Set

1 set

47 Urinalysis 1 Set 1 Set 1 set

48 Alat Pemrk. 1 Set 1 Set

Page 38: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

32

NoJenis

Peralatan

Std Minimal Keadaan

IndukWil

kerInduk

Mali

Kussa

leh

Rem

beleSigli Idi

Lang

sa

Deteksi PMS

49Rapid Test

PM

a. Meningitis 5 Set 2 Set

b. Yellow

Fever 5 Set 2 Set

c. Cholera 5 Set 2 Set

d. Influenza 5 Set 2 Set

50 Rak Labor 1 bh

51 Jas Labor 2 bh 1 bh

52Timbangan

Vektor 1 bh 1 bh

53Timbangan

Digital 1 bh - 1 bh 1 bh

Page 39: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

33

NoJenis

Peralatan

Std Minimal Keadaan

IndukWil

kerInduk

Mali

Kussa

leh

Rem

beleSigli Idi

Lang

sa

54Microscope

Compound1 bh 1 bh 2 bh 1 bh

55Mikroskope

Stereo 1 bh - 1 bh 1 bh

56 Inkubator 1 bh -

57Tabung

Reaksi 2 bh -

Sumber : BMN 2018

2. Sarana dan Prasarana

Sarana dan prasarana yang tersedia di Kantor Kesehatan Pelabuhan

Kelas III Lhokseumawemenjadi kekuatan dan penunjang dalam melaksanakan

tugas dalam rangka mencapai visi dan misi, yaitu:

1) Tanah

Page 40: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

34

Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas III Lhokseumawe mempunyai 3

(tiga) lokasi tanahkantor yaitu tanah kantor Induk Lama Meuria

Paloh(luas 150 m2), tanah kantor wilker Langsa (luas 100 m2)dan tanah

Rumah Dinas (luas 100 m2)

2) Bangunan

Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas III Lhokseumawe mempunyai 4

(empat) unit bangunan yaitu gedung kantor Induk Lama Meuria Paloh

(luas 150 m2), gedung kantor Induk Baru (tanah Pelindo) (luas 200 m2),

gedung kantor Wilker langsa (luas 100 m2) dan rumah dinas jabatan

kepala (luas 72 m2 ).

3) Kendaraan Dinas

Kendaraan dinas yang dimiliki oleh Kantor Kesehatan Pelabuhan

Kelas III Lhokseumawe berjumlah 26 unit yang terdiri dari kendaraan

dinas roda empat sebanyak 7 unit dan kendaraan dinas roda dua sebanyak

19 unit. Kendaraan roda empat terdiri dari 1 unit Ambulance, 1 unit

Pickup, 5 unit mini bus (1 unit Mitsubishi Kuda, 2 unit Toyota Avanza, 1

unit Toyota Innova, dan 1 unit Suzuki APV) sedangkan kendaraan roda

dua terdiri dari berbagai jenis baik matic maupun manual.

3. Lingkungan Kerja

Page 41: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

35

Kerjasama dengan lintas sector terjalin dengan baik, diantaranya

kerjasama dengan Dinas Kesehatan di kabupaten/kota dalam penanganan

vaksinasi bagi calon jamaah haji dan umrah. Selain itu kerjasama yang

baik juga terjalin dengan lintas sector di pelabuhan dan bandara.Hal ini

terlihat dari semakin meningkatnya kesadaran para operator bandara dan

pelabuhan dalam menciptakan wilayah bebas vektor pes serta kepedulian

masyarakatyang ikut berpartisipasi secara aktif dalam pencegahan

penyakit DBD.

Bandara dan pelabuhan merupakan tempat-tempat umum yang

potensial untuk transfer vektor dan penyakit malaria dari berbagai daerah,

sehingga dibutuhkan kesadaran yang tinggi dari masyarakat dalam upaya

pengawasandan pemberantasan vector tersebut.Adanya dukungan dari

lintas sektor terkait lainnya juga sangat dibutuhkan dalam menciptakan

kawasan pelabuhan dan bandara sehat.

4. Sumber Anggaran

Darisisi anggaran,komposisipagu anggaranKantorKesehatan

Pelabuhan Kelas III Lhokseumawe dari tahun ke tahun mengalami

peningkatan, baik belanja pegawai karena adanya penambahan jumlah

pegawai, belanja operasional karena peningkatan jumlah asset dan

Page 42: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

36

operasional perkantoran, serta belanja modal untuk pemenuhan sarana

prasarana penunjang tugas pokok dan fungsi sebagai karantina

kesehatan.Hal ini menunjukan aktivitas dan kinerja Kantor Kesehatan

Pelabuhan Kelas III Lhokseumaweyang semakin meningkat setiap

tahunnya.

Pada Tahun 2018, anggaran Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas III

Lhokseumawe telah mencapai Rp. 9.914.581.000,-atau mengalami

penurunan jika di bandingkan pada tahun 2015dengan anggaran

sebesarRp. 15.844.997.000-.

1.2.3 Permasalahan

Berikut merupakan beberapa permasalahan yang masih dialami oleh Kantor

Kesehatan Pelabuhan Kelas III Lhokseumawe.

1. Belum optimalnya pengawasan terhadapalat angkut di pintu masuk

baikpelabuhanmaupunbandaradisebabkankarena minimnya jumlah tenaga

bila dibandingkan dengan banyaknya program kegiatan yang harus

dilaksanakan.

2. Belumadanya pemeliharaan secara rutin terhadap peralatan

danperlengkapan kekarantinaan (contoh:thermal scanner)diakibatkan karena

Page 43: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

37

keterbatasan teknisilocalyangdapatmemperbaiki alat tersebut sehingga harus

mendatangkan teknisi dari luar daerah bahkan dari pusat.

3. Belum seluruh pegawai Kantor KesehatanPelabuhanKelas III Lhokseumawe

khususnya yangbertugas dipintumasuk(pointof entry)baik di pelabuhan

ataupun bandara yang mempunyai kompetensi tekniskekarantinaan

dansurveilansepidemiologi.

4. Belum seluruh pegawai Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas III Lhokseumawe

mengetahuidanmemahamiperaturan–peraturanyangberlaku baik

secarateknis ataupun yang berkaitan dengan penegakan hukum yang

berhubungan dengan kekarantinaan khususnya yang bertugaspada pintu

masuk pelabuhandan bandara.

5. BelumoptimalnyaevaluasiterhadappenataanorganisasiKantorKesehatan

Pelabuhan melalui tingkat pusat untuk lebih memfokuskan kegiatan cegah

tangkal.

6. Belum adanya keseragamantindakandalam pelaksanaanfumigasi, disinseksi,

dandisinfeksi, terutamapada pesawat udara pada setiapbandara.

7. Sumberdaya manusia belum semuanya mendapatkan pelatihan.

8. Keterbatasan SDMpada setiapwilayah kerja.

9. Belum semuapetugas teknis menduduki jabatan fungsional tertentu.

Page 44: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

38

10. Belum disosialisasikannya informasisurveyvektor pesbelum kepada

lintassektor dengan baik.

11. KasusDBDmasihmenjadimasalahkesehatan dibeberapawilayah kerja.

12. Pengetahuan pemilik dan penjamah makanan tentang hygiene sanitasi

makanan masih perlu ditingkatkan.

13. Kurangnya sosialisasihasil pengawasan TPMdi pelabuhandan bandara kepada

stakeholderterkait.

I.2.4 Lingkungan Strategis

1. Lingkungan Strategis Nasional

Perkembangan

Penduduk.PertumbuhanpendudukIndonesiaditandaidenganadanyawindowopp

ortunitydimanarasioketergantungannyapositif,yaitujumlahpendudukusiaprodu

ktiflebihbanyakdaripadausianonproduktif,yangpuncaknyaterjadi sekitar

tahun2030.JumlahpendudukIndonesia padatahun2015adalah256.461.700

orang.Denganlajupertumbuhansebesar1,19%pertahun,makajumlahpenduduk

pada tahun2019diperkirakan naikmenjadi268.074.600 orang.Jumlah wanita

usia suburakan

meningkatdaritahun2015yangdiperkirakansebanyak68,1jutamenjadi71,2juta

Page 45: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

39

padatahun2019.

Masalahpenduduk miskin yang sulitberkurang akan masih menjadi

masalah penting. Secara kuantitas jumlah penduduk miskin bertambah, dan

ini menyebabkan permasalahan biaya yang harus ditanggung pemerintah

terhadap mereka.

Tingkat pendidikan penduduk merupakan salah satu indikator yang

menentukan Indeks Pembangunan Manusia. Disamping kesehatan,

pendidikan memegang porsi yang besar untuk mewujudkanSDM Indonesia

yang berkualitas. Namun demikian, walaupun rata-rata durasi sekolah dari

tahun ke tahun semakin meningkat, tetapi angka ini belum mampu

memenuhi tujuan program wajib belajar 9 tahun.

Selain itu disparitas status kesehatan antar tingkat sosial ekonomi,

antar kawasan, dan antarperkotaan-pedesaanmasihcukuptinggi meskipun

secara nasional kualitas kesehatan masyarakat telah meningkat.Jadi

dibutuhkan kerjasama semua pihak agar hal ini dapat teratasi dengan baik.

2. Lingkungan Strategis Regional

Saatmulaiberlakunya Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) secara efektif

pada tanggal 1 Januari 2016, pemberlakukan ASEAN Community yang

Page 46: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

40

mencakup total populasi lebih dari 560 juta jiwa, akan memberikan peluang

(akses pasar) sekaligus tantangan tersendiri bagi Indonesia. Implementasi

ASEAN Economic Community, mencakup liberalisasi perdagangan barang dan

jasa serta investasi sektor kesehatan. Terkait dengan hal itu, perlu dilakukan

upaya peningkatan daya saing dari fasilitaspelayanan kesehatan dalam negeri

dan pembenahan fasilitas pelayanan kesehatan yang telah ada, baik dari segi

sumber daya manusia, peralatan, sarana dan prasarana, sertapengelolaan

manajemennya. Akreditasi fasilitas pelayanan kesehatan (Rumah Sakit,

Puskesmas, dan lain-lain) harus dilakukan secara serius, terencana, dan dalam

tempo yang tidak terlalu lama.

Hal ini berkaitan dengan perjanjian pengakuan bersama (Mutual

Recognition Agreement - MRA) tentang jenis-jenis profesi yang menjadi

cakupan dari mobilitas. Dalam MRA tersebut, selain insinyur, akuntan, dan

lain-lain, juga tercakup tenaga medis/dokter, dokter gigi, dan perawat. Tidak

tertutup kemungkinan di masa mendatang, akan dicakupi pula jenis-jenis

tenaga kesehatan lain. Betapapun, daya saing tenaga kesehatan dalam negeri

juga harus ditingkatkan.

3. Lingkungan Strategis Global

Dengan akan berakhirnya agenda Millennium Development Goals (MDGs)

Page 47: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

41

pada tahun2015, banyak negara mengakui keberhasilan dari MDGs sebagai

pendorong tindakan-tindakan untuk mengurangi kemiskinan dan

meningkatkan pembangunan masyarakat. Khususnya dalam bentuk

dukungan politik.Kelanjutan program ini disebut Sustainable Development

Goals (SDGs), yang meliputi 17 goals.Dalam bidang kesehatan, fakta

menunjukkan bahwa individu yang sehat memiliki kemampuan fisik dan daya

pikir yang lebih kuat, sehingga dapat berkontribusi secara produktif dalam

pembangunan masyarakatnya.

4. Lingkungan Strategis Lokal

KantorKesehatanPelabuhan Lhokseumawe

sebagaisalahsatuinstitusiyang keberadaannyadi lingkunganBandaradan

Pelabuhan, dimana kedua lingkungantersebut merupakan pintu masuk ke

suatu negara/wilayah. Dalam melaksanaan kegiatan dan tupoksi untuk

melindungi Iingkungan tersebutsebagai

tempatmasukdankeluarnyapenyakitPHEIC,KantorKesehatan Pelabuhan Kelas III

Lhokseumawe tidakdapatberjalansendiri tanpaadanyadukungandan jejaring

kerja dengan lintas program dan sectorterkait, baikdari stakeholder,

masyarakatpelabuhan,duniausahamaupunmitra kerjalainnya.Denganadanya

kerjasamadanjejaringkerjatersebutdiharapkanterciptakoordinasiyangsinergis,

Page 48: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

Rencana Aksi Kegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

42

berkelanjutandanharmonis.Disamping dukungandankerjasamadenganunsur

terkaitdilingkunganpelabuhandanbandara jugaperluadanyadukungan,

kerjasamadankoordinasidariinstitusi diluarbandara danpelabuhan.

Terkait pada kondisi

terjadinyapenularanpenyakitdariluarnegeri,daerahlainmaupun

darisekitarlingkunganpelabuhandanbandara.Pengendalian penyakitdan

penyehatan lingkungan di pintu gerbangnegara sebagai salah satu pilar

pembangunan bidang kesehatan, perlu mencermatiisu-isu stratregis,dinamika

wilayah,polapenyebaranpenyakitserta kecenderunganmenurunnya

kualitaskesehatan lingkungan. Beberapa isu

strategistersebutantaralain:perubahanlingkungan,KLB,Bencana alam,

pencemaran lingkungan, dinamika kependudukan, keterbatasan

aksesibilitas,keterbatasan IPTEK dan legal aspek.

Page 49: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

32

BAB II

VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN STRATEGIS

II.1 Visi dan Misi

DalamRencanaStrategis Kementerian Kesehatan 2015-2019 visi dan

misiKementerian Kesehatan mengikutivisi dan misiPresidenRepublik Indonesia

yaitu "TerwujudnyaIndonesia yangBerdaulat, Mandiridan

BerkepribadianBerlandaskan Gotong-royong".

Upayauntukmewujudkanvisiiniadalahmelalui 7 misipembangunan, yaitu :

1. Terwujudnyakeamanannasional yang mampumenjagakedaulatanwilayah,

menopangkemandirianekonomidenganmengamankansumberdayamaritim

danmencerminkankepribadian Indonesia sebagai negara kepulauan.

2. Mewujudkanmasyarakatmaju,berkesinambungandandemokratisberlandask

an negarahukum.

3. Mewujudkanpolitikluar negeri bebas dan

aktifsertamemperkuatjatidirisebagai negara maritim.

4. Mewujudkankualitashidupmanusia Indonesia yangtinggi, majudansejantera.

5. Mewujudkanbangsa yangberdayasaing

6. Mewujudkan Indonesiamenjadi negara maritim yang mandiri, maju, kuat

Page 50: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

33

dan berbasiskankepentingannasional, serta

7. Mewujudkanmasyarakatyang berkepribadiandalamkebudayaan.

Selanjutnyaterdapat 9 agendaprioritasyangdikenaldengan NAWA CITA yang

ingindiwujudkan pada KabinetKerja, yakni:

1. MenghadirkankembaliNegara untukmelindungisegenapbangsa dan

memberikanrasaaman padaseluruhwarga negara

2. Membuatpemerintahtidak

absendenganmembanguntatakelolapemerintahanyang bersih, efektif,

demokratis danterpercaya

3. MembangunIndonesia daripinggirandenganmemperkuatdaerah-daerah

dandesadalamkerangka negara kesatuan

4. Menolak negara lemahdenganmelakukanreformasi system dan

penegakanhukum yangbebaskorupsi, bermartabat danterpercaya

5. MeningkatkankualitashidupmanusiaIndonesia.

6. Meningkatkanproduktivitasrakyat dan dayasaing di pasar Internasional

7. Mewujudkankemandirianekonomidenganmenggerakkansektor-

sektorstrategisekonomidomestik

8. Melakukanrevolusikarakterbangsa.

Page 51: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

34

9. Memperteguhke-Bhineka-an dan memperkuatrestorasi social lndonesia.

VisiKantor KesehatanPelabuhanKelas III Lhokseumaweadalah“Masyarakat

pelabuhansehat yang mandiri dan berkeadilan di PintuMasuk Negara”.

Sedangkan misi Kantor KesehatanPelabuhanKelas III Lhokseumaweadalah:

1. Meningkatkanderajatkesehatanmasyarakatdalampengendalianpenyakit dan

penyehatanlingkungan di Pelabuhan dan Bandara

2. MeningkatkankualitaskesehatanlingkunganPelabuhan dan Bandara

3. Meningkatkanprofesionalismesumberdayamanusiadalampengendalianpeny

akit dan penyehatanlingkungan di Pelabuhan dan Bandara

4. Menciptakan tata kelolakepemerintahan yang baik.

II.2 Nilai-Nilai

Adapun nilai-nilai yang menjadi landasan Kantor Kesehatan Pelabuhan

Kelas III Lhokseumawe merujuk pada nilai-nilai yang dianut Kementerian

Kesehatan. Berikut penjabaran dari nilai-nilai tersebut.

1. Pro Rakyat

Page 52: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

35

Dalam penyelenggaraan kegiatan Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas

III Lhokseumawe selalu memperhatikan kepentingan rakyat. Diperolehnya

masyarakat pelabuhan sehat yang setinggi-tingginya bagi setiap orang

sebagai salah satu hak asasi manusia tanpa membedakan suku, golongan,

agama dan status sosial ekonomi.

2. Inklusif

Semua program Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas III Lhokseumawe

harus melibatkan semua pihak, dengan melibatkan seluruh komponen

masyarakat yang meliputi lintas sektor dan lintas program.

3. Responsif

Program Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas III Lhokseumawe sesuai

dengan kebutuhan dan keinginan masyarakat pelabuhan, serta tanggap

dalam mengatasi permasalahan di wilayah pelabuhan.

4. Efektif

Program Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas III Lhokseumawe harus

mencapai hasil yang signifikan sesuai target yang telah ditetapkan dan

bersifat efisien.

Page 53: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

36

5. Bersih

Pelaksanaan kegiatan Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas III

Lhokseumawe harus bebas dari korupsi, kolusi dan nepotisme (KKN),

transparan dan akuntabel.

II.3 Tujuan

Tujuan didirikannya Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas III Lhokseumawe

adalah untuk mewujudkanpelabuhan dan

bandarasehatmelaluiupayapencegahanmasuk dan

keluarnyapenyakitpotensialwabahsertapengendalianfaktorrisikopenyakit yang

disebabkanoleh alatangkutdan lingkungan.

II.4 Sasaran Strategis

Sasaran strategis Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas III Lhokseumawe

adalah meningkatkanpengendalianpenyakit dan penyehatanlingkungan di

pintugerbang negara denganindikator :

a. Persentasefaktorresikopotensial PHEIC yang terdeteksi di pintu Negara

sebesar 100%

Page 54: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

37

b. Persentasesetiapkejadian PHEIC di

wilayahepisenterpandemidilakukantindakankarantina≤ 24 jam

setelahditetapkan oleh pemerintahsebesar 100%

c. persentasealatangkut yang diperiksasesuaistandarkekarantinaansebesar

100%

d. Persentasebebasvektorpenularpenyakit di perimeter area (House Index = 0)

dan buffer area (House Index<1) di lingkunganpelabuhan dan

bandarasebesar 100%

e. Persentasebebasvektorpenularpenyakit pada alatangkutsebesar 100%

f. Jumlahpengawasankualitas air minum yang memenuhisyarat di pelabuhan

dan bandara yang memenuhisyaratsebesar 12 kegiatan

g. Jumlahpengawasansanitasitempat-tempatumumpelabuhan dan bandara

yang memenuhisyaratkesehatansebanyak 12 kegiatan

h. Persentasepengawasanhigiene dan sanitasitempat pengolahan makanan

pelabuhan dan bandara yang memenuhi syarat kesehatansebesar 100%

i. Meningkatkanpengamatanpenyakit, penyakitpotensialwabah, penyakitbaru

dan penyakit yang munculkembalisebesar 12 Kegiatan

j. Meningkatkansentral/simpuljejaringsurveilansepidemiologisesuaipenyakit

yang berkaitandenganlalulintasnasional, regional dan

Page 55: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

38

internasionaldenganindikatorjumlahkegiatanjejaringsurveilansepidemiologi

sebanyak 12 kegiatan

k. Meningkatkanfasilitasi dan advokasikesiapsiagaan dan

penanggulanganKejadianLuarBiasa (KLB) dan bencanabidangkesehatan,

kesehatanmatratermasukpenyelenggaraankesehatan haji dan

perpindahanpenduduksertakesehatankerjadilingkunganbandara, pelabuhan

dan lintasbatasdarat negara

denganindikatorpersentaseterlaksananyapenanggulanganfaktorrisiko dan

pelayanankesehatan pada wilayahkondisimatrasebesar 100%

l. Melaksanakanpemberiansertifikatkesehatanobat, makanan, kosmetika dan

alatkesehatansertabahanadiktif (OMKABA) ekspor dan

mengawasipersyaratandokumenkesehatan OMKABA

impordenganindikatorpersentasedokumensertifikat OMKABA ekspor dan

impor yang diterbitkan dan diawasisebesar 100%

m. Meningkatkanpemberianpelayanankesehatan di wilayahkerja, bandara,

pelabuhan dan lintasbatasdarat negara

denganindikatorpersentasepemberianpelayanankesehatansebesar 100%

Page 56: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

38

BAB III

ARAH KEBIJAKAN DAN STRATEGI

III.1 Arah Kebijakan dan Strategi

Arahkebijakan dan strategipembangunankesehatannasional 2015-2019

merupakanbagiandariRencana PembangunanJangka PanjangbidangKesehatan

(RPJPK)2005-2025,yangbertujuanmeningkatkankesadaran, kemauan,

kemampuanhidupsehatbagisetiaporang

agarpeningkatanderajatkesehatanmasyarakat yangsetinggi-

tingginyadapatterwujud, melaluiterciptanyamasyarakat,bangsadannegara

Indonesia yangditandaioleh penduduknya yang hidupdenganperilaku dan

dalamlingkungansehat,

memilikikemampuanuntukmenjangkaupelayanankesehatan yang bermutu,

secaraadil dan merata,sertamemilikiderajatkesehatan yang setinggi-

tingginyadiseluruhwilayahRepubliklndonesia.

Sasaranpembangunankesehatan yang akandicapai pada tahun 2025

adalahmeningkatnyaderajatkesehatanmasyarakat yangditunjukkan oleh

meningkatnyaUmurHarapanHidup, menurunnyaAngkaKematianBayi,

menurunnyaAngkaKematianIbu, menurunnyaprevalensigizikurangpadabalita.

Page 57: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

39

Untukmencapaitujuan dansasaranpembangunankesehatan,

makastrategipembangunankesehatan2005-2025 adalah:

1) Pembangunannasionalberwawasankesehatan;

2) Pemberdayaanmasyarakatdan daerah;

3) Pengembanganupayadan pembiayaankesehatan;

4) Pengembangandanpemberdayaansumberdayamanusiakesehatan; dan

5) Penanggulangankeadaandaruratkesehatan.

III.2 Arah Kebijakan dan Strategi DirektoratJenderalP2P

ArahKebijakanDirektoratJenderalPencegahan dan

PengendalianPenyakituntukmendukungarahkebijakanKementerian

Kesehatanadalahsebagaiberikut:

1. Peningkatansurveilansepidemiologifaktorrisikodan penyakit

2. Peningkatanperlindungankelompokberisiko

3. Penatalaksanaanepidemiologikasusdanpemutusanrantaipenularan

4. Pencegahandan

penanggulanganKLB/Wabahtermasukyangberdimensiinternasional

5. Peningkatanpemanfaatanteknologitepatgunauntukpencegahan dan

pengendalianpenyakit

Page 58: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

40

6. Pemberdayaan dan peningkatanperanswasta dan masyarakat

7. Pelayanankesehatanjiwa

8. Peningkatanketerpaduanprogrampromotif dan preventifdalam

pengendalianpenyakit danpenyehatanlingkungan

ArahKebijakantersebutdidukungmelalui 10strategiyaitu:

1. Melaksanakanreviewdan memperkuataspeklegal

2. Melaksanakanadvokasidan sosialisasi

3. Melaksanakanintensifikasi,akselerasidan inovasi program

4. Meningkatkankompetensisumberdayamanusia di bidangPencegahan dan

PengendalianPenyakit

5. MemperkuatJejaringkerja dan kemitraan

6. Memperkuatmanajemenlogistik

7. MeningkatkanSurveilans dan aplikasiteknologipendukung (SKDR)

8. Melaksanakanmonitoring,evaluasi dan pendampinganteknis

9. Mengembangkan dan memperkuatsystem pembiayaan program

10. Meningkatkanpengembanganteknologipreventif

Arahkebijakandan strategiDirektoratJenderalPencegahan dan

PengendalianPenyakitdidasarkanpada arahkebijakan danstrategi Kementerian

Kesehatan yang mendukungarahkebijakan dan

Page 59: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

41

strateginasionalsebagaimanatercantum di dalamRencana

PembangunanJangkaMenengah Nasional (RPJMN)2015-2019.

ArahkebijakanDirektoratJenderalPencegahan dan

PengendalianPenyakittersebutmengacupada tigahalpentingyakni :

1. PenguatanPelayananKesehatan Primer (PrimaryHealthCare)

2. PenerapanPendekatanKeberlanjutanPelayanan(Continue of Are)

IntervensiBerbasisRisikoKesehatan

3. PenguatanPelayananKesehatan Primer (PrimaryHealthCare)

III.3 Kebijakan dan Strategi KKP Kelas III Lhokseumawe

ArahkebijakanyangditempuholehKantorKesehatanPelabuhanKelas III

Lhokseumawe dalammelaksanakantupoksisesuaidenganvisi dan misinyaadalah:

1. MeningkatkanSumberDayaManusia (SDM)

UpayapengembanganSumberDayaManusia (SDM) Kantor

KesehatanPelabuhan Kelas III Lhokseumaweditempuhdengancara:

a) Mengusulkanpenambahantenaga yang

dibutuhkansesuaidenganstandarketenagaan dan kebutuhan di

lapangan;

Page 60: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

42

b) Menyertakan/mengirimpetugasuntukmengikutidiklatbaikteknismaupun

manajemen.

Hal inidimaksudkanuntukmeningkatkanprofesionalitaspegawai agar

mampumenjawabtantangan dan permasalahan yang dihadapi di

lapangandengancepat dantepat.Disampingitu

jugaperludilakukanpembinaansecaraberkesinambungan dan

berjenjangdarimasingmasingpejabat di lingkungan Kantor

KesehatanPelabuhan Kelas III Lhokseumawe.

2. Melengkapisarana dan prasarana

Gunamenjaminkeberhasilan dan

kelancarandalamoperasionalkegiatan, langkah yangakandilaksanakan oleh

Kantor KesehatanPelabuhan Kelas III Lhokseumaweantara lain

melengkapisaranauntukkeperluanrutin, keperluanteknis dan

saranapenunjangdibidangketatausahaan,

pengendaliankarantinadansurveilanseidemiologi dan

dibidangpengendalianrisikolingkungan dankesehatanlintassector

termasukpengendalianvektor.

3. MemperbaikiManajemen Program

Page 61: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

43

Manajemen program merupakanalatpentingdalammencapaisasaran

dan tujuan yang telahditetapkan. Manajemen program

akanberjalanbaikbiladisusunsecaraterencanasesuaidengankebutuhan.

Langkah yang dilakukandalamperbaikanmanajemen program

inimeliputipenyusunanrencanasecarasistematis dan berkelanjutan yang

dibagiberdasarkanskalawaktu (jangkapendek, menegah dan panjang) dan

bersifatbottom up. Selanjutnyauntukmengetahui dan

menilaihasilkegiatanakandiadakan monitoring dan evaluasisecaraberkala.

Petunjukteknispelaksanaan Kantor KesehatanPelabuhan Kelas III

Lhokseumawemenjadiacuanuntukpelaksanaankegiatan di

wilker.Semuatugas dan

fungsidilaksanakansesuaidenganstandartproseduroperasional (SPO).

4. MeningkatkanKekarantinaan dan SurveilansEpidemiologi

Dalamrangkamencegahmasuk dan keluarnyapenyakitkarantina dan

penyakitmenularberpotensiwabahmelaluipelabuhan,

makapenerapansurveilansepidemiologi yang efektifperludilakukan.

Penerapan system surveilansepidemiologi yang

efektifakansangatbermanfaatdalammelaksanakan system kewaspadaandini

dan upayacegahtangkalterhadappenyakitkarantina dan

Page 62: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

44

penyakitmenularberpotensiwabah. Hal inidimungkinkanbiladilakukan oleh

tenaga yang terampildibidangnya dan didukungfasilitas yang memadai.

Langkah yang

akandilakukandalammengefektifkankegiatansurveilansepidemiologiadalahd

enganmelakukanpengamatan dan pengawasan, mengumpulkan data

secaraterusmenerussertamelakukananalisis data. Hasil

analisistersebutdijadikanbahanrekomendasidalammengambilsuatukebijakan

dan tindaklanjutan yang akandilakukanterhadapobjek yang

berpotensisebagai media transmisipenyakitataumasalahkesehatan di

wilayahkerja.

5. MeningkatkanPengendalianRisikoLingkungan dan Kesehatan Lintas

Wilayah

Peningkatanmutupelayanankesehatanperludilakukangunamenjagaeksistens

i KKP di masa yang akandatang, agar

persepsimasyarakattetappositifterhadapkeberadaan KKP.

Upayapengendalianrisikolingkunganmenjadiperhatianutama Kantor

KesehatanPelabuhan Kelas III

Lhokseumawemengingatangkakesakitantertinggi di

Page 63: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

45

wilayahpelabuhanLhokseumawedisebabkan oleh penyakit yang

berbasislingkungan.

6. MengadakanKoordinasi, Kemitraan Dan JejaringKerja

Upayauntukmempercepatpencapaian program

akandilakukandenganmengadakankoordinasilintas program dan

lintassektorgunamenyamakanpersepsidalammenyikapisuatupermasalahan

yang sedangberkembang.

7. MelaksanakanPromosiKesehatan

Untukbisadikenaldenganbaik oleh masyarakat, makaKKP

perlumelakukanpromosikesehatan.

Promosiinidilaksanakanmelaluipembuatanbrosur dan leaflet,

mengadakanpenyuluhantentangkesehatan, pembuatanbuletin yang

berisitentangmasalahkesehatan dan perkembangan KKP.

8. MemperkuatInstalasi

Untukmendukungtugaspokok, Kantor KesehatanPelabuhan Kelas III

Lhokseumaweperlumemperkuatinstalasi yang sudahada. Langkah yang

dilakukandalammemperkuatinstalasiadalahdenganmenambahperalatan dan

Page 64: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

46

bahanlaboratorium dan

kliniksehinggacakupanjenispelayanandapatdiperluas.

9. PenerapanProsedurKerjaSesuai SPO

Pegawai Kantor KesehatanPelabuhan Kelas III

Lhokseumawedalambekerjasenantiasadituntutmelaksanakantugasdenganme

ngacu pada StandarProsedurOperasional (SPO) dan dilaksanakansesuai SPO

denganpetunjukteknispelaksanaankegiatan yang disusun oleh Kantor

KesehatanPelabuhan Kelas III Lhokseumawe.

Page 65: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

44

BAB IV

TARGET KINERJA DAN KERANGKA PENDANAAN

IV.1 Target Kinerja

Target kinerjamerupakanpenilaiandaripencapaianprogram

yangdiukursecaraberkala dandievaluasipadaakhirtahun2019.

Sasarankinerjadihitungsecarakumulatifselama lima tahundan berakhir pada

tahun2019.

Sasaranstrategis Kantor KesehatanPelabuhanLhokseumawe pada akhirtahun

2019 adalahMeningkatnyaPenyelenggaraan Program PengendalianPenyakit dan

PenyehatanLingkungandi PintuMasuk Negara yang ditandaidengan :

1. Persentasefaktorresikopotensial PHEIC yang terdeteksi di pintu Negara

sebesar 100%

2. Persentasesetiapkejadian PHEIC di

wilayahepisenterpandemidilakukantindakankarantina≤ 24 jam

setelahditetapkan oleh pemerintahsebesar 100%.

3. Persentasealatangkut yang diperiksasesuaistandarkekarantinaansebesar 100%

Page 66: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

45

4. Persentasebebasvektorpenularpenyakit di perimeter area (House Index = 0)

dan buffer area (House Index<1) di lingkunganpelabuhan dan

bandarasebesar 100%

5. Persentasebebasvektorpenularpenyakit pada alatangkutsebesar 100%

6. Persentasepengawasankualitas air bersih yang memenuhisyarat di pelabuhan

dan bandara yang memenuhisyaratsebesar 100%

7. Persentasepengawasansanitasitempat-tempatumumpelabuhan dan bandara

yang memenuhisyaratkesehatansebesar 100%

8. Persentasepengawasanhigiene dan sanitasitempat pengolahan makanan

pelabuhan dan bandara yang memenuhi syarat kesehatansebesar 100%

9. Persentasepeningkatanpengamatanpenyakit, penyakitpotensialwabah,

penyakitbaru dan penyakit yang munculkembalisebesar100%

10. Persentasepeningkatansentral/simpuljejaringsurveilansepidemiologisesuaipen

yakit yang berkaitandenganlalulintasnasional, regional dan

internasionaldenganindikatorpersentasekegiatanjejaringsurveilansepidemiolo

gisebesar100%

11. Meningkatkanfasilitasi dan advokasikesiapsiagaan dan

penanggulanganKejadianLuarBiasa (KLB) dan bencanabidangkesehatan,

Page 67: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

46

kesehatanmatratermasukpenyelenggaraankesehatan haji dan

perpindahanpenduduksertakesehatankerjadilingkunganbandara, pelabuhan

dan lintasbatasdarat negara

denganindikatorpersentaseterlaksananyapenanggulanganfaktorrisiko dan

pelayanankesehatan pada wilayahkondisimatrasebesar 100%

12. Melaksanakanpemberiansertifikatkesehatanobat, makanan, kosmetika dan

alatkesehatansertabahanadiktif (OMKABA) ekspor dan

mengawasipersyaratandokumenkesehatan OMKABA

impordenganindikatorpersentasedokumensertifikat OMKABA ekspor dan

impor yang diterbitkan dan diawasisebesar 100%

13. Meningkatkanpemberianpelayanankesehatan di wilayahkerja, bandara,

pelabuhan dan lintasbatasdarat negara

denganindikatorpersentasepemberianpelayanankesehatansebesar 100%

Program dan kegiatan yang dilaksanakan pada Kantor KesehatanPelabuhan

Kelas III Lhokseumawemulaitahun 2015sampaitahun 2019yaitu Program

PengendalianPenyakit dan PenyehatanLingkungan. Berikuturaiankegiatantahun

2015 Kantor KesehatanPelabuhan Kelas III Lhokseumawe.

Page 68: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

47

Program :Program PengendalianPenyakit dan PenyehatanLingkungan

Sasaran :Menurunkanangkakesakitan, kematian dan kecacatanakibat

penyakit

kegiatan : Untukmencapaitargettersebut,

makakegiatanyangakandilakukanadalah:

1. Pembinaan Surveilans, Imunisasi, Karantiana dan Kesehatan Matra

1) Investigasi dan penanggulangan KLB

2) Certivicate of Free Patique

3) Dokumen SSCC

4) Dokumen SSCEC

5) Dokumen Rujukan Orang Sakit

6) Dokumen Sistem Kewaspadaan Dini difasilitas Pelayanan Kesehatan

7) Sertifikat Obat dan Alat P3K Kapal

8) Penanganan Kesehatan pada Situasi Matra

9) Provinsi yang melakukan penguatan kewaspadaan Dini KLB Penyakit

10) Pelaksanaan Pengendalian Faktor risiko pada kondisi matra

11) Pelabuhan/Bandar Udara/PLBDN yang dilakukan pengawasan alat

angkut sesuai standar kekarantinaan kesehatan

Page 69: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

48

2. Pengendalian Penyakit bersumber Binatang

1) Luas wilayah bebas vektor Pes

2) Luas Wilayah Bebas Vektor DBD

3) Luas Wilayah Bebas Vektor Malaria

4) Luas Wilayah Bebas Vektor Diare

5) Pengamatan Vektor dan binatang pengganggu

3. Pengendalian Penyakit Menular Langsung

1) Layanan HIV AIDS oleh KKP

2) Layanan IMS pada Populasi Berisiko oleh KKP

4. Pengendalian Penyakit Tidak menular

1) Monitoring faktor risiko PTM melalui kegiatan posbindu PTM pada

kelompok masyarakat khusus

5. Penyehatan Lingkungan

1) Tenaga Teknis/Masyarakat Tertatih Bidang Penyediaan Sarana Air

Minum

2) Dokumen pelaksanaan peningkatan akses air bersih

3) Peta Kualitas air bersih

6. Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan Tugas Teknis Lainnya pada

Page 70: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

49

ProgramPengendalian Penyakit dan Penyehatan Lingkungan

1) Dokumen Perencanaan dan Anggaran

2) Dokumen Evaluasi dan Pelaporan

3) Laporan Keuangan

4) Target dan Pagu PNBP

5) Layanan Administrasi Kepegawaian

6) Analisis Pengkajian Pengembangan organisasi dan tatalaksana layanan

Perkantoran

7) Peralatan dan Fasilitas Perkantoran

8) Gedung dan Bangunan

IV.2 Kerangka Pendanaan

Pendanaan Program Pencegahan dan

PengendalianPenyakitdiarahkanuntukmemenuhikebutuhanpembiayaan (anggaran)

untukmencapai target indikator program Pencegahan dan

PengendalianPenyakityang ditetapkan. Pengalokasiananggaran program dilakukan

pada tingkatpusat, daerah dan UPT denganmemperhatikankewajiban dan

kewenanganmasingmasingsertamemperhatikanasasefektifitas dan

efisiensipenganggaran.

Page 71: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

50

Pendanaankegiatan pada Kantor

KesehatanPelabuhanLhokseumawedibebankan pada DIPA Kantor

KesehatanPelabuhanLhokseumawe yang bersumberdari APBN baik Rupiah

Murnimaupun PNBP dan dialokasikanberdasarkankegiatanyaitu :

1) PembinaanSurveilans, Imunisasi, Karantina dan KesehatanMatrapagu yang

dianggarkan pada tahun 2018sebesarRp. 1.618.466.000,-dan

realisasianggaransebesarRp. 1.449.361.310,-

2) PengendalianPenyakitBersumberBinatangpagu yang dianggarkan pada

tahun 2018sebesarRp. 704.000.000,- dan

realisasianggaransebesarRp.603.896.308,-

3) PengendalianPenyakitMenularLangsungpagu yang dianggarkan pada tahun

2018sebesarRp. 180.000.000,- dan realisasianggaransebesarRp.

162.718.200,-

4) DukunganManajemen dan PelaksanaanTugasTeknisLainnya Pada Program

PengendalianPenyakit dan PenyehatanLingkunganpagu yang dianggarkan

pada tahun 2018sebesarRp. 7.412.115.000,- dan

realisasianggaransebesarRp. 6.547.864.539,-

Page 72: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

50

BAB V

PEMANTAUAN DAN PENILAIAN

Dalam setiap tahapan kegiatan,

untukprosespengambilankeputusanapakahsuatukegiatanditeruskan,dikurangi,dike

mbangkanataudiperkuat dibutuhkan penilaian

yangdiarahkangunamengkajiefektifiktasdanefisensipengelolaanprogram.

PenilaiankinerjakegiatanKantor KesehatanPelabuhan Kelas III

Lhokseumawedibutuhkandalamrangkameningkatkanpenyelenggaraanpengendali

anpenyakitdanpenyehatanlingkungandipintumasukNegara.Pemantauandimaksud

kanuntukmensinkronkankembalikeseluruhanproseskegiatanagar

sesuaidenganrencanayang ditetapkandenganperbaikansegeraagar

dapatdicegahkemungkinanadanyapenyimpanganataupunketidaksesuaianyangberp

otensimengurangibahkanmenimbulkankegagalanpencapaiantujuandansasaran.Un

tukitu,pemantauandiarahkangunamengidentifikasijangkauanpelayanan,kualitaspe

ngelolaan,permasalahanyangterjadisertadampakyangditimbulkannya.

PenilaianRencanaAksiKegiatan(RAK) Kantor KesehatanPelabuhan Kelas

IIILhokseumawebertujuanuntukmenilaikeberhasilanpenyelenggaraanpengendalia

npenyakitdanpeyehatanlingkungandipintumasuknegara.

Page 73: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

51

Penilaiandimaksudkanuntukmemberikanbobotataunilaiterhadaphasilyang

dicapaidalamkeseluruhandilaksanakanberdasarkanindikatorkinerja

yangtelahditetapkan.

Page 74: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

51

BAB VI

PENUTUP

RencanaAksiKegiatanKantorKesehatanPelabuhan Kelas III Lhokseumaweperiode

2015-2019disusununtukdijadikanacuandalamperencanaan,

pelaksanaan,danpenilaianupayayang

dilakukandalamkurunwaktulimatahunkedepan.untukmenjawabdanmemfokuskan

upayapengendalianpenyakitdanpenyehatanlingkunganpadaKantor KesehatanPelabuhan

Kelas III Lhokseumawedalammenghadapitantanganstrategisdi masadepan, sehingga

Kantor KesehatanPelabuhanKelas III Lhokseumawe mempunyai target kinerja yang

telahditetapkandanakandievaluasipadapertengahan(2018) danakhirperiode 5tahun

(2019) sesuaiketentuanyang berlaku.

Selainitu, RencanaAksiKegiatanKantorKesehatanPelabuhan Kelas III

Lhokseumawe

dapatdigunakansebagaiacuanpelaksanaankegiatanagarlebihdapatterukur,efisiendanefekt

ifsesuaidenganRencanaAksi Program

DirektoratJenderalPengendalianPenyakitdanPenyehatanLingkunganKementerianKesehat

anRepublik Indonesia.

DiharapkanmelaluipenyusunanRencanaAksiKegiatan KantorKesehatanPelabuhan

Kelas III Lhokseumawe

Page 75: RENCANA AKSI KEGIATAN (RAK) TAHUN 2015- 2019 · 2019-10-11 · Kesehatan Rl Nomor : HK.02.02/MENKES/52/2015 maka ditetapkanlah Renstra Kementerian Kesehatan Tahun 2015-2019berdasarkanarah

RencanaAksiKegiatan 2015-2019

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS III LHOKSEUMAWEJALAN PELABUHAN LAMA NO.1A TEL/FAX (0645) 43154 KP JAWA KOTA LHOKSEUMAWE 24351

52

inidapatmemberikankontribusiyangbermaknadalampembangunankesehatankhususnyad

alamcegahtangkalpenyakitPHEIC berdasarkankomitmennasionaldaninternasional.

ApabiladikemudianharidiperlukanadanyaperubahanpadaRencanaAksiKegiatan

KantorKesehatanPelabuhan Kelas III Lhokseumawe 2015-2019,

makaakandilakukanpenyempurnaansebagaimanamestinya.