R e s t o r a s i DAS CILIWUNG€¢Lahan hutan : rorak/jebakan air •Lahan pertanian : embung, dam...

10
11/05/2016 1 Tim Balai Penelitian dan Pengembangan Teknologi Pengelolaan DAS Solo Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan BUKU BEDAH R e s t o r a s i DAS CILIWUNG Beberapa poin penting :

Transcript of R e s t o r a s i DAS CILIWUNG€¢Lahan hutan : rorak/jebakan air •Lahan pertanian : embung, dam...

11/05/2016

1

Tim Balai Penelitian dan Pengembangan Teknologi Pengelolaan DAS SoloKementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan

BUKUBEDAH

R e s t o r a s i

DAS CILIWUNG

Beberapa poin penting :

11/05/2016

2

Gambaran umum buku Restorasi DAS Ciliwung

Kondisi DAS Ciliwungsaat ini

Kebijakan, Rencana, dan Program yang

tepat

Kebijakan, Rencana, danProgram yang salah

KegagalanIdentifikasi Masalah

Kondisi DAS Ciliwungyang diharapkan

Restorasi DASCiliwung, melaluiaspek:

Perlindungan DAS

Penanggulanganbencana

Pengembangan

PenguatanKelembagaan

Kali Ciliwung: 24%(hulu – 8%, tengah – 9%, hilir – 7%)

Kali Angke: 20%Kali Pesanggrahan: 17% Kali Krukut: 13%Kali Sunter: 12% Kali Cakung: 9%Kali Buaran: 5%

Di luar Ciliwung: 76%

Pemasok Banjir Jakarta

11/05/2016

3

1. Aspek perlindungan DAS

2. Aspek penanggulangan bencana

3. Aspek pengembangan/pemanfaatan

4. Aspek penguatan kelembagaan

Rencana Tindak DAS Ciliwung

Konservasi air harus dilakukan di daerah

hulu dan tengah DAS Ciliwung,

Perlu dilakukan penguatan kelembagaan

pengelolaan DAS lintas propinsi

Perlu penguatan sistem informasi

pengelolaan DAS Ciliwung yang dapat

diakses oleh para pihak

REKOMENDASI

11/05/2016

4

Rumah di tepi Tjiliwoeng di Buitenzorg dengan di latar belakang Gunung SalakSumber: http://kitlv.pictura-dp.nl/

Terima kasih

Air Tawar Belukar / SemakEmpang GedungHutan Kebun/PerkebunanPasir Darat Pasir PantaiPemukiman RawaRumput/Tanah Kosong Sawah IrigasiSawah Tadah Hujan Tanah BerbatuTegalan/Ladang

Penutupan Lahan DAS Ciliwung tahun 2011

11/05/2016

5

1. Aspek Perlindungan DAS

Tujuan: melindungi DAS dari erosi dan sedimentasi

mencegah penurunan daya dukung DAS

Kegiatan: Konservasi tanah sesuai Permenhut No.

70/2008 tentang PedomanTeknis Rehabilitasi Hutan dan Lahan (RHL)

Konservasi air pada berbagai penutupanlahan di daerah hulu & tengah

• Lahan hutan : rorak/jebakan air

• Lahan pertanian : embung, dam

• Pemukiman : sumur resapan

• Kawasan industri : kolam resapan

• Kawasan perkantoran : kolam resapan

Pe

rme

nh

utN

o.7

0 th

20

08

te

nta

ng

Pe

do

ma

nTe

kn

isR

HL

11/05/2016

6

Efektivitas konservasi air daerah hulu & tengah

• Sumur resapan (3,7 juta buah): 32,34 %

• Situ (60 buah) : 1,48 %

• Biopori (53 juta buah) : 0,38 %

• Dam pengendali (101 buah) : 0,14 %

• Rorak (84 rb buah) : 0,02 %

• Embung (18 rb buah) : 0,02 %

• Dam penahan (250 buah) : 0,01 %

Jumlah : 34,39 %

Tingkat peresapan air

• Jenis batuan• Faktor hujan• Tekstur tanah• Kemiringan

lereng• Kedalaman

muka air tanah

11/05/2016

7

Kegiatan konservasi tanah dan air yang diusulkan dapat menyelesaikan 4 masalah :

Pengurangan banjir di hilir/Jakara

Pengurangan intrusi air laut

Pencegah turunnya permukaan tanah

Penambahan suplai air tanah

2. Aspek Penanggulangan Bencana

Tujuan:

Perbaikan kerusakan lahan akibat bencana banjir.

Kegiatan:

a) Peningkatan ruang terbuka hijau

b) Peningkatan kapasitas drainase daerah hilir

c) Peningkatan kapasitas polder

11/05/2016

8

3. Aspek Pengembangan / Pemanfaatan

Pengelolaan sungai Ciliwung untuk tujuan wisata

Pemanfaatan sungai Ciliwung untuk moda transportasi sungai

4. Aspek Penguatan Kelembagaan

• Peningkatan Koordinasi: • Antar Propinsi, Kab/Kota

• Antar sektor (PU, LHK, DN, Bappenas, swasta, dll)

• Antar Kelompok Masyarakat, Pemerintahan Desa dll

• Peningkatan kesadaran & penegakan aturan

• Menggerakkan/Pemanfaatan sumber dana yang ada• Dana dari pemangku kepentingan

• Kompensasi hulu hilir

• CSR dalam/luar negeri

• Pemerintah

11/05/2016

9

Sumber: FT Undip & Balai Sungai

...di lahan parkir

Contoh-contoh Konservasi Air

Konservasi air di lahan parkir

Sumber: FT Undip & Balai Sungai

11/05/2016

10

Konservasi air di kiri-kanan jalan tol, jalan propinsi, jalankabupaten, jalan pemukiman

Sumber: FT Undip & Balai Sungai

dulu

sekarang