Quiz 2 Prategang

11
KUIS STRUKTUR BETON PRATEGANG KE-2 Diketahui Penampang Long term loss = 20% R=0!"# Pe = 0!"0 P$ Section Properties Ditanya: & 'esa$n P$ 2& 'el (onser)at$* +I',A APSARI .0 2 0

description

Kuis 2 Prategang ITB

Transcript of Quiz 2 Prategang

KUIS struktur beton prategang ke-2

Diketahui Penampang

Long term loss = 20% (R=0,8)Pe = 0,80 Pi Section Properties

Ditanya: 1. Desain Pi2. Del konservatif3. Daaerah aman4. Zb min

Jawab: 1. Perhitungan AwalMenghitung Fti, Fci, Ft, dan Fc berdasarkan SNI

Menghitung Mo dan Mt

2. Menghitung Diagram MagnelRumus:

Contoh perhitungan untuk persamaan 1: e = 0

1/Pi = 0

Dari kedua titik di atas dapat dibuat sebuah grafik yang merepresentasikan persamaan 1. Berikut ini adalah tabel perhitungan diagram magnel dan gambar dari diagram magnel.

Acceptable Region

Berdasarkan diagram magnel di atas, acceptable region terdapat di atas garis jingga dan kuning serta di bawah garis ungu. Selain itu, nilai Pi desain juga dapat ditentukan dengan cara mencari nilai 1/Pi dari e maks. e maks= 497,66 mm1/Pi = 0,544 x 10-6 N-1

3. Menghitung konservatifDiketahui: e maks= 497,66 mmPi = 1383,51 kNfci= 30 Mpafc= 40 MpaI= 5,67 x 1010 mm4Rumus:

Perhitungan short termfci = 30 MPaEci= 4700= 4700 = 25.742,96 MPa1. Akibat DL

2. Akibat LL

3. Akibat Prategang

Perhitungan long termfci = 40 MPaEci= 4700= 4700 = 29.725,41 MPa1. Akibat DL

Berdasarkan perhitungan dari short term dan long term maka dapat ditentukan besarnya total dengan cara konservatif, yaitu:

4. Zb min

Besar nilai zb adalah 87,55 x 106 mm3, oleh karena itu nilai Zb aman untuk digunakan.

5. Lokasi tendon feasibleRumus:

Perhitungan:

Contoh perhitungan akan dilakukan untuk persamaan (9) Membuat persamaan momenLangkah pertama yang harus dilakukan adalah mencari besarnya reaksi perletakan, misal pada titik A pada x = 0 m dan titik B pada x = 22 m.

Selanjutnya akan dilakukan pemotongan pada batang untuk mencari persamaan momen:.

Menghitung momen di titik tertentu (x= 0 m, 22/6 m, 22/3 m, 11 m)

Menghitung e

Sehingga nilai e dapat diperoleh, yaitu:

Lokasi tendon feasible ada pada wilayah yang diarsir.

WIDYA HAPSARI 150121018