Program Kerja Kelompok 66 Pos Seni Budaya Di Desa Mojorejo Kec Jetis Kab Mojokerto

4
PROGRAM KERJA KELOMPOK 66 POS SENI BUDAYA DI DESA MOJOREJO KEC JETIS KAB MOJOKERTO I. Latar Belakang Kecamatan Jetis adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur, Indonesia. Kecamatan ini berbatasan dengan sungai Brantas di selatan, Kecamatan Gedeg dan kecamatan Kemlagi di Barat, Kecamatan Dawarblandong di Utara, dan Kabupaten Gresik dan Sidoarjo di Timur. Kecamatan ini Terletak di sebelah utara sungai brantas dan berada di bantaran sungai Mas ( Pecahan sungai Brantas ) dari hulu sungai Mas sampai Wringinanom, Gresik. Kecamatan Jetis merupakan kawasan industri di wilayah kabupaten Mojokerto bagian utara. Kecamatan Jetis terkenal berhawa panas karena mungkin terlalu banyak pabrik pabrik di desa perning, mungkin juga tidak adanya kawasan hijaunya karena di kecamatan ini pasti memiliki persawahan yang mungkin 50% dari desa itu sendiri, terutama desa desa di sebelah utara yakni Mojorejo, jolotundo, kupang, bendung, lakardowo, paringan dan sidorejo yang masih banyak persawahannya. Tidak seperti di kecamatan kemlagi dan dawarblandong yang terdapat hujannya Beberapa desa yang ada di kecamatan ini antara lain : desa mirip, penompo, canggu, jetis, ngabar, mojolebak, perning, banjarsari, sawo, kupang, paringan, sidorejo, lakardowo, bendung, jolotundo, dan mojorejo. Dan dari desa desa tersebut menjadi dusun dusun yang lebih kecil lagi cakupannya. II. Tujuan Kegiatan Adapun tujuan yang ingin di capai sebagai berikut 1. Untuk memberikan pengetahuan mengenai kesenian kepada anak anak baik yang bersifat teori dan praktek sebagai generasi penerus

description

kkn

Transcript of Program Kerja Kelompok 66 Pos Seni Budaya Di Desa Mojorejo Kec Jetis Kab Mojokerto

rv

PROGRAM KERJA KELOMPOK 66 POS SENI BUDAYA DI DESA MOJOREJO KEC JETIS KAB MOJOKERTO

Latar Belakang

Kecamatan Jetis adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur, Indonesia. Kecamatan ini berbatasan dengan sungai Brantas di selatan, Kecamatan Gedeg dan kecamatan Kemlagi di Barat, Kecamatan Dawarblandong di Utara, dan Kabupaten Gresik dan Sidoarjo di Timur.

Kecamatan ini Terletak di sebelah utara sungai brantas dan berada di bantaran sungai Mas ( Pecahan sungai Brantas ) dari hulu sungai Mas sampai Wringinanom, Gresik. Kecamatan Jetis merupakan kawasan industri di wilayah kabupaten Mojokerto bagian utara. Kecamatan Jetis terkenal berhawa panas karena mungkin terlalu banyak pabrik pabrik di desa perning, mungkin juga tidak adanya kawasan hijaunya karena di kecamatan ini pasti memiliki persawahan yang mungkin 50% dari desa itu sendiri, terutama desa desa di sebelah utara yakni Mojorejo, jolotundo, kupang, bendung, lakardowo, paringan dan sidorejo yang masih banyak persawahannya. Tidak seperti di kecamatan kemlagi dan dawarblandong yang terdapat hujannya

Beberapa desa yang ada di kecamatan ini antara lain : desa mirip, penompo, canggu, jetis, ngabar, mojolebak, perning, banjarsari, sawo, kupang, paringan, sidorejo, lakardowo, bendung, jolotundo, dan mojorejo. Dan dari desa desa tersebut menjadi dusun dusun yang lebih kecil lagi cakupannya.

Tujuan Kegiatan

Adapun tujuan yang ingin di capai sebagai berikut

Untuk memberikan pengetahuan mengenai kesenian kepada anak anak baik yang bersifat teori dan praktek sebagai generasi penerus

Menigkatkan SDM masyarakat yang mempunya kemauan untuk belajar kesenian

Termotivasinya pihak pihak sekolah dengan menghadirkan ekstrakulikuler seni

Meningkatkan apresiasi seni budaya pada anak anak dan msyarakat desa mojorejo

Mingkatkan keterampilan, wawasan dan kemampuan dalam bidang seni

Anak anak generasi muda mau belajar kesenian tradisi dan bias membangakanya

Fungsi Kegiatan

Adapun fungsi dari kegiatan ini adalah

Agar masyarakat desa mojorejo dapat membangakan kesenian yang ada di Indonesia

Generasi muda di desa mojorejo mendapat wawasan yang lebih dan kemampuan dalam kesenian

Sasaran kegiatan

Sasaran kegiatan ini adalah siswa siswi yang ada di desa mojorejo ataupun masyarakat yang berminat pada bidang kesenian,

Konsep/Bentuk kegiatan

Tema: Pengenalan Seni budaya

Deskripsi: pada tema ini proker pengenalan seni budaya adalah untuk mengenalkan dan mengingatkan budaya yang ada di Indonesia kepada anak anak, pemuda dan masyarakat desa mojorejo. Pengenalan ini meliputi tentang kesenian termasuk seni drama/theatre, seni tari, seni music, dan seni rupa. Seni pembuatan film

Materi: penjelasan tentang seni budaya dengan menampilkan video agar lebih menarik perhatian, kemudian sedikit menunjukan hasil hasil seni budaya dari anak unesa dan prestasinya.

Waktu:

Tema: Seni Drama / Theater

Deskripsi: pada tema ini kita mengenalkan seni budaya teater atau drama, dimana nantinya aka nada teori dan praktikum yang di ajarkan kepada anak anak ataupun masyarakat umum bagi yang minat terhadap seni drama / teater, diharapkan agar anak anak generasi muda pada desa mojorejo dapat mempunya skill dalam berakting atau berdrama

Materi

: Mengajarkan materi dasar dan teknik dalam acting pada drama,

Memperkenalkan karakter dalam seni teater, jenis jenis drama dan lain lain

Waktu

:

Tema: Seni tari

Deskripsi: pada tema ini kelompok pos seni budaya mengajarkan seni tari tradisional budaya Indonesia agar tidak hanya tari yang modern dan kebarat baratan yang mereka tau, selain itu menunjukan betapa bagusnya tarian daerah Indonesia yang sudah pernah go internasional

Materi

: mengajarkan skill dasar dan tekhnik dasar olah tari, olah tubuh, formasi tari dan lain lain.

Tema: Seni Musik

Deskripsi: pada tema ini akan mengajarakan kepada siswa siswi SD atau masyarakat umum tentang music daerah atau modern karena jaman sekarang semua orang pasti pernah main atau mendengarkan music, untuk itu dalam tema ono akan di ajarkan bagaimana music bias terjadi, sehingga siswa siswi atau msyarakat umum mendapat wawasan yang lebih luas tentang bermain music

Materi

: mengajarkan teori dan prakti tentang teknik bermusik, unsure bermusik, jenis music, paduan suara, bermain alat music seperti gitar piano dan lain lain,

Kebutuhan dana

Banyaknya panitia