Proftek

10
1 BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Etika merupakan sesuatu yang dianggap benar dalam kehidupan bermasyarakat. Biasanya, seseorang yang beretika menunjukkan sikap yang sopan dan santun, menghormati orang tua, menghargai orang lain dan mematuhi tata krama atau peraturan-peraturan yang telah diterapkan dalam kehidupan bermasyarakat. Pengertian etika sebenarnya tidak berbeda jauh dari pengertian moral. Moral merupakan cara hidup seseorang dengan melakukan perbuatan yang baik dan menghindari perbuatan yang buruk. Pendidikan moral didapat pertama kali dari keluarga. Ketika sebuah keluarga memberi pendidikan moral yang baik dan berlandaskan iman yang kokoh biasanya saat menginjak dewasa anak dari keluarga tersebut masih mengamalkannya. Begitu juga sebaliknya, apabila sebuah keluarga tidak mampu memberikan pendidikan yang baik bagi seorang anak maka kemungkinan besar anak tersebut akan mengikuti pergaulan masyarakat yang kurang baik. Secara tidak langsung dapat diketahui bahwa keluarga dan masyarakat merupakan faktor terpenting seseorang dalam membentuk kepribadian. Di Indonesia, banyak sekali pemuda yang tinggal jauh dari orangtua dan keluarga dikarenakan harus menempuh

description

Contoh Makalah

Transcript of Proftek

1BAB I PENDAHULUANA. LATAR BELAKANGEtika merupakan sesuatu yang dianggap benar daam ke!idupan bermasyarakat.Biasanya" sese#rang yang beretika menun$ukkan sikap yang s#pan dan santun"meng!#rmati #rang tua" meng!argai #rang ain dan mematu!i tata krama atauperaturan%peraturan yang tea! diterapkan daam ke!idupan bermasyarakat.Pengertianetikasebenarnyatidakberbeda$au!dari pengertianm#ra. ramerupakan 'ara !idup sese#rang dengan meakukan perbuatan yang baik danmeng!indari perbuatanyang buruk. Pendidikan m#ra didapat pertama kai darikeuarga. Ketika sebua! keuarga memberi pendidikan m#ra yang baik danberandaskan iman yang k#k#! biasanya saat mengin$ak de(asa anak dari keuargatersebut masi! mengamakannya. Begitu $uga sebaiknya" apabia sebua! keuarga tidak mampu memberikanpendidikan yang baik bagi se#rang anak maka kemungkinan besar anak tersebut akanmengikuti pergauanmasyarakat yangkurangbaik. )e'ara tidakangsungdapatdiketa!ui ba!(akeuargadanmasyarakat merupakan*akt#r terpentingsese#rangdaam membentuk kepribadian.Di Ind#nesia" banyak sekai pemuda yang tingga $au! dari #rangtua dan keuargadikarenakan !arus menempu! pendidikan di uar daera!. &isanya" se#rang pemudayang berasa dari )ua(esi" ia ingin sekai mean$utkan pendidikan tingginya di k#tapea$ar" yaitu +#gyakarta. Ha tersebut meng!aruskan pemuda tersebut men$adiperantauyangtingga$au!darikeuargasertatidakdapat dik#ntr#angsung#e!keuarganya. )aa!satuuni,ersitas yangmenerima ma!asis(adari berbagai daera!iaa!Uni,ersitasGad$a!&ada. Banyaksekai ma!asis(ayangberasadari uardaera!untuk menuntut imu di uni,ersitas tersebut. )e'ara tidak angsung" $uma! perantauyang berstatus sebagai ma!asis(a di k#ta pea$ar ini semakin meningkat dari ta!un keta!un.2&a!asis(a merupakan seke#mp#k indi,idu yang sedangmenuntut imu dipeguruan tinggi. Pada umumnya" masyarakat dianggap sebagai seke#mp#k indi,iduyang memiiki inteektua dan kemampuan yang baik daam menyeesaikanpermasaa!an yang ter$adi di masyarakat. Tidak !anya itu" masyarakat $ugamenganggapma!asis(amerupakan#rang%#rangyangmemiiki kepribadianyangbaik serta beretika. Namun" anggapan masyarakat tersebut sepertinya suda! untur karena banyaknyama!asis(a yang menun$ukkan sikap yang buruk di !adapan masyarakat. &a!asis(ayangse!arusnya menun$ukkankemampuannya untukmembena!i k#ndisi bangsa$ustru semakin memperburuk k#ndisi bangsa. B. RU&U)AN &A)ALAHDari atar beakang yang tea! di$easkan maka mun'u beberapa rumusanmasaa!" yaitu.-. Apa pentingnya etika./. &engapa ma!asis(a memerukan etika yang baik.0. Bagaimana etika dapat mempengaru!i ke!idupan berbangsa dan bernegara.1. TU2UAN PENULI)ANTu$uan penuisan makaa! mengenai 3Hubungan Etika dengan &a!asis(a4 iaa!sebagai berikut.-. &engeta!ui makna etika./. &engeta!ui pentingnya etika bagi ma!asis(a.0. &ema!amiba!(a ma!asis(a merupakan teadan dan agen peruba!an bagimasyarakat serta bangsa.

3BAB II PE&BAHA)ANA. PENGERTIAN DAN 5UNG)I ETIKA&enurut Kamus Besar Ba!asa Ind#nesia" yang dimaksud dengan etika iaa! imutentangapayangbaikdanapayangburukdantentang!akdanke(a$ibanm#ra6ak!a789 kumpuanasasatauniai yangberkenaandenganak!a79 niai mengenainiai benar dan saa!" yang dianut suatu g##ngan atau masyarakat.Etika memiiki beberapa *ungsi" antara ain sebagai berikut.-. Dengan etika sese#rang mampu meniai baik buruknya periaku manusia./. Etika dapat di$adikan sebagai aat k#ntr# setiap manusia sebeum meakukan sesuatu.0. Etika men$adi prinsip dasar setiap manusia daam men$aankan akti,itas.:. Etikamampumemberikanpr#spekuntukmengatasi kesuitanm#ra yangsedang di!adapi bangsa Ind#nesia.;. Etika dapat digunakan sebagai penutun daam bersikap. Etiket memiiki arti yang !ampir sama dengan etika namun memiiki beberapaperbedaan. Etika bersi*at uni,ersa sedangkan etiket tidak bersi*at uni,ersa. 1#nt#! dari etika misanya adaa! men'uri merupakan !a yang saa!"sedangkan '#nt#! dari etiket misanya makan dengan tangan kanan maupun tangankiri bukana! masaa!.B. PENGERTIAN &AHA)I)