PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN ...repository.ump.ac.id/7028/1/Arifin Hanif Abidin...

12
PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN CERPEN BUKAN KARENA AKU TAK CINTA KARYA EKO SRI ISRAHAYU DAN SARAN PENERAPANNYA SEBAGAI BAHAN PENGAJARAN SASTRA DI SMA SKRIPSI Diajukan Sebagai Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Strata 1 (S1) oleh: Arifin Hanif Abidin 0901040075 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIDKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO 2015

Transcript of PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN ...repository.ump.ac.id/7028/1/Arifin Hanif Abidin...

Page 1: PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN ...repository.ump.ac.id/7028/1/Arifin Hanif Abidin Cover.pdf0 PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN CERPEN BUKAN KARENA AKU TAK CINTA

0

PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN CERPEN

BUKAN KARENA AKU TAK CINTA KARYA EKO SRI ISRAHAYU

DAN SARAN PENERAPANNYA SEBAGAI BAHAN PENGAJARAN

SASTRA DI SMA

SKRIPSI

Diajukan Sebagai Persyaratan Mencapai

Derajat Sarjana Strata 1 (S1)

oleh:

Arifin Hanif Abidin

0901040075

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIDKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

2015

Page 2: PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN ...repository.ump.ac.id/7028/1/Arifin Hanif Abidin Cover.pdf0 PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN CERPEN BUKAN KARENA AKU TAK CINTA

1

ii

Problematika Sosial Remaja..., Arifin Hanif Abidin, FKIP UMP, 2015

Page 3: PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN ...repository.ump.ac.id/7028/1/Arifin Hanif Abidin Cover.pdf0 PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN CERPEN BUKAN KARENA AKU TAK CINTA

2

iii

Problematika Sosial Remaja..., Arifin Hanif Abidin, FKIP UMP, 2015

Page 4: PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN ...repository.ump.ac.id/7028/1/Arifin Hanif Abidin Cover.pdf0 PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN CERPEN BUKAN KARENA AKU TAK CINTA

3

iv

Problematika Sosial Remaja..., Arifin Hanif Abidin, FKIP UMP, 2015

Page 5: PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN ...repository.ump.ac.id/7028/1/Arifin Hanif Abidin Cover.pdf0 PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN CERPEN BUKAN KARENA AKU TAK CINTA

4

MOTTO

Sesuatu yang belum dikerjakan, seringkali tampak mustahil, kita baru yakin kalau kita

telah berhasil melakukannya dengan baik.

- Evelyn Underhill

Barangsiapa yang bersungguh-sungguh pasti kan berhasil

v

Problematika Sosial Remaja..., Arifin Hanif Abidin, FKIP UMP, 2015

Page 6: PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN ...repository.ump.ac.id/7028/1/Arifin Hanif Abidin Cover.pdf0 PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN CERPEN BUKAN KARENA AKU TAK CINTA

5

PERSEMBAHAN

Alhamdulillah itulah kata yang pertama saya ucapkan karena telah

menyelesaikan penyusunan skripsi ini. Saya juga mengucapkan terima kasih kepada

pihak-pihak yang telah memberikan bantuan dalam penyusunan skripsi ini. Untuk itu,

saya persembahkan skripsi ini untuk:

1. Alm Bapak

Terima kasih semasa hidupmu kau telah mendidik dan merawatku dengan penuh

kasih sayang

2. Ibuku tercinta

Terimakasih telah memotivasi dan selalu memberi doa restu dalam belajar dan

menyelesaikan skripsi

3. Kakak tersayang.

Terima kasih atas dukunganmu selama ini

4. Teman-teman satu angkatan yang selalu memotivasiku

vi

Problematika Sosial Remaja..., Arifin Hanif Abidin, FKIP UMP, 2015

Page 7: PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN ...repository.ump.ac.id/7028/1/Arifin Hanif Abidin Cover.pdf0 PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN CERPEN BUKAN KARENA AKU TAK CINTA

6

KATA PENGANTAR

Assalamu‟alaikum wr, wb.

Dengan mengucap rasa syukur kehadirat Allah SWT, atas limpahan rahmat,

hidayah, dan inayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi

ini.

Skripsi adalah salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Pendidikan

Bahasa dan Sastra Indonesia, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas

Muhammadiyah Purwokerto. Penulis menyadari bahwa penyelesaian skripsi ini tidak

lepas dari bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak. Untuk itu, penulis

mengucapkan terima kasih kepada:

1. Drs. H. Sukristanto, M.Pd selaku dosen pembimbing I yang telah memberikan

bimbingan dan motivasi dalam menyelesaikan masalah dan kesulitan yang

penulis hadapi selama menyelesaikan skripsi dengan penuh kesabaran.

2. Heru Kurniawan, S.Pd. M.A., selaku pembimbing II yang telah mengarahkan

penyusunan skripsi ini dan meluangkan waktunya, sehingga penulis dapat

menyelesaikan skripsi ini tepat waktu.

3. Dewan Penguji Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

4. Semua pihak yang telah membantu penyelesaian skripsi ini.

Semoga Allah SWT memberikan pahala atas kebaikanya. Dengan rendah hati

penulis tetap menerima kritik dan saran para pembaca yang budiman. Harapan penulis

mudah-mudahan skripsi ini dapat bermanfaat bagi pengembangan ilmu pengetahuan,

vii

Problematika Sosial Remaja..., Arifin Hanif Abidin, FKIP UMP, 2015

Page 8: PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN ...repository.ump.ac.id/7028/1/Arifin Hanif Abidin Cover.pdf0 PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN CERPEN BUKAN KARENA AKU TAK CINTA

7

khususnya dalam bidang apresiasi sastra dan pengembangan bahan pembelajaran

siswa SMA.

Wassalamu‟alaikum wr, wb.

Purwokerto, Agustus 2014

Peneliti

viii

Problematika Sosial Remaja..., Arifin Hanif Abidin, FKIP UMP, 2015

Page 9: PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN ...repository.ump.ac.id/7028/1/Arifin Hanif Abidin Cover.pdf0 PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN CERPEN BUKAN KARENA AKU TAK CINTA

8

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ............................................................................................ vii

DAFTAR ISI ........................................................................................................... ix

ABSTRAK .............................................................................................................. xi

ABSTRACT ............................................................................................................. xii

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah .................................................................. 1

B. Rumusan Masalah .......................................................................... 5

C. Tujuan Penelitian ............................................................................. 5

D. Manfaat Penelitian ........................................................................... 5

BAB II LANDASAN TEORI

A. Penelitian yang Relevan .................................................................. 7

B. Problematika Sosial Remaja ............................................................ 8

1. Problematika sosial dalam aspek Ekonomi ............................. 10

2. Problematika sosial dalam aspek Biologis ............................... 12

3. Problematika sosial dalam aspek Psikologi.............................. 13

4. Problematika sosial dalam aspek Budaya ................................ 23

C. Sosiologi Sastra ............................................................................... 27

D. Pembelajaran Sastra di SMA ........................................................... 28

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Jenis Penelitian ................................................................................ 34

B. Objek Penelitian .............................................................................. 34

C. Pendekatan Penelitian ...................................................................... 35

D. Metode Penelitian ............................................................................ 36

E. Teknik Pengumpulan Data .............................................................. 36

F. Teknik Analisis Data ....................................................................... 37

G. Langkah Kerja Penelitian ................................................................ 38

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Problematika Sosial Remaja dalam Kumpulan Cerpen Bukan

Karena Aku Tak Cinta Karya Eko Sri Israhayu .............................. 39

1. Problematika sosial dalam aspek Ekonomi ............................. 40

2. Problematika sosial dalam aspek Psikologi.............................. 43

3. Problematika sosial dalam aspek Budaya ................................ 62

B. Saran Penerapan Kumpulan Cerpen Bukan Karena Aku Tak

Cinta Karya Eko Sri Israhayu sebagai Bahan Pengajaran Sastra

di SMA ............................................................................................ 75

ix

Problematika Sosial Remaja..., Arifin Hanif Abidin, FKIP UMP, 2015

Page 10: PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN ...repository.ump.ac.id/7028/1/Arifin Hanif Abidin Cover.pdf0 PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN CERPEN BUKAN KARENA AKU TAK CINTA

9

BAB V PENUTUP

A. Kesimpulan ...................................................................................... 83

B. Saran ................................................................................................ 84

DAFTAR PUSTAKA ............................................................................................. 85

LAMPIRAN ............................................................................................................ 88

x

Problematika Sosial Remaja..., Arifin Hanif Abidin, FKIP UMP, 2015

Page 11: PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN ...repository.ump.ac.id/7028/1/Arifin Hanif Abidin Cover.pdf0 PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN CERPEN BUKAN KARENA AKU TAK CINTA

10

ABSTRAK

Penelitian ini berjudul Problematika Sosial Remaja Dalam Kumpulan Cerpen

bukan karena aku tak cinta karya Eko Sri Israhayu dan saran penerapannya sebagai

bahan pengajaran sastra di SMA. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk

mendeskripsikan problematika sosial remaja dalam kumpulan cerpen Bukan Karena

Aku Tak Cinta karya Eko Sri Israhayu dan saran penerapanya sebagai bahan

pengajaran sastra di SMA.

Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan sosiologi

sastra. Pendekatan sosiologi sastra menganalisis manusia dalam masyarakat. Data

dalam penelitian ini adalah teks yang mengandung problematika sosial remaja dalam

kumpulan cerpen Bukan Karena Aku Tak Cinta karya Eko Sri Israhayu. Sumber data

dalam penelitian ini adalah kumpulan cerpen Bukan Karena Aku Tak Cinta karya Eko

Sri Israhayu.

Hasil dari penelitian ini bahwa problema sosial remaja problema sosial remaja

dalam aspek Ekonomi berupa (1) Perbedaan antar kelas,(2) Penindasan kelas bawah,

problema sosial remaja dalam aspek psikologis berupa (1) Perbedaan pendapat dengan

anggota keluarga,(2) Kurang komunikasi antar anggota keluarga (3) pengaruh kuat

teman sebaya, (4) perbedaan pendapat dengan teman sebaya (4) masalah penerimaan

dan penolakan teman sebaya, (5) problema remaja dengan pendidik, (6) problema

ingin dikenal, (7) minder dalam pergaulan, (8) problema ingin diakui, (9) kurang bisa

beradatasi, problema sosial remaja dalam aspek budaya berupa (1) Budaya

materialisme, (2) Gaya berpacaran remaja, (3) Budaya geng remaja, (4) cemburu

dianggap sebagai tanda cinta, (5) Gaya hidup Hedonisme. Dari ketiga problematika

sosial remaja dalam cerpen Bukan Karena Aku Tak Cinta karya Eko Sri Israhayu

dapat diimplementasikan sebagai bahan pengajaran sastra di SMA.

xi

Problematika Sosial Remaja..., Arifin Hanif Abidin, FKIP UMP, 2015

Page 12: PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN ...repository.ump.ac.id/7028/1/Arifin Hanif Abidin Cover.pdf0 PROBLEMATIKA SOSIAL REMAJA DALAM KUMPULAN CERPEN BUKAN KARENA AKU TAK CINTA

11

ABSTRACT

This research aimed to describe the teens‟ social problems in the short story

compilation of Bukan Karena Aku Tak Cinta by Eko Sri Israhayu and the suggestion

of its application as the literature learning material in Senior High School (SMA).

The design of the research was sociological literature approach. Sociological

literature approach analyzes human in society. The data used in this research were the

text containing the teens‟ social problems in the short story compilation of Bukan

Karena Aku Tak Cinta by Eko Sri Israhayu. The data source in this research was the in

the short story compilation of Bukan Karena Aku Tak Cinta by Eko Sri Israhayu.

The result of the research showed that the teens‟ social problems in economic

side were (1) the class differences, (2) the violation to the lower class. The teens‟

psychological problems were (1) the different opinion with the other member of the

family, (2) lack of comunication between family members, (3) strong influence of

peers, (4) the problems of being welcome and rejected by peers, (5) the problems

between teens and educators, (6) the problems wishing to be a famous, (7) not

confident in relationship, (8) problems to be recognized, (9) less ability in adaptation.

The teens‟ problems in culture aspects were (1) materialism culture, (2) the teens‟

dating style, (3) the teens‟ gang style, (4) being jealous as the love sign, (5) hedonism

life style. These three teens‟ social problems in the short story compilation of Bukan

Karena Aku Tak Cinta by Eko Sri Israhayu could be implemented as the literature

learning material in Senior High School (SMA).

xii

Problematika Sosial Remaja..., Arifin Hanif Abidin, FKIP UMP, 2015