Presentase Korcam Kinovaro KKNPI Posdaya UNTAD Angkatan 66 Tahun 2013

15
Assalamu’alaikum Wrwb Peace be upon you..

description

Presentase Korcam Kinovaro KKNPI Posdaya UNTAD Angkatan 66 Tahun 2013, disampaikan di Auditorium UNTAD.

Transcript of Presentase Korcam Kinovaro KKNPI Posdaya UNTAD Angkatan 66 Tahun 2013

Page 1: Presentase Korcam Kinovaro KKNPI Posdaya UNTAD Angkatan 66 Tahun 2013

Assalamu’alaikum Wrwb

Peace be upon you..

Page 2: Presentase Korcam Kinovaro KKNPI Posdaya UNTAD Angkatan 66 Tahun 2013

Mahasiswa KKN Profesi Integral Tematik Posdaya

Angkatan 66Universitas Tadulako

Tahun 2012-2013Kecamatan Kinovaro

Kabupaten Sigi

Page 3: Presentase Korcam Kinovaro KKNPI Posdaya UNTAD Angkatan 66 Tahun 2013
Page 4: Presentase Korcam Kinovaro KKNPI Posdaya UNTAD Angkatan 66 Tahun 2013

Geografis

Kecamatan Kinovaro merupakan salah satu Kecamatan di Kabupaten Sigi yang terletak pada titik koordinat 0 52’06’’ – 1 01’01’’LS dan 119 46’42’’ – 119 50’52’’ BT yang memiliki batas-batas wilayah sebagai berikut :- Utara : Kec.Palu Barat Kota Palu- Timur : Kec.Palu Barat Kota Palu dan Kec.Marawola- Selatan : Kec.Dolo Barat- Barat : Kec.Marawola Barat

Luas Wilayah Kecamat Kinovaro 70,38 Km persegi yang secara administrasi terdiri dari 9 desa.

Page 5: Presentase Korcam Kinovaro KKNPI Posdaya UNTAD Angkatan 66 Tahun 2013

Desa Kalora- Bidang PpendidikanLes Privat- Bidang KesehatanSosialisasi Bahaya Narkoba- Bidang ekonomi dan kewirausahaanPenyuluhan Usaha rumah tangga- Bidang Lingkungan Hidup Dan PertanianBaksos- Bidang Hukum Dan Sosial Budaya dan AgamaPenggantian dan pembaharuan logo kabupaten di balai desaPenggantian dan pembaharuan perangkat desa.Pendataan dengan kusioner- Bidang TTGPembuatan kripik Singkong.- EkstraPembuatan lapangan bola Takraw.

Page 6: Presentase Korcam Kinovaro KKNPI Posdaya UNTAD Angkatan 66 Tahun 2013

Desa KanunaBidang Pendidikan- Bimbingan Belajar

Bidang Kesehatan- Sosialisasi Kebersihan Air minum

Bidang Ekonomi dan Kewirausahaan- Sosialisasi cara pengemasan dan memasarkan potensi lokal desa

Bidang Lingkungan Hidup- Pembuatan pagar rumah warga- Pembuatan Papan Batas-batas Antar Dusun Dan RT Serta Tanda Pengenal Rumah

Aparatur DesaBidang Hukum, Sosial, Budaya, dan Agama- Pendataan Kuisioner- Pembentukan Posdaya

Bidang Teknologi Tepat Guna- Sosialisasi pengolahan potensi lokal desa

Ekstra- Lomba Sepak Takraw

Page 7: Presentase Korcam Kinovaro KKNPI Posdaya UNTAD Angkatan 66 Tahun 2013

Desa DaengguneBidang Pendidikan- Bimbingan Belajar

Bidang Kesehatan- Sosialisasi Kebersihan Air minum

Bidang Ekonomi dan Kewirausahaan- Sosialisasi cara pengemasan dan memasarkan potensi lokal desa

Bidang Lingkungan Hidup- Pembuatan pagar rumah warga- Pembuatan Papan Batas-batas Antar Dusun Dan RT Serta Tanda Pengenal Rumah

Aparatur DesaBidang Hukum, Sosial, Budaya, dan Agama- Pendataan Kuisioner- Pembentukan Posdaya

Bidang Teknologi Tepat Guna- Sosialisasi pengolahan potensi lokal desa

Ekstra- Lomba Sepak Takraw

Page 8: Presentase Korcam Kinovaro KKNPI Posdaya UNTAD Angkatan 66 Tahun 2013

Desa DodaBidang Pendidikan- Bimbingan Belajar

Bidang Kesehatan dan KB- Penyuluhan PHBS dan KB

Bidang Ekonomi dan Kewirausahaan- Sosialisasi Pembukuan Standar

Bidang Lingkungan Hidup- Bakti Sosial

Bidang Hukum, Sosial, Budaya, dan Agama- Pendataan Kuisioner

- Sosialisasi UU tentang KDRT- Pendataan potensi SDA dan Ekonomi desa- Mengajar mengaji- Pengadaan tanda pengenal desa- Pembentukan PosdayaBidang Teknologi Tepat Guna- Sosialisasi pembuatan Selai Nanas dan Keripik Singkong

Ekstra- Lomba Sepak Takraw

Page 9: Presentase Korcam Kinovaro KKNPI Posdaya UNTAD Angkatan 66 Tahun 2013

Desa BalaneBidang Pendidikan- Bimbingan Belajar

Bidang Kesehatan dan KB- Penyuluhan KB dan Gizi Buruk

Bidang Ekonomi dan Kewirausahaan- Sosialisasi Pembukuan Standar

Bidang Lingkungan Hidup- Sosialisasi tentang Peternakan dan Obat-obatan sapi- Sosialisasi pertanian, hama, dan bagaimana mengatasinya

Bidang Hukum, Sosial, Budaya, dan Agama- Pendataan Kuisioner

- Sosialisasi Kartu Keluarga- Pendataan potensi SDA dan Ekonomi desa- Sosialisasi Hukum pidana dan perdata- Pembentukan PosdayaBidang Teknologi Tepat Guna- Pembuatan Cendol berbahan dasar Beras

Ekstra- Lomba Hafalan Surah-surah pendek- Lomba Adzan- Lomba Kaligrafi- Lomba Dancing- Lomba Karaoke Dangdut- Lomba lari karung- Loba tarik tambang

Page 10: Presentase Korcam Kinovaro KKNPI Posdaya UNTAD Angkatan 66 Tahun 2013

Desa UwemanjeBidang Pendidikan- Bimbingan Belajar

Bidang Kesehatan- Sosialisasi Kebersihan Air minum

Bidang Ekonomi dan Kewirausahaan- Sosialisasi cara pengemasan dan memasarkan potensi lokal desa

Bidang Lingkungan Hidup- Pembuatan pagar rumah warga- Pembuatan Papan Batas-batas Antar Dusun Dan RT Serta Tanda Pengenal Rumah

Aparatur DesaBidang Hukum, Sosial, Budaya, dan Agama- Pendataan Kuisioner- Pembentukan Posdaya

Bidang Teknologi Tepat Guna- Sosialisasi pengolahan potensi lokal desa

Ekstra- Lomba Sepak Takraw

Page 11: Presentase Korcam Kinovaro KKNPI Posdaya UNTAD Angkatan 66 Tahun 2013

Desa PorameBidang Pendidikan- Taman Baca- Bimbingan Belajar Bahasa Inggris

Bidang Kesehatan dan KB- Penyuluhan Kesehatan Wanita

Bidang Ekonomi dan Kewirausahaan- Sosialisasi Pembukuan Standar- Sosialisasi Kewirausahaan

Bidang Lingkungan Hidup- Sosialisasi pengelolaan dan pengembangan Bunga Furing (Khas Kab.Sigi)

Bidang Hukum, Sosial, Budaya, dan Agama- Pengadaan Buku Iqra’- Tahsin- Pendataan potensi SDA dan Ekonomi desa- Ritual Adat Bantaya

- Pembentukan PosdayaBidang Teknologi Tepat Guna- Sosialisasi pengolahan Biogas

Ekstra- Lomba Hafalan Juz’Amma dan Tartil- Turnamen Futsal- Lomba Karaoke Dangdut

Page 12: Presentase Korcam Kinovaro KKNPI Posdaya UNTAD Angkatan 66 Tahun 2013

Program Tingkat Kecamatan- Pertandingan Persahabatan melawan Juara Sigi Cup

“Porame Utama”- Lokakarya Kecamatan

Page 13: Presentase Korcam Kinovaro KKNPI Posdaya UNTAD Angkatan 66 Tahun 2013

Faktor-faktor Penunjang Program Kerja

• Bantuan partisipasi masyarakat dalam menjalankan program• Bantuan pemerintah desa dalam memberikan panduan-

panduan dalam menjalankan program• Kerja sama teman-teman mahasiswa bekerja sama dalam

menjalankan program.

Page 14: Presentase Korcam Kinovaro KKNPI Posdaya UNTAD Angkatan 66 Tahun 2013

Faktor-faktor Penghambat Program Kerja• Rumah masyarakat ada yang terletak di atas gunung.• Setiap pagi sampai Sore masyarakat pergi kekebun yang

terletak di atas gunung, dan terkadang mereka bermalam.• Terkadang juga ada masyarakat yang tidak ingin di data dan

tidak menghiraukan kami.• Kami menganggap bahwa masih ada masyarakat semi primitif,

sehingga kami sulit melakukan pendataan. • akses jalan yang belum terlalu baik di untuk di lewati sehingga

kami masih kesusahan dalam menjalankan program.

Page 15: Presentase Korcam Kinovaro KKNPI Posdaya UNTAD Angkatan 66 Tahun 2013

All About Kinovaro