PRES FIX LKS I Praktikum Atom

7
  TUGAS MATERI DAN ENERGI ³LKS ANALOGI SIFAT ATOM´ Disusun Guna Memenuhi Tugas Mata Ku liah Bioenergi Dosen Pengampu: Arif widyatmoko Disusun Oleh: Sugianto [4001409032] Weni Ratna N. H. [4001409033] Widi Widayat [4001409034 ] Maylinda Uti M. [4001409035 ] Zuliana M. [4001409036 ] Fitri Rahmawati [4001409037 ] Siti Marfu`ah [4001409038] Anisa Rahmawati [4001409049 ] Hestiana I. [4001409058] PROGRAM STUDI PENDIDIKAN IPA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG 2011

Transcript of PRES FIX LKS I Praktikum Atom

Page 1: PRES FIX LKS I Praktikum Atom

5/13/2018 PRES FIX LKS I Praktikum Atom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/pres-fix-lks-i-praktikum-atom 1/7

 

 

TUGAS MATERI DAN ENERGI

³LKS ANALOGI SIFAT ATOM´

Disusun Guna Memenuhi Tugas Mata Kuliah Bioenergi

Dosen Pengampu: Arif widyatmoko

Disusun Oleh:

Sugianto [4001409032]

Weni Ratna N. H. [4001409033]

Widi Widayat [4001409034]

Maylinda Uti M. [4001409035]

Zuliana M. [4001409036]

Fitri Rahmawati [4001409037]

Siti Marfu`ah [4001409038]

Anisa Rahmawati [4001409049]

Hestiana I. [4001409058]

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN IPA

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG

2011

Page 2: PRES FIX LKS I Praktikum Atom

5/13/2018 PRES FIX LKS I Praktikum Atom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/pres-fix-lks-i-praktikum-atom 2/7

 

LKS I

ANALOGI SIFAT ATOM

A. Tujuan

  praktikum ini bertujuan agar siswa lebih memahami materi tentang sifat atom dengan

menganalogikan atom sebagai partikel-partikel materi dengan menggunakan buah-buahan.

B. Landasan Teori

Istilah atom berasal dari Bahasa Yunani (/átomos, -), a yang berarti

tidak dan tomos berarti memotong. Jadi, atom bisa diartikan tidak terpotong, tidak dapat

dibagi lagi, atau tidak dapat dibelah. Atom merupakan satuan terkecil penyusun benda, jadi

sebuah benda tersusun atas banyak sekali atom-atom kecil. Seperti pada gambar.

Pada tahun 1803, John Dalton mengemukakan mengemukakan pendapatnaya tentang

atom. Teori atom Dalton didasarkan pada dua hukum, yaitu hukum kekekalan massa (hukum

Lavoisier) dan hukum susunan tetap (hukum prouts). Lavosier mennyatakan bahwa "Massa

total zat-zat sebelum reaksi akan selalu sama dengan massa total zat-zat hasil reaksi".

Sedangkan Prouts menyatakan bahwa "Perbandingan massa unsur-unsur dalam suatu

senyawa selalu tetap". Dari kedua hukum tersebut Dalton mengemukakan pendapatnya

tentang atom sebagai berikut:

1.  Atom merupakan bagian terkecil dari materi yang sudah tidak dapat dibagi lagi

2.  Atom digambarkan sebagai bola pejal yang sangat kecil, suatu unsur memiliki

atom-atom yang identik dan berbeda untuk unsur yang berbeda

3.  Atom-atom bergabung membentuk senyawa dengan perbandingan bilangan bulat

dan sederhana. Misalnya air terdiri atom-atom hidrogen dan atom-atom oksigen

4.  Reaksi kimia merupakan pemisahan atau penggabungan atau penyusunan kembali

dari atom-atom, sehingga atom tidak dapat diciptakan atau dimusnahkan.

Page 3: PRES FIX LKS I Praktikum Atom

5/13/2018 PRES FIX LKS I Praktikum Atom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/pres-fix-lks-i-praktikum-atom 3/7

 

Hipotesa Dalton digambarkan dengan model atom sebagai bola pejal seperti pada tolak 

 peluru. Seperti gambar berikut ini:

C. Alat dan Bahan

1. Alat

y   pisau/cutter 

2. Bahan

y  Wortel

y  Pisang

D. Langkah Kerja :

1.  Amati warna daging buah pisang dan wortel yang melambangkan suatu atom unsur tertentu.

2.  Potong-potong buah dengan hati-hati sapai potongan yang sangat kecil seperti pada gambar.

3.  Amati kembali warna daging dan wujud buah. Catat warna dan tekstur buah sebelum dan

sesudah dipotong kecil pada tabel yang disediakan.

4.  Bersikan kembali pisau untuk percobaan dengan buah yang lain.

E. Data Pengamatan

  Nama Buah Warna Tekstur 

Sebelum

dipotong

Sesudah

dipotong

Sebelum

dipotong

Sesudah

dipotong

Pisang Putih Putih Lembek Lembek 

Wortel Orange Orange Keras Keras

F. Pertanyaan

1.  Bagaimana warna dan tekstur masing-masing buah sebelum dan sesudah dipotong-potong?

Jawab: warna dan tekstur sebelum dan sesudah dipotong-potong sama

Page 4: PRES FIX LKS I Praktikum Atom

5/13/2018 PRES FIX LKS I Praktikum Atom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/pres-fix-lks-i-praktikum-atom 4/7

 

 

2.  Seandainya buah itu suatu unsur dan potongan terkecil itu suatu atom, apa yang dimaksud

dengan atom?

Jawab: bagian terkecil penyusun suatu unsur yang tidak dapat dibagi lagi

3.  Apakah sifat atom dari berbagai unsur itu sama? Jelaskan jawababmu!

Jawab: sama, karean unsur tersebut tersusun atas atom yang sama

G. Kesimpulan

1.  Atom adalah suatu partikel terkecil yang tidak dapat dibagi.

2.  Atom merupakan penyusun dari unsur.

3. 

Unsur tersusun atas atom atom yang sama.

Page 5: PRES FIX LKS I Praktikum Atom

5/13/2018 PRES FIX LKS I Praktikum Atom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/pres-fix-lks-i-praktikum-atom 5/7

 

 

LKS 2

MOLEKUL UNSUR DAN MOLEKUL SENYAWA

A.  Tujuan

  praktikum ini bertujuan agar siswa lebih memahami materi tentang perbedaan antar molekul

unsur dan molekul senyawa.

B.  Landasan Teori

Suatu unsur terdiri atas atom-atom pembentuknya. Atom-atom dapat bergabung bersama melalui

ikatan kimia membentuk suatu molekul. Molekul merupakan salah satu partikel terkecil dari

suatu senyawa, molekul dapat berupa molekul unsur maupun molekul senyawa. Apa perbedaan

molekul unsur dan molekul senyawa?

C.  Langkah Kegiatan

1.  Amati atom-atom yang menyusun molekul unsur dan molekul senyawa!

2.  Tulis nama senyawa dan tentukan lambang atom penyusunnya!3.  Hitung jumlah masing-masing atom penyusunnya. catat pada tabel pengamatan!

D.  Tabel Pengamatan

Keterangan

hidogen

oksigen

klor 

nitrogen

karbon

Page 6: PRES FIX LKS I Praktikum Atom

5/13/2018 PRES FIX LKS I Praktikum Atom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/pres-fix-lks-i-praktikum-atom 6/7

 

 

A.Molekul UNSUR 

  No Gambar Molekul Nama Rumus molekul Jumlah Atom

1.

Ozon O3 3 atom O

2

3

Oksigen

Hidrogen

O2 

H2 

2 atom O

2 atom H

4

klorida Cl2 2 atom Cl

B.Molekul Senyawa

  No Gambar Molekul Nama Rumus molekul Jumlah Atom

1

2

Air 

Asam

Klorida

H2O

HCl

2 atom H, 1

atom O

1 atom H, 1

atom Cl

Page 7: PRES FIX LKS I Praktikum Atom

5/13/2018 PRES FIX LKS I Praktikum Atom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/pres-fix-lks-i-praktikum-atom 7/7

 

 

3

4

Amoniak 

Karbon dioksida

 NH3 

CO2 

1 atom N, 3

atom H

2 atom O, 1

atom C

Pertanyaan

1.  Bagaimana komponen penyusun molekul unsur?jelaskan!

Jawab : komponen penyusun molekul unsur terdiri dari atom yang sama

2.  Bagaimana komponen penyusun molekul senyawa?jelaskan!

Jawab : komponen penyusun molekul senyawa terdiri dari atom unsur yang berbeda

3.  Jelaskan apa yang dimaksud dengan molekul unsur dan molekul senyawa?

Jawab : molekul unsur terdiri dari atom yang sama sedangkan molekul senyawa terdiri

dari atom unsur yang berbeda.