Ppt tik RUMUS EXCEL
-
Upload
genia-prima-putri -
Category
Education
-
view
2.289 -
download
10
Embed Size (px)
description
Transcript of Ppt tik RUMUS EXCEL

Kelompok 1Kamus Excel
Disusun oleh :Anton HazuziDewi Verawati
Genia Prima PutriIftitah Waliyyul Ilma
Ismy Catur RahmawatiOkky Firmansyah
Muthia Khanza CendikiaReza Reynaldi
Rizky AkmaludinRizwan Maulana

Kamus Excel1. Concantenate
Yaitu : menggabungkan bagian yang terpisah dari teks ke satu item.
Contoh soal : dik : A1 = alan, b1 = luo
Maka penggabungannya di C1 adalah?
Jawab : penulisan pada kolom c1
=CONCATENATE(A1;B1)
Maka hasilnya “alanluo”

2. Count blank
Yaitu : menghitung cell yang kosong pada suatu tabel.
Contoh soal : dik : A1 = 1, A2= (kosong), A3= hello, A4 = (kosong), A5 = 0
maka rumus yang dituliskan pada kolom B1 adalah?
Jawab : Penulisan pada kolom B1
=COUNTBLANK(A1:A8)
Maka hasilnya “2”

3. Days 360
Yaitu : menghitung hari dalam satu tahun penuh dengan 360 hari yang per bulannya terdapat 30 hari.
Contoh soal : dik : A1 = 01/05/2012, B1 = 16/10/2012
Maka rumus penghitungan hari pada kolom A3 adalah?
Jawab : penulisan pada kolom C1
=DAYS360(A1;B1;TRUE)
Maka hasilnya “165”

4. Find
Yaitu : Untuk mencari satu huruf dalam satu kata.
Contoh soal : dik : A1 = excel, B1 = x
Maka rumus pencarian pada kolom C1 adalah?
Jawab : penulisan pada kolom C1
=FIND(B1;A1)
Maka hasilnya “2”

5. Is blank
Yaitu : memutuskan suatu item yang kosong benar atau salah.
Contoh soal : dik : A1 = tararaa, A2 = (kosong)
Maka rumus yang ditulis pada kolom B1 dan B2 adalah?
Jawab : penulisan pada B1
=ISBLANK(A1)
Maka hasilnya “FALSE”
Penulisan pada B2
=ISBLANK(A2)
Maka hasilnya “TRUE”

6. Is non text
Yaitu : menentukan suatu item number atau text.
Contoh soal : dik : A1 = 10, A2 = hallo
Maka rumus yang ditulis pada kolom B1 dan B2 adalah?
Jawab : penulisan pada kolom B1
= ISNONTEXT(A1)
Maka jawabannya “TRUE”
Penulsan pada kolom B2
=ISNONTEXT(A2)
Maka jawabannya “FALSE”

7. Is Number
Yaitu : menentukan suatu nuber benar atau salah.
Contoh soal : dik : A1 = 10, A2 = hallo
Maka rumus yang ditulis pada kolom B1 dan B2 adalah?
Jawab : penulisan pada kolom B1
= ISNUMBER(A1)
Maka jawabannya “TRUE”
Penulsan pada kolom B2
=ISNUMBER(A2)
Maka jawabannya “FALSE”

8. LargeYaitu : mencari angka tertinggi dalam suatu item.
Contoh soal : dik : A1 = 50, A2 = 100, A3 = 25
Maka rumus yang ditulis pada kolom B1, B2, dan B3 adalah?
Jawab : penulisan pada kolom B1
=LARGE(A1:A3,1)
Maka jawabannya “100”
Penulisan pada kolom B2
=LARGE(A1:A3,2)
Maka jawabannya “50”
Penulisan pada kolom B3
=LARGE(A1:A3,3)
Maka jawabannya “25”

9. Len
Yaitu : menghitung jumlah karakter dalam suatu item.
Contoh soal : dik : A1 = try mardian
Maka penulisan rumus pada kolom A2 adalah?
Jawab : penulisan pada A2
=LEN(A1)
Maka jawabannya “11”

10. Lower
Yaitu : membuat satu kata yang pada awalnya terdapat/sepenuhnya huruf besar, akan menjadi huruf kecil
Contoh soal : dik : A1 = HASYEMESEH
Maka rumus yang ditulis pada kolom B1 adalah?
Jawab : penulisan pada B1
=LOWER(A1)
Maka jawabannya “hasyemeseh”

11. Max
Yaitu : mencari nilai tertinggi dalam suatu item.
Contoh soal : dik : A1 = 90, B1 = 82, C1= 102, D1= 52
Maka penulisan rumus pada kolom E1 adalah?
Jawab : penulisan pada E1
=MAX(A1:D1)
Maka jawabannya “102”

12. Median
Yaitu : mencari nilai tengah dalam suatu item.
Contoh soal : dik : A1 = 90, B1 = 82, C1= 102, D1= 52, E1 = 10
Maka penulisan rumus pada kolom F1 adalah?
Jawab : penulisan pada F1
=MEDIAN(A1:E1)
Maka jawabannya “82”

13. Min
Yaitu : mencari nilai terendah dalam suatu item.
Contoh soal : dik : A1 = 90, B1 = 82, C1= 102, D1= 52, E1 = 10
Maka penulisan rumus pada kolom F1 adalah?
Jawab : penulisan pada F1
=MIN(A1:E1)
Maka jawabannya “10”

13. Min
Yaitu : mencari nilai terendah dalam suatu item.
Contoh soal : dik : A1 = 90, B1 = 82, C1= 102, D1= 52, E1 = 10
Maka penulisan rumus pada kolom F1 adalah?
Jawab : penulisan pada F1
=MIN(A1:E1)
Maka jawabannya “10”

14. Mode
Yaitu : mencari nilai yang paling banyak muncul dalam suatu item.
Contoh soal : dik : A1 = 90, B1 = 52, C1= 102, D1= 52, E1 = 10
Maka penulisan rumus pada kolom F1 adalah?
Jawab : penulisan pada F1
=MODE(A1:E1)
Maka jawabannya “52”

15. Power
Yaitu : menghitung nilai perpangkatan.
Contoh soal : dik : A1 = 6, B1 = 2
Maka penulisan rumus pada kolom C1 adalah?
Jawab : penulisan pada C1
=POWER(A1:B1)
Maka jawabannya “36”

16. Product
Yaitu : mengalikan 2 nilai.
Contoh soal : dik : A1 = 6, B1 = 2
Maka penulisan rumus pada kolom C1 adalah?
Jawab : penulisan pada C1
=PRODUCT(A1:B1)
Maka jawabannya “12”

17. Proper
Yaitu : membenarkan tulisan pada sebuah kata atau kalimat.
Contoh soal : dik : A1 = gImaNA aJa
Maka penulisan rumus pada kolom B1 adalah?
Jawab : penulisan pada B1
=PROPER(A1)
Maka jawabannya “Gimana Aja”

18. Repeats
Yaitu : mengulang sebuah item.
Contoh soal : dik : A1 = 25, B1 = 3
Maka penulisan rumus pada kolom C1 adalah?
Jawab : penulisan pada C1
=REPT(A1,B1)
Maka jawabannya “252525”

19. Roman
Yaitu : mengubah angka kedalam tulisan romawi.
Contoh soal : dik : A1 = 11
Maka penulisan rumus pada kolom B1 adalah?
Jawab : penulisan pada B1
=ROMAN(A1)
Maka jawabannya “XI”

20. Text
Yaitu : menentukan item sebuah text atau bukan.
Contoh soal : dik : A1 = 11, A2 = balle
Maka penulisan rumus pada kolom B1 dan B2 adalah?
Jawab : penulisan pada B1
=T(A1)
Maka jawabannya “ ”
Penulisan pada B2
=T(A2)
Maka jawabannya “balle”

TERIMA KASIH