Ppt Biokimia Vitamin

6
VITAMIN Oleh Kelompok 5 Meryandani Nur Annisa Sulano Reski Putriani Wiwi selvi Sri meisista Aryani Nurpita Osvaldo Bungkudapu Suarsi Irawati

description

menjelaskan tentang pengertian vitamin, fungsi dari vitamin dan klasifikasi vitamin.

Transcript of Ppt Biokimia Vitamin

Page 1: Ppt Biokimia Vitamin

VITAMINOleh Kelompok 5MeryandaniNur Annisa SulanoReski PutrianiWiwi selviSri meisistaAryaniNurpitaOsvaldo BungkudapuSuarsiIrawati

Page 2: Ppt Biokimia Vitamin

Pengertian Vitamin

• Vitamin (bahasa Inggris: vital amine, vitamin) adalah sekelompok senyawa organik amina berbobot molekul kecil yang memiliki fungsi vital dalam metabolisme setiap organisme, yang tidak dapat dihasilkan oleh tubuh.

• Nama ini berasal dari gabungan kata bahasa Latin vita yang artinya "hidup" dan amina (amine) yang mengacu pada suatu gugus organik yang memiliki atom nitrogen (N), karena pada awalnya vitamin dianggap demikian. Kelak diketahui bahwa banyak vitamin yang sama sekali tidak memiliki atom N.

• Dipandang dari sisi enzimologi (ilmu tentang enzim), vitamin adalah kofaktor dalam reaksi kimia yang dikatalisasi oleh enzim. Pada dasarnya, senyawa vitamin ini digunakan tubuh untuk dapat bertumbuh dan berkembang secara normal.

Page 3: Ppt Biokimia Vitamin

Jenis-jenis vitamin

• Secara garis besar, vitamin dapat dikelompokkan menjadi 2 kelompok besar, yaitu vitamin yang larut dalam air dan vitamin yang larut dalam lemak. Hanya terdapat 2 vitamin yang larut dalam air, yaitu B dan C, sedangkan vitamin lainnya, yaitu vitamin A, D, E, dan K bersifat larut dalam lemak.

• Vitamin yang larut dalam lemak akan disimpan di dalam jaringan adiposa (lemak) dan di dalam hati. Vitamin ini kemudian akan dikeluarkan dan diedarkan ke seluruh tubuh saat dibutuhkan

• jenis vitamin larut dalam air hanya dapat disimpan dalam jumlah sedikit dan biasanya akan segera hilang bersama aliran makanan.

Page 4: Ppt Biokimia Vitamin

Lanjutan…• Macam-macam vitamin antara lain :• Vitamin A• Vitamin B• Vitamin B1• Vitamin B2• Vitamin B3• Vitamin B5• Vitamin B6• Vitamin B12

Page 5: Ppt Biokimia Vitamin

• Vitamin C• Vitamin D• Vitamin E• Vitamin K

Page 6: Ppt Biokimia Vitamin

Fungsi Vitamin

Ada banyak jenis-jenis vitamin yang memiliki fungsi-fungsi tersendiri, untuk kali ini kita akan memberikan fungsi vitamin secara umum. Fungsi vitamin secara umum antara lain sebagai berikut :• Mengatur zat dalam tubuh• Berfungsi menguatkan gigi dan tulang• Mempercepat Pertumbuhan • Memperkuat daya tahan tubuh terhadap penyakit • Mempercepat proses dalam penyembuhan penyakit • Menjaga dan meningkatkan kebugaran tubuh• Memperlambat dalam proses penuaan• Membangun sistem kekebalan tubuh atau sistem imun• Menjaga tubuh tetap segar dan menghilangkan rasa capek • Vitamin juga diperkirakan berfungsi sebagai katalisator dalam reaksi biokimia tubuh 

 •  •  •  •