Ppt Analisis Lemak Babi

8
Apa rancangan anda bila hendak menganalisis minyak babi dalam bahan pangan dengan metode spektroskopi infra merah?

Transcript of Ppt Analisis Lemak Babi

Page 1: Ppt Analisis Lemak Babi

7/22/2019 Ppt Analisis Lemak Babi

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-analisis-lemak-babi 1/8

Apa rancangan anda bila hendak

menganalisis minyak babi dalam bahanpangan dengan metode spektroskopi

infra merah?

Page 2: Ppt Analisis Lemak Babi

7/22/2019 Ppt Analisis Lemak Babi

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-analisis-lemak-babi 2/8

Metodologi

• Bahan dan Alat

 – Bahan• Lemak Babi, sapi dan ayam

• Larutan BF3 dalam metanol

Fungsinya yaitu untuk esterifikasi asal lemak pada larutan.• N-heksan

Fungsinya yaitu sebagai pelarut untuk ekstraksi lemak atauminyak.

• Na2SO4 anhidrus

Fungsinya untuk memurnikan lemak

 – Alat• Spektrofotometer Fourier Transform Infra Red  (FTIR) Spektrum

• Gas Chromatography Mass Spectrophotometr y(GCMS)

Page 3: Ppt Analisis Lemak Babi

7/22/2019 Ppt Analisis Lemak Babi

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-analisis-lemak-babi 3/8

Preparasi Sample

• 2 gram sample jaringan lemak dicuci, diiris kecil-kecil dandimasukkan ke dalam gelas beker

• Sample dimasukkan ke dalam dry oven yang sudah diatursuhunya (75o C), dibiarkan selama 6 jam hingga jaringan

lemaknya mencair.• Lemak padat yang sudah mencair dipisahkan dan

dimasukkan ke dalam corong pisah untuk selanjutnyadimurnikan dengan penambahan pereaksi n-heksan.

• Lemak yang sudah dimurnikan disaring dalam kertas saring

yang sudah ditambahkan natrium sulfat (Na2SO4) untukmengikat air yang masih ada pada lapisan lemak. Hasilekstraksi ditimbang dan ditentukan persen randemennya.

Page 4: Ppt Analisis Lemak Babi

7/22/2019 Ppt Analisis Lemak Babi

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-analisis-lemak-babi 4/8

Analisa Spektrum FTIR

• Sampel lemak yang telah disaring dan dimurnikan,diteteskan pada salah satu permukaan sel KBr.

• Diantara kedua sel KBr diberi pembatas berupaPolitetrafluoroetilen (PTFE) untuk menghasilkanketebalan lapisan lemak 0.1 mm.

• Sel bagian lainnya ditangkupkan hingga terbentuklapisan tipis lemak.

Scanning dilakukan dengan kisaran panjang gelombang4000 cm-1 sampai 650 cm-1 dengan resolusi 4 cm-1.Hasil scanning direkam dan dianalisa lebih lanjut.

Page 5: Ppt Analisis Lemak Babi

7/22/2019 Ppt Analisis Lemak Babi

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-analisis-lemak-babi 5/8

Esterifikasi Asam Lemak

• 2 gram sampel lemak yang telah diekstrakdimasukkan ke dalam tabung reaksi dandireaksikan dengan BF3 dalam metanol.

• Kemudian tabung dikocok dan dipanaskan selamakurang lebih 15 menit.

• Tabung didiamkan sampai terbentuk 2 lapisan.Lapisan atas dipisahkan dengan sentrifugasi dandipurifikasi lebih lanjut dengan menambahkan

Na2SO4 untuk menghilangkan kadar airnya. Hasilesterifikasi selanjutnya dimasukkan ke dalam vialuntuk dianalisa dengan alat GCMS.

Page 6: Ppt Analisis Lemak Babi

7/22/2019 Ppt Analisis Lemak Babi

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-analisis-lemak-babi 6/8

er an ngan pe rum un u emaBabi dan Lemak Ayam

Berdasarkan data tersebut, terlihat bahwa spektra FTIR dari sampel

lemak secara umum menunnjukkan perbedaan yang menonjol padaserapan C-H stretching di daerah bilangangelombang 3050-2800, serapangugus karbonil (O=C-H) dari aldehid pada daerah 1746-1744, dan polaserapan daerah sidik jari, 1000-900 cm-1. Perbedaan yang cukup signifikanterlihat pada penyerapan spektra di daerah 3010-3000, 1120-1095 dan 968-966 cm-1. Untuk sampel lemak babi, pola serapan yang muncul pada daerah

3010 cm-1

 menunjukkan puncak yang relatif tinggi jika dibandingkan dengankedua sapel lemak lainnya (ayam dan sapi).

sumber: jurnal berjudul Profil dan Karakteristik Lemak Hewani Hasi

Analisa FTIR dan GCMS

Page 7: Ppt Analisis Lemak Babi

7/22/2019 Ppt Analisis Lemak Babi

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-analisis-lemak-babi 7/8

• Pada sampel lemak babi kandungan asam lemak tidak jenuh ganda polyunsaturated fatty acids ( POFA) sepertiasam linoleat dan asam linoleat jauh lebih besardaripada asam lemak jenuh tunggal mono unsaturated

 fatty acids (MUFA).• Pada daerah frekuensi 1120-1095 cm-1, sampel lemak

babi menunjukkan adanya overlaping dari dua peakdengan absorbansi maksimum pada bilangangelombang 1118 dan 1098 cm-1.

• Sedangkan pada lemak sapi tidak menunjukkan adanyaoverlaping, namun pada lemak ayam hampir miripdengan lemak babi.

Page 8: Ppt Analisis Lemak Babi

7/22/2019 Ppt Analisis Lemak Babi

http://slidepdf.com/reader/full/ppt-analisis-lemak-babi 8/8

Perbandingan Spektrum FTIR untuk

Lemak Babi dan Lemak Sapi

sumber: jurnal berjudul Profil dan Karakteristik Lemak Hewani Hasil

Analisa FTIR dan GCMS