PK 13 Pengaruh Keluarga & Rumah Tangga

13
PENGARUH KELUARGA PENGARUH KELUARGA DAN DAN RUMAH TANGGA RUMAH TANGGA

description

PK 13 Pengaruh Keluarga & Rumah Tangga

Transcript of PK 13 Pengaruh Keluarga & Rumah Tangga

Page 1: PK 13 Pengaruh Keluarga & Rumah Tangga

PENGARUH KELUARGAPENGARUH KELUARGA DAN DAN

RUMAH TANGGARUMAH TANGGA

Page 2: PK 13 Pengaruh Keluarga & Rumah Tangga

KELUARGA DAN STUDI PERILAKU KONSUMENKELUARGA DAN STUDI PERILAKU KONSUMEN

Keluarga (family) adalah kelompok yang Keluarga (family) adalah kelompok yang terdiri dari dua atau lebih orang yang terdiri dari dua atau lebih orang yang berhubungan melalui darah, perkawinan, berhubungan melalui darah, perkawinan, atau adopsi dan tinggal bersama. atau adopsi dan tinggal bersama.

Rumah tangga (house hold)sendiri berarti Rumah tangga (house hold)sendiri berarti istilah lain yang kerap di gunakan oleh para istilah lain yang kerap di gunakan oleh para pemasar sewaktu mendeskripsikan perilaku pemasar sewaktu mendeskripsikan perilaku konsumen. konsumen. Rumah tangga terbagi:Rumah tangga terbagi:Rumah tangga dibedakan menjadi dua, yaitu Rumah tangga dibedakan menjadi dua, yaitu rumah tangga biasa dan rumah rumah tangga biasa dan rumah khusus.khusus.

Rumah Tangga Biasa Rumah Tangga Biasa adalah seorang atau adalah seorang atau kelompok orang yang mendiami sebagian kelompok orang yang mendiami sebagian atau seluruh bangunan fisik/sensus, dan atau seluruh bangunan fisik/sensus, dan biasanya mengurusbiasanya menguruskebutuhan sehari-hari bersama menjadi satukebutuhan sehari-hari bersama menjadi satuRumah Tangga Khusus Rumah Tangga Khusus (i) orang-orang yang (i) orang-orang yang tinggal di asrama, tangsi, pantitinggal di asrama, tangsi, pantiasuhan, lembaga pemasyarakatan, atau asuhan, lembaga pemasyarakatan, atau rumah tahanan yg pengurusanrumah tahanan yg pengurusankebutuhan sehari-harinya dikelola oleh kebutuhan sehari-harinya dikelola oleh suatu lembaga, dan (ii) kelompok orangsuatu lembaga, dan (ii) kelompok orangyang mondok dengan makan (indekos) dan yang mondok dengan makan (indekos) dan berjumlah 10 orang atau lebihberjumlah 10 orang atau lebih

Page 3: PK 13 Pengaruh Keluarga & Rumah Tangga

Studi tentang keluarga dan hubungan Studi tentang keluarga dan hubungan mereka dengan pembelian dan mereka dengan pembelian dan konsumsi adalah penting, tetapi kerap konsumsi adalah penting, tetapi kerap diabaikan dalam analisis perilaku diabaikan dalam analisis perilaku konsumen.konsumen.

Pentingnya keluarga timbul karena dua Pentingnya keluarga timbul karena dua alasan.alasan.

1. Pertama, banyak produk dibeli oleh 1. Pertama, banyak produk dibeli oleh konsumen konsumen ganda yang bertindak ganda yang bertindak sebagai unit keluarga. sebagai unit keluarga. 2. Kedua, bahkan ketika pembelian 2. Kedua, bahkan ketika pembelian dibuat oleh dibuat oleh individu, keputusan individu, keputusan pembelian individu pembelian individu bersangkutan bersangkutan mungkin sangat dipengaruhi mungkin sangat dipengaruhi oleh oleh anggota lain dalam keluarganya.anggota lain dalam keluarganya.

Page 4: PK 13 Pengaruh Keluarga & Rumah Tangga
Page 5: PK 13 Pengaruh Keluarga & Rumah Tangga
Page 6: PK 13 Pengaruh Keluarga & Rumah Tangga
Page 7: PK 13 Pengaruh Keluarga & Rumah Tangga

• Tahap Single• Pasangan yang Baru Menikah• Sarang Lengkap I (Full Nest I) =datangnya anak pertama • Sarang Lengkap II (Full Nest II)=anak terkecil berusia

enam tahun atau lebih • Sarang Lengkap III (Full Nest III)=keluarga bertambah

tua • Sarang Kosong I (Empty Nest I)=anak-anak sudah

meninggalkan rumah • Sarang Kosong II (Empty Nest II)=, kepala rumah tangga

sudah pensiun • Orang yang Bertahan Sendiri (Solitary Survivor)• Orang yang Bertahan Sendiri dan Sudah Pensiun

(Retired Solitary Survivor) (ENGEL)

Siklus Kehidupan TradisionalSiklus Kehidupan Tradisional

Page 8: PK 13 Pengaruh Keluarga & Rumah Tangga

METODELOGI PENELITIAN UNTUK STUDI METODELOGI PENELITIAN UNTUK STUDI TENTANG KEPUTUSAN KELUARGATENTANG KEPUTUSAN KELUARGA

a. Kerangka Proses-Keputusana. Kerangka Proses-Keputusan Studi mengenai struktur peran Studi mengenai struktur peran kerap memandang pembelian kerap memandang pembelian sebagai tindakan ketimbang sebagai tindakan ketimbang proses dan mendasar temuan proses dan mendasar temuan pada pertanyaan seperti ” siapa pada pertanyaan seperti ” siapa biasanya yang mengambil proses biasanya yang mengambil proses keputusan pembelian?”atau keputusan pembelian?”atau ”siapa yang mempengaruhi ”siapa yang mempengaruhi keputusan?keputusan?

Page 9: PK 13 Pengaruh Keluarga & Rumah Tangga

b. Kategori Struktur-Peranb. Kategori Struktur-PeranKategori struktur-peran yang relevan dalam proyek penelitian bergantung kepada produk atau jasa tertentu yang tengah di pertimbangkan , tetapi dalam banyak kategori produk, hanya suami atau istri yang terlibat. Dalam kategori lain, adalah berguna untuk mengukur jumlah pengaruh dalam peranan yang berbeda.

Page 10: PK 13 Pengaruh Keluarga & Rumah Tangga

c.Bias Pewawancarac.Bias Pewawancara

Jenis kelamin pewawancara atau Jenis kelamin pewawancara atau pengamat mungkin mempengaruhi peranan pengamat mungkin mempengaruhi peranan

yang menurut suami atau istri mereka yang menurut suami atau istri mereka melainkan dalam situasi pembelian. Untuk melainkan dalam situasi pembelian. Untuk

mengatasi bias ini harus digunakan mengatasi bias ini harus digunakan kuesioner yang dikerjakan sendiri atau jenis kuesioner yang dikerjakan sendiri atau jenis kelamin pengamat harus diatur secara acak kelamin pengamat harus diatur secara acak

untuk responden.untuk responden.

Page 11: PK 13 Pengaruh Keluarga & Rumah Tangga

d.Seleksi Respondend.Seleksi Responden

Dalam mengukur pembelian keluarga, kita Dalam mengukur pembelian keluarga, kita perlu memutuskan anggota mana dari perlu memutuskan anggota mana dari

keluarga inti yang harus di tanyai mengenai keluarga inti yang harus di tanyai mengenai pengaruh anggota keluarga. pengaruh anggota keluarga.

Page 12: PK 13 Pengaruh Keluarga & Rumah Tangga

PERAN WANITA YANG BERUBAHPERAN WANITA YANG BERUBAH

Page 13: PK 13 Pengaruh Keluarga & Rumah Tangga

Quiz Quiz

1.1. Apa yang dimaksud dengan istilah keluarga ? Apa Apa yang dimaksud dengan istilah keluarga ? Apa pentingnya belajar tentang keluarga bagi pengertian pentingnya belajar tentang keluarga bagi pengertian tentang perilaku konsumen ?tentang perilaku konsumen ?

2.2. Apakah suami atau istri yang mempunyai pengaruh paling Apakah suami atau istri yang mempunyai pengaruh paling besar atas keputusan pembelian ? Uraikan jawaban sdr.besar atas keputusan pembelian ? Uraikan jawaban sdr.

3.3. Bagaimana suatu iklan didesain agar menghimbau Bagaimana suatu iklan didesain agar menghimbau perbedaan dalam peranan instrumental dan ekspresif di perbedaan dalam peranan instrumental dan ekspresif di dalam keluarga?dalam keluarga?

4.4. Apakah akan ada lebih banyak atau lebih sedikit wanita Apakah akan ada lebih banyak atau lebih sedikit wanita yang bekerja di luar rumah pada masa mendatang ? yang bekerja di luar rumah pada masa mendatang ? Variabel apa yang harus dipertimbangkan dalam Variabel apa yang harus dipertimbangkan dalam menjawab pertanyaan ini? Bagaimana jawabannya menjawab pertanyaan ini? Bagaimana jawabannya mempengaruhi permintaan akan produk konsumen ?mempengaruhi permintaan akan produk konsumen ?

5.5. “ “ Wanita yang bekerja membeli produk dan jasa yang Wanita yang bekerja membeli produk dan jasa yang pada dasarnya sama dengan wanita bukan pada dasarnya sama dengan wanita bukan pekerja”analisis pernyataan ini.pekerja”analisis pernyataan ini.

6.6. Asumsikan bahwa sebuah perusahaan tempat wisata Asumsikan bahwa sebuah perusahaan tempat wisata meminta proyek penelitian untuk memahami bagaimana meminta proyek penelitian untuk memahami bagaimana keluarga membuat keputusan mengenai liburan.Sdr keluarga membuat keputusan mengenai liburan.Sdr diminta menyiapkan suatu desain penelitian untuk proyek diminta menyiapkan suatu desain penelitian untuk proyek tsb.Apa yang akan sdr sarankan ?tsb.Apa yang akan sdr sarankan ?