Petunjuk Dan Teknis Lomba Cerdas Cermat

2
PETUNJUK DAN TEKNIS LOMBA CERDAS CERMAT PETUNJUK : Diikuti oleh 3 orang/kelas Soal meliputi pengetahuan Bahasa Indonesia, PKn, IPS (Umum) Terdiri dari 3 babak, yaitu babak penyisihan, semifinal, dan final Peserta diharap membawa alat tulis karena terdapat soal tertulis TEKNIS : Babak penyisihan - Pengisian soal tertulis - Disaring 6 kelompok dengan nilai tertinggi (masing-masing angkatan terdiri dari 2 kelompok) Babak semifinal - Pemberian soal bergilir dan dijawab secara lisan - Soal rebutan - Disaring 4 kelompok dengan nilai tertinggi Babak final - Pemberian soal bergilir dan dijawab secara lisan - Soal rebutan

description

Petunjuk dan teknis lomba cerdas cermat di sekolah adik saya

Transcript of Petunjuk Dan Teknis Lomba Cerdas Cermat

Page 1: Petunjuk Dan Teknis Lomba Cerdas Cermat

PETUNJUK DAN TEKNIS LOMBA CERDAS CERMAT

PETUNJUK : Diikuti oleh 3 orang/kelas Soal meliputi pengetahuan Bahasa Indonesia, PKn, IPS (Umum) Terdiri dari 3 babak, yaitu babak penyisihan, semifinal, dan final Peserta diharap membawa alat tulis karena terdapat soal tertulis

TEKNIS : Babak penyisihan

- Pengisian soal tertulis- Disaring 6 kelompok dengan nilai tertinggi (masing-masing angkatan

terdiri dari 2 kelompok) Babak semifinal

- Pemberian soal bergilir dan dijawab secara lisan- Soal rebutan- Disaring 4 kelompok dengan nilai tertinggi

Babak final- Pemberian soal bergilir dan dijawab secara lisan- Soal rebutan- Disaring 3 kelompok dengan nilai tertinggi dan selanjutnya menjadi

pemenang

KOORDINATOR LOMBA CERDAS CERMAT :

1. Erica Mutiara Fatimah 9A2. Halwa Nurqisma 9A