Pertemuan6

8
Organon Olfaktus

Transcript of Pertemuan6

Page 1: Pertemuan6

Organon Olfaktus

Page 2: Pertemuan6
Page 3: Pertemuan6

Rongga hidung bag atas (bulbus olfaktorius) terdapat serabut-serabut syaraf pembau dg sel-sel pembau di ujungnya.

Sel-sel pembau mempunyai rambut-rambut halus di ujungnya, diliputi selaput lendir sebagai pelembab

Page 4: Pertemuan6

Sel-sel pembau peka terhadap zat-zat kimia dalam udara (gas/uap)

Serabut syaraf bergabung menjadi urat syaraf pembau menuju pusat pembau di otak

Page 5: Pertemuan6

Mekanisme kerja pembauan

Menarik nafas udara masuk ke rongga hidung gas (dalam udara) masuk rongga hidung bercampur dg lendir menstimulasi ujung-ujung syaraf menghasilkan impuls impuls diteruskan ke syaraf pembau di otak membaui

Page 6: Pertemuan6

Kondisi terganggu

Saat flu disertai pilek, saluran pernafasan tersumbat (terutama bag hidung) hidung tak peka terhadap bau (aroma) lidah tak peka rasa nafsu makan berkurang

Page 7: Pertemuan6

a. Anosmia: hilangnya daya membau

b. Hiposmia: berkurangnya kepekaan membau

c. Disosmia: distorsi daya membau

Page 8: Pertemuan6

Tugas

Percobaan Ambil sebatang lilin aromatik, ciumlah. Apakah tercium baunya? Bakarlah lilin tersebut, apakah sekarang tercium aroma dari lilin tersebut? Catat hasilnya!