PERPUSTAKAAN KOMIK DAN NOVEL Tema : Bersambung ... · EKSTERIOR EKSTERIOR EKSTERIOR INTERIOR...

4
PERPUSTAKAAN KOMIK DAN NOVEL PERPUSTAKAAN KOMIK DAN NOVEL Tema : Bersambung Tugas Akhir RA 091381 Koordinator : Ir. M. Salatoen P, MT Mentor : Dr. Ir. Dpl. Ing. Sri Nastiti, N. E, MT Bulan Ayomi 3206.100.109 EKSTERIOR EKSTERIOR EKSTERIOR INTERIOR INTERIOR INTERIOR Perpus anak Hall Ruang Baca Hall Toko Buku

Transcript of PERPUSTAKAAN KOMIK DAN NOVEL Tema : Bersambung ... · EKSTERIOR EKSTERIOR EKSTERIOR INTERIOR...

PERPUSTAKAAN KOMIK DAN NOVELPERPUSTAKAAN KOMIK DAN NOVEL

Tema : Bersambung

Tugas Akhir RA 091381

Koordinator : Ir. M. Salatoen P, MTMentor : Dr. Ir. Dpl. Ing. Sri Nastiti, N. E, MT

Bulan Ayomi 3206.100.109

EKSTERIOREKSTERIOREKSTERIOR

INTERIORINTERIORINTERIOR

Perpus anak Hall

Ruang Baca Hall

Toko Buku

PERPUSTAKAAN KOMIK DAN NOVELPERPUSTAKAAN KOMIK DAN NOVEL

Tema : Bersambung

Tugas Akhir RA 091381

Koordinator : Ir. M. Salatoen P, MTMentor : Dr. Ir. Dpl. Ing. Sri Nastiti, N. E, MT

Bulan Ayomi 3206.100.109

utama penunjang

pengelolaan

Ruang Koleksi Komik dan Novel Anak

Ruang Koleksi Komik

Ruang Koleksi Novel

Ruang Internet (Cyber Library)

Café

Toko Buku

Ruang Seminar

Ruang Pamer

Hall (wifi Area)Ruang Pengelola

Ruang Servis

fasilitas

istilah bersambung pada komik dan novel membuat pembacanya penasaran akan kelanjutan dari ceritayang belum tersampaikan. Hal inilah yang menjadi tema pada karya arsitektur ini. Perpustakaan inimerupakan bangunan publik yang selalu berkembang sejalan dengan waktu, maka berkembang juga akankoleksinya sehingga nantinya akan terjadi penambahan atau ekspansi/perluasan dari ruang-ruang koleksi.

Perpustakaan komik dan novel adalah suatu tempat pengumpulan, penyimpanan, dan pemeliharaan dalambangunan yang tidak hanya berisi komik (dalam bentuk buku, majalah, koran, dll) dan novel saja tapi jugahal- hal yang berkaitan dengan hal itu (komik dan novel) seperti komik atau novel yang difilmkan, sejarahkomik atau novel, referensi mengenai pembuatan komik atau novel, dll. Fungsi utama dari perpustakaan inilebih menitikberatkan sebagai sarana rekreasi,.

Karakteristik TemaPenyatuan elemen arsitektural

Hubungan ruang yang saling terkaitOutside-inside

tampak barattampak barattampak timur

tampak utaratampak selatan

PERPUSTAKAAN KOMIK DAN NOVELPERPUSTAKAAN KOMIK DAN NOVEL

Tema : Bersambung

Tugas Akhir RA 091381

Koordinator : Ir. M. Salatoen P, MTMentor : Dr. Ir. Dpl. Ing. Sri Nastiti, N. E, MT

Bulan Ayomi 3206.100.109

RAMP

Lay out dari ruang utama, yaituruang koleksi sengaja dibuatseperti acak, namun sebenarnyamengarahkan mulai dari pintumasuk pada lantai satu (koleksianak) sampai lantai 3 (koleksinovel)

Menggunakan ramp sebagai pengganti tanggasehingga pengunjung lebihnyaman

Tema bersambung padainterior hall inidihadirkan dengan caraadanya penggunaanvoid dari lt1-lt3 sertakaca sebagai pembatasantar ruang.

Pada daerah tekukan-tekukan di lipat secarasmooth sehingga tidak

terlihat batasanantara elemen-elemen

arsitekturalnya(dinding, lantai, atap)

Penggunaan miniatur-miniatur dari beberapaobjek dari suatu komik atau novelMenggunakan warna-warna eye catchingDibuat ruang baca yang bisa untuk duduk lesehanDibeberapa elemen diberi graphis tentang komikatau novel tertentu

Pada pengaman ramp dihiasi oleh komikpanel untuk mengarahkan

PERPUSTAKAAN KOMIK DAN NOVELPERPUSTAKAAN KOMIK DAN NOVEL

Tema : Bersambung

Tugas Akhir RA 091381

Koordinator : Ir. M. Salatoen P, MTMentor : Dr. Ir. Dpl. Ing. Sri Nastiti, N. E, MT

Bulan Ayomi 3206.100.109

Fire protection menggunakan foam sprinkler dan smoke detector

Cahaya alami pada siang hari, malam cahayabuatan untuk menarik perhatian

Adanya listrik pada bangunan berasal dariPLN

Sistem komunikasi didalam perpustakaanmenggunakan HT,sistem komputer dantelepon antar ruang

Sistem struktur bangunan ini menggunakan sistem rigidframe untuk menopang lantainya. Pada rampnyamenggunakan kantilever sebagai penyangga.Sistem struktur atapnya menggunakan sistem truss frame(Konstruksi baja) dengan material penutup atap aluminiumkomposit panel

Huruf timbul menggunakan bahan acrylic dan gavanis

Atap pada drop Off menggunakan atap polikarbonat

Menggunakan kisi-kisi untuk mengurangi panas pada bangunan

Kaca pada fasade bangunanmenggunakan kaca film anti panas

Atap menggunakanAluminiumKomposit Panel