perilaku GREEN.docx

2
A. PERILAKU 1. Teori Lawrence Green Promosi kesehatan sebagai pendekatan kesehatan terhadap factor perilaku kesehatan, maka kegiatannya tidak terlepas dari faktor- faktor yang menentukan perilaku tersebut. Dengan perkataan lain, kegiatan promosi kesehatan harus disesuaikan dengan determinan (faktor yang mempengaruhi perilaku itu sendiri). Dan menurut Lawrence Green perilaku ini ditentukan oleh 3 faktor utama, yakni: a. Faktor Pendorong (predisposing factors) Faktor-faktor yang mempermudah atau mempredisposisi terjadinya perilaku seseorang, antara lain pengetahuan, sikap, keyakinan, kepercayaan, keyakinan, kebiasaan, nilai- nilai, norma sosial, budaya, dan factor sosio-demografi. (1) b. Faktor pemungkin (enabling factors) Faktor-faktor yang memungkinkan terjadinya perilaku. Hal ini berupa lingkungan fisik, sarana kesehatan atau sumber-sumber khusus yang mendukung dan keterjangkauan suber dan fasilitas kesehatan. (1) c. Faktor penguat (reinforcing factors) Faktor yang mendorong atau memperkuat terjadinya perilaku, meliputi undang-undang, peraturan-peraturan, pengawasan, dsb. (2) SUMBER: Maulana, Heri DJ. 2007. Promosi Kesehatan. Jakarta: EGC

description

-

Transcript of perilaku GREEN.docx

Page 1: perilaku GREEN.docx

A. PERILAKU

1. Teori Lawrence Green

Promosi kesehatan sebagai pendekatan kesehatan terhadap factor perilaku kesehatan, maka

kegiatannya tidak terlepas dari faktor-faktor yang menentukan perilaku tersebut. Dengan

perkataan lain, kegiatan promosi kesehatan harus disesuaikan dengan determinan (faktor yang

mempengaruhi perilaku itu sendiri). Dan menurut Lawrence Green perilaku ini ditentukan oleh 3

faktor utama, yakni:

a. Faktor Pendorong (predisposing factors)

Faktor-faktor yang mempermudah atau mempredisposisi terjadinya perilaku seseorang,

antara lain pengetahuan, sikap, keyakinan, kepercayaan, keyakinan, kebiasaan, nilai-nilai,

norma sosial, budaya, dan factor sosio-demografi. (1)

b. Faktor pemungkin (enabling factors)

Faktor-faktor yang memungkinkan terjadinya perilaku. Hal ini berupa lingkungan fisik,

sarana kesehatan atau sumber-sumber khusus yang mendukung dan keterjangkauan suber

dan fasilitas kesehatan. (1)

c. Faktor penguat (reinforcing factors)

Faktor yang mendorong atau memperkuat terjadinya perilaku, meliputi undang-undang,

peraturan-peraturan, pengawasan, dsb.(2)

SUMBER:

Maulana, Heri DJ. 2007. Promosi Kesehatan. Jakarta: EGC

Notoatmodjo. 2003. Pendidikan dan Perilaku Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta