perhitungan loss pada frekuensi ku dan c band

6
BERITA ACARA SSN (States Space Surveillance Network) sebagai lembaga yang bertugas melacak satelit yang mengorbit di bumi telah mencatat sekitar delapan ribu satelit buatan manusia telah mengorbit sejak tahun 1957 dengan berbagai fungsi, mulai dari keperluan militer hingga komersil, termasuk tv satelit. Di Tanah Air sendiri ada sekitar 47 beam satelit siaran televisi yang bisa ditangkap menggunakan parabola di antara Palapa dan Telkom. Gambar : Salah satu satelit buatan Nama Satelit C Band Posisi Frekuensi Polati tas Simbo Rate Nama Siaran Intelsat 18 180.0°E 4174 L 3680 Eutelsat172A 172.0°E 3916 H 3320 Intelsat 19 166.0°E 3740 H 27500 MTV China Telstar 18 138.0°E 3866 H 4290 CCTV 13 Apstar 6 134.0°E 4051 H 9635 CTN – MYTV Vinasat 1/JCSAT 5A 132.0°E 3413 V 10800 VTV DVBS2 JCSAT 3A 128.0°E 4120 V 30000 ERA News $$ ChinaSat 6A 125.0°E 3934 H 6590 HaiNan TV AsiaSat 4 122.2°E 3935 H 3500 TVRI KALTIM ChinaSat 6B 115.5°E 3797 H 6930 GZTV Palapa D 113.0°E 3788 H 5630 TV ONE ChinaSat 10 110.5°E 3735 V 4300 New Service

description

sistem komunikasi satelit melakukan perhitungan loss pada frekuensi ku dan c band

Transcript of perhitungan loss pada frekuensi ku dan c band

BERITA ACARA

SSN (States Space Surveillance Network) sebagai lembaga yang bertugas melacak satelit yang mengorbit di bumi telah mencatat sekitar delapan ribu satelit buatan manusia telah mengorbit sejak tahun 1957 dengan berbagai fungsi, mulai dari keperluan militer hingga komersil, termasuk tv satelit. Di Tanah Air sendiri ada sekitar 47 beam satelit siaran televisi yang bisa ditangkap menggunakan parabola di antara Palapa dan Telkom.

Gambar : Salah satu satelit buatan

Nama Satelit C BandPosisiFrekuensiPolatitasSimbo RateNama Siaran

Intelsat 18180.0E4174L3680

Eutelsat172A172.0E3916H3320

Intelsat 19166.0E3740H27500MTV China

Telstar 18138.0E3866H4290CCTV 13

Apstar 6134.0E4051H9635CTN MYTV

Vinasat 1/JCSAT 5A132.0E3413V10800VTV DVBS2

JCSAT 3A128.0E4120V30000ERA News $$

ChinaSat 6A125.0E3934H6590HaiNan TV

AsiaSat 4122.2E3935H3500TVRI KALTIM

ChinaSat 6B115.5E3797H6930GZTV

Palapa D113.0E3788H5630TV ONE

ChinaSat 10110.5E3735V4300New Service $

Telkom 1108.2E3620H28000Telkomvision $

AsiaSat 3S105.5E3760H26000Now TV TV5

AsiaSat 5100.5E26000V27500Dubai Sports 3

Insat 3A, 4B93.5E3725H27500

Tabel : Daftar Frekuensi satelit C BandNama Satelit Ku BandPosisiFrekuensiPolatitasSimbo Rate

Intelsat 19 KU166.0E12726H28066

Optus D1160.0E12407H12600

Optus C1156.0E12407V30000

Optus D2152.0E12407V30000

Vinasat 1 KU132.0E11090V28125

Asiasat 4 KU122.0E12362V9404

Koreasat 5 KU113.0E12470V25600

Palapa D KU113.0E12715H29900

Chinasat 10110.0E12285V3800

Thaicom 4 KU119.5E11535V45000

Tabel : Daftar frekuensi satelit Ku Band

Setelah melihat tabel diatas, kita akan mencoba untuk menghitung Loss yang dialami selama proses transmisi dari stasiun bumi ke satelit (Uplink). Kita akan mengambil contoh satelit Palapa D, yang menggunakan frekuensi 12715 Mb untuk Ku band dan 3788 Mb untuk C band. Dan posisi Longitude satelit 113 dan longitude bumi 100,46464. Posisi Latitude stasiun bumi adalah -0,91356 Untuk orbit satelit yang akan kita cari adalah, orbit LEO (Low Earth Orbit) 1000km dan orbit GEO pada 35786km.Rumus untuk menghitung Loss adalah :

Dimana : L = Loss (dB/watt)

F = Frekuensi (Hz)

C = Kecepatan cahaya (m/s)

D = Slant Range (Km)

Dari kedua rumus diatas, yang diatas untuk menggunakan satauan dB, dan yang dibawah dalam satuan watt. Sebelumnya, kita harus mencari nilai D (slant range) dengan menggunakan rumus :

Dimana : D = Slant Range (km)

h = Tinggi satelit (km)

Re = Jari2 bumi (km)

CosXg = Selisih longitude bumi dengan satelit

CosLb = Latitude stasiun bumi

Perhitungan D (Slant Range) :

D pada orbit LEO

D pada orbit Geo

Setelah didapatkan nilai Slant Range (D), barulah kita dapat mencari nilai loss pada 2 frekuensi C Band dan Ku Band.

Untuk Orbit Leo :

Loss pada C Band adalah

Dan untuk loss pada Ku Band

Untuk Orbit Geo :

Loss pada C band adalah :

Loss pada Ku Band adalah :

SatelitFrekuensi OrbitLoss

Palapa3,788x10^9 (C Band)LEO 1000Km109,13dB

Palapa3,788x10^9 (C Band)GEO 35786Km135,123dB

Palapa1,27515x10^10 (Ku Band)LEO 1000Km119,674dB

Palapa1,27515x10^10 (Ku Band)GEO 35786Km145,666dB

Tabel Hasil Perhitungan

Jika dilihat dari tabel diatas maka salah satu penyebab loss terbesar adalah jarak yang jauh, atau pada orbit GEO yang berjarak 35786km. Maka apabila stasiun bumi akan mengirim sinyal ke stasiun yang berjarak jauh akan sangat memerlukan Gain dan daya yang besar untuk mengantisipasi loss yang sedemikian besar.