perencanaan arsitektur

8
TUGAS MINOR INDIVIDU Mata Kuliah : ARSITEKTUR & LINGKUNGAN Dosen Pengampu: Prof. Dr. Ir. H. Tommy S.S. Eisenring, M.Si. PROBLEM SET (Perangkat Soal) Bacalah dengan saksama dan jawab pertanyaan- pertanyaan berikut : (jawaban dibuat dalam rangkap 2(dua) dapat diketik atau ditulis tangan di atas kertas ukuran A4 dijilid; asli dari jawaban anda diserahkan pada dosen dan copi-nya jadi arsip anda). 1. Jelaskan Pengertian “sistem” Sistem adl “hubungan antar relasi yg bekerja bersama-sama untuk mencapai suatu tujuan tertentu sesuai dengan kebutuhan yg diinginkan 2. Uraikan & Jelaskan ketiga karakter Sistem KARAKTERISTIK SISTEM Sistem memiliki Struktur. Struktur tersebut didefinisi oleh komponen dan komposisinya. Sistem memiliki Perilaku Perilaku tsb melibatkan Input, Pengolahan dan Output, dari bahan, enerji, informasi atau data Sistem memiliki Interkoneksitas TUGAS MINOR INDIVIDU: PROBLEM SET - ARSITEKTUR & LINGKUNGAN 1

description

perencanaan arsitektur

Transcript of perencanaan arsitektur

Page 1: perencanaan arsitektur

TUGAS MINOR INDIVIDU

Mata Kuliah : ARSITEKTUR & LINGKUNGANDosen Pengampu: Prof. Dr. Ir. H. Tommy S.S. Eisenring, M.Si.

PROBLEM SET(Perangkat Soal)

Bacalah dengan saksama dan jawab pertanyaan-pertanyaan berikut :

(jawaban dibuat dalam rangkap 2(dua) dapat diketik atau ditulis tangan di atas kertas ukuran A4 dijilid; asli dari jawaban anda diserahkan pada dosen dan copi-nya jadi arsip anda).

1. Jelaskan Pengertian “sistem”

Sistem adl “hubungan antar relasi yg bekerja bersama-sama untuk mencapai suatu tujuan tertentu sesuai dengan kebutuhan yg diinginkan

2.Uraikan & Jelaskan ketiga karakter Sistem

KARAKTERISTIK SISTEM

Sistem memiliki Struktur.

Struktur tersebut didefinisi oleh komponen dan komposisinya.

Sistem memiliki Perilaku

Perilaku tsb melibatkan Input, Pengolahan dan Output, dari bahan, enerji, informasi atau data

Sistem memiliki Interkoneksitas

Berbagai bagian dari sistem memiliki fungsional serta hubungan struktural antara satu sama lainnya

3. Jelaskan apa yang dimaksud dengan ‘pendekatan sistem’

PENDEKATAN SISTEM

TUGAS MINOR INDIVIDU: PROBLEM SET - ARSITEKTUR & LINGKUNGAN 1

Page 2: perencanaan arsitektur

Sejak ribuan tahun lalu pendekatan sistem telah digunakan untuk mengelola tentara dan pemerintahan di berbagai negara. Namun sebelum revolusi industri, di akhir abad ke-19 dan awal abad ke-20 barulah pendekatan sistem muncul untuk berbagai bidang manajemen, filsafat dan sains.

Pendekatan sistem pun muncul sebagai tema-tema umum dari para ilmuan dan filsuf dan dalam pendekatan untuk mengelola dan mengatur sistem –sistem yang kompleks

4.Ada 4 konsep yang mendasari pendekatan sistem, Yaitu:

a. Pengelompokan

Pengelompokan. Untuk menghindari kompleksitas yang lebih besar dengan spesialisasi, menjadi penting untuk mengelompokkan berkaitan dengan disiplin atau sub-disiplin tertentu.

b. Spesialisasi

Spesialisasi.

Seluruh sistem dibagi menjadi komponen yg lebih kecil sehingga memungkinkan konsentrasi lebih khusus pada setiap komponen.

c. Koordinasi

Koordinasi.

Ketika komponen dan sub komponen dari sebuah sistem dikelompokkan, maka pentinglah untuk mengoordinasikan interaksi di antara kelompok.

d. Kemunculan Properti

Munculnya Properti.

TUGAS MINOR INDIVIDU: PROBLEM SET - ARSITEKTUR & LINGKUNGAN 2

Page 3: perencanaan arsitektur

Pembagian suatu sistem ke dalam sub-sistem sub-sistem (kelompok dari bagian-bagian dengan sistem) membutuhkan pengalaman dan pemahaman terhadap ”properti-properti yang muncul” dari sebuah sistem

Jelaskan masing-masing dan beri contoh

5. Jelaskan perbedaan antara “sistem Terbuka’ dan ‘sistem tertutup’. Berikan contoh dan kaitkan dengan arsitektur

Sistem terbuka adalah sebuah sistem yang di dalamnya terdapat suatu unsur unsur yang saling kait mengait dan tidak hanya di bagian dalam,namun dapat pula mempengaruhi suatu lingkungan dan begiitu pula sebaliknya.sedangkan sistem tertutup adalah sebuah sistem yang sebenarnya tidak benar benar tertutup dari sebuah pengaruh luar maupun sebaliknya hanya saja sistem ini dikatakan tertutup karena sedikitnya interaksi pada bagian-bagian sistem ini pada lingkungan

6.Kebanyakan sistem mengandung “nested system” (sistem yang bersarang), yaitu adanya sistem-sistem dalam sistem. Berikan contoh dengan sebuah bangunan gedung.

Contoh nested system dalam bangunan yaitu , kita ambil contoh pada sistem pengantaran air dalam sebuah gedung .nah di dalam sistem tersebuut terdapat sistem lagi yaitu sistem pengaturan pipa ,dll.kemudian ada lagi sistem pengaturan ruang ,dan di dalam sistem ini pun mempunyai sistem seperti ,pola penataan ruang agar ruang tersebut sejuk ,dll.

7. Jelaskan dengan pola-pola kegiatan perkotaan

1.Pola Sentralisasi Pola sentralisasi adalah pola persebaran kegiatan kota yang cenderung berkumpul atau berkelompok pada satu daerah atau wilayah utama. Area utama tersebut merupakan daerah yang ramai dikunjungi serta dilewati oleh banyak orang pada pagi, siang, dan sore hari namum sunyi di malam hari.

2.Pola Desentralisasi Pola desentralisasi adalah pola persebaran kegiatan kota yang cenderung menjauhi titik pusat kota atau inti kota sehingga dapat membentuk suatu inti / nukleus kota yang baru.

3. Pola Nukleasi

TUGAS MINOR INDIVIDU: PROBLEM SET - ARSITEKTUR & LINGKUNGAN 3

Page 4: perencanaan arsitektur

Pola nukleasi adalah pola persebaran kegiatan kota yang mirip dengan pola penyebaran sentralisasi namun dengan skala ukuran yang lebih kecil di mana inti kegiatan perkotaan berada di daerah utama.

4. Pola SegresiPola segresi adalah pola persebaran yang saling terpisah-pisah satu sama lain menurut pembagian sosial, budaya, ekonomi, dan lain sebagainya

8.Buatlah suatu diagram yang menunjukkan wilayah teritori dari suatu basis rumah tinggal sebagai ruang pribadi yang memeiliki keterkaitan hubungan dengan berbagai kegiatan di tingkat lokal dan daerah perkotaan (kemukakan di atas kasus anda sendiri)

9. Jelaskan apa yang membuat pola wilayah, inti, dan lokal, di sebuah daearah perkotaan bukan merupakan sesuatu yang statis, melainkan yang terus menerus mengalami perubahan.

Karena di dalam suatu perkotaakan perkembangan menjadi faktor yang sangat berperan dalam maju tidaknya suatu perkotaan ,sehingga dapat diartikan bahwa jika kota itu tidak berkembang maka kota itu akan ketinggalan zaman dan lebih buruk dapat menjadi kota mati,nah kaitannya dengan pola wilayah adalah suatu wilayah di dalam suatu kota berkembang pasti akan di gunakan dan pasti akan mengalami perubahan,entah perubahan nya itu lama atau cepat ,dikarenakan manusia yang terus berkembang.

10. Jelaskan bagaimana unsur-unsur alam (iklim, geografi, vegetasi, margasatwa, topografi, tanah & air) memengaruhi perancangan bangunan.

Iklim:contoh dari perancangan bangunan yang di pengaruhi oleh iklim yaitu pada rancangan bangunan pada suku eskimo di kutub utara,mereka membuat rumah mereka berbentuk setengah lingkaran ,gunanya untuk menahan panas agar tetap di dalam rumah tersebut.

11. Jelaskan bagaimana topografi menjadi pertimbangan dalam desain, berikan contoh.

12. Jelaskan apa yang disebut sebagai:

a. Garis kontur

TUGAS MINOR INDIVIDU: PROBLEM SET - ARSITEKTUR & LINGKUNGAN 4

Page 5: perencanaan arsitektur

Garis kontur adalah garis yang menghubungkan titik-titik yang mempunyai ketinggian yang sama dari suatu datum/bidang acuan tertentu.

b. Sea level

Yaitu elevasi permukaan laut ,dimana pada kasus ini sea level dapat diartikan sebagai tolak ukur ketinggian suatu benda berdasarkan permukaan air laut

c. Bench mark

sebuah tanda atau objek permanen yang menandai tingkat ketinggian yang berlaku sebagai titik ukur dalam survei topografi atau pengamatan ombak atau arus. Selanjutnya menjelaskan :

Sebuah titik ukur darimana pengukuran dapat dilakukan Sesuatu yang menjadi standar untuk menilai atau mengukur hal yang lain Satu masalah atau test yang menjadi dasar penilaian atau perbandingan (seperti

sebuah perbandingan kinerja sistem komputer)

13. Berikan beberapa alasan, bahwa perancang harus memiliki pengetahuan tentang sifat-sifat dan keberadaan air pada suatu tapak atau sekitar tapak perlu menjadi pertimbangan pada desaian.

14. Jelaskan apa yang dimaksud dengan Studi Lingkungan Perilaku (SLP)

15. Sebagian besar dari faktor perilaku-lingkungan muncul dari bidang studi yang multi disiplin. Mengapa?, jelaskan.

16. Jelaskan bagaimana penilaian ‘pasca-huni’ dari proyek terdahulu, dapat menjadi informasi lingkunga-perilaku yang penting bagi proses perancangan

17. Jelaskan apa yang dimaksud dengan lingkungan persepsi. Berikan contoh.

18. Jelaskan kedudukan ‘informasi lingkungan –perilaku’ dalam proses perancangan

TUGAS MINOR INDIVIDU: PROBLEM SET - ARSITEKTUR & LINGKUNGAN 5

Page 6: perencanaan arsitektur

19. Jelaskan tentang makna dan simbolisme topografi dalam perancangan arsitektur

20. Jelaskan bagaimana unsur-unsur lingkungan fisik lain (seperti unsur buatan atau unsur arsitektural lainnya) memengaruhi perancangan suatu bangunan.

---- selamat belajar dan bekerja -------

Tugas dimasukkan paling lambat pada:

Hari/Tanggal : (sesuai Jadwal Ujian Semester)Jam : 19.00 WITAdi : Jalan Bonto Langkasa No. 11 (depan ATM

Mandiri)Makassar

Tugas dapat dikumpulkan melalui Ketua Kelas, dengan mengisi Daftar Nama mahasiswa yang memasukkan Tugas.

TUGAS MINOR INDIVIDU: PROBLEM SET - ARSITEKTUR & LINGKUNGAN 6